JGEN : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 3 No. 3 (2025): JGEN : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Juni 2025

Sosialisasi Mengoptimalkan Pembangunan Infrastruktur Desa Marisa Utara

Hidayat, Andi Sahrul (Unknown)
Junus, Dikson (Unknown)
Ichsan, Ilyas (Unknown)
Nento, Sartan (Unknown)
Bumulo, Nasir (Unknown)
Olii, Abdul Kadir Sailani (Unknown)
Rauf, Wawan (Unknown)
Palilati, Mifidyah Putri (Unknown)
Lamadjo, Susanti (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Jun 2025

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan partisipasi masyarakat Desa Marisa Utara dalam proses perencanaan dan pelaksanaan pembangunan infrastruktur desa yang berkelanjutan dan tepat guna. Sosialisasi dilakukan melalui pendekatan partisipatif yang melibatkan pemerintah desa, tokoh masyarakat, dan warga setempat. Materi yang disampaikan mencakup pentingnya perencanaan berbasis kebutuhan, pengelolaan anggaran desa, serta pemanfaatan sumber daya lokal dalam pembangunan infrastruktur seperti jalan desa, drainase, dan fasilitas umum lainnya. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan kesadaran masyarakat terhadap peran aktif mereka dalam pembangunan serta terbentuknya komitmen bersama untuk mendukung pembangunan yang transparan dan berorientasi pada kebutuhan riil masyarakat. Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi langkah awal menuju tata kelola pembangunan desa yang lebih efektif dan berkelanjutan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jgen

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

JGEN: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is a journal that is a scientific forum for community service, with the online registered number E-ISSN 2988-6295. This multidisciplinary scientific journal in the field of community service is published by Lumbung Pare Cendekia with the aim of publishing ...