GOLDEN AGE: JURNAL PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
Vol 5, No 1 (2021): Golden Age: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini

Persepsi Orang Tua Terhadap Pendidikan Anak Usia Dini

Asri Cahayanengdian (Program Studi PG-PAUD Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Lampung)
Renti Oktaria (Program Studi PG-PAUD Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Lampung)
Ari Sofia (Program Studi PG-PAUD Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Lampung)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2021

Abstract

This study aims to determine the percentage level of parents perceptions of Early Childhood Education in District of East Bandar Jaya. The method of research used is descriptive method with quantitative approach.  The population in this study amounted to 315 parents (mothers) and sample in this study amounted to 63 parents (mothers) who send their children to kindergartens in the District of  East Bandar Jaya. Sample taken using by Cluster Random Sampling techniques, the data collection in this study was caried out using questionnaire. While the data were analyzed using descriptive statistics. The results of the research on parents perceptions of Early Childhood Education in District of East Bandar Jaya showed that perception of parents in the high category that 70 percen.Keywords: Early Childhood Education; Parental Perception.  AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat persentase persepsi orang tua terhadap pendidikan anak usia dini di Kelurahan Bandar Jaya Timur. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Jumlah populasi dalam penelitian ini sebanyak 315 orang tua (ibu) dan yang menjadi sampel dalam penelitian ini sebanyak 63 orang tua (ibu) yang menyekolahkan anaknya di TK se-Kelurahan Bandar Jaya Timur. Pengambilan sampel menggunakan teknik cluster random sampling. Pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik kuesioner. Sedangkan data dianalisis dengan menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian persepsi orang tua terhadap pendidikan anak usia dini di Kelurahan Bandar Jaya Timur menunjukan bahwa persepsi orang tua berada dalam kategori tinggi  yaitu 70 persen. Kata Kunci: Pendidikan Anak Usia Dini; Persepsi Orang Tua.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

golden_age

Publisher

Subject

Education

Description

This journal is managed by the Early Childhood Education Teacher Education Study Program which focuses on research results related to early childhood education. This journal is published 2 (two) times a year, in June and ...