Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penguatan Kelembagaan Pekebun Kelapa Sawit dalam Upaya Sertifikasi ISPO di Desa Koto Tibun Kabupaten Kampar Andriani, Yulia; Kurnia, Deby; Yusri, Jum'atri; Restuhadi, Fajar; Rosnita, Rosnita; Yulida, Roza; Maharani, Evy; Muwardi, Didi; Kusumawaty, Yeni; Septya, Fanny; Angraini, Elisya; Nurfitasari, Mimi; Hamidi, Muhammad Rasyid
Reswara: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/rjpkm.v6i1.5242

Abstract

Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO) merupakan salah satu upaya pemerintah untuk mencapai dan mendukung perkebunan dan pengelolaan kelapa sawit yang berkelanjutan dan bertanggung jawab. Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah memberikan pembinaan tentang penerapan ISPO khususnya penguatan kelembagaan pekebun kepada mitra pengabdian yaitu pekebun kelapa sawit swadaya di Desa Koto Tibun. Kegiatan pengabdian dilaksanakan menggunakan metode ceramah dan diskusi tim pengabdian Unri dan juga dari Dinas Perkebunan, Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Kampar. Pendampingan secara berkala terus dilakukan dalam upaya kelanjutan dari materi yang diperoleh dari pelatihan yang dilakukan. Hasil dari kegiatan pengabdian dilakukan pengukuran peningkatan pemahaman pekebun. Dari hasil posttest 62.5% pekebun meningkat pengetahuannya tentang kelembagaan pendukung, pekebun memahami bahwa dengan adanya kelembagaan, khususnya kelompok tani maka pekebun akan bisa mendapatkan informasi tentang budidaya yang pada akhirnya dapat meningkatkan pendapatan, meskipun masih ada pekebun menganggap bahwa tujuan kelembagaan adalah untuk mendapatkan bantuan finansial dari pemerintah. Kesimpulan dari kegiatan ini, berhasil meningkatkan pemahaman peserta tentang kelembagaan petani kelapa sawit, tujuan pembentukan kelompok tani, pengaruh kelompok tani terhadap hasil panen kelapa sawit, dan pentingnya partisipasi dalam kelompok taniDari kegiatan pengabdian ini selanjutnya diinisiasi pembentukan kelompok tani dalam persiapan sertifikasi ISPO
Dampak Kebijakan Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2020 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Di Kabupaten Kepulauan Meranti Nurfitasari, Mimi; Hamidi, M.Rasyid; Thariq Hawari, Rafi
IPTEKIN Jurnal Kebijakan Pembangunan dan Inovasi Vol. 7 No. 2 (2025)
Publisher : Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) Provinsi Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The policy of prohibiting the planting of commodities that absorb large amounts of water is a strategic step taken by the local government in order to control the rate of environmental damage. This research aims to: 1. Knowing people's perceptions related to Regional Regulation (PERDA) Number 8 of 2020 concerning the Regional Spatial Plan of the Meranti Islands Regency RTRW, and 2. Analyzing the socio-economic impact of PERDA RTRW concerning the Regional Spatial Plan of the Meranti Islands Regency RTRW. This research used a qualitative descriptive method with data collection techniques through surveys and interviews and data analysis using Likert Summated Rating (LSR). The results of the study found that 1) 46.66 percent of people agree with the existence of PERDA RTRW concerning the Regional Spatial Plan of the Meranti Islands Regency RTRW, because it is able to protect the environment from damage arising from oil palm planting in the Meranti Islands Regency area. While 30.00 percent of the community chose strongly disagree with the existence of this policy because it was considered an obstacle to grow and rise from the economic downturn in the coastal area 2). The social impact of this policy is 46.66 percent of the community stated that the existence of this policy has caused differences in views between residents, especially the pros and cons of the prohibition of oil palm planting. Changes in social structure occur when community groups are divided into those who are adaptive to policies and those who are economically marginalized. The economic impact of the ban on oil palm planting in the Meranti Islands Regency area is that 50 percent of the community experienced a decrease in income potential because they could not continue their plans to plant oil palm. The palm oil ban eliminates the potential for new livelihoods that are considered promising.