Tujuan penelitian ini adalah untuk menyelesaikan konflik atau masalah dalam pendidikan dengan baik melalui manajemen konflik. Metode yang digunakan, yaitu filed research (studi lapangan), yaitu penelitian yang objeknya mengenai gejala-gejala atau peristiwa-peristiwa yang terjadi pada lembaga pendidikan. Hasil penelitian menunjukan bahwa melalui manajemen konflik, manusia atau seorang pemimpin bisa menghadapi berbagai pertentangan atas perselisihan antara dirinya dengan orang lain atau bawahannya. Berangkat dari permasalan tersebut, penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan manajemen konflik dalam pendidikan ditunjau dari segi agama, filsafat, psikologi dan sosiologi. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif melalui filed research
Copyrights © 2023