Articles
1,273 Documents
IbM SOSIALISASI PENERAPAN LUBANG RESAPAN BIOPORI BAGI MASYARAKAT DI LINGKUNGAN RW 06 DAN RW 18 KELURAHAN SIDOMULYO BARAT KOTA PEKANBARU
Widya Apriani;
Virgo Trisep Haris
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat: Special Issues 1 "Semangat Perguruan
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v3i2.2908
Pembangunan perumahan sebagai bentuk pengembangan kota yang memicu pertumbuhan wilayah perkotaan mengakibatkan makin berkurangnya area resapan air hujan akibat meningkatnya luas daerah yang tertutupi oleh perumahan. Lubang resapan adalah teknologi sederhana dibidang rekayasa teknik konservasi air dengan konsep memberikan jalan air hujan masuk kedalam tanah dengan cepat dengan cara memberikan lubang-lubang yang dibuat pada permukaan bumi. Teknologi tepat guna ini sangat baik diterapkan oleh masyarakat perumahan untuk mencegah banjir didaerahnya. Oleh karena itu diperlukan sosialisasi kepada masyarakat. IbM ini dilakukan di Lingkungan RW 06 Dan RW 18 Kelurahan Sidomulyo Barat Kota Pekanbaru. Metode pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa kegiatan sosialisasi lubang resapan biopori dilakukan dengan metode ceramah dan diskusi . Manfaat dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang adalah sebagai berikut peserta sosialisasi menjadi lebih mengerti tentang yang dimaksud dengan biopOri sehingga diharapkan dapat mencegah terjadinya banjir. Berdasarkan kuisioneR diketahui 67% responden memiliki rumput pekarangan di rumah dan 83% dari responden belum memiliki LRB di lingkungan rumahnya. Namun sudah ada 17% yang mengenal dan telah mengaplikasikan LRB dalam pekarangan rumahnya. Sikap responden terhadap LRB diketahui dengan 90% jawaban responden adalah setuju untuk mengaplikasikan LRB di ingkungan Rumahnya masing-masing.
PENGENALAN SOIL INVESTIGASI UNTUK SISWA SMK BANGUNAN SEBAGAI DASAR PENGETAHUAN DESAIN PONDASI
Susy Srihandayani;
Desyanti
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat: Special Issues 1 "Semangat Perguruan
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v3i0.2915
Program Pengabdian Masyarakat (PPM) ini bermitra dengan SMK Negeri 02 Jurusan Konstruksi Gedung di Kota Dumai. Program pengabdian masyarakat inisangat penting untuk dilaksanakan, agar dapat menambah pengetahuan penyelidikan tanah bagi siswa yang akan menyelesaikan Pendidikan dan akan melanjutkan pendidkan atau pun yang akan bekerja di dunia konstruksi. Hal ini berkaitan dengan keterbatasan sarana dan prasarana sehingga siswa hanya mendapatkan pengetahuan dasar mengenai jenis jenis pondasi tanpa mengenal lebih awal proses untuk mendisain pondasi. Pengetahuan dasar sangat penting dimiliki oleh siswa siswi dalam proses pembelajaran yang kemudian harus diterapkan kedalam praktek langsung agar ilmu yang diperoleh lebih mudah untuk di terapkan di lapangan. Jadi tujuan dari program pengabdian masyarakat ini adalah membantu memberikan pengetahuan tambahan dan keterampilan menggunakan peralatan yang umum digunakan untuk Soil Investigasi seperti Hand Bor dan Sondir (DCPT) kapasitas 2.5 Ton. Dari hasil pengujian dilapangan diharapkan siswa juga dapat melakukan pengolahan data menggunakan program computer atau aplikasi. Dengan terlaksananya program pengabdian masyarakat ini, tim pelaksana pengabdian kepada masyarakat khususnya Program Studi Teknik Sipil Geoteknik dan Teknik Informatika Sekolah Tinggi Teknologi Dumai memberikan skill tentang cara penggunaan alat, pengolahan data dan penerapan untuk mengetahui jenis dan disain sebuah pondasi
Pemberdayaan Ibu-ibu PKK Nagari Sikucur Barat Melalui Produksi Virgin Coconut Oil (VCO)
Femi Earnestly
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat: Special Issues 1 "Semangat Perguruan
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v3i0.2918
Women from Sikucur Barat are economically unproductive because they generally can’t support their family income. Sikucur Barat produces many coconuts and is supposed to become a chance for the women to have side income and women who belong to PKK’s group. In fact the family can’t rely on their life from coconut since the price is getting low only Rp.1.000. It makes the people let the coconut fall down on the ground without collecting them. This condition happens because they are unable to cover the transportation fee if sold to other cities such as Padang or Pekanbaru. Besides, the people don’t have knowledge on how to process the coconut becomes the highest quality product such as Virgin Coconut Oil (VCO). Based on this problem, we try to do PKM (Service for Society) by giving training how to make right VCO, branding it, and Depkes (Health Department) permit for PKK’s women in Sikucur Barat village. Thus, we hope it can become a new entrepreneur to support their income and increase the knowledge and the skills of the society of PKK’s group in Sikucur Barat village. We spread the questionnaires and got the result that about 89,4% of the society’s income increased
Pemanfaatan Pakan Herbal (Jamu) untuk Meningkatkan Produksi Ikan Budidaya
Henni Syawal
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat: Special Issues 1 "Semangat Perguruan
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v3i0.2925
Produksi ikan budidaya pada tahun 2017 di Desa Koto Tuo sebesar 624 ton, kendala yang dihadapi petani adalah tingginya harga pakan ikan. Tujuan kegiatan adalah dapat membanttu meningkatkan pengetahuan masyarakat pembudidaya tentang bagaimana cara membuat pakan ikan yang mengandung herbal/jamu, dan manfaat pakan jamu dalam meningkatkan pertumbuhan ikan secara cepat. Materi yang diberikan adalah; 1.Teknik mengenali status kesehatan ikan 2. Manfaat pakan herbal/jamu terhadap kesehatan ikan, 3. Teknik pembuatan pakan herbal. Metode yang digunakan adalah ceramah dan diskusi, disampaikan dengan menggunakan alat peraga proyektor/infocus . Kegiatan dilaksanakan di Aula Kantor Desa Koto Tuo yang diikuti oleh aparat desa, pembudidaya ikan, mahasiswa kukerta, dan tim pengabdian yang semua berjumlah 33 orang. Kegiatan praktek dilakukan secara langsung oleh para peserta. Setelah praktek pembuatan pakan dilanjutkan dengan pemeliharaan ikan di dalam keramba jaring yang ditancapkan dalam kolam sebanyak 6 unit berukuran 2x1x1m, dengan padat tebar 150ekor/m3. Jenis ikan yang dipelihara adalah patin (Pangasius hypohthalamus) berukuran 10-12cm (±15g/ekor). Pemeliharaan dilakukan selama 2 bulan, pemberian pakan sebanyak 10% dari berat biomassa/hari. Setelah 6 minggu pemeliharaan dilakukan upgrading (pemisahan antara ikan ukuran besar dengan yang kecil) untuk melihat pertumbuhan ikan. Hasil yang diperoleh setelah dua bulan pemeliharaan adalah pertumbuhan ikan sangat cepat, yakni berat rata-rata per ekor berkisar antara 100-125g dengan panjang total 20-25cm, dan mortalitas ± 8%. Nilai FCR 1,15, dan efisiensi pakan 80,82%.
Pelatihan Manajemen Pemeliharaan Itik Kerinci Menuju Kawasan Sentra Produksi Di Kabupaten Kerinci
noferdiman noferdiman
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat: Special Issues 2 "Semangat Perguruan
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v3i0.2934
The community service program (CSP) aims to: (1). Increase productivity of Kerinci ducks which are germplasm by utilizing the potential of food crops (rice bran) and plantation waste (palm kernel meal) which can be used as Kerinci duck feed resources with biotricho technology, (2). Increase Kerinci ducks population using breeding center technology with simple selection and hatching machines. The CSP activity was carried out by the method of active interaction between the implementers and the target groups involved in this activity, namely: Keluarga Damai and Maju Jaya Mandiri Farmers Group in Tanjung Harapan Village, Kerinci Regency. Some of the implemented programs are: (1). Conseling and training, including: biotricho technology, breeding center technology, utilizing potential local feed stuffs, duck rations, duck selection, and hatching machines, (2). Practicing directly the application of biotricho technology to make formulation of local feed stuffs and breeding center technology with hatching machine technology and simple selection of Kerinci ducks at the Farmer Group level. The results of the activity indicated that the CSP program can be implemented and responded well by the Farmers Group in Tanjung Harapan Village, Kerinci Regency and the implementation of the CSP program is very beneficial for farmers, and Implementing Institutions because it can be a medium to transfer Knowledge and Technology especially the local Kerinci duck which is not done much yet and is not focused. Therefore, the results of studies and the efforts to develop local Kerinci ducks in the countryside are not optimal.
PELATIHAN TATA RIAS WAJAH SEHARI-HARI PKK BUKIT BESTARI KOTA TANJUNG PINANG
Fitridawati Soehardi;
Dwi Vita Lestari Soehardi
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat: Special Issues 1 "Semangat Perguruan
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v3i0.2944
Penampilan bagi wanita merupakan salah satu cara dalam bersosialisasi. Penampilan rapi, bersih dan baik cendrung diperlakukan dengan baik pula oleh orang lain, terutama bagi wanita yang bekerja dituntut harus memberikan penampilan yang baik dalam memberikan pelayanan untuk memberikan kesan professional dan memberikan suasana nyaman bagi orang lain. Hal ini merupakan salah satu aspek yang menjadi perhatian dari Kelompok PKK Kecamatan Bukit Bestari Kota Tanjung Pinang Provinsi Kepulauan Riau. Hal inilah yang melatarbelakangi kegiatan pengabdian kepada masyarakat pada anggota kelompok PKK dengan melaksanakan Pelatihan tata rias diikuti oleh 15 orang. Pelatihan Tata Rias ini diselenggarakan dengan tujuan untuk memberikan pengetahuan praktis dan paraktek langsung menggunakan alat-alat tata rias khususnya wajah untuk kegiatan sehari-hari. Kegiatan dilakukan dengan metode ceramah, diskusi, dan praktek. Berdasarkan Hasil pelatihan yang dilaksanakan menunjukkan peningkatan kemampuan para peserta dan besarnya antusias peserta terhadap kegiatan ini. Karena kegiatan pelatihan ini memberikan nilai pengetahuan yang dapat diterapkan dalam aktivitas pekerjaan sehari-hari, dalam pergaulan maupun di rumah tangga.
PELATIHAN VIDEO EDITING DI SMP IT MADANI
Ahmad Zamsuri;
Wenni Syafitri;
Febrizal As-Syam
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2018): Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v2i2.2984
SMP IT Madani is formed from LAZ Swadaya Ummah Riau Province. SMP IT Madani is a free school. The vision promoted by SMP IT Madani is as follows: "Becoming a model of educational institutions in empowering the Dhuafa who gave birth to the generation of the independent and outstanding Qur'an." Such a great vision does not make SMP IT Madani undo its steps to gets in the way. SMP IT Madani wants to make an improvisation of activity documentation technique, because so far what has been done is not maximal. Activity documentation is only limited to using official technology, without improvising that has the attraction. Because Middle School Madani has a target to find prospective students who have unique criteria, namely weak economic family but have functional academic abilities, this documentation can be used as a place for school promotion. The implementation of this activity was successful based on data from respondents. Respondents consisted of SMP IT Madani community. The implementation of this activity can be said to be successful, because KR value and KS before and after the implementation of the activity get a positive response, namely Value 1. This activity was successfully implemented and by the expected result.
PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SEKOLAH DASAR BERBASIS WEB
Martinus Maslim;
Stephanie Pamela Adithama
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v3i2.3073
Sekolah Dasar Pangudi Luhur merupakan sekolah dasar di Kota Yogyakarta yang memiliki fasilitas perpustakaan sebagai penunjang kegiatan belajar mengajar. Perpustakaan ini masih menggunakan cara konvensional dalam menjalankan proses bisnisnya. Proses tersebut menyita cukup banyak waktu dan memperbesar risiko kesalahan dalam pengelolaan data perpustakaan. Sistem manual yang saat ini diterapkan tidak lagi memadai untuk penanganan beban kerja, khususnya kegiatan rutin dalam bidang pengadaan buku, katalog buku, dan pengawasan peminjaman. Keadaan demikian menuntut penggunaan sistem informasi berbasis teknologi komputer. Salah satunya adalah sistem informasi berbasis web yang diterapkan pada perpustakaan. Sistem ini dikembangkan dalam lingkup perpustakaan mencakup kemampuan untuk mengelola data anggota perpustakaan, mengelola data buku perpustakaan, mencatat transaksi peminjaman dan pengembalian buku, menghitung biaya denda keterlambatan, dan membuat laporan sesuai dengan kebutuhan. Dengan diimplementasikan sistem informasi perpustakaan ini, dapat meningkatkan efektivitas dan efisiensi waktu dan tenaga, serta mempermudah pustakawan dalam menyusun laporan yang berkaitan dengan pengelolaan perpustakaan.
Pelatihan Fortifikasi Daging Ikan Sebagai Sumber Protein Nugget Ubikayu di Desa Tambusai Batangdui
Suparmi;
Syafrani;
Sumarto
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat: Special Issues 1 "Semangat Perguruan
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v3i0.3115
Effort to increase public knowledge of appropriate technology is to produce a product that is useful to support their welfare. One of them is the technology of fisheries and agricultural utilization. The potential of fisheries and agriculture is sufficiently developed in Riau, therefore, it is necessary to make efforts so that the harvest from fish and cassava farmers has economic value which is to increase the added value from its harvest, become a diversified product. The solution offered to partners is the application of appropriate science and technology in training technology of fish meat utilization for protein fortification in cassava nuggets, a quality product and safe for consumption, and as an effort to develop partner empowerment especially PKK cadres. The method of approach taken was in quality guidance to partners as micro-entrepreneurs and as an alternative effort to improve family welfare. Besides providing information about management and tips towards sustainable self-sufficiency business, and helping partners in collaborating with the marketing partners of the products produced. In carrying out the activities of participants of the active participation was both during the implementation and post activities, i.e. participants receive well the science and technology provided by universities to improve partner businesses. The ouput of this activity was the skill of PKK cadres in processing cassava into best quality nuggets, which can be used as supplementary food for children as well as opening opportunities as their side livelihood, in the context of business development and increasing family income.
Pembelajaran Angklung untuk SLB Bagian B Tuna Rungu Menggunakan Colouring Score Berbasis Multimedia
Diana Effendi
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31849/dinamisia.v3i2.3116
The introduction of angklung music especially for deaf students is done by replacing numeric notes with various hand movements by the teacher. It takes two teachers to produce harmonious music with one teacher focusing on melody and the other teacher focusing on chords. However, hand movements are still limited to ordinary notes. The teacher's hand movements do not yet include the crescendo and decrescence notes. In addition, if one of the teachers is unable to attend, it cannot produce a harmonious music. To overcome this, multimedia-based angklung learning aids and android-based applications are made, where multimedia allows an angklung game to be carried out without the help of a trainer. So that it can replace the score that is usually designated by a trainer, it can be replaced with an animated color change (colouring score) when the angklung tone is played. In this study using the Development Research method, the procedures in this study are (1) determining the concept (concept), (2) Media Design (Design), (3) Material Collection (Material Collecting), (4) Manufacturing Process (Assembly) , and (5) (Testing) .In this study identified the needs of users (trainers and angklung players), designing application story boards that are used as a reference at the implementation stage.This learning activity does not replace the role of the trainer, but only as a media alternative in carrying out angklung training activities.