Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

PENGEMBANGAN KETERAMPILAN SOSIAL BERBASIS MOTIVASI BERWIRAUSAHA DALAM PENGOLAHAN SAMBAL SAGELA DI PKBM PLAMBOYAN KOTA GORONTALO Rusdin Djibu
JURNAL ILMIAH PENDIDIKAN KEBUDAYAAN DAN AGAMA Vol. 1 No. 1 (2023): Januari
Publisher : CV. ALIM'SPUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1316.329 KB) | DOI: 10.59024/jipa.v1i1.134

Abstract

This study aims to improve social skills based on entrepreneurial motivation in the processing of sambal sagel at PKBM Plamboyan Gorontalo City with four main objectives: knowing the objective conditions of developing social skills, designing a conceptual model for developing social skills, implementing the model for developing social skills, and evaluating the effectiveness of the development model. social skills. This study uses a qualitative and quantitative approach with the R and D method and post-test evaluation showing the effectiveness of developing an empowerment model by increasing learning achievement of members and entrepreneurial behavior
PELATIHAN PENGGUNAAN FITUR CANVA DALAM PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN Mayasari Mayasari; Rusdin Djibu; Nurchayati Nurchayati; Ayyesha Dara Fayola; St. Rahmah; Muhammad Lukman Hakim
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2023): Volume 4 Nomor 4 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i4.18518

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan penggunaan platform desain grafis Canva dalam pembuatan media pembelajaran bagi kalangan guru, mahasiswa, dan dosen. Dalam era digital, media pembelajaran yang menarik dan interaktif memegang peran kunci dalam meningkatkan kualitas pendidikan. Kegiatan ini telah dilaksanakan secara daring melalui aplikasi Zoom pada tanggal 2 Agustus 2023, dengan melibatkan 29 peserta dari berbagai latar belakang pendidikan. Metode pelatihan mencakup presentasi, demonstrasi langsung penggunaan Canva, serta praktik mandiri peserta dalam menciptakan materi pembelajaran. Hasil kegiatan ini mencakup peningkatan pemahaman peserta tentang fitur-fitur Canva, kemampuan mereka dalam membuat materi pembelajaran yang menarik, serta perkembangan keterampilan digital. Peserta juga melaporkan kepuasan tinggi terhadap pelatihan ini.
Implementasi Program Keluarga Harapan (PKH) Dalam Meningkatkan Kualitas Layanan Di Bidang Pendidikan Haniya Husain Dunggio; Rusdin Djibu; Zulkarnain Anu
Student Journal of Community Education Volume 2 No. 2: Februari 2023
Publisher : Jurusan Pendidikan Luar Sekolah Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37411/sjce.v2i2.1544

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan tentang Implementasi Program Keluarga Harapan (PKH) Dalam Meningkatkan Kualitas Layanan di Bidang Pendidikan Di Desa Kenari Kecamatan Lemito Kabupaten Pohuwato. Metode penelitian ini menggunakan penelitian Deskriptif, dengan pendekatan Kualitatif, dan teknik pengumpulan data menggunakan teknik Observasi, Wawancara, dan Dokumentasi. Temuan data dilapangan menunjukan bahwa Implementasi Program Keluarga Harapan (PKH) Dalam Meningkatkan Kualitas Layanan Di Bidang Pendidikan (Di Desa Kenari Kecamatan Lemito Kabupaten Pohuwato) sudah diimplemetasikan sesuai dengan Peraturan dari Menteri Sosial Nomor 1 Tahun 2018 Tentang Program Keluarga Harapan (PKH) dan Buku Panduan Pedoman PKH 2021. Dilaksanakan melalui empat tinjauan indikator yaitu dari proses penetapan sasaran, pencairan dana PKH, verifikasi komitmen, dan pemuktahiran data. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa implementasi program keluarga harapan dalam bidang pendidikan sudah dilaksanakan sesuai dengan peraturan yang berlaku dan meskipun masih ada yang perlu untuk dibenahi dan harus diperhatikan yaitu dalam proses penetapan/calon penerima PKH, dan penggunaan dana PKH