Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Infotech Journal

PERANCANGAN APLIKASI PEMESANAN BARANG ONLINE BERBASIS WEB MENGGUNAKAN RATIONAL UNIFIED PROCEES PADA UMKM USAHA LAKSANA MANDIRI DESA CIHARALANG KABUPATEN CIAMIS Rian Dwicahya Supriatman; Maulana Sidiq
INFOTECH journal Vol. 8 No. 2 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/infotech.v8i2.2488

Abstract

Perkembangan dunia promosi saat ini sudah melaju dengan begitu cepat. Saat ini penggunaan E-Commerce menjadi salah satu terobosan baru yang dapat memberikan layanan tanpa ada batasan waktu, memberikan informasi lebih cepat dan juga menjadi modal daya saing bisnis UMKM yang berada di Desa Ciharalang Kabupaten Ciamis dengan UMKM / penjual lain. Perancangan Aplikasi ini akan dibuat dengan bahasa pemrograman PHP, HTML serta menggunakan MySql sebagai database nya, metodologi pengembangan yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini adalah RUP (Rational Unified Procees). Hasil penelitian ini berupa rancangan sistem website yang dapat membantu pelanggan dalam memilih bentuk, design serta melakukan pemesanan produk.