Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Widyadari : Jurnal Pendidikan

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MISSOURI MATHEMATICS PROJECT UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH PADA TEORI GRAF Suryati, Ni Kadek; Putri, Ni Wayan Suardiati
Widyadari : Jurnal Pendidikan Vol 20 No 1 (2019): April 2019
Publisher : LP2M IKIP PGRI Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (262.024 KB)

Abstract

The purpose of this study was to determine the ability to solve mathematical problems, especially the material of graph theory and student learning interest by using learning models missouri mathematics project (MMP). This research is a qualitative research approach with the research design used is classroom action research (CAR) or classroom action research. The subjects of this study are students of class I study program of informatics engineering at STMIK STIKOM Indonesia. The method of data collection is done through observation, field notes, documentation, learning interest questionnaires and problem solving ability tests. The results of this study are the interest in student mathematics learning on graph theory on high criteria and increasing student learning outcomes in the ability to solve mathematical problems through the Missouri Mathematics Project (MMP) learning model on the subject of graph theory. This is indicated by an increase in the percentage of the average value of problem solving abilities, learning completeness, and student absorption from pre-cycle to cycle I in a row equal to16,18%, 30,00%, 16,05%. While from cycle I to cycle II to increase the percentage of the average value of problem solving skills, learning completeness, and student absorption from pre-cycle to cycle I in a row amounting to25,27%, 46,15%, 35,29%.
860 IMPLEMENTASI TEORI BELAJAR APOS DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN SIKLUS ACE UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP KALKULUS Putri, Ni Wayan Suardiati; Suryati, Ni Kadek
Widyadari : Jurnal Pendidikan Vol 19 No 2 (2018): Oktober 2018
Publisher : LP2M IKIP PGRI Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (447.588 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman konsep kalkulus dengan menggunakan teori belajar APOS dengan pendekatan siklus ACE pada pokok bahasan persamaan linier simultan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian tindakan kelas. Subyek penelitian ini adalah mahasiswa kelas C program studi Sistem Komputer dengan jumlah 18 mahasiswa. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, tes, catatan lapangan dan dokumentasi. Metode anaslisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif yaitu menganalisis data observasi, catatan lapangan dan dokumentasi, sedangkan deskriptif kuatitatif yaitu menganalisis data observasi dan tes. Hasil penelitian ini adalah meningkatnya pemahaman konsep Kalkulus  menggunakan teori belajar APOS (Aksi, Proses, Obyek, Skema) dengan pendekatan siklus ACE (Activity, Class discussion, Exercise). Hal ini ditunjukkan oleh adanya peningkatan persentase aktivitas belajar dari siklus I ke siklus II sebesar  27.12% dan persentase peningkatan rata-rata nilai pemahaman konsep, ketuntasan belajar, dan daya serap mahasiswa dari pra siklus ke siklus I berturut-turut sebesar 42.51%, 83.35%, dan 42.51%, dan persentase peningkatan rata-rata pemahaman konsep, ketuntasan belajar, dan daya serap mahasiswa dari siklus I ke siklus II berturut-turut sebesar 20.16%, 45.46%, dan 20.16%.