cover
Contact Name
Mochammad Farid Afandi
Contact Email
Mochammad Farid Afandi
Phone
-
Journal Mail Official
m_faridafandi@unej.ac.id
Editorial Address
-
Location
,
INDONESIA
J-MKLI (Jurnal Manajemen dan Kearifan Lokal Indonesia)
ISSN : 25795791     EISSN : 25500856     DOI : -
Arjuna Subject : -
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 2 No 2 (2018)" : 5 Documents clear
Kajian Kinerja Pengelolaan Alokasi Dana Desa dan Dana Desa Rudin M.; Bakarbessy M. L. F
Jurnal Manajemen dan Kearifan Lokal Indonesia Vol 2 No 2 (2018)
Publisher : Asosiasi Peneliti Manajemen Adat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (309.686 KB) | DOI: 10.26805/jmkli.v2i2.15

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa kinerja pengelolaan alokasi dana desa dan dana desa di Kecamatan Ampibabo, Kabupaten Parigi Moutong Provinsi Sulawesi Tengah. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan informan yang dipilih sebanyak tiga orang. Undang-undang yang digunakan dalam penelitian ini yaitu undang-undang no. 6 Tahun 2014 tentang desa dan Permenkeu 241/PMK.07/2014 tentang pelaksanaan dan pertanggung jawaban transfer ke daerah dan dana desa. Hasil penelitian ini sebagai berikut: (1) kinerja pengelolaan alokasi dana desa di Kecamatan Ampibabo, Kabupaten Parigi Moutong Provinsi Sulawesi Tengah belum baik, hal ini terlihat dari laporan realisasi dan laporan pertanggungjawaban pelaksanaan APBDesa tidak diinformasikan kepada masyarakat secara tertulis dan tidak ditulis melalui media informasi yang mudah diakses oleh masyarakat. (2) Kinerja pengelolaan dana desa di Kecamatan Ampibabo, Kabupaten Parigi Moutong Provinsi Sulawesi Tengah belum baik.
The Mediating Role of Ethical Atmosphere in the Influence of Religious Work Ethic on Deviant Behaviour Amin Wahyudi
Jurnal Manajemen dan Kearifan Lokal Indonesia Vol 2 No 2 (2018)
Publisher : Asosiasi Peneliti Manajemen Adat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (296.477 KB) | DOI: 10.26805/jmkli.v2i2.28

Abstract

This study aimed to analyze the influence of religious work ethic on deviant behavior and mediating role of ethical atmosphere. The study design is corelational research. Variables in this research are deviant behavior, religious work ethic and ethical atmosphere as mediating variable. The population in this study were employees of government offices, universities, hospitals, schools in region of Surakarta. The samples this study are 100 people participant with conveniance sampling techniques. The analysis in this research used with path analysis by multiple linear regression. This study are expected to provide benefit in further developing a model that describes the concept of the religious work ethic with deviant behaviors of human resources in an organization. The results show that there is a negative and significant influence religious work ethics and athic atmosphere on deviant behavior, there is a positive and significant influence religious work ethic on ethical atmosphere. The conclution of this study that religious work ethics and ethical atmosphere are very important for development of human resources behavior.
Pembelajaran Multikultur Melalui Edutainment di Galeri Indonesia Kaya Ceria Isra Ningtyas
Jurnal Manajemen dan Kearifan Lokal Indonesia Vol 2 No 2 (2018)
Publisher : Asosiasi Peneliti Manajemen Adat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (275.645 KB) | DOI: 10.26805/jmkli.v2i2.25

Abstract

Today, the multicultural education in traditional games can be packed together with information and communication technology. This can lead to greater curiosity from the younger generation to learn multiculturalism in Indonesia by using gadgets that educating also entertaining. The location of the research was conducted at Galeri Indonesia Kaya (GIK) located at Grand Indonesia Mall, Central Jakarta. The aims of this research are (1) exploring multicultural learning through edutainment in GIK and (2) explaining the multicultural communication perspective shown in GIK. This study uses a qualitative descriptive approach. Data collection techniques use the interview data and some literature review. The results of the study are as follows (1) GIK visitors are very impressed with the presentation of cultural information and experienced different ambience of multicultural learning because studying Indonesian culture now is no longer monotonous but very easy and fun. This is because delivering Indonesian cultural knowledge in GIK use many interactive applications that support multicultural learning through edutainment; and (2) GIK presents several perspectives of multiculturalism communication, ie (a) inclusive/the value of openness; (b) the value of prioritizing the dialogue actively; (c) the value of humanity; (d) the value of fairness; (e) the value of equality and fraternal brotherhood; and (f) the value of loving the homeland
Pengaruh Kepuasan Pelanggan dan Biaya Beralih serta Kepercayaan Merek Terhadap Retensi Pelanggan Kereta Api Mutiara Timur di DAOP IX Jember Moh Lukman Syaifulloh; Deasy Wulandari; Mochammad Farid Afandi
Jurnal Manajemen dan Kearifan Lokal Indonesia Vol 2 No 2 (2018)
Publisher : Asosiasi Peneliti Manajemen Adat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (434.789 KB) | DOI: 10.26805/jmkli.v2i2.30

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh dari kepuasan pelanggan dan biaya beralih serta kepercayaan merek terhadap retensi pelanggan kereta api Mutiara Timur di DAOP IX Jember. Jenis penelitian adalah explanatory rasearch. Populasi penelitian ini adalah seluruh pelanggan jasa kereta api Mutiara Timur di Daop IX Jember. Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sampel 119 responden. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan pendekatan confirmatory. Variabel yang digunakan sebanyak 4 variabel. Hasil penelitian ini adalah kepuasan pelanggan dan biaya beralih serta kepercayaan merek berpengaruh positif signifikan terhadap retensi pelanggan kereta api Mutiara Timur di DAOP IX Jember.
Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Kredit dan Pencatatannya Pada Koperasi Maranatha Wijayaningtyas; Dimas Indra Laksmana; Nanik Astuti Rahman; Masrurotul Ajiza
Jurnal Manajemen dan Kearifan Lokal Indonesia Vol 2 No 2 (2018)
Publisher : Asosiasi Peneliti Manajemen Adat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (322.987 KB) | DOI: 10.26805/jmkli.v2i2.29

Abstract

Setiap koperasi yang memiliki usaha jasa bidang simpan-pinjam, terlebih dahulu melakukan penilaian terhadap calon nasabah sebelum memberikan pinjaman. Penilaian kelayakan kredit menggunakan prinsip penilaian yaitu kemampuan, modal, jaminan, dan kondisi. Namun, yang terjadi sering kali prinsip penilaian tersebut tidak dilakukan seluruhnya oleh koperasi. Hal ini karena penilaian tersebut masih dilakukan secara subjektif dan penghitungan aspek penilaian masih dilakukan secara manual. Oleh karena itu, aplikasi computer digunakan untuk mempermudah dan mengurangi tingkat kesalahan. Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat ini adalah untuk membuat aplikasi penilaian kelayakan pemberian kredit dan pencatatan pembayaran kredit pada Mitra. Metode penelitian yang digunakan adalah menganalisa dan merancang sistem pendukung keputusan kelayakan kredit. Analisis sistem bertujuan agar dapat mengidentifikasi dan mengevaluasi permasalahan yang terjadi serta kebutuhan yang diharapkan. Kesimpulannya, berdasarkan hasil uji coba bahwa aplikasi yang dibuat mampu berjalan secara efektif, dalam penilaian kelayakan kredit lebih cepat dan akurat, serta mampu menghasilkan laporan transaksi keuangan koperasi sesuai keinginan pengguna saat ini.

Page 1 of 1 | Total Record : 5