cover
Contact Name
Maruatal Sitompul
Contact Email
m.sitompoel@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
redaksi.oldi@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota adm. jakarta selatan,
Dki jakarta
INDONESIA
OLDI (Oseanologi dan Limnologi di Indonesia)
ISSN : 01259830     EISSN : 2477328X     DOI : -
Core Subject : Science, Social,
Oseanologi dan Limnologi di Indonesia is a scientific journal that publishes original research articles and reviews about all aspects of oceanography and limnology. Manuscripts that can be submitted to Oseanologi dan Limnologi di Indonesia is the result of research in marine and inland waters in Indonesia. Submissions are judged on their originality and intellectual contribution to the fields of oceanography and limnology
Arjuna Subject : -
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol 4, No 3 (2019)" : 7 Documents clear
KAJIAN MORFOMETRI RANU GRATI MENGGUNAKAN GPSMAP 585 DAN SIG Darmawan, Arief; Mahmudi, Mohammad; Nisa, Tisya Wahidatun; Putri, Cesarlia Dwi Sulestyanar; Gurinda, Gita Adistri; Putri, Amelia Wahyuning
OLDI (Oseanologi dan Limnologi di Indonesia) Vol 4, No 3 (2019)
Publisher : Indonesian Institute of Sciences

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/oldi.2019.v4i3.261

Abstract

Ranu Grati?s Morphometry Study Using GPSMAP 585 and GIS. In the study of pollution load capacity of a reservoir or lake, its required information such as innudation area, average of depths and innudation volume, but those data at sometimes unavailable and out of date. The aims of this research are to find out depth distribution in Ranu Grati and represent it on a map. Depth map or bathymetry map that resulted is show morphological condition that can be used for further study e.g calculation of Ranu Grati capacity for aquaculture. Area of inundation, inundation volume and average depth of Ranu Grati can be figured out by using Garmin GPSMAP 585, Sentinel 2a imagery, BingMap and GIS analysis with ArcGIS according to those mapping data. Visualization of the mapping result through 3D view is used to increase understanding Ranu Grati morphometric conditions such as for Ranu Grati carriying capacity for aquaculture etc.. The result shows maximum depth that recorded during mapping is 121, 9 m. Meanwhile, area of inundation and volume are 1.734.223,07 m2 and 124.491.952,55 m3 respectively.
ISOLASI BAKTERI PENDEGRADASI MINYAK MENTAH DAN POLISIKLIK AROMATIK HIDROKARBON DARI SEDIMEN MANGROVE BINTAN Afianti, Nur Fitriah; Febrian, Deva; Falahudin, Dede
OLDI (Oseanologi dan Limnologi di Indonesia) Vol 4, No 3 (2019)
Publisher : Indonesian Institute of Sciences

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/oldi.2019.v4i3.260

Abstract

Isolation of Crude Oil and Polycyclic Aromatic Hydrocarbon-Degrading Bacteria from Mangrove Sediments in Bintan. Bintan is known for its extensive mangrove areas, but it is prone to pollution from oil spills due to it is close to the international shipping lane. Indigenous bacteria plays important roles in bioremediation of oil spills in the natural environment. This research aims to explore indigenous bacteria from Bintan?s mangrove sediments which may have ability to degrade crude oil and polycyclic aromatic hydrocarbon (PAH). The mangrove sediment samples were taken in March 2018 from the sediments near four different mangrove plant species, i.e. Rhizophora apiculata, Xylocarpus granatum, Ceriops tagal and Lumnitzera littorea. Isolation of oil degrading bacteria was carried out using enrichment media supplemented with crude oil ALCO. A total of 45 strains of oil degrading bacteria were successfully isolated from the sediment samples. By using sublimation method, 13 bacterial isolates showed the ability to degrade various PAHs, including phenanthrene, acenaphthene, dibenzothiophene and fluorene. Sequencing analysis of 16s rRNA genes confirmed that the 13 isolated bacteria belong to the genera Rhodococcus, Bacillus, Sphingopyxis, Rhizobium, Mycobacterium, and Gordonia
KARAKTERISASI ENZIM XILANASE DARI ISOLAT BACILLUS SP. UJ131 DI HUTAN MANGROVE MARGASARI LAMPUNG TIMUR SEBAGAI KANDIDAT PROBIOTIK Sumardi, Sumardi; Farisi, Salman; Ekowati, Christina Nugroho; Hairisah, Suminta Frida
OLDI (Oseanologi dan Limnologi di Indonesia) Vol 4, No 3 (2019)
Publisher : Indonesian Institute of Sciences

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/oldi.2019.v4i3.201

Abstract

Characterization of Xilanase Enzyme by Bacillus sp. UJ131 A Probiotic Candidate from the Mangrove of Margasari, East Lampung. Mangrove are known to have high biodiversity as a potential location for exploration of enzyme-producing bacteria, one of which is the xylanase enzyme. Xylanase is an enzyme that hydrolyzes the xylan-rich hemicellulose substrate. This research aims to produce and know the character of xylanase enzyme by Bacillus sp. UJ131 isolate which was isolated from the oriental shrimp in Margasari mangrove forest of East Lampung. Xylanase enzymes are produced from the bacteria by growing them in sea water complete (SWC) broth containing xylan beechwood. Characterization xylanase enzyme consist of pH, temperature, and metal ions. The results showed that xylanase had an optimal time of 18 hours with xylanase activity of 0.18 U/ml, and optimally at pH 6 and temperature 70°C. The addition of Mn2+ and Ca2+ ions increase enzyme activity, but Fe3+, Cu2+ and Mg2+ ions decrease xylanase enzyme activity. At a maximum reaction speed of 0.25 U/ml, the xylanase enzyme can produce 1.30 ?M xylose per minute
DETEKSI TINGGI VEGETASI DI DELTA MAHAKAM DENGAN PENGINDERAAN JAUH Anggraini, Nanin; Julzarika, Atriyon
OLDI (Oseanologi dan Limnologi di Indonesia) Vol 4, No 3 (2019)
Publisher : Indonesian Institute of Sciences

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/oldi.2019.v4i3.212

Abstract

Tinggi pohon (vegetasi) adalah jarak tegak antara puncak pohon terhadap permukaan tanah. Tinggi vegetasi menjadi salah satu parameter bagi pertumbuhan vegetasi. Ada berbagai metode untuk mengukur tinggi vegetasi, salah satunya dengan menggunakan teknologi penginderaan jauh. Penelitian ini bertujuan untuk pemetaan tinggi vegetasi di Delta Mahakam dengan model tinggi dari penginderaan jauh. Model tinggi yang digunakan adalah Model Permukaan Digital (MPD) dan Model Terrain Digital (MTD). MPD dibuat dari gabungan hasil interferometri citra satelit ALOS PALSAR dengan citra X SAR, Shuttle Radar Topography Mission (SRTM), dan tinggi geodetik dari satelit Icesat/GLAS. Penggabungan ini menggunakan metode integrasi Model Elevasi Digital (MED). Bidang geoid yang digunakan adalah EGM 2008. Langkah selanjutnya adalah koreksi terhadap kesalahan tinggi pada MPD. Koreksi terrain dilakukan untuk mengubah MPD menjadi MTD. Tinggi vegetasi diperoleh dari pengurangan MPD menjadi MTD. Uji akurasi vertikal mengacu ke toleransi 1,96?  (95 %) sebesar minimal 80 cm. Pada MPD, diperoleh nilai akurasi vertikal sebesar 60,4 cm sehingga MPD ini bisa digunakan pada pemetaan 1:10.000. Sedangkan pada MTD diperoleh nilai uji akurasi vertikal  sebesar 37 cm sehingga dapat juga digunakan untuk pemetaan skala 1:10.000. Berdasarkan hasil perhitungan MPD dan MTD, tinggi vegetasi di Delta Mahakam bervariasi antara 0 - 64 m.
KEHADIRAN GELOMBANG SOLITER DAN TRANSPOR SESAAT SEDIMEN TERSUSPENSI DI PERAIRAN PANTAI BENGKULU TENGAH Kusmanto, Edi; Hasanudin, Muhammad
OLDI (Oseanologi dan Limnologi di Indonesia) Vol 4, No 3 (2019)
Publisher : Indonesian Institute of Sciences

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/oldi.2019.v4i3.262

Abstract

Existence of Solitary Waves and Transient Suspended Sediment Transport in the Coastal Waters of Central Bengkulu. Coastal abrasion and suspended sediment transport driven by waves is occurring dreadfully in the coastal waters of Central Bengkulu. The abrasion tends to be accelerated by solitary waves during the southeast monsoon season. The primary data were obtained  on 17-26 July 2014, while the secondary data derived from Google Maps imageries obtained on 17 June 2014, representing the southeast monsoon season. The primary data were collected by 1200 KHz Acoustic Doppler Current Profiler (ADCP) for water currents, a single beam Echosounder for  depths, Garmin 276C GPS receiver for coordinate positions, RBR-TWR2050 (installed at at a fixed point at 102.2219 °E and 3.6916 °S and depth of 9 m) for height and wave periods, and a compass for the direction of wave propagation. The secondary data included Astrium satellite imageries compiled by Google Earth and displayed as Google Maps images on 17 June 2014. These images were used for identifying the appearance of wave groups and by using a feature in Google Earth, it showed that the estimated distance between wave packets hitting the coast accounted for 147 m. This study showed the existence of solitary waves with height and wave period of 1.02 m and 13.85 seconds respectively, while the wave length reached 147.7 m. The wave energy and wave energy flux were 1123.12 Jm-2 and 12018.94 Jm-1s-1, calculated by using the cnoidal wave theory and solved by the KdV equation. These solitary waves have large destructive forces on unstable cliffs along the coasts. Derived from coastal abrasion processes and shown by the ADCP backscatter intensity with the highest of 146 dB, the suspended sediments were likely to be transported by water currents with an average speed of 25.99 cm s-1 in the dominant direction to the south - southeast; and the sediments were deposited along the coast of Bengkulu City.
DINAMIKA MASSA AIR DI SEKITAR PULAU-PULAU KECIL TERLUAR (PPKT) PERAIRAN UTARA PAPUA Surinati, Dewi; Corvianawatie, Corry
OLDI (Oseanologi dan Limnologi di Indonesia) Vol 4, No 3 (2019)
Publisher : Indonesian Institute of Sciences

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/oldi.2019.v4i3.251

Abstract

Perairan sekitar Pulau-Pulau Kecil Terluar (PPKT) di Utara Papua memiliki potensi sumber daya laut yang tinggi dan perlu dikelola secara berkelanjutan. Agar proses konservasi, rehabilitasi, pemanfaatan, dan pengayaannya berjalan dengan baik maka perlu suatu kajian daya dukung lingkungan yang melibatkan analisis dinamika oseanografi di perairan sekitar PPKT. Area penelitian ini mencakup perairan pesisir dan lepas pantai Pulau Jiew, Budd, Fani, Bras dan Fanildo. Pengukuran karakteristik massa air dan arus laut dilakukan untuk mengetahui pengaruh dinamika oseanografi regional terhadap kondisi oseanografi di pesisir PPKT. Hasil penelitian menunjukkan adanya dominasi oleh New Guinea Coastal Current (NGCC) di lapisan permukaan, pengaruh arus lintas Indonesia (Arlindo) di kedalaman 100 ? 150m, dan arus balik ke arah timur laut yang diduga merupakan perpanjangan New Guinea Costal Under Current (NGUGC) dan Equatorial Under Current (EUC). Sistem arus ini membawa massa air South Pacific Subtropical Water (SPSW) yang ditandai dengan salinitas maksimum sebesar ~35,4 PSU pada kedalaman 150 m. Variabilitas spasial ketebalan mixed layer dan kemiringan pada kurva T-S teridentifikasi di sisi barat dan timur area penelitian yang diduga disebabkan oleh percampuran isopiknal. Namun, suhu permukaan laut (SPL) di area ini relatif hangat sepanjang tahun karena adanya Western Pacific Warm Water Pool. Dengan adanya variasi SPL tahunan yang kecil, arus laut, dan percampuran massa air yang cukup kuat di beberapa lokasi, area ini memiliki potensi untuk pengembangan ekosistem kelautan.
FAKTOR HIDRO-OSEANOGRAFI TERHADAP DISTRIBUSI AIR TAWAR BERSUHU RENDAH DEKAT PANTAI SEKITAR LOKASI KELUARAN AIR TANAH LEPAS PANTAI (KALP) DI PERAIRAN LOMBOK UTARA, INDONESIA Wisha, Ulung Jantama; Kusumah, Gunardi
OLDI (Oseanologi dan Limnologi di Indonesia) Vol 4, No 3 (2019)
Publisher : Indonesian Institute of Sciences

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/oldi.2019.v4i3.157

Abstract

Pantai Utara Lombok memiliki banyak sumberdaya seperti Keluaran Air Tanah Lepas Pantai (KALP). Keluaran air tanah terbesar terdapat di Pantai Krakas. Keluaran air tanah yang dingin mungkin memicu ketidakseimbangan lingkungan disekitarnya (pendinginan lokal). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari faktor fisika yang mendukung distribusi keluaran air tanah dingin. Kegiatan survei lapangan dilakukan pada tanggal 23-26 Maret 2016. Flow model dan analisis statistik digunakan untuk mengetahui pola transport dari anomali suhu. Secara vertikal, pergerakan arus laut mengikuti kaidah spiral Ekman yang mempengaruhi distribusi vertikal dari air tanah. Kecepatan arus pada kondisi menuju pasang berkisar antara 0-0,15 cm/detik, dominan arah arusnya menuju ke barat daya. Pada saat menuju surut kecepatan arus berkisar antara 0-0,32 cm/detik, dominan arah arusnya menuju ke timur laut. Fluktuasi suhu mengikuti perubahan elevasi muka air di lokasi KALP dimana nilai korelasi sebesar 63 %.

Page 1 of 1 | Total Record : 7