Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Capital intensity dan Growth Opportunity Terhadap Agresivitas Pajak Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Pemoderasi Wenten, I Ketut; Muzdalifah, Elva
IKRAITH-EKONOMIKA Vol. 8 No. 2 (2025): IKRAITH-EKONOMIKA Vol 8 No 2 Juli 2025
Publisher : Universitas Persada Indonesia YAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini menganalisis pengaruh Capital intensity dan Growth Opportunity terhadap agresivitaspajak, dengan ukuran perusahaan sebagai variabel moderasi. Studi ini berfokus pada perusahaansektor Consumer Non Cyclical yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2019-2023.Metode kuantitatif asosiatif digunakan, dengan data sekunder dari laporan keuangan tahunan.Sampel berjumlah 34 perusahaan (total 170 data) dipilih melalui purposive sampling. Analisis datamenggunakan regresi data panel dengan Fixed Effect Model (FEM), setelah melalui uji Chow danHausman. Uji asumsi klasik juga dilakukan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Capitalintensity tidak berpengaruh terhadap agresivitas pajak. Demikian pula, Growth Opportunity jugatidak berpengaruh signifikan terhadap agresivitas pajak. Lebih lanjut, ukuran perusahaan tidakmampu memoderasi (memperlemah) pengaruh Capital intensity maupun GrowthOpportunity terhadap agresivitas pajak. Kesimpulannya, kedua variabel independen tidak signifikanmemengaruhi agresivitas pajak, dan ukuran perusahaan tidak berperan sebagai moderasi
PENANAMAN PENGETAHUAN APLIKASI EXCEL UNTUK MENYUSUN LAPORAN KEUANG Syahrul Kahfi adam, Fany Maulida; Novianto Ramadhan, Eko; Muzdalifah, Elva; Muzdalifah, Sulastri
Prosiding Dedikasi: Pengabdian Mahasiswa Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2024): PROSIDING DEDIKASI MARET
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penulisan laporan ini dilaksanakan dalam rangka melaporkan kegiatan pelatihan Microsoft Excel sebagai media penyusunan laporan keuangan dalam rangka PKM UNPAM 2023. Di era yang sangat erat dengan kemajuan teknologi saat ini, pengetahuan teknologi informasi (TI) merupakan hal yang sangat penting. Salah satunya adalah Microsoft Excel. Microsoft Excel diidentifikasi sebagai hal yang penting untuk dipelajari siswa Akuntansi di SMK Sasmita Jaya. Metode pelaksanaan yang digunakan adalah perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Hasilnya menunjukkan bahwa pelatihan dilaksanakan dengan baik. Setelah melalui banyaknya perencanaan kegiatan pelatihan dan koordinasi, akhirnya pelatihan Microsoft Excel dapat dilaksanakan secara tatap muka. Pelaksanaan pelatihan ini dilakukan dengan menjelaskan pengertian umum dari Microsoft Excel (definisi, kelebihan/kekurangan, dan manfaat), rumus-rumus Microsoft Excel, dan praktik penggunaan Micrsoft Excel. Dari pelaksanaan kegiatan ini, siswa memahami materi dan praktik dengan baik. Mereka juga belajar membuat daftar akun dan nomor, jurnal transaksi, buku besar, dan laporan keuangan yang terkait data. Dengan demikian, mereka semakin terbiasa dengan tampilan, rumus, dan penggunaan Excel. Kata Kunci: pelatihan; laporan keuangan; microso