Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Widyadari : Jurnal Pendidikan

PENDIDIKAN TOLERANSI DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS METODE THINK PAIR SHARE DI STIKOM BALI Ni Nyoman Ayu Suciartini
Widyadari : Jurnal Pendidikan Vol. 19 No. 1 (2018): April 2018
Publisher : LP3M Universitas PGRI Mahadewa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (262.372 KB) | DOI: 10.5281/zenodo.1241266

Abstract

Schools, teachers, colleges, and education in general, are integral parts of each other. Education should not turn a blind eye to the intolerant view that now adorns social media, screen, even print media. Educational institutions should be able to reaffirm the values ​​of tolerance to keep education quality and not hindered issues of racism. The face of learning in education, especially in college must maintain the diversity that becomes the foundation of pluralism full of life. Education tolerance should be re-strived stronger, more attached. Teachers must be responsive and not to be eclectic and neither do they tackle the issue of this epidemic. The nature of racism is not a human nature. For that the spread is very likely destroyed. The practice of intolerance in the education line has been addressed wisely. One of them is by reviving the spirit of tolerance education in harmony with the education of multiculturalism. If these intolerant and racism behaviors deepen into the world of education, the graduates produced will not be able to form a characterized person as mandated in the Pancasila and the Constitution. So what should be hastened to counter intolerance at schools, universities and educational institutions so that the quality of education and resources will not be disturbed and remain qualified? Education can’t be separated from social turmoil in society. This will have a direct impact, especially on the character of the students. For this reason, the planting of tolerance values ​​in important college learning is revived to prevent intolerant practices in education, especially in universities.
VERBAL BULLYING DALAM MEDIA SOSIAL DITINJAU DARI PERSPEKTIF PENYIMPANGAN PRINSIP KESANTUNAN BERBAHASA Ni Nyoman Ayu Suciartini; Ni Luh Putu Unix Sumartini
Widyadari : Jurnal Pendidikan Vol. 19 No. 2 (2018): Oktober 2018
Publisher : LP3M Universitas PGRI Mahadewa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (326.445 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan, 1) bentuk verbal bullying yang mengemuka di media sosial, 2) penyimpangan prinsip kesantunan berbahasa pada kasus verbal bullying yang mengemuka di media sosial, dan 3) dampak verbal bullying yang mengemuka di media sosial. Dalam mencapai tujuan ini, peneliti menggunakan rancangan penelitian deskriptif-kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan metode dokumentasi, wawancara, dan kuesioner. Hasil penelitian ini memaparkan bahwa (1) bentuk perilaku verbal bullying yang mengemuka di media sosial dinyatakan dalam bentuk menyindir, menghina, dan mengancam, (2) bentuk penyimpangan verbal bullying ditinjau dari prinsip kesantunan berbahasa menyalahi maksim kebijaksanaan, kesimpatian, pemufakatan (kecocokan), dan penghargaan, (3) Dampak verbal bullying yang mengemuka di media sosial dibedakan menjadi 2 yaitu dampak positif, seperti bisa menjadi motivator positif, keinginan kuat untuk berbenah, berani menghadapi tantangan hidup, namun, dampak negatifnya jauh lebih berat, seperti, kehilangan kepercayan diri, disfungsi sosial, penyalahgunaan masa depan, percobaan bunuh diri, dan menjadi pelaku verbal bullying.