Claim Missing Document
Check
Articles

Found 32 Documents
Search

APPLICATION OF ORTHOGONAL ARRAY L9 TO IMPROVE PRODUCTIVITY OF DIESEL DRIVE MACHINE R 175 Prihatin, Joko Yunianto; Kasih, Tota Pirdo
Teknika Vol 9 No 2 (2024): October 2024
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52561/teknika.v9i2.389

Abstract

Mesin penggerak diesel R 175 merupakan engine yang cukup tangguh digunakan sebagai penggerak pada kebanyakan alat pertanian dan perkebunan juga perikanan hingga generator listrik. Contoh penerapannya di UMKM wilayah Kabupaten Sukoharjo Provinsi Jawa Tengah adalah pada pengolahan pengaduk dan pencetak tanah liat di ukm genteng. Permasalahan utama dewasa ini adalah bahwa penggunaan mesin diesel R 175 dikenal tidak tahan lama atau tidak awet, bahkan ada yang menyebutkan berasap hitam dan susah distarter (penyalaan awal engkol), dan rpm tidak stabil. Penyebab utamanya adalah kualitas sistem pengabutan bahan bakar pada injektor yang tidak sempurna, bahkan terkadang menetes atau tersumbat hanya menghasilkan diameter kabut 40 mm, dan menggunakan bahan bakar biosolar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui nilai peningkatan pembentukan kabut melalui optimasi Taguchi orthogonal array L9. Metode penelitian ini adalah eksperimen dengan menerapkan 4 faktor dan 3 level pada respon pembentukan diameter kabut. Data diameter kabut injektor tersebut dilakukan analisa statistik Signal to Noise Ratio Larger The Better (SNR LTB) dan nilai efek tiap faktor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai peningkatan pembentukan kabut mesin penggerak R 175 yang dicapai adalah 27,84 mm atau meningkat 68,74% dari kondisi awal 40,5 mm menjadi 68,34 mm. Komposisi level faktor yang menghasilkan diameter hasil pengkabutan yang optimal adalah pada nomor pengujian ke 3 A1B3C3D3, yaitu nilai viskositas bbm menggunakan dexlite, jarak tuas pengungkit pompa 20 cm, waktu pemompaan 15 kali/30detik, setelan nozzle +3 putaran.
PEMBERDAYAAN TERNAK IKAN NILA SISTEM KINCIR AIR HEMAT ENERGI DI KABUPATEN KARANGANYAR Prihatin, Joko Yunianto; Pambudi, Slamet; Mutaqin, Niki Agastia; Sinatrya, Cahya
Abdi Masya Vol 6 No 1
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52561/abdimasya.v6i1.462

Abstract

Nila fish is a food source containing animal protein, which is important for human health. The health of nila fish is the main factor that is prioritized by a number of cultivators and livestock breeders. The more quality air in the pond, the more stable the pond temperature will be, and the fish growth will accelerate. The air source comes from nature and is artificial, using a water wheel. The main problem is that the driving engine resource is quite large, 1 pk, which increases operational costs. This activity has the main objective of applying the energy-saving horizontal water mixing technique in fish pond cultivation. The method applied is observation of needs and problems, followed by design and manufacture of tools, and ending with periodic evaluation. The result achieved is that a 1/5 pk energy-efficient water wheel using a gear transmission is able to increase the quality of oxygen content in the tilapia pond.