Indonesian Journal of Education and Community Services
Vol. 2 No. 2 (2022): Edisi Juli-Desember 2022

Pendampingan Menulis Artikel Penelitian Bagi Mahasiswa PG – PAUD Universitas Mataram Tahun 2022

Baik Nilawati Astini (Universitas Mataram)
Muazar Habibi (Universitas Mataram)
Nurhasanah (Universitas Mataram)
Abdul Kadir Jaelani (Universitas Mataram)
Filsa Era Sativa (Universitas Mataram)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2022

Abstract

Artikel ilmiah adalah karya tulis yang berasal dari hasil pemikiran, penelitian atau pengabdian seseorang yang berisi suatu informasi yang menarik minat pembaca yang diterbitkan di media massa cetak khusus atau jurnal. Tujuan utama dari penulisan artikel ilmiah yaitu untuk menciptakan kompetensi menulis di kalangan pendidik. Tentunya artikel yang diterbitkkan oleh mahasisiwa harus memiliki daya tarik untuk dibaca . Tujuan Pengabdian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan menyusun artikel ilmiah mahasisiwa PG – PAUD untuk diteritkan pada jurnal, sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan tugas akhir mahasiswa PG – PAUD FKIP Universitas Mataram tahun 2022.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ijecs

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Indonesian Journal of Education and Community Services (IJECS) merupakan wadah publikasi ilmiah yang berfokus pada hasil-hasil kegiatan pendidikan dan pengabdian kepada masyarakat. Jurnal ini ditujukan sebagai sarana bagi dosen, peneliti, praktisi, maupun kelompok masyarakat lainnya untuk ...