cover
Contact Name
Arif Mustofa
Contact Email
disprotek@unisnu.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
disprotek@unisnu.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kab. jepara,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal DISPROTEK
ISSN : 25484168     EISSN : 25484168     DOI : -
Jurnal DISPROTEK e-ISSN 2548-4168 p-ISSN 2088-6500 Jurnal di publikasikan oleh Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Islam Nahdlatul Ulama Cakupan isi jurnal DISPROTEK dalam bidang teknik adalah : teknik elektro, teknik sipil, teknik industri; dalam bidang ilmu komputer adalah : teknik informatika dan sistem informasi serta dalam bidang perikanan adalah : budidaya perairan.
Arjuna Subject : -
Articles 229 Documents
MODEL OPTIMALISASI DAYA SAING DAN SINERGIVITAS KINERJA UMKM DI JEPARA Sarwido Sarwido; Dwi Sulistyawati Retno Sulistyawati
Jurnal DISPROTEK Vol 5, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (170.01 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v5i1.114

Abstract

ABSTRACT By tackling the issue of SMEs remains piecemeal and not comprehensive, comprehensive and simultaneous. Due to lacking of coordination between agencies related to SME development led to many SMEs entangled bad credit and even go out of business. In the meantime, the existence of SMEs is very important to support the national economy and create jobs and prosperity. This study is based on the problems faced by SMEs over the years, both the problems associated with the condition of internal and external conditions, among others, field operations, processing, marketing, capital, human resources, technology, business climate or competition . This research can generally be concluded that based on the results obtained endorsement of hypothesis testing positive and significant that reinforce the concept that SME performance improvement can be achieved through internal factors, external factors, barriers to innovation and partnership capabilities. Although the magnitude of the effect is not the same but overall indicate a significant influence. Keywords : Internal and External Factors, Capability, Obstacles, Performance of SMEs ABSTRAK Dengan memegang pokok masalah SMEs menyisakan sedikit demi sedikit, tidak menyeluruh dan berkesinambungan. Karena kurangnya koordinasi antara agensi terkait dengan perkembangan SMEs menimbulkan banyak SMEs terlibat bad credit, bahkan bangkrut. Sementara itu keberadaan SMEs sangat penting untuk mendukung ekonomi nasional dan menciptakan lapangan pekerjaan serta kemakmuran. Studi ini berdasarkan masalah yang dihadapi oleh SMEs bertahun-tahun, kedua masalah terkait dengan kondisi internal dan eksternal, diantara yang lainnya, operasi lapangan, proses, pemasaran, modal, SDM, teknologi, iklim bisnis atau kompetisi. Penelitian ini umumnya dapat disimpulkan bahwa hasil dari tes dukungan hipotesis adalah positif dan signifikan bahwa menguatkan konsep perbaikan performans SME bisa dicapai melalui faktor internal, faktor eksternal, dari rintangan ke arah inovasi dan kemampuan partnership. Walaupun besarnya dampak itu tidak sama tapi semuanya mengindikasikan pengaruh signifikan. Kata kunci: faktor internal dan eksternal, kapabilitas, rintangan, performans SMEs
STRATEGI PENGUSAHA KAYU DOLOG DI DALAM MENYIKAPI PENJUALAN KAYU ILLEGAL LOGING, STUDI KOMPARASI PENGUSAHA KAYU DOLOG KABUPATEN JEPARA Gun Sudiryanto
Jurnal DISPROTEK Vol 7, No 1 (2016)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (36.885 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v7i1.360

Abstract

The issue of illegal logging affects the financial loss for an enterpreneur of wood in Jepara in which the issue frequently becomes a game object for unresponsible people. It gives a burden for enterpreus themselves wherein dolog woods become difficult in a good quality and price. The purpose of this study are 1) to establish standard sales price of dolog woods among wood enterpreneurs, 2) to restore the society??s faith toward the practice of buying and selling of dolog woods among wood enterpreneurs in Jepara. The study was conducted in the district of Jepara. The object of research was wood enterpreneursin Jepara. This study used qualitative research (field research) including direct observation and interviews with dolog wood enterpreneurs. The research intruments are: 1) The policy of the organization, 2) government regulations, 3) The price competition, 4) market conditions. The technique of daya analysis used comparative study supported by SWOT analysis. The results of the research are: 1) the price standardization of dolog wood, 2) an improvement of the quality of dolog woods, 3) the increse of eficiency and effectivity in every activities of dolog woods trade. Meanwhile, the recommendation and suggestion from the writer are 1) The development of facilities and infrastructure toward consumer as well as the service in one place, 2) the need to increase wood enterpreneurs profesionalism in conducting their business, thus, there is no dependency only because of one segment of market. Keywords: strategy, enterpreneurs, dolog, illegal, logging. Isu illegal logging mengakibatkan kerugian bagi pengusaha kayu Jepara, dimana isu tersebut seringkali menjadi obyek permainan bagi oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab. Hal ini memberikan beban tersendiri bagi pengusaha, dimana kayu dolog makin sulit untuk diperoleh dengan kualitas dan harga yang sesuai. Tujuan penelitian 1) Terbentuknya standar harga penjualan kayu dolog dalam lingkungan pengusaha kayu Jepara, 2) Mengembalikan tingkat kepercayaan masyarakat terhadap praktek jual beli kayu dolog di lingkungan pengusaha kayu Jepara. Penelitian dilakukan di Kabupaten Jepara, obyek penelitian pengusaha kayu dolog di Kabupaten Jepara. Penelitian ini adalah kualitatif di lapangan (field research) berupa observasi langsung dan wawancara dengan pengusaha kayu dolog. Instrumen penelitian: 1) Kebijaksanaan organisasi, 2) Peraturan Pemerintah, 3) Persaingan harga, 4) Kondisi pasar. Teknik analisis data menggunakan studi komparasi yang didukung dengan analisis SWOT. Hasil penelitian adalah: 1) Standarisasi harga kayu dolog, 2) Meningkatkan kualitas kayu dolog, 3) Peningkatan efisiensi dan efektifitas dalam setiap kegiatan perdagangan kayu dolog. Sedangkan rekomendasi serta saran dari penulis adalah 1) Peningkatan sarana dan prasarana pelayanan terhadap konsumen, dengan penyediaan pelayanan dalam satu tempat, 2) Perlunya meningkatkan profesionalisme pengusaha kayu dolog di dalam menjalankan usahanya, sehingga tidak akan terjadi ketergantungan hanya ada pada satu segmen pasar saja. Kata kunci: strategi, pengusaha, dolog, illegal, logging
EKSISTENSI BATIK JEPARA Sutarya Sutarya
Jurnal DISPROTEK Vol 5, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1395.45 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v5i1.154

Abstract

ABSTRACT Jepara is a regency located in a north coastal area has a particular characteristics. The colorful symbolized unlimited with brown and blue as well as red for brave, green, blue and yellow. Batik Jepara is a heritage from R.A Kartini era that needed to publish. Batik Jepara has a specific character that took its style from local genius that is Mantingan mosque artifact. In addition, it took decoration element from Jepara potential such as sea biotic, environment, and geometric elements. Dealings with government, it is Industry and Trade Department Jepara needs to be increased in order that the existence in public center would be popular, then people will delight in it. Department of education that has relationship with design needs to be held continuously like Science and Technology Faculty, UNISNU Jepara, SMK Negeri 2 Jepara. Batik Jepara needs to be preserved in order to fond of people then, it needs a synergy between PEMKAB Jepara, DISDIKPORA Jepara, Education Department, SISPARTA Jepara. Thus, batik Jepara will be popular around the world. ABSTRAK Keberadaan Jepara sebagai salah satu kota pesisir utara yang memiliki gaya dan corak pesisiran. Warna-warna yang berlambang tidak terbatas pada warna coklat dan biru, melainkan berani menampilkan warna merah, hijau, biru tua, dan kuning. Batik Jepara merupakan warisan pada jaman R.A.Kartini yang perlu dipublikasikan pada masyarakat luas. Batik Jepara memiliki cirri khas yang mengambil gaya dari budaya local yaitu artefak masjid Mantingan. Di samping itu juga mengambil unsur hias dari potensi Jepara seperti: biota laut, alam sekitar, dan juga unsur-unsur geometrik. Keterkaitan pemerintah dalam hal ini Dinas Perindustrian dan Perdagangan kabupaten Jepara perlu ditingkatkan supaya eksistensinya di mata public semakin dikenal, sehingga akan digemari. Lembaga pendidikan yang memiliki kaitan langsung dengan disain perlu dijalin secara terus-menerus seperi Fakultas Sains dan Teknologi, UNISNU Jepara, SMK Negeri 2 Jepara. Supaya eksistensi batik Jepara tetap digemari perlu adanya sinergi antara PEMKAB Jepara, DISDIKPORA Jepara, Lemabaga Pendidikan, SISPARTA Jepara. Suapaya batik Jepara ke depan dapat mengharumkan nama Jepara
REDESAIN FASILITAS KERJA PADA PROSES PENGAMPLASAN INDUSTRI KECIL KERAJINAN MONEL JEPARA Muhammad Choiru Zulfa; Jati Widagdo; Gun Sudiryanto
Jurnal DISPROTEK Vol 10, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (484.623 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v10i1.858

Abstract

Proses pengamplasan kerajinan monel di industri kecil kerajinan monel Jepara posisi kerja operatornya belum diperhatikan kenyamananya. Ketinggian mesin dan kursi operator yang tidak disesuaikan dengan dimensi tubuh para pekerja membuat posisi kerja yang tidak ergonomis. Postur kerja tidak ergonomis yang berlangsung terus-menerus dapat mengakibatkan keluhan pada sistem muscoloskeletal atau muckoloskeletal disorders (MSDs). MSDs dalam jangka panjang dapat menyebabkan permasalahan kesehatan yang juga mempengaruhi kualitas dan kuantitas produksi. Perbaikan postur kerja diawali dengan mengidentifikasi tingkat keluhan muckoloskeletal. Penilaian keluhan musculoskeletal menggunakan metode Rappid Entire Body Assesment (REBA) dan Nordic Body Map (NBM). Hasil analisa keluhan muscoloskeletal mennggunakan REBA diperoleh skor 7 yang berarti tingkat resiko sedang. Tingkat resiko keluhan muscoloskeletal diperkuat dengan hasil kuesioner NBM dengan nilai skor terendah 47 dengan kategori resiko tinggi sehingga perlu adanya tindakan perbaikan. Redesain fasilitas kerja didasarkan pada data Anthropometri para pekerja diperoleh ukuran 45,8 cm untuk tinggi alas duduk, lebar alas duduk 33 cm, panjang alas duduk 40 cm, tinggi meja 54,8 cm, lebar meja 20 cm, dan panjang meja 57 cm.
IDENTIFIKASI FAKTOR EKSTERNAL DAN FAKTOR INTERNAL YANG BERPENGARUH TERHADAP KINERJA UKM MEBEL ROTAN DI JEPARA Budi Lofian; Sisno Riyoko
Jurnal DISPROTEK Vol 5, No 2 (2014)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (102.736 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v5i2.131

Abstract

ABSTRACT This study aims to conduct a study on factors external and internal factors that affect the performance of SMEs in Jepara rattan furniture . As this area of research in Sub Welahan Jepara . Research variables studied were external factors and internal factors and the performance of SMEs Rattan furniture . This research was conducted by survey method through in-depth interviews with a range of other stakeholders in the development of SMEs as well as using a questionnaire instrument . Period of research to be conducted is 7 months .The results showed that the external faktror positive and significant effect on the value of internal factor β1 = 0.493 , t = 3.682 to 0.001 , which means significantly by external factors have a positive and significant effect on the internal factors The results of t-test is a test that other external factors that have a value of β1 = 0.535 , t = 2.612 to 0.012 , which means significantly by external factors have a positive and significant effect on the performance of SMEs in Jepara rattan furniture . Furthermore, the internal factors that have a value of β2 = 0.314 , t = 2.701 to 0.003 , which means a significant sebear internal factors have a positive and significant effect on the performance of SMEs in Jepara rattan furniture Keywords : external factors . Internal factors and performance . ABSTRAK Studi ini bertujuan untuk melakukan penelitian berdasarkan faktor internal dan faktor eksternal yang berdampak pada SMEs mebel rotan di Jepara. Penelitian ini diambil di Sub Welahan Jepara. Studi variabel penelitian ini adalah faktor eksternal dan faktor internal serta performan SMEs mebel rotan. Peneitian ini dilakukan dengan metode survey wawancara secara intensif baik dengan jarak stakeholder perkembangan SMEs maupun penggunaan instrumen kuesioner. Waktu penelitian adalah 7 bulan. Hasil menunjukkan bahwa faktor eksternal memiliki nilai positive dan dampak yang sangat signifikan terhadap nilai faktor internal β1 = 0.493 , t = 3.682 to 0.001. dengan faktor eksternal tersebut, dampak yang dimiliki faktor internal menjadi sangat signifikan seperti tampak pada t-test dimana faktor eksternal yang dihasilkan memiliki nilai β1 = 0.535 , t = 2.612 to 0.012. Selanjutnya, nilai faktor internal yang dihasilkan adalah β2 = 0.314 , t = 2.701 sampai 0.003 memberikan dampak positif yang besar bagi internal faktor dalam performans SMEs pada mebel rotan di Jepara. Keywords : performan SMEs mebel rotan, mebel rotan, faktor eksternal dan faktor internal
FREKUENSI KEMATANGAN GONAD TERIPANG (HOLOTHUROIDEA) DI PANTAI BANDENGAN KABUPATEN JEPARA Arif Mustofa
Jurnal DISPROTEK Vol 5, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (178.834 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v5i1.115

Abstract

ABSTRACT Sea cucumber is one of biota of the sea that has a prospect to be expanded in cultivation business. The crucial thing in cultivating sea cucumbergouytrewq is supplying seed. How to get the seed from nature as well as seedbed was by knowing the ripeness time of sea cucumber??s mother gonad. The purpose of this research is to know the ripeness frequency of sea cucumber gonad based on time and place of sample taken. The benefit of this research is there was information about the ripeness time of sea cucumber gonad. The method is a case study in which the sample was taken three times repeated with time interval about two weeks. The result of the research could be detected that on June up to July 2010, sea cucumber in Bandengan beach of Jepara regency was doing reproduction process sexually. On the growing step 26, 92%, step of cell improvement was 11,54%, the step of active and growth was 26,92%, the step of maturation was 30,77% and the step of spawning was 3,84%. Keywords : TKG, Gonad, Teripang, Bandengan ABSTRAK Teripang merupakan salah satu biota laut yang mempunyai prospek cukup baik untuk dikembangkan dalam usaha budidaya. Permasalahan penting dalam budidaya teripang adalah penyediaan benih. Untuk mendapatkan benih dari alam maupun usaha pembenihan terlebih dahulu harus mengetahui waktu kematangan gonad induk teripang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui frekuensi kematangan gonad teripang yang didasarkan pada waktu dan tempat pengambilan sampel. Manfaat penelitian ini adalah tersedianya informasi tentang waktu kematangan gonad teripang. Metode yang digunakan adalah metode studi kasus di mana sampel diambil sebanyak tiga kali ulangan dengan interval waktu dua mingguan. Hasil penelitian dapat diketahui pada bulan Juni ?? Juli 2010, teripang di pantai Bandengan Kabupaten Jepara sedang mengalami proses reproduksi secara seksual. Tahap pertumbuhan sebanyak 26,92%, tahap perbaikan sel sebanyak 11,54%, tahap aktif/perkembangan sebanyak 26,92%, tahap pemasakan sebanyak 30,77%, dan tahap pemijahan sebanyak 3,84%. Kata kunci : TKG, Gonad, Teripang, Bandengan
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL SOROGAN BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN. Lilik Sulistyo; Priyo Priyo
Jurnal DISPROTEK Vol 5, No 2 (2014)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (188.001 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v5i2.161

Abstract

ABSTRACT Leaning model of sorogan is a traditional learning model used in ??pesantren?. This model is very popular in ??pesantren? community. The aim of this research is to implement the Mathematics Learning with Sorogan Model Supported by CD Learning to know the completeness of achievement of student learning, to know the difference between student learning achievement in mathematics learning using Sorogan Model Supported by CD Learning and Conventional Model, and to know the influence of student activities and the achievement of student learning. In this case, Sorogan Model Supported by CD Learning is an alternative way of learning model, focused on student by giving some opportunities to students to explore, to increase and to get experiences when they face some problems, especially their lessons. Otherwise the matematics teachers are expected to aply this kind of model as one of solution when they have no time to explain material of matematics in the class, particularly inner circle and outer circle of triagle subject, and pay attention to the activities of students to gain the maximal result. The Keywords: Sorogan, Sorogan Supported by CD Learning, Individual Learning. ABSTRAK Pembelajaran model sorogan adalah model pembelajaran tradisional di pesantren. Model pembelajaran ini sangat popular di kalangan (komunitas) pesantren. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengimplmentasikan pembelajaran matematika dengan model sorogan berbantuan CD pembelajaran, untuk mengetahui ketuntasan prestasi belajar siswa, untuk mengetahui perbedaan antara prestasi belajar siswa dalam matematika yang menggunakan pembelajaran model sorogan berbantuan CD pembelajaran dengan model konvensional, dan untuk mengetahui pengaruh aktivitas siswa terhadap prestasi belajar siswa. Dalam kasus ini pembelajaran model sorogan berbantuan CD pembelajaran, adalah sebagai model pembelajaran alternative, berpusat pada siswa, memberikan kesempatan pada siswa untuk mengeskplorasi, mengembangkan dan mencari pengalaman ketika mereka menghadapi permasalahan, khususnya yang berkaitan dengan pelajarannya. Sebaliknya guru matematika diharapkan menerapkan jenis pembelajaran model ini sebagai solusi ketika guru menghadapi keterbatasan waktu di dalam kelas. Guru harus jeli/cermat dalam menentukan materi yang memerlukan kehadiran guru dan yang tidak, terutama materi lingkaran dalam dan lingkaran luar segitiga, dan memperhatikan aktivitas siswa untuk memperoleh hasil yang maksimal. Kata Kunci : Sorogan, Sorogan berbatuan CD pembelajaran, belajar mandiri
PENGARUH HUMIDITY DAN TEMPERATURE TERHADAP KENYAMANAN PEMAKAIAN HELM TENTARA MENGGUNAKAN COMPUTATIONAL FLUID DYNAMIC (CFD) FLUENT Andung Jati Nugroho
Jurnal DISPROTEK Vol 7, No 2 (2016)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (542.167 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v7i2.429

Abstract

ABSTRACT This study aims to determine the comfort level of army helmet from the viewpoint of humidity and temperature. The method used was experimental and modeling. For modeling using geometry and mesh building intelligent toolkit (Gambit) and its analysis using CFD Fluent. This research was done first by conducting experimental testing, and measurement in the match with cfd fluent. From the results of this research is that, Methods of Computational Fluid Dynamic (CFD) Fluent can be used as a tool for the simulation of fluid flow and approaching the real state. Humidity and temperature greatly affect the comfort of soldiers in helmets, is shown from the value of the temperature in the cavity at a point a 308.600 K, 309.180 K point b, point c 309.180 K. Helm soldiers use today, namely with a distance of 0.6 cm cavity already does not meet the level of comfort. Keywords: CFD Fluent, Gambit, relativevelocity ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kenyamanan helm tentara dari sudut pandang kelembaban dan suhu. Metode yang digunakan adalah eksperimen dan pemodelan. Untuk pemodelan menggunakan geometri dan mesh menggunakan software (Gambit) dan analisis dengan menggunakan CFD Fluent. Penelitian ini pertama dengan melakukan pengujian eksperimental, dan pengukurannyadibandingkan dengan CFD Fluent. Dari hasil penelitian ini adalah, Metode Computational Fluid Dynamic (CFD) Fluent dapat digunakan sebagai alat untuk simulasi aliran fluida dan mendekati keadaan sesungguhnya. Kelembaban dan suhu sangat mempengaruhi kenyamanan tentara di helm, ditunjukkan dari nilai suhu di rongga pada titik a 308,600 K, 309,180 K titik b, dan titik c 309,180 K. Helm tentara yang di gunakan saat ini, yaitu dengan jarak 0,6 cm rongga tidak memenuhi tingkat kenyamanan dari sudut pandang suhu dan kelembaban. Keywords: CFD Fluent, Gambit, relativevelocity
PENERAPAN APLIKASI PENJUALAN ONLINE BERBASIS CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT (CRM) PADA TOKO SUMBER MULYO DI KABUPATEN KUDUS Heru Saputro; Danang Mahendra
Jurnal DISPROTEK Vol 10, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (563.855 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v10i1.869

Abstract

Abstract The increasing business competition between buying and selling shops to get customers has caused building shops to compete to provide the best service for their customers. Consumer satisfaction is the key to building long-term relationships between customers and building stores. Sumber Mulyo Shop which is four in Ds. Piji Rt.1 Rw.2 Dawe Kudus is engaged in buying and selling building materials. The customer service system that is currently available at the Sumber Mulyo Shop is still utilizing for the process of buying and selling and service manually, namely when in the store to respond to customer complaints. Therefore, complaints are not confidential to building shops. The registration process is still done by recording documents, in recording documents causing the customer service takes longer if one day is needed. In making the registration data report member marketing will be difficult in managing store data so that in recording member transaction data there will be many errors. The method of applying the system used in this study is the method of System Development Life Cycle (SDLC), Unified Modeling Language (UML), and using a web-based programming language, PHP. This CRM service system makes it easy for customers to register members, provide input in the form of criticism and suggestions, and can provide convenience for Sumber Mulyo Shop owners for web-based data processing. In this study using this system needs analysis through a SWOT analysis. Keywords: Customer Relationship Management (CRM), Customers, SDLC (System Development Life Cycle), SWOT Analysis.
MAKNA SIMBOL RAGAM HIAS PADA GEBYOK RUMAH TRADISIONAL KUDUS Zainul Arifin
Jurnal DISPROTEK Vol 5, No 2 (2014)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (650.383 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v5i2.146

Abstract

ABSTRACT Gebyok of Kudus house is close related to culture value toward Kudus society, particularly in culture??s life that have a background of decoration of gebyok. Based on cultural perspective, the form and design of gebyok is not solely for aesthetics, but it is also related to meaning of decoration symbol. The decoration of Gebyok Kudus is a phenomenon of artifact that cannot be released from socio-cultural context and an art process as a qualitative paradigm. Thus, this research method used is qualitative method. The aim of this research is particularly an effort to how to utter the symbol decoration meaning from a complex phenomenon. Thus, this research is a descriptive qualitative to find accurate finding research. The meaning of decoration symbol as a cultural heritage artifact is expected to be a communication tool for cross generation that will have a deep meaning as a tool of communication for generation in the future. Thus, decoration in gebyok is not solely as element of decorative to meet aesthetics but also visual meaning as a learning media for society of Kudus culture??s life. Keywords : Symbol meaning, kind of decoration, Gebyok Kudus. ABSTRAK Gebyok pada rumah Kudus sangat berkaitan erat dengan nilai-nilai budaya masyarakat Kudus, terutama dalam kehidupan budaya yang melatarbelakangi keberadaan ragam hias pada gebyok. Berdasarkan pada perspektif budaya, bentuk dan corak ragam hias pada gebyok bukan semata hanya untuk pemenuhan keindahannya saja, melainkan juga terkait dengan makna simbol ragam hiasnya. Ragam hias pada Gebyok Kudus merupakan fenomena artefak yang tidak dapat dilepaskan dari konteks sosio kultural dan proses kesenian, yang merupakan paradigma kualitatif, maka metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif. Berdasarkan tujuan yang dicapai dalam penelitian ini, yaitu lebih ditekankan pada upaya mengungkap makna simbol ragam hias dari sebuah fenomena yang kompleks, maka penelitian ini ditekankan pada penelitian kualitatif deskriptif untuk mendapatkan temuan penelitian yang akurat. Makna simbol ragam hias sebagai artefak peninggalan budaya diharapkan dapat menjadi media komunikasi antargenerasi, di dalamnya terkandung makna yang sangat mendalam sebagai media bertutur untuk generasi mendatang. Sehingga ragam hias pada gebyok tidak hanya sebagai unsur dekoratif untuk pemenuhan nilai keindahan saja tetapi ada makna yang tervisualkan sebagai media pembelajaran untuk kehidupan budaya masyarakat Kudus Kata Kunci : Makna Simbol, Ragam Hias, Gebyok Kudus

Page 10 of 23 | Total Record : 229