Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP)
Vol. 7 No. 3 (2024): Volume 7 No 3 Tahun 2024

ANALISIS IMPLIKASI KONSEP KODRAT ZAMAN DAN TRI PUSAT PENDIDIKAN KHD DI SMKN 1 SEDAN

Herawati, Lilik (Unknown)
Triyastuti, Novitasari (Unknown)
Kundiastuti, Kundiastuti (Unknown)
Darius, Erik (Unknown)
Soedjono, Soedjono (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jun 2024

Abstract

Tujuan penelitian pada penelitian ini antara lain adalah: 1) Untuk mengetahui bagaimana konsep kodrat zaman dan tri pusat pendidikan KHD diterapkan di SMKN 1 Sedan. 2) Untuk mengetahui bagaimana konsep kodrat zaman dan tri pusat pendidikan KHD diterapkan di lingkungan pembelajaran. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif dan jenis pendekatan penelitiannya adalah deskriptif. Penelitian ini di laksanakan di SMKN 1 Sedan Kabupaten Rembang. Subjek dari penelitian ini adalah Bapak/Ibu guru, peserta didik, dan orangtua/wali serta masyarakat di SMKN 1 Sedan. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian adalah sebagai observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik analisis data deskriptif, yang berarti menghimpun dan mendiskripsikan data faktual. Dari penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa:1) Konsep kodrat zaman dan tri pusat pendidikan KHD sudah diterapkan di SMKN 1 Sedan namun belum maksimal. 2)Konsep kodrat zaman KHD diterapkan di lingkungan pembelajaran dengan diterapkannya kurikulum merdeka dan tri pusat pendidikan KHD diterapkan dengan melibatkan orang tua dan masyarakat dalam mendidik peserta didik.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jrpp

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) is a National peer-reviewes journal dedicated to the exchange of research and thinking in all aspects of education, especially basic education. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) publishes research results relating to the theory and practice ...