Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

GAYA BAHASA USTADZ MUHAMMAD NUR MAULANA DALAM ACARA ISLAM ITU INDAH Dian Angreani; Asriani Abbas; Kaharuddin
Journal of Innovation Research and Knowledge Vol. 1 No. 12: Mei 2022
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (200.401 KB)

Abstract

Gaya bahasa digunakan sebagai bentuk ciri khas pendakwah. Ustadz Muhammad Nur Maulana dalam acara “Islam Itu Indah” pun memiliki khas dengan gaya bahasanya. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan jenis dan bentuk gaya bahasa Ustadz Muhammad Nurmaulana dalam acara Islam Itu Indah. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif untuk mengetahui data yang akurat berdasarkan fakta. Metode dan teknik yang digunakan dalam penelitian ini yaitu, metode simak, metode wawancara, teknik rekam, dan teknik catat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Ustadz Muhammad Nur Maulana menggunakan jenis gaya bahasa secara keseluruhan, namun gaya bahasa repetisi yang mendominasi.
Variasi Fonologi dan Leksikon Dialek Lakiung dan Dialek Konjo pada Bahasa Makassar Sulawesi Selatan Dian Astuti; Kaharuddin; Gusnawaty
Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa, dan Sastra Vol. 8 No. 2 (2022)
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/onoma.v8i2.1840

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan variasi fonologi dan leksikal antara dialek Lakiung dan dialek Konjo Bahasa Makassar. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Data dikumpulkan dengan menggunakan instrument penelitian yang menyediakan 200 kosakata dasar Morish Swadesh yang dikelompokkan sesuai dengan medan maknanya, dengan cara teknik cakap dan Teknik simak. Pengambilan data dengan pemilihan empat orang informan dengan memperhatikan kriteria tertentu yang ditetapkan oleh Mahsun. Kemudian mengidentifikasi dan menganalisis berdasarkan variasi fonologi dan leksikon. Hasil analisis menunjukkan bahwa perbedaan fonologi ditemukan adanya fonem vokal dan fonem konsonan. Vocal pada dialek Konjo dan dialek Lakiung adalah sama yaitu terdapat lima fonem vocal, yaitu : /a, /i/, /u/, /e/, dan /o/. Konsonan pada kedua dialek juga sama, keduanya memiliki delapan belas konsonan, yaitu: /k/, /ɡ/, /ŋ/, /p/, /b/, /m/, /ʦ/, /ʤ/, /ɲ/, /t/, /d/, /n/, /j/, /r/,/l/, /w/, /s/, dan /h/. Adapun variasi leksikal ditemukan beberapa perbedaan pada tiap medan makna. Adapun kedelapan medan makna tersebut, variasi fonologi dan variasi leksikal memiliki perbedaan yang signifikan, yaitu lebih banyak perbedaan kosakata secara variasi leksikal dibandingkan dengan variasi fonologi.
Analisis Derivasi dan Infleksi Pada Kata Pinjaman Bahasa Inggris Di Twitter Devianti Tajuddin; Muhammad Darwis; Kaharuddin Kaharuddin
Kode : Jurnal Bahasa Vol 11, No 3 (2022): Kode: Edisi September 2022
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/kjb.v11i3.38817

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguraikan derivasi dan infleksi pada penggunaan afiksasi bahasa Indonesia yang melekat pada kata pinjaman bahasa Inggris di twitter. Jenis penelitian ini adalah kualitatif deskriptif. Metode pengumpulan data menggunakan metode simak dan teknik yang digunakan adalah teknik dokumentasi dan teknik catat. Dari hasil penelitian menampilkan bahwa terdapat tujuh jenis kelas kata yang berderivasi, yaitu kelas kata nomina berubah menjadi verba, kelas kata verba berubah menjadi nomina, kelas kata adjektiva berubah menjadi verba, kelas kata adjektiva berubah menjadi nomina, kelas kata adjektiva berubah menjadi adverbia, kelas kata verba berubah menjadi numeralia, dan kelas kata nomina berubah menjadi numeralia. Adapun hasil penelitian data yang berinfleksi, yakni kelas kata verba tetap sebagai verba.
INTERFERENSI BAHASA MAKASSAR TERHADAP PENGGUNAAN BAHASA INDONESIA DALAM APLIKASI WHATSAPP TINJAUAN:MORFOSINTAKSIS Dian Angreani; Asriani Abbas; Kaharuddin
Media Bina Ilmiah Vol. 17 No. 2: September 2022
Publisher : LPSDI Bina Patria

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (223.698 KB) | DOI: 10.33578/mbi.v17i2.126

Abstract

Interference is done by speakers in communicating through the Whatsapp application and unwittingly disrupts the structure of the Indonesian language. This study aims to examine the elements and factors that can affect the occurrence of Makassar language interference with Indonesian in the Whatsapp application. This type of research uses descriptive qualitative research methods with two types, namely library research and field research. The results of this study indicate that there is morphological interference and syntactic interference. The influencing factors are internal and external factors
PERAN GURU DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA SISWA PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA Fitriani Basri; Harlina Sahib; Kaharuddin Kaharuddin
Journal of Innovation Research and Knowledge Vol. 2 No. 8: Januari 2023
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53625/jirk.v2i8.4300

Abstract

Banyaknya faktor-faktor yang mempengaruhi keterampilan berbicara pada siswa menurun, oleh karena itu peran guru sangat dibutuhkan untuk meningkatkan keterampilan tersebut. Oleh sebab itu, peneliti ingin melakukan penelitian ini yang bertujuan untuk mendeskripsikan peran guru dalam meningkatkan keterampilan berbicara siswa pada pembelajaran bahasa Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Objek penelitian tertuju pada informan (guru) untuk memberikan informasi mengai peran guru dalam meningkatkan keterampilan berbicara siswa. Data dalam penelitian ini berupa data lisan dan data tulisan. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara melakukan wawancara melauli pertanyaan-pertanyaan yang sudah disiapkan sebelumnya. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat 8 peran guru untuk meningkatkan keterampilan berbicara pada siswa kelas V dalam pembelajarn Bahasa Indonesia di SDN 51 Kendari yakni: (1) peran guru sebagai pendidik, (2) peran guru sebagai motivator, (3) peran guru sebagai demonstrator, (4) peran guru sebagai emansipator, (5) peran guru sebagai mediator, (6) peran guru sebagai fasilitator, (7) peran guru sebagai pembimbing, dan (8) peran guru sebagai evaluator.
PEMANFAATAN YOUTUBE SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA KOMPETENSI MENYIMAK CERITA ANAK PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR Naidah Naidah; Asriani Abbas; Kaharuddin Kaharuddin
NUSRA : Jurnal Penelitian dan Ilmu Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2023): NUSRA: Jurnal Penelitian dan Ilmu Pendidikan, Mei 2023
Publisher : LPPM Institut Pendidikan Nusantara Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/nusra.v4i2.792

Abstract

The purpose of this study was to improve the learning outcomes of Indonesian language students in class V at SD Negeri Caturtunggal I Depok, Yogyakarta Special Region in the competency of listening to children's stories by utilizing YouTube media. This study used the CAR class action research method. The subjects in this study were fifth grade students at SD Negeri Caturtunggal I Depok, Special Region of Yogyakarta. Data were collected by observation, tests, and interviews. Data were analyzed with an interactive analysis model including reduction, presentation, and drawing conclusions. The research results prove that; 1) there is a change in lesson planning, from conventional learning to modified learning designed by researchers by applying YouTube media in learning. This can be seen from the learning in pre-action, cycle I and cycle II. 2) There is a change in the implementation aspect of the learning action. All forms of learning problems faced by teachers have been corrected so that the learning process can run well. In other words, the application of YouTube media in learning Indonesian for the material "Listen to Children's Stories" can improve the quality of the learning process. 3) The application of YouTube media in Indonesian language learning material "Listen to Children's Stories" can improve student learning outcomes. The increase in learning outcomes was marked by an increase in the number of students who reached the limits of completeness from pre-action, cycle I, to cycle II.
PERILAKU STILISTIKA (DEVIASI MORFOLOGIS) DALAM KUMPULAN PUISI SUTARDJI CALZOUM BACHRI Naidah Naidah; Asriani Abbas; Kaharuddin Kaharuddin
Journal of Innovation Research and Knowledge Vol. 3 No. 1: Juni 2023
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53625/jirk.v3i1.5873

Abstract

Stylistic behavior (Morphological Deviation) In the Collection poetry by Sutardji Calzoum Bachri. The purpose of this study is (1) To identify the form of morphological deviation in the poetry collection of Sutardji Calzoum Bachri based on the pattern of grammatical deviations. (2) To describe the morphological deviation which achieves the purpose of aesthetic effect in a collection of poetry by Sutardji Calzoum Bachri. This study uses a qualitative research type method research which is based on several concepts and principles of qualitative research. The approach used is content analysis. First, the researcher read a collection of poetry by Sutardji Calzoum Bachri, then collected data on the morphological deviations of affixation, reduplication and composition. After the data was collected, the researcher analyzed the form of the morphological deviation based on several patterns of grammatical deviation according to Darwis. Based on the results of this study, it is found that 29 poetry of 69 poetry collections O, Amuk, Kapak by Sutardji Calzoum Bachri had morphological deviations. There are 55 data forms of morphological deviations with various patterns of grammatical deviations. It’s a pattern of deletion by affixes in the form of prefixes, suffixes, confixes, omissions of duplicated words and conjuctions. The Patterns of basic form exchange analogy patterns and syllable order variation patterns. The author found 10 data of morphological deviation shapes that were able to achieve an aesthetic effect with six aesthetic impressions. The six aesthetic impressions are the impression of hope, the impression of loneliness, the impression of hatred, the impression of sadness, the impression of longing, and the impression of anger.
Training on the Implementation of EYD Rules Version V in Writing Scientific Papers for Teachers of Shohwatul Is'ad Islamic Boarding School Pangkep Munira Hasjim; Lukman; Kaharuddin; Ita Suryaningsih; Indarwati
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 3 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i3.14736

Abstract

The training on the application of the latest version of the Indonesian Language Spelling Standard (EYD V) in writing scientific papers for teachers of Pondok Pesantren Shohwatul Is’ad Pangkep aims to improve their ability to write good and correct scientific papers in accordance with the latest version of EYD. The training was conducted through lectures, discussions, and writing exercises. The results of the training showed an improvement in understanding and application of the latest version of EYD in writing scientific papers. The teachers of Pondok Pesantren Shohwatul Is’ad Pangkep were able to write scientific papers better and correctly, and met the latest version of EYD. The conclusion of this training is the importance of applying the latest version of EYD in writing scientific papers for better understanding and universal recognition.
Promotion of Politeness in Indonesian Language on Social Media & Navigating the Use of AI in Literary Works : Penyuluhan Kesantunan Berbahasa Indonesia di Media Sosial & Menyiasati Penggunaan AI dalam Karya Sastra Munira Hasjim; Lukman; Muhammad Darwis; Inriati Lewa; Kaharuddin; Rismayanti; Indarwati
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 6 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i6.17801

Abstract

This counseling aims to increase awareness of the importance of using polite and respectful language in online communication, as well as to preserve the authenticity and uniqueness of literary works in the digital era. The method used in this community service is through counseling and training for students of the Indonesian Literature Department, Faculty of Cultural Sciences, Mulawarman University in Samarinda, especially social media users and literary writers. Counseling is conducted through workshops, seminars, and online campaigns to introduce the principles of politeness in the Indonesian language and provide examples of appropriate usage on social media. Meanwhile, the exploration of AI usage in literary works is conducted through research and experiments to discover new ways of creating unique and original literary works by utilizing AI technology. The results of this community service are increased awareness and understanding among students of the importance of using polite language on social media, as well as the development of new techniques in creating literary works that utilize AI technology.
Indonesian Language Politeness Counseling for Early Childhood Character Education in Tompobalang: Penyuluhan Kesantunan Berbahasa Indonesia untuk Pendidikan Karakter Anak Usia Dini di Tompobalang Munira Hasjim; Lukman Lukman; Tadjuddin Maknun; Kaharuddin Kaharuddin; Ita Suryaningsi; Muhammad Sunre; Indarwati Indarwati
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 8 No. 4 (2024): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v8i4.21713

Abstract

The Indonesian Language Politeness Education for Character Building in Early Childhood in Tompobalang was conducted due to the importance of character development from an early age through the use of polite language. Considering the role of mothers as the primary educators at home, this program targeted members of the Majelis Taklim Association (Permata) in Tompobalang, Somba Opu District, Gowa Regency. The methods used in this community service included lectures, interactive discussions, and simulations. The program aimed to increase the awareness and ability of mothers to apply polite language in their daily communication with their children. The results showed an increase in the understanding and awareness of mothers about the importance of polite language in shaping children's character. Additionally, the mothers became more skilled in using appropriate and polite language. In conclusion, this program significantly contributes to character building in children through the active role of mothers in communicating with polite language