Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

Studi Fenomenologi: Pengalaman Perempuan yang Melahirkan Dibantu oleh Dukun Paraji di Desa Sumber Lor Kecamatan Babakan Kabupaten Cirebon Fitria Prihatini; Adi Fahrudin; Irna Nursanti
Jurnal Persada Husada Indonesia Vol 4 No 14 (2017): Jurnal Persada Husada Indonesia
Publisher : STIKes Persada Husada Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (150.07 KB) | DOI: 10.56014/jphi.v4i14.179

Abstract

Di Kabupaten Cirebon persentase ibu bersalin yang melahirkan ditolong oleh tenaga kesehatan sebanyak 91,7%, sedangkan sisanya atau sekitar 8,3% ditolong oleh selain tenaga kesehatan. Di Sumber Lor Kecamatan Babakan jumlah ibu bersalin pada tahun 2016 berjumlah 121 orang. Hasil wawancara dengan dukun bayi bahwa perempuan yang ditolongnya pada tahun 2016 berjumlah 6 orang. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi makna dan arti pengalaman ibu melahirkan ditolong oleh dukun paraji di Desa Sumber LorKecamatan Babakan Kabupaten Cirebon. Penelitian ini menggunakan pendekatan study fenomenologi. Subjek dalam penelitian ini adalah perempuan yang melahirkan dibantu oleh dukun paraji sebanyak 7 orang perempuan. Dukun paraji 2 dan suami 6 orang sebagai partisipan pendukung. Hasil penelitian yang didapatkan dalam penelitian pengalaman ibu melahirkan ditolong oleh dukun paraji di desa Sumber Lor Kecamatan Babakan Kabupaten Cirebon yaitu alasan sebagaian masyarakat masih memilih dukun paraji sebagai penolong persalinan mereka dengan dukun paraji karena para perempuan tersebut menginginkan persalinan dilakukan di rumah (homebirth), hal lain tersebut yang menjadi penyebab sebagian masyarakat yang masih menginginkan ditolong oleh dukun paraji karena mereka merasa nyaman melakukan persalinan oleh dukun paraji, dan berpandangan bahwa dukun paraji melakukan pelayanan dengan lengkap dan merawat sampai ibu pulih dan pusar bayi puput. Dukungan keluarga menjadi salah satu faktor alasan bersalin ditolong oleh dukun paraji, kesabaran dukun paraji saat menolong, serta rasa percaya terhadap dukun paraji, asumsi masyarakat kepada antara dukun paraji dan bidan sama saja menolong ibu melahirkan. Pemikiran sederhana masyarakat yaitu yang penting selamat saat melahirkan membuat mereka yakin dan percaya terhadap dukun paraji serta biaya yang murah dan paripurna juga merupakan motivasi bagi ibu yang melahirkan.
EFEK INHALASI AROMATERAPI LEMON, JAHE DAN KOMBINASI TERHADAP FREKUENSI MUAL MUNTAH PADA IBU HAMIL TRIMESTER I Miskiyah Tamar; Irna Nursanti; Natsir Nugroho
Journal of Islamic Nursing Vol 5 No 1 (2020): Journal Of Islamic Nursing
Publisher : Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/join.v5i1.10395

Abstract

The pregnancy period in a woman's body experiences many changes or adaptations due to fetal growth needs. Various adaptations during pregnancy are adaptations of physiology to the digestive system, endocrine system and adaptations of psychology. Nausea vomiting are normal in pregnancy which occurs around 50-90 % of pregnant women experience nausea in the first trimester. Nausea vomiting in pregnant women will be better if it is able to overcome the problem of nausea in early pregnancy by using non-pharmacological supplementary therapy. Nonpharmacological therapy is non-instructive, non-invasive, inexpensive, simple, effective, and without adverse side effects. Non-pharmacological therapy can be done by giving aromatherapy. The purpose of this study is to prove the comparison between the lemon, ginger and combination aromatherapy inhalation intervention to decrease nausea and vomiting in pregnant women in the first trimester. The design of this study used Quasi Experiment Pre-Post Test Design. The number of research samples for each group is 10 respondents.The purposive sampling research technique.The measuring instrument used a standard questionnaireRhodes INVR.Data analysis using Wilcoxon test and Kruskal Wallis test. The results showed that there were differences in the Mean rank before and after aromatherapy lemon inhalation interventions, inhalation of ginger aromatherapy, and combination against the frequency of nausea vomiting in pregnant women in the first trimester. The highest pre-post mean rank is the combination of aromatherapy inhalation interventions is 17,60 and post 18.20. It can be concluded that combination intervention is more effective in reducing nausea and vomiting in first trimester pregnant women.Keywords: Lemon aromatherapy, Ginger aromatherapy, Nausea vomitingin first Trimester
EFEK “PAKET MISERI” TERHADAP KEMAMPUAN IBU HAMIL DALAM MELAKUKAN PENCEGAHAN DINI MALARIA DI KABUPATEN JAYAPURA Fathia Fakhri Inayati Said; Irna Nursanti; Natsir Nugroho
Journal of Islamic Nursing Vol 4 No 2 (2019): Journal Of Islamic Nursing
Publisher : Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (345.144 KB) | DOI: 10.24252/join.v4i2.10453

Abstract

Kejadian penyakit malaria masih menduduki urutan keempat dari sepuluh penyakit infeksi di Kabupaten Jayapura. Menurut data penyakit malaria Dinkes Kota Jayapura pada  tahun 2015 terdapat ibu hamil dengan malaria sebanyak 31 orang dan meningkat pada tahun 2016 sebanyak 79 orang (Depkes RI, 2016). Berdasarkan data Puskesmas Sentani (2018) tercatat jumlah ibu hamil dengan positif malaria sebanyak 56 orang.Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui “Efek Paket MISERI” Terhadap Kemampuan Ibu Hamil Dalam Melakukan Pencegah Dini Malaria di Kabupaten Jayapura.Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan  desainQuasiEksperiment pre and post with control group. sampel yang digunakan berjumlah 70 responden yang dibagi menjadi 2 kelopok dengan masing-masing 35 responden. Analisis data menggunakan uji paired t-test menunjukkan hasilkelompok intervensi sesudah diberikan “Paket MISERI” berpengaruh secara bermakna dibanding kelompok kontrol. Dimana pada kelompok intervensi mendapat hasil p value = 0,000<0,05. Saran bagi pelayanan kesehatan Perlunya membuat program promosi kesehatan yang dilakukan secara continue terhadap ibu hamil di wilayah endemis malaria menggunakan “Paket MISERI” dalam pencegahan dini malaria
PENGALAMAN SEKSUAL PADA PEREMPUAN DENGAN KANKER SERVIKS YANG SEDANG MENJALANI KEMOTERAPI Mery Arianti; Irna Nursanti; M Natsir Nugroho
Jurnal Ilmiah Kesehatan Vol 9, No 2 (2020): Jurnal Ilmiah Kesehatan
Publisher : Universitas Muhammadiyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52657/jik.v9i2.1223

Abstract

Kanker serviks adalah kanker paling sering keempat pada wanita dengan perkiraan 570.000 kasus baru  pada tahun 2018 atau  mewakili 6,6%. Di Rumah  Sakit Kanker Dharmais selama empat tahun berturut-turut penyakit kanker serviks adalah  terbanyak  keduaKanker serviks menyebabkan masalah serius terhadap kehidupan seorang wanita karena menyerang organ reproduksi yang merupakan bagian sangat penting bagi wanita karena terkait erat dengan pemenuhan kebutuhanseksual.Tujuanpenelitianiniadalahuntukmengeksplorasipengalamanseksualperempuandengan kanker serviks yang sedang menjalani kemoterapi.Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan pendekatan fenomenologi deskriptif. Data dikumpulkan dengan wawancara semi terstruktur dan dianalisis dengan model analisa editing. Sebanyak lima perempuan dengan kanker serviks yang sedang menjalani kemoterapi ikut berpartisipasi dalam penelitian ini. Sample diperoleh dengan purposive sampling. Dalam penelitian ini teridentifkasi empat tema yang ditemukan pada perempuan dengan kanker serviks yang sedang menjalanikemoterapi,yaitu:perubahanseksual,aktivitasseksual,ekspresikasih sayang danharapanterhadap petugaskesehatan.Keabsahandatadivalidasidenganmenilaikredibilitas, dependabilitas,konfirmabilitasdan transferabilitas data. Dari hasil penelitian ini beberapa rekomendasi yang diberikan yaitu : bagi pendidikan keperawatan untuk meningkatkan kompetensi peserta didik pada asuhan keperawatan aspek seksualitas, bagi pelayanan kesehatan untuk meningkatkan kepedulian terhadap masalah seksualitas dan bagi penelitian selanjutnya baik kualitatif maupun kuantitatif ditujukan pada pasangan tentang bagaimana pengalamanseksual dengan istri yang mengalami kanker serviks sedang menjalani kemoterapi.
Efek Paket “Tabahanmil” terhadap Pengetahuan, Sikap dan Ketrampilan Ibu Hamil dalam Mencegah Perdarahan Eko Riyanti; Irna Nursanti; Natsir Hugroho
Journal of Telenursing (JOTING) Vol 1 No 2 (2019): Journal of Telenursing (JOTING)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (402.066 KB) | DOI: 10.31539/joting.v1i2.965

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of the package of warning signs of bleeding pregnant women (tabahanmil) on the knowledge, attitudes and skills of pregnant women in preventing bleeding in Bayan District, Purworejo Regency. The type of quantitative research with Quasi experimental research design, pretest-posttest with control group design. The results of bivariate analysis found that the intervention group after being given a tabahanmil package significantly affected compared to the control group that was not given a tabahanmil package on knowledge, attitudes, and skills, each of which has a p value = 0,000 less than 0.05. Conclusion, there is a significant difference from the average value of knowledge, attitudes, and skills of pregnant women in preventing bleeding in the intervention group and the control group. Keywords: Pregnant Women, Skills, Preventing Bleeding, Knowledge, Attitudes
Efek Pemberian Paket Kasih terhadap Keberlanjutan Bounding Attachment pada Ibu Post Sectio Caesarea Westy Tahapary; Irna Nursanti; Giri Widagdo
Journal of Telenursing (JOTING) Vol 4 No 1 (2022): Journal of Telenursing (JOTING)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/joting.v4i1.2052

Abstract

This study aims to determine the effect of giving a love package on the sustainability of bounding attachments in post Sectio Caesarea (SC) mothers. The method used is quasi-experiment with pre and post-test without control. Data analysis was performed using the Wilcoxon test. The results showed a significant difference between role achievement, maternal identity and closeness to the continuity of post-SC maternal bounding attachment (p = 0.000). In conclusion, the love package affects the sustainability of the bounding attachment. The love package can also be used as a nursing intervention in post-SC maternal support programs in hospitals or other health facilities. Keywords: Bounding Attachment, Mother Post Sectio Caesarea, Love Package
Efek Reminiscence Therapy terhadap Fungsi Kognitif Pasien Pasca Stroke Sarida Surya Manurung; Irna Nursanti; Diana Irawati; Wati Jumaiyah
Jurnal Keperawatan Vol 14 No 3 (2022): Jurnal Keperawatan: Supp September 2022
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kendal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (321.982 KB)

Abstract

Stroke ialah sesuatu kendala yang terjalin pada bagian otak tertentu baik fokal ataupun global pada waktu lebih dari 24 jam ataupun bisa lebih cepat serta bisa menyebabkan kematian serta kecacatan ataupun kendala yang lain. Stroke bisa memunculkan kendala kesehatan baik secara raga ataupun psikososial. Salah satu kendala psikososial yang terjalin merupakan kendala kognitif. Kendala kognitif tersebut meliputi kendala dalam atensi, orientasi, memori serta metode berpikir. Salah satu metode menanggulangi kendala kognitif merupakan dengan latihan reminiscence therapy. Tujuan pemberian latihan reminiscence therapy merupakan buat membagikan pengalaman yang mengasyikkan sehingga bisa memicu guna kognitif buat tingkatkan keahlian komunikasi serta guna sikap. Riset ini memakai desain quasi eksperimen berbentuk Tipe riset ini merupakan riset Quasi eksperiment dengan bentuk rancangan pre test– post test with control group. Riset ini memakai ilustrasi sebanyak 32 responden yang dipecah jadi 2 kelompok ialah kelompok intervensi serta kelompok kontrol. Riset ini dicoba sebanyak 5 tahap. Penilaian riset dinilai saat sebelum serta sehabis reminiscence therapy. Hasil riset menampilkan kalau terdapatnya perbandingan nilai rata- rata guna kognitif saat sebelum dan sehabis diberikan latihan reminiscence therapy. Hasil riset pula menampilkan kalau terdapatnya dampak latihan reminiscence therapy terhadap guna kognitif penderita pasca stroke dengan nilai signifikan sebesar 0. 0001&lt;0. 005. Hasil analisis regresi linier multivariat menampilkan kalau variabel perancu pembelajaran ialah variabel yang sangat mempengaruhi terhadap guna kognitif pada penderita pasca stroke. Dianjurkan Riset ini memerlukan keahlian komunikasi efisien sehingga butuh memotivasi perawat lewat penilaian evaluasi kredensial secara periodik buat tingkatkan kompetensi perawat dalam melaksanakan asuhan keperawatan spesialnya dalam pemberian reminiscence therapy.
KONSEP TEORI IMOGENE M. KING DAN MENGAPLIKASIKAN DALAM KASUS KEPERAWATAN Abdilah Septiana Putri; Irna Nursanti
Nusantara Hasana Journal Vol. 3 No. 8 (2023): Nusantara Hasana Journal, January 2024
Publisher : Yayasan Nusantara Hasana Berdikari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59003/nhj.v3i8.1064

Abstract

King uses a systems approach in developing conceptual systems and middle-range theory, namely the theory of goal achievement. King notes that “several scientists who have studied systems have noted that the only way to study humans interacting with the environment is to devise a conceptual framework of interdependent variables and interrelated concepts. King views humans as an open system that interacts with the environment, allowing objects, energy and information to freely influence it. In its conceptual framework, it includes three dynamic systems of interaction as individuals are called personal systems, when these individuals unite in groups it is called interpersonal systems. To deal with the problem of the patient's anxiety level, the nurse should explain the definition of the patient's illness, the risk factors that cause MCI in the patient, what examinations the patient should carry out, management and treatment for the patient. The nursing diagnosis of a knowledge deficit will decrease or decrease if the nurse has provided an explanation to the patient regarding the disease and how to treat it so that the patient no longer experiences a knowledge deficit. King's theory can describe a mutualistic relationship within a health team to achieve nursing care goals, where the individuals involved are also decision makers. It still covers a broad (general) scope, so its interpretation or application requires a clear understanding of the concept.
PENGAPLIKASIAN TEORI KATHERINE KOLCABA PADA KASUS KEPERAWATAN Depira Elza Nada; Irna Nursanti
Nusantara Hasana Journal Vol. 3 No. 8 (2023): Nusantara Hasana Journal, January 2024
Publisher : Yayasan Nusantara Hasana Berdikari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59003/nhj.v3i8.1065

Abstract

The main concept of comfort theory is to assess the taxonomic structure between three comforts associated with four comfort experiences. One of the practical theories that supports the development of humidity both in the development of science and in practice is the comfort theory model developed by Katharine Kolcaba. In Kolcaba's perspective, relief (freedom), ease (calmness), transcendence (happiness) are indicators of providing holistic comfort (Wilson & Kolcaba, 2004). This theory provides a useful framework for improving patient comfort by helping to guide comprehensive intervention for not only physical discomfort, but also emotional or psychological discomfort. According to (Kolcaba, 2001) that patients strive to meet their comfort needs, and a comfort theoretical framework can assist nurses in assessing various comfort needs in "the context in which comfort occurs".
MODEL KONSEP TEORI ADAPTASI CALLISTA ROY PADA ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN ANOREXIA NERVOSA Dayang Laily; Irna Nursanti
Nusantara Hasana Journal Vol. 3 No. 8 (2023): Nusantara Hasana Journal, January 2024
Publisher : Yayasan Nusantara Hasana Berdikari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59003/nhj.v3i8.1066

Abstract

This paper aims to explore the application of Callista Roy's adaptation model theory in nursing care for Anorexia Nervosa patients. Anorexia Nervosa is a complex eating disorder with serious impacts on an individual's physical and mental health. Roy's adaptation model has a basic concept that includes four modes of adaptation, namely physiological, self-concept, social role, and interdependence. In the physiological mode, interventions focus on monitoring weight, nutrition, and optimal body function. The self-concept mode emphasizes developing self-esteem and body acceptance. Social roles are maintained through a therapeutic approach that supports positive social interactions. Additionally, interdependence is explored by involving the patient's family and social network in the healing process. By applying Callista Roy's adaptation model theory, nursing care for Anorexia Nervosa patients can become more holistic and integrated. An in-depth understanding of the four modes of adaptation provides a strong foundation for addressing the complex challenges faced by Anorexia Nervosa patients. The practical implication of this paper is the development of nursing care guidelines that are more specific and focused on the unique needs of Anorexia Nervosa patients, while still paying attention to the basic principles of Roy's adaptation model theory.