Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pembelajaran, Bimbingan, dan Pengelolaan Pendidikan

MEMBANGUN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK MELALUI MODEL PEMBELAJARAN RADEC PADA PROGRAM KEAHLIAN PEKERJAAN SOSIAL DI SEKOLAH MENEGAH KEJURUAN (SMK) Abdilah, Galang Raka; Witjor, Agung; Primilestari, Lilik
Jurnal Pembelajaran, Bimbingan, dan Pengelolaan Pendidikan Vol. 4 No. 5 (2024)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um065.v4.i5.2024.7

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh model pembelajaran RADEC terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik SMK program keahlian Pekerjaan Sosial. Metode pra-eksperimen one-group pretest-posttest design digunakan dengan sampel 28 peserta didik kelas XI. Hasil analisis menunjukkan peningkatan signifikan kemampuan berpikir kritis setelah penerapan RADEC berdasarkan uji Wilcoxon dan N-Gain ternormalisasi kategori sedang. Sebanyak 42,9% peserta didik mencapai kategori sangat baik dan 45,7% baik pada posttest. Penelitian ini menyimpulkan bahwa model RADEC efektif meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik Pekerjaan Sosial