Claim Missing Document
Check
Articles

Found 31 Documents
Search

Pengaruh Partisipasi Anggaran Terhadap Efisiensi Kerja Aparat Pemerintah pada Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan dan Pariwisata Pemerintah Daerah di Kabupaten Lampung Timur Agus Rianti, Rena; Wirahadi Ahmad, Afridian
Jurnal Akuntansi, Bisnis dan Ekonomi Indonesia (JABEI) Vol. 2 No. 2 (2023): JABEI
Publisher : Politeknik Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30630/jabei.v2i2.166

Abstract

This study aims to determine the effect of budgetary participation on performance efficiency for government officials at the local government Youth, Sports, Culture and Tourism Office in East Lampung district. Obtaining data with the questionnaire method. The sample used was 20 respondents from 25 government officials at the East Lampung Regency DISPORA. The research sample was government apparatus at the East Lampung Regency DISPORA, totaling 8 people. Data was collected using a questionnaire. The formula for the data analysis method is simple variable regression. This research concludes that the significance value is 0.748 > 0.05, so the budgetary participation variable does not have a substantial effect on employee performance. Based on a calculated value of 0.324–2.032 trabels, it means that the budgetary participation variable has no substantial effect on employee performance. So, the results of the study show that budgetary participation does not have a good impact on performance efficiency for government apparatus in DISPORA East Lampung Regency.
Perhitungan, Pelaporan dan Pembayaran Pajak Hotel oleh Pardede Internasional Hotel Medan Victori Harefa, John; Wirahadi Ahmad, Afridian
Jurnal Akuntansi, Bisnis dan Ekonomi Indonesia (JABEI) Vol. 2 No. 2 (2023): JABEI
Publisher : Politeknik Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30630/jabei.v2i2.167

Abstract

Cara pemerintah daerah dalam memperoleh dana untuk mengembangkan daerahnya dengan cara pengumpulan pajak. Hasil pajak yang dikumpulkan tersebut disatukan adalam APBD. Hal ini disadarkan karna Pajak merupakan penyumbang yang sangat besar dalam membiayai pengeluaran atau anggaran bagi penyelenggara pemerintahan dalam menjalankan pelayanan umum bagi masyarakat dan pembanguan daerah. pajak hote adalah Bentuk dari salah satu pajak yang pemungutanya dilakukan Pemerintah Daerah. Penelitian ini mempunyai tujuan mengetahui apakah pardede internasonal hotel telah mengikuti PERDA No 04 tahun 2011 di kota medan tentang tatacara perhitungan, pelaporan, dan pembayaran pajak. Penelitian mengunakan data bentuk primer dan sekunder. Pengolahan dengan metode kualitatif dengan pendekatan deduktif. Simpulannya adalah bahwa Pardede Internasional Hotel Medan Menghitung, Melaporan, dan Membayaran Pajak Hotelnya tepat waktu dan sesui dengan PERDA Kota Medan No. 04 Tahun 2011.
Pengaruh Kepemilikan Institusional, Capital Intensity, Inventory Intensity, Dan Profitabilitas Terhadap Tax Avoidance Lamesya Fazilah; Afridian Wirahadi Ahmad; Dita Maretha Rissi
JURNAL EKONOMI BISNIS DAN MANAJEMEN Vol. 2 No. 4 (2024): Oktober
Publisher : CV. ALIM'SPUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/jise.v2i4.955

Abstract

This study aims to analyze the effect of institutional ownership, capital intensity, inventory intensity, and profitability on tax avoidance in manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) from 2019 to 2023. This research is quantitative study. The population of this study consists of all manufacturing companies listed on the IDX during the period 2019-2023. The sampling technique used is purposive sampling. Based on the established criteria, there are 47 companies that meet the criteria, resulting in 235 data points that constitute the sample in this study. The data source is obtained from the BEI website and the related company website. Data was processed using SPSS version 29 and analyzed using a multiple regression model to test the influence of each variable on tax avoidance. The research results show that simultaneously, institutional ownership, capital intensity, inventory intensity, and profitability affect tax avoidance. Partially, institutional ownership, capital intensity, and inventory intensity have a positive effect on tax avoidance, while profitability does not affect tax avoidance
Pengaruh Kepemilikan Institusional, Capital Intensity, Inventory Intensity, Dan Profitabilitas Terhadap Tax Avoidance Lamesya Fazilah; Afridian Wirahadi Ahmad; Dita Maretha Rissi
JURNAL EKONOMI BISNIS DAN MANAJEMEN Vol. 2 No. 4 (2024): Oktober
Publisher : CV. ALIM'SPUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/jise.v2i4.955

Abstract

This study aims to analyze the effect of institutional ownership, capital intensity, inventory intensity, and profitability on tax avoidance in manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) from 2019 to 2023. This research is quantitative study. The population of this study consists of all manufacturing companies listed on the IDX during the period 2019-2023. The sampling technique used is purposive sampling. Based on the established criteria, there are 47 companies that meet the criteria, resulting in 235 data points that constitute the sample in this study. The data source is obtained from the BEI website and the related company website. Data was processed using SPSS version 29 and analyzed using a multiple regression model to test the influence of each variable on tax avoidance. The research results show that simultaneously, institutional ownership, capital intensity, inventory intensity, and profitability affect tax avoidance. Partially, institutional ownership, capital intensity, and inventory intensity have a positive effect on tax avoidance, while profitability does not affect tax avoidance
PENGARUH KUALITAS LAYANAN, PERSEPSI RISIKO, PERSEPSI KEPERCAYAAN TERHADAP PENGGUNAAN SISTEM PAJAK ELEKTRONIK DI KOTA BATAM Maharani Anisya Putri; Sukartini Sukartini; Afridian Wirahadi Ahmad
JURNAL ILMIAH EKONOMI, MANAJEMEN, BISNIS DAN AKUNTANSI Vol. 2 No. 2 (2025): Maret
Publisher : CV. KAMPUSA AKADEMIK PUBLISING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jemba.v2i2.778

Abstract

This study aims to analyze the influence of service quality, risk perception, and trust perception on the use of electronic tax systems in Batam City. These factors were examined using a quantitative approach through a survey method involving 110 individual taxpayers (WPOP) selected through sampling techniques. Data were collected via questionnaires and analyzed using multiple linear regression analysis to identify the relationships between independent and dependent variables. The results indicate that service quality and trust perception have a positive and significant effect on the use of electronic tax systems, whereas risk perception has a significant effect. The findings imply that enhancing service quality and building taxpayer trust are crucial for increasing the adoption of electronic tax systems. This research also contributes theoretically to the application of the Theory of Planned Behavior (TPB) in the context of electronic taxation in Indonesia.
PENGARUH PROPORSI KOMISARIS INDEPENDEN, DIREKSI, KOMITE AUDIT, LEVERAGE DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERBANKAN Permata Syarifah Azra; Fera Sriyunianti; Afridian Wirahadi Ahmad
JURNAL ILMIAH EKONOMI, MANAJEMEN, BISNIS DAN AKUNTANSI Vol. 2 No. 2 (2025): Maret
Publisher : CV. KAMPUSA AKADEMIK PUBLISING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jemba.v2i2.779

Abstract

Abstrak. The purpose of this study is to determine the effect of the proportion of independent commissioners, directors, audit committees, leverage, and company size on financial performance in the banking sector as measured by Return on Assets (ROA). The data used in this study are secondary data obtained from the company's annual financial reports. This study focuses on companies engaged in the banking sector listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2021 to 2023. The sampling technique uses the purposive sampling method obtained from the website www.idx.co.id. To test the research hypothesis, multiple linear regression analysis was carried out using SPSS version 25. The results of the study indicate that the proportion of independent commissioners has a significant effect on ROA, directors have a significant effect on ROA, leverage has a significant effect on ROA, and company size has a significant effect on ROA. While the audit committee has no significant effect on ROA. Keywords: audit committee, company size; directors;leverage; proportion of independent commissioners; ROA Abstrak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh proporsi komisaris independen, direksi, komite audit, leverage, dan ukuran erusahaan terhadap kinerja keuangan pada sektor perbankan yang diukur oleh Return on Asset (ROA). Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan tahunan perusahaan. Penelitian ini berfokus pada perusahaan yang bergerak di sektor perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2021 hingga 2023. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling yang diperoleh oleh website www.idx.co.id. Untuk menguji hipotesis penelitian, dilakukan analisis regresi linear berganda dengan menggunakan SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proporsi komisaris independen berpengaruh signifikan terhadap ROA, direksi berpengaruh signifikan terhadap ROA, leverage berpengaruh signifikan terhadap ROA, dan ukuran perusahaan berpengaruh signifikan ROA. Sementara komite audit tidak berpengaruh signifikan terhadap ROA. Kata Kunci: komite audit; ukuran perusahaan; direksi; leverage; proporsi komisaris independen; ROA
Optimalisasi Penerimaan Pajak Daerah (Pajak Bumi dan Bangunan /PBB) di Nagari Magek Kabupaten Agam melalui Inovasi Pembayaran Berbasis Hasil Pertanian Dwila Maresti; Titik Delmarsih; Arrum Komala Sari; Syarifah Zuhra; Muhammad Wafiq; Aga Arye Perdana; Rio Rahmat Yusran; Sri Wahyuni Riza; Yessi; Wenny Sofia; Afridian Wirahadi Ahmad
KOMUNITA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 4 No 3 (2025): Agustus
Publisher : PELITA NUSA TENGGARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.60004/komunita.v4i3.212

Abstract

Program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk mengoptimalkan pengelolaan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di Nagari Magek, Kabupaten Agam, yang selama ini menghadapi permasalahan rendahnya kesadaran masyarakat dan ketidakakuratan data objek pajak. Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) merupakan salah satu sumber penting Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang berfungsi mendukung pembangunan infrastruktur dan layanan publik. Metode pendekatan yang digunakan bersifat partisipatif, edukatif, kolaboratif, dan berbasis bukti melalui wawancara, sosialisasi, pemetaan data pajak, serta diskusi kelompok bersama masyarakat dan pemerintah nagari. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa edukasi meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap PBB, dan inovasi pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) menggunakan hasil panen pisang menjadi alternatif solusi yang relevan dengan kondisi lokal, mendukung ketahanan pangan sekaligus meningkatkan kepatuhan fiskal. Program ini juga menghasilkan luaran berupa modul sosialisasi dan peta tematik pajak. Kolaborasi antara universitas, masyarakat, dan pemerintah nagari menunjukkan efektivitas pengabdian berbasis pemberdayaan fiskal lokal yang dapat direplikasi di daerah agraris lainnya
Bimtek Internal Audit Bagi Satuan Pengawas Internal YARSI Sumatera Barat Sukartini, Sukartini; Anda Dwiharyadi; Amy Fontanella; Afridian Wirahadi Ahmad
JAPEPAM, Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): JAPEPAM
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30630/japepam.v1i1.10

Abstract

Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk penguatan kapasitas pengawasan internal di lingkungan YARSI Sumbar. Kegiatan dilakukan melalui beberapa tahapan yaitu FGD dan review dokumen untuk mengidentifikasi dan memetakan risiko, penataan sistem pengendalian internal, bimtek bagi SDM SPI dilingkungan YARSI dan pendampingan implementasi. Kegiatan ini menghasilkan luaran berupa, tersedianya mekanisme dan standar baku sistem pengendalian internal serta program audit internal untuk lingkungan Yarsi Sumbar, peningkatan kompetensi SDM SPI YARSI dalam melakukan pengawasan internal, penguatan sistem pengendalian internal di lingkungan YARSI Sumbar, tersedianya modul sistem pengendalian internal Yarsi Sumbar serta publikasi Ilmiah pada Jurnal ber ISSN, media masa, dan video singkat. Kata kunci: pengawas internal, YARSI Sumbar, tata kelola, SPI
Pelatihan dan Pendampingan Pengelolaan Persediaan Barang Dagang Pada Unit Usaha Berkah Frozen Mart Untuk Meningkatkan Kinerja Keuangan Fontanella, Amy; Wirahadi Ahmad, Afridian; Chandra, Novrina; Sukartini, Sukartini
JAPEPAM, Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): JAPEPAM
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30630/japepam.v2i2.29

Abstract

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat yang dilakukan pada Berkah Frozen Mart bertujuan untuk memberikan pelatihan dan pendampingan dalam pengelolaan persediaan barang dagang. Kegiatan ini dilatarbelakangi oleh kebutuhan Berkah Frozen Mart untuk pengelolaan persediaan barang dagang yang baik, mengingat usaha ini menjalankan bisnis retail dan persediaan barang dagang merupakan asset utamanya. Kegiatan dilakukan melalui 3 tahap yaitu survei dan pengumpulan data awal, pelatihan pencatatan dan pengelolaan persediaan dan pendampingan dalam pengelolaan persediaan barang dagang. Kegiatan ini memberikan manfaat bagi usaha berkah frozen mart yang ditunjukkan dengan adanya peningkatan kompetensi karyawan dan juga pemilik, perbaikan tata kelola usaha yang akan bermuara pada peningkatan kinerja keuangan secara keseluruhan.
Optimalisasi Kompetensi Akuntansi melalui Pelatihan Aplikasi Accurate bagi Siswa dan Guru di SMK Taruna 1 Padang Mustika, Rasyidah; Wirahadi Ahmad, Afridian; Dwiharyadi, Anda; Endrawati, Endrawati; Santi, Elfitri
JAPEPAM, Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2024): JAPEPAM
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The training on the use of Accurate software at SMK Taruna 1 Padang aims to enhance the competence and professionalism of accounting students and teachers in preparing digital financial statements. This activity is part of a community service program conducted by a team of lecturers from Politeknik Negeri Padang (PNP). Accurate Accounting, known as a user-friendly accounting software, is widely used in the industry for preparing financial reports in service, trading, and manufacturing companies. The software is also aligned with Indonesian tax regulations, making it a vital skill for SMK graduates entering the workforce. The training was attended by 22 students and 2 teachers from SMK Taruna 1 Padang. One of the identified challenges is the absence of a specific curriculum teaching the use of Accurate at the school, which could leave graduates lacking relevant skills for industry demands. Therefore, this training was designed to bridge that gap, focusing on mastering the use of Accurate Accounting in preparing corporate financial statements. The results of the training have successfully improved the technical skills of both students and teachers in operating the accounting software. Furthermore, the outcomes of this program include training modules, tutorial videos, media publications, and scientific article publications in national journals. It is hoped that these efforts will support the development of accounting competencies among students and strengthen the professionalism of teachers at SMK Taruna 1 Padang.