Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

ELCO (ELECTRICAL CONTROL) SEBAGAI SOLUSI PENINGKAT DAYA LISTRIK RUMAH TANGGA Rio Sebastian; Darto Darto; Deska Natalia; Handoyo Saputro; Puji Hariati Winingsih
COMPTON: Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Vol 7 No 1 (2020): COMPTON: Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/cjipf.v7i1.5752

Abstract

Peran penting Indonesia dalam menghadapi pasar global terus meningkat. Indonesia merupakan konsumen energi terbesar di Asia Tenggara yaitu 36 %. Pertumbuhan ekonomi yang semakin pesat mendorong peningkatan kebutuhan akan listrik. Antara tahun 2000 2015 kebutuhan listrik di Indonesia meningkat 150 %. Oleh karena itu, perlu adanya inovasi alat penghemat listrik yang dapat meningkatan efisiensi energi listrik rumah. Metode yang digunakan adalah eksperimen. Pengambilan data dengan melibatkan peralatan listrik rumah. Teknik analisis data yang digunakan menggunakan statistik deskriptif. Diperoleh hasil sebuah alat ELCO dengan memanfaatkan rangkaian RLC. Berdasarkan hasil validasi ahli 32,1 % menyatakan sangat baik, 64,3 % menyatakan baik, dan 3,6 % menyatakan cukup. Alat ini mampu menghasilkan daya output 2-3 kali lebih besar dari daya input.Kata kunci: Daya listrik, rangkaian RLC, electrical Control
PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS MULTIMEDIA DENGAN PENDEKATAN TRI-NGA PADA MATAPELAJARAN FISIKA POKOK BAHASAN GLBB Astorius Tulus; Puji Hariati Winingsih
COMPTON: Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Vol 7 No 2 (2020): COMPTON: Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/cjipf.v7i2.9080

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menguji kelayakan dan respon siswa terhadap modul pembelajaran interaktif berbasis multimedia dengan pendekatan Tri-Nga pada mata pelajaran fisika pokok bahasan GLBB. Jenis penelitian ini adalah Research & Development menurut Borg & Gall yang disederhanakan menjadi tujuh tahapan. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas X. Analisis data menggunakan metode deskriptif. Hasil uji kelayakan modul menunjukkan bahwa Sangat Baik  sebesar 52,5% dan Baik sebesar 45%. Respon siswa terhadap modul  adalah Sangat Setuju sebesar 44%, Setuju sebesar 52% dan Tidak Setuju sebesar 4%, sehingga modul tersebut dinyatakan layak dan valid untuk digunakan dalam proses pembelajaran Fisika. 
PENGEMBANGAN E-LKPD (ELEKTRONIK LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK) FISIKA DENGAN 3D PAGEFLIP BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING PADA POKOK BAHASAN KESETIMBANGAN DAN DINAMIKA ROTASI Atika Nur Hidayah; Puji Hariati Winingsih; Ayu Fitri Amalia
COMPTON: Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Vol 7 No 2 (2020): COMPTON: Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/cjipf.v7i2.9091

Abstract

Dampak pandemic Covid-19 terhadap Pendidikan menjadikan pembelajaran harus dilakukan secara daring, namun bahan ajar yang digunakan masih banyak berupa bahan ajar cetak. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan menguji kelayakan produk.  Penelitian ini menggunakan metode Research and Development dengan menggunaka delapan tahapan. Uji kelayakan e-LKPD menggunakan angket skala likert dengan divalidasi oleh tiga validator. Uji keterbacaan e-LKPD dilaksanakan di SMA Negeri 1 Prambanan dan diperoleh produk berupa e-LKPD (Elektronik Lembar Kerja Peserta Didik) Fisika dengan 3D Pageflip Berbasis Problem Based Learning pada Pokok Bahasan Kesetimbangan dan Dinamika Rotasi. Kelayakan produk ini menurut validator adalah Sangat Baik (91%) dan Baik (9%). Sehingga layak untuk digunakan di sekolah sebagai salah satu bahan ajar bagi peserta didik.
SOSIALISASI MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DI SMP TAHFIDZQU & SMA SAHABATQU YOGYAKARTA Aditya Yoga Purnama; Puji Hariati Winingsih; Handoyo Saputro
ABDIMAS DEWANTARA Vol 5 No 1 (2022)
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/ad.v5i1.11099

Abstract

Bencana alam memiliki dampak yang besar bagi kehidupan manusia. Peserta didik merupakan bagian dari masyarakat yang turut menjadi korban saat terjadi bencana. Oleh karena itu, peserta didik perlu dibekali dengan konsep terjadinya gempa bumi, dampak gempa bumi, langkah penyelamatan serta cara pertolongan pertama pada korban. Kegiatan pengabdian berupa simulasi mitigasi bencana gempa bumi bertujuan untuk memberikan pengetahuan, sikap dan keterampilan yang harus dimiliki oleh peserta didik bila gempa bumi terjadi. SMP Tahfidzqu & SMA Sahabatqu Yogyakarta dipilih sebagai tempat simulasi karena sekolah ini memiliki resiko terhadap gempa bumi dan juga relatif dekat dengan gunung Merapi. Langkah-langkah yang dilakukan saat praktek yaitu melindungi kepala, pelatihan menggunakan kotak P3K dan tandu. Hasil kegiatan pengabdian mitigasi bencana gempa bumi adalah peserta didik mendapatkan pengetahuan, sikap dan keterampilan dalam melakukan langkah penyelamatan jika terjadi bencana gempa bumi. Hal ini akan meningkatkan kesadaran serta tanggap terhadap bencana alam terutama gempa bumi.
DEVELOPMENT OF PHYSICS E-LKPD WITH 3D PAGE FLIP BASED ON PROBLEM-BASED LEARNING ON STATIC ELECTRICITY Aisyah Evi Nurhidayah; Handoyo Saputro; Puji Hariati Winingsih
Jurnal Pembelajaran Sains Vol 5, No 2 (2021)
Publisher : Prodi Pendidikan IPA FMIPA Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um033v5i2p91-96

Abstract

This study aims to determine the quality and response of students to E-LKPD Physics. based on problem-based learning on static electricity material, developed to assist students in learning during the covid-19 pandemic for education which is required to learn online. This type of research is research and development (Research and Development) according to Sugiyono which is simplified into eight stages which include potential and problems, gathering product design information, product validation, product revision, product testing, product revision, and final product. The subjects of this study consisted of three validators and 16 students. Data analysis was carried out by descriptive analysis. The results of the feasibility test of the E-LKPD product obtained criteria for Very Good (68.11%), Good (29.71%), Less Good (2.18 % ), Very Poor ( 0% ) by the validator, and very good (100%) by student responses. Based on the test results, it can be concluded that the E-LKPD is suitable for learning physics.
DEVELOPMENT OF PHYSICS BASED ON PHYPOX APPLICATION WITH SMARTPHONE ACOUSTIC SENSOR ON FREE-FALL MOTION MATERIALS Rio Sebastian; Handoyo Saputro; Eko Budiyono; Hidayati Hidayati; Puji Hariati Winingsih
Jurnal Pembelajaran Sains Vol 6, No 1 (2022)
Publisher : Prodi Pendidikan IPA FMIPA Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um033v6i1p24-30

Abstract

This study aimed to produce and determine the feasibility and response of Physics Props Based on the Phypox Application with a Free Fall Motion Material Smartphone Acoustic Sensor. This type of research is research and development according to Sugiyono, (2017) which is simplified into eight stages which include potential and problems, information collection, product design, product validation, product revision, product trials, product revision, and the final product. The subjects of this study consisted of 3 validators and 15 learners. Data analysis was carried out by descriptive analysis according to Setyo Budiwanto, (2017: 18) which used a Likert scale to determine the response criteria. The results of this study were obtained including: (1) Phypox Application-Based Physics Props with Smartphone Acoustic Sensors on Free Fall motion materials therewith the manual book; (2) The feasibility test of props with a media expert assessment of 25% is very good, 67% is good, and 8% is bad, the material expert assessment is 33% very good and 67% good, and the teacher's assessment is 57% very good, 33% good, and 10% bad (3) The readability test of the learners' response to the props obtained 21% strongly agree, 72% agree, 7% disagree, and 1% strongly disagree. Based on the results of the study, it can be concluded that the props developed are suitable for learning physics.
Pengembangan E-Komik Berbasis Heyzine Flipbook pada Materi Sistem Pencernaan bagi Peserta Didik Kelas VIII SMP Rahayu Kismawati; Tias Ernawati; Puji Hariati Winingsih
WACANA AKADEMIKA: Majalah Ilmiah Kependidikan Vol 6 No 3 (2022): November 2022
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research is to develop e-comics based on heyzine flipbook on digestive system material for students of class VIII junior high school. This research was developed using a 4D development model which includes the stages of define, design, develop, and disseminate. The data collection technique used in this study was observation, interviews, feasibility questionnaires, and student response questionnaires. Quantitative and qualitative descriptive were used to analyze the data obtained. The results of the study obtained that e-comics based on heyzine flipbook on the digestive system material for class VIII junior high school. The evaluation of the feasibility of e-comic by experts obtained 4.50 with very good criteria (SB). The product feasibility assessment by the science teacher got 4.68 with very good criteria (SB). The evaluation of the feasibility of e-comic by colleagues obtained 4.54 with very good criteria (SB). The results of student responses to the readability test of e-comic obtained an average value of 91% with very good criteria (SB). Based on these results, it can be concluded that the development of e-comics based on heyzine flipbook on digestive dystem material for class VIII junior high school students is suitable for use in science class VIII junior high school learning.
Meta-Analisis: Effect size Model Pembelajaran Berbasis Masalah pada Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi (HOTS) dan Pemahaman Konseptual Siswa dalam Fisika Sony Yunior Erlangga; Elang Amadeus Poort; Puji Hariati winingsih; Oktaffiarinna Manasikana; Arifian Dimas
COMPTON: Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Vol 9 No 2 (2023): COMPTON: Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/cjipf.v9i2.15685

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menentukan nilai efek dari penerapan model pembelajaran berbasis masalah terhadap kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi dan pemahaman konseptual siswa. Meskipun kemampuan tingkat tinggi ini penting dalam pembelajaran dan kehidupan sehari-hari, namun pemahaman siswa dalam hal ini masih rendah. Penelitian ini menggunakan metode meta-analisis dengan menganalisis 20 artikel dari beberapa jurnal yang terakreditasi Sinta yang berkaitan dengan efek dari model PBL terhadap kemampuan HOTS dan pemahaman konseptual siswa. Instrumen penelitian yang digunakan adalah coding dan metode analisis datanya menggunakan analisis deskriptif kuantitatif dengan panduan untuk Effect size. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model PBL memiliki pengaruh positif terhadap berbagai kemampuan siswa, tanpa memandang tingkat pendidikan dan jenis kemampuan. Dengan demikian, penerapan model PBL terbukti efektif dalam meningkatkan penguasaan konsep dan keterampilan HOTS siswa pada berbagai tingkat pendidikan.