cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. rejang lebong,
Bengkulu
INDONESIA
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Education,
Arjuna Subject : -
Articles 29 Documents
Ajaran Syeikh Nawawi al-Bantani Tentang Pendidikan Akhlak Anak Ilyas, M. Azizzullah
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 2, No 2 (2018)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29240/jpd.v2i2.659

Abstract

Cultural and technological developments have an effect on children, positive and negative effects, these developments also effect in children's morality toward his parents. This erosion of moral values is interesting to study. We tried to see the moral values through the teachings of Sheikh Nawawi al-Bantani, a classical Indonesian scholar, his teachings goals and relevance for contemporary education. This research is a qualitative research by analyzing the main sources of Tafsir Marahil labid and Maraqi Ubudiyah Syarah Bidayah Hidayah. This study concludes that the teachings of Sheikh Nawawi Al-Bantani lead to the form of moral competence that does not stop at morality at the level of cognition and emotion, but rather integrates it with moral actions. His teachings combine adherence to God and devotion to parents as two things that cannot be separated but still make obedience to God as the main foundation
Implementasi Nilai-Nilai Karakter Siswa dalam Pembelajaran Contextual Teaching And Learning (CTL) pada Pelajaran Tematik di SD Unggulan ‘Aisyiyah Taman Harapan Curup Muslimah, Muslimah; Mutia, Mutia
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 2, No 2 (2018)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29240/jpd.v2i2.660

Abstract

This research is motivated by the phenomenon of character education which lately has not been carried out optimally and the effectiveness of formal education has not been effective. Everywhere acts of violence and rounding or quarrels occur. This is very worrying for children. So that the teacher has an important role in forming and developing the character of students in the school environment, especially in carrying out learning activities. CTL learning is one of the learning models suitable for implementing student character education in thematic subjects. So the purpose of this study is to study more deeply about what character values are contained in thematic lessons through learning Contextual Teaching and Learning in Primary Elementary Schools ‘Aisyiyah Taman Harapan Curup and its implementation. This study uses a descriptive qualitative approach. Data collection techniques used in the form of interviews, observation, and documentation. Data analysis uses Miles and Huberman interactive models, namely data reduction, data presentation, and conclusion drawing. Test the validity of the data using triangulation techniques. The results of the research that have been carried out show that: (1) the character values in CTL learning in the thematic study of sub-themes 1 and 3 of learning 3 has 12 character values developed. These values are religious, disciplined, hard work, creative, independent, curiosity, love for the country, respect for achievement, caring for the social, responsible, friendly / communicative, and tolerance; (2) the form of character education implementation in CTL learning is realized in each thematic learning activity sub-themes 1 and 3 which are integrated with CTL aspects in it such as praying, praying, using learning media, conducting experiments, giving assignments, asking questions, presenting the results of the discussion, singing Indonesian songs, and doing practice questions.
Penerapan Model Cooperative Script dalam Pembelajaran PKn untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Bangga Sebagai Anak Indonesia Syafrudin, Ulwan; Darmawan, Darmawan; Ridwan, Ita Rustiati
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 2, No 2 (2018)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29240/jpd.v2i2.661

Abstract

In PKn Learning in the concept of being proud as an Indonesian child there are many third grade students of SDIT Harapan Ummat Jakarta who get a less than optimal score. From the results of observations, the teacher uses a less varied learning method so that it does not support student activity and is less focused on the subject matter. Therefore, to improve the learning process, using the Cooperative Script model is expected to help students improve and improve their learning outcomes. The specific purpose of this study is to identify the steps and improve student learning outcomes through the Cooperative Script model in PKn learning. The type of this research used was Classroom Action Research using the Kemis and Teggart models conducted at SDIT Harapan Ummat with 35 students. The results of this study experienced a lot of improvement in activities and learning outcomes. from the results of observing the activities of students in the first cycle that is 57%, with enough categories and experiencing an increase in the second cycle to 84%, with the category Very good. While the average value of student learning outcomes in pre-cycle 36, cycle I 75.2, and cycle II increased to 92. From the results obtained concluded that learning using Cooperative Script learning models in Civics learning on the concept of pride has succeeded with increasing learning outcomes students. Recommendations to teachers as a reference for preparing lesson plans in improving professional skills in teaching Civics material for students in their classrooms, as well as broadening teacher insights and knowledge in applying Cooperative Script learning models.
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN YANG EFEKTIF BAGI SISWA MADRASAH IBTIDAIYAH Fitriani, Anisya
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29240/jpd.v3i1.624

Abstract

Learning is an obligation for every believer to gain knowledge in order to improve the degree of life for them. To be able to absorb optimal learning, the application of effective learning is needed. This paper aims to provide information to educators on the effective learning concept, the concept of apperception and how to do apperception in creating effective learning. The apperception conducted in the early stages of learning is generally considered to be a small thing and sometimes forgotten that many learning activities leads to failure. The apperception can create effective learning because the apperception can lead learners to condition (zone) alpha, which is the best condition for learning so that learners more easily absorb the lesson material. The research method used is a qualitative method. The expected results of this paper are the achievement of effective learning for students so that the learning process can be optimized.
Analisis Kurikulum PAUD di Kabupaten Rejang Lebong dan Relevansinya Terhadap Kurikulum Prodi PIAUD IAIN Curup Zulaiha, Siti; Baryanto, Baryanto
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29240/jpd.v3i1.818

Abstract

Abstrak : Penelitian ini dilatar belakangi oleh pentingnya dilakukan analisis terkait dengan pelaksanaan kurikulum pada PAUD di Kabupaten Rejang Lebong, hal ini dikarenakan kurikulum yang diterapkan belum seragam seiring dengan perubahan peraturan yang ada. Selain itu didasari oleh pentingnya menganalisis relevansi kurikulum Prodi PIAUD dengan kurikulum yang berlaku di PAUD sehingga bisa menjadi perbaikan kedepan. Adapun tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan bagaimana konsep kurikulum, menganalisis pelaksanaan Kurikulum mendeskripsikan relevansi kurikulum Pendidikan Anak Usia Dini di Kabupaten Rejang Lebong terhadap Kurikulum Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) yang bersifat deskriptif kualitatif. Sumber data atau informan adalah Kepala dan Guru Pendidikan Anak Usia Dini. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu interview, observasi dan dokumentasi. Analisis data diawali dengan mereduksi data yang telah dikumpulkan, kemudian disajikan dalam bentuk uraian deskripsi data dan terakhir ditarik kesimpulan dari hasil dan analisis yang telah dilakukan. Hasil penilitian ini menunjukkan bahwa : pertama, muatan kurikulum PAUD di Kabupaten Rejang Lebong yang mengacu pada Permen 58 tahun 2009 meliputi PAI, Bahasa, Kognitif, Fisik, Akhlakul Karimah, Kemandirian, Sosial Emosional. Sedangkan yang mengacu pada Permen 146 tahun 2014 yaitu aspek perkembangan Nilai Agama dan Moral, Fisik Motorik, Kognitif, Sosial Emosional, Bahasa dan Seni. Kedua, pelaksanaan kurikulum PAUD di Kabupaten Rejang Lebong secara umum telah sesuai dengan pedoman kurikulum yang berlaku hanya saja pada kegiatan belajar mengajar masih banyak yang belum menggunakan model pembelajaran yang seharusnya diterapkan, kemudian pendekatan belum secara implisit dimasukkan dalam rencana kerja harian yang disusun oleh guru. Ketiga, relevansi kurikulum PAUD terhadap kurikulum Prodi PIAUD secara umum telah relevan, akan tetapi pada muatan dan penempatan pada komponen mata kuliah yang ditawarkan dan tingkat keluasan serta kedalamannya perlu dikaji ulang.
ANALISIS PELAKSANAAN EVALUASI PEMBELAJARAN BERBASIS TEMATIK DI MADRASAH IBTIDAIYAH KABUPATEN REJANG LEBONG Susilawati, Susilawati; Syaripah, Syaripah
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29240/jpd.v3i1.806

Abstract

Penelitian ini menggunakan jenis penelitian adalah penelitian kualitatif dengan melakukan survey lapangan terhadap pelaksanaan evaluasi pembelajaran berbasis tematik. Subjek penelitian ini menggunakan purposive sample yakni seluruh Madrasah Ibtidaiyah (MI) Kabupaten Rejang Lebong yang terdiri dari 4 (empat) madrasah berstatus negeri dan 8 (delapan) madrasah berstatus swasta. Diketahui hasil penelitiannya RPP Tematik sudah berkategori "Baik", selanjutnya Pelaksanan RPP Tematiknya juga sudah pada kategori "Baik". Bentuk penilaian dan penilaian berbasis tematik pada K-13 belum memenuhi kriteria hanya terdapat 1 madrasah yang dapat menunjukkan dokumentasinya.
KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DALAM PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK DI SEKOLAH DASAR Siregar, Nur Fauziah
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29240/jpd.v3i1.864

Abstract

Matematika memiliki objek yang bersifat abstrak. Siswa mengalami kesulitan dalam matematika karena sifat keabstrakannya. Tahap tingkat perkembangan berfikir siswa pada tingkat sekolah masih konkrit, oleh karena itu diperlukan suatu pendekatan yang dipandang baik dan tepat yang dapat mengatasi permasalahan atau dapat menjembataninya adalah dengan pendekatan matematika realistik. Pembelajaran matematika ini berorientasi pada pengalaman dalam kehidupan sehari-hari. Pendekatan Matematika Realistik dalam pembelajaran memberikan kesempatan kepada siswa untuk menemukan dan merekonstruksi konsep-konsep matematika, sehingga siswa mempunyai pemahaman tentang konsep-konsep matematika. Pembelajaran ini dapat dijadikan sebagai alternatif untuk menjadikan pembelajaran matematika lebih menyenangkan yang dapat mempengaruhi komunikasi matematis siswa. Proses komunikasi matematis siswa yang baik dapat menjadi sarana untuk membentuk pembelajaran yang efektif dan komunikatif terutama untuk siswa SD yang dalam tingkat berfikir masih konkrit. 
RELEVANSI KURIKULUM PGMI TERHADAP CAPAIAN PEMBELAJARAN MAHASISWA PGMI IAIN METRO Afifah, Nurul
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29240/jpd.v3i1.863

Abstract

Capaian Pembelajaran (CP) didefinisikan sebagai kemampuan yang diperoleh melalui internalisasi pengetahuan sikap, keterampilan, kompetensi, dan akumulasi pengalaman kerja. Capaian Pembelajaran (CP) merupakan alat ukur dari apa yang diperoleh seseorang dalam menyelesaikan proses belajar baik struktur  maupun tidak terstruktur. Penetapan capaian pembelajaran harus mengacu pada tiga rujukan/dokumen; yaitu KKNI, SNPT dan SNPG. Selanjutnya rumusan capaian pembelajaran dijabarkan dalam Standar Kopetensi Lulusan (SKL)  yang dinyatakan dalam empat unsur yaitu : Sikap,  keterampilan umum, pengetahuan dan keterampilan khusus.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui relevansi kurikulum PGMI terhadap capaian pembelajaran mahasiswa IAIN Metro. Adapun penelitian kualitatif berjenis penelitian studi pustaka (library research). Tehnik pengumpulan data melalui dokumentasi, wawancara dan observasi. Selanjutnya Data yang terkumpul dianalisis dengan teknik deskriptif kualitatif.Capaian Pembelajaran dalam kurikulum jurusan PGMI IAIN Metro sesuai dengan ketentuan KKNI, SNPT dan SNPG adalah sebagai berikut; empat unsur standar kelulusan yang harus dikuasai oleh mahasiswa jurusan PGMI IAIN Metro berupa unsur sikap yang dinternalisasikan saat proses pembelajaran,  unsur keterampilan umum merupakan kemampuan menjadi guru secara umum, unsur pengetahuan merupakan penguasaan pengetahuan secara mendalam dalam bidang pendidikan, psikologi dan pengajaran dan unsur keterampilan khusus yaitu ; kemampuan lulusan program studi sesuai bidang keilmuan/keahlian dalam hal ini sebgai guru kelas di SD/MI
KARAKTER SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SEKOLAH DASAR SWASTA FULL DAY SCHOOL Siregar, Nurdiana; Sundari, Dhea; Bakri, Aprilia
AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Curup

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29240/jpd.v3i1.821

Abstract

This study aims to: a) describe the character of students in learning mathematics in Private Primary Schools (SDS) full day school, b) knowing the supporting and inhibiting factors in the formation and strengthening of characters in mathematics learning at SDS full day school. This study used qualitative research methods. This research was carried out at SDS IT Siti Hajar. Data collection techniques by observation and interview. Data analysis techniques are data reduction, data display, and conclusion. The results showed that 1) the character of students in mathematics learning included religious, honest, independent, tolerant, hard work, curiosity and responsibility 2) supporting factors for character building in mathematics learning include mathematics teacher, informal learning climate or not rigid, and varied learning methods while the inhibiting factors cannot be implemented in strict class rules in the form of penalties.

Page 3 of 3 | Total Record : 29