Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : PRoMEDIA

ANALISIS KIM DALAM MEWUJUDKAN INFORMASI PUBLIK DI DESA SIDOMULYO KECAMATAN ANGGANA KUKAR hairunnisa hairunnisa; MUHAMMAD NOOR
PRoMEDIA Vol 4, No 1 (2018): PROMEDIA
Publisher : UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 JAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (365.996 KB) | DOI: 10.52447/promedia.v4i1.1116

Abstract

Tujuan penelitian untuk mendeskripsikan, dan menganalisis Kelompok Informasi Masyarakat Dalam Mewujudkan Informasi Publik di Desa Sidomulyo Kecamatan Anggana Kabupaten Kutai Kartanegara. Pengambilan data dilakukan dengan metode Snowball Sampling dengan penentuan Key Informan menggunakan metode purposive sampling terhadap responden yang ada di Desa Sidomulyo. Data primer didapat dari wawancara langsung dengan responden yang berdasarkan pada pedoman wawancara, sedangkan data sekunder didapat dari buku.Hasil penelitian menunjukan bahwa dalam penyerapan aspirasi masyarakat dan penyaluran informasi oleh KIM masih sudah berjalan dengan baik Namun, terdapat kelemahan pada sumber daya manusia di internal KIM yang anggotanya sibuk masing -  masing dengan profesinya sehingga kinerja KIM kurang maksimal. Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) menjadi penampung aspirasi  sudah berjalan namun tidak meningkat secara signifikan. Bentuk penerapan  dalam penyebaran informasi melalui blog, Website, dan Media Sosial. Hal ini sudah baik hanya memperbaiki komunikasi antara perangkat desa dan Pemeritah Daerah Kutai Kartanegara. Peran Pembina sangat diharapkan oleh KIM Desa Sidomulyo karena untuk fasilitas dan prasana sekiranya sudah dapat dipenuhi oleh perangkat desa.Kata kunci : Partisipasi, Pengetahuan, dan Inovasi.