cover
Contact Name
Agung Iranda
Contact Email
jurnalpsikologi@unja.ac.id
Phone
+6281366825828
Journal Mail Official
jurnalpsikologi@unja.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota jambi,
Jambi
INDONESIA
Jurnal Psikologi Jambi
Published by Universitas Jambi
ISSN : 25282735     EISSN : 25807021     DOI : -
Focus and scope of Jurnal Psikologi Jambi (JPJ) is promoting the development of psychology through the publication of research articles with new findings and scientific and strict methodology
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol. 8 No. 02 (2023): Jurnal Psikologi Jambi" : 7 Documents clear
DIBALIK KLIK: MEMAHAMI MOTIF KONSUMTIF GENERASI Z DI ERA BELANJA ONLINE DAN KEBUTUHAN PSIKOLOGIS YANG TIDAK TERPENUHI: BEHIND THE CLICK: UNDERSTANDING GENERATION Z'S CONSUMPTIVE MOTIVES IN THE ERA OF ONLINE SHOPPING AND UNMET PSYCHOLOGICAL NEEDS Leni Siva Marlisa Putri; Shanty Komalasari
Jurnal Psikologi Jambi Vol. 8 No. 02 (2023): Jurnal Psikologi Jambi
Publisher : Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSRACT Introduction Rapid advancements in technology and the internet in Indonesia have significantly changed the business landscape, especially in the context of online shopping. Generation Z often chooses to shop online because it is considered a more practical and faster option in obtaining products. Consumptive behavior refers to actions that are no longer influenced by rational considerations, but rather driven by desires that exceed the limits of reasonable consideration. Related to consumptive behavior in Generation Z's online shopping, this can also produce negative impacts, such as buying goods without careful consideration beforehand and without a basis in actual needs. Method This study applies a qualitative method with a phenomenological approach. The data collection process was conducted through in-depth semi-structured interviews. For the selection of participants, a purposive sampling method was used with the criteria that participants were individuals born between 1995 and 2010 and had a tendency to shop online. Results Consumptive behavior motives involve elements of wastefulness, impulse buying, and buying without consideration. Consumptive behavior is also influenced by internal and external factors. Generation Z tends to choose online shopping because it is more practical, saves time and energy, and offers a variety of products at more affordable prices. Conclusion The two participants have described the motives and characteristics of individuals who behave consumptively. Unmet psychological needs have a relationship with the motives for consumptive behavior in gen Z. Keywords: Motives of Consumptive Behavior, Gen Z, Psychological Needs ABSTRAK Pendahuluan Kemajuan pesat dalam teknologi dan internet di Indonesia telah secara signifikan mengubah lanskap bisnis, terutama dalam konteks belanja online. Generasi Z seringkali memilih untuk berbelanja secara daring karena dianggap sebagai opsi yang lebih praktis dan cepat dalam mendapatkan produk. Perilaku konsumtif merujuk pada tindakan yang tidak lagi dipengaruhi oleh pertimbangan yang rasional, melainkan lebih didorong oleh keinginan yang melebihi batas pertimbangan yang masuk akal. Terkait perilaku konsumtif dalam belanja online generasi Z, ini juga bisa menghasilkan dampak negatif, seperti membeli barang tanpa pertimbangan matang sebelumnya dan tanpa dasar pada kebutuhan yang sebenarnya. Metode Studi ini menerapkan metode kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Proses pengumpulan data dilakukan melalui wawancara semi terstruktur yang mendalam. Untuk pemilihan peserta, digunakan metode purposive sampling dengan kriteria peserta yang merupakan individu kelahiran antara tahun 1995 hingga 2010 dan memiliki kecenderungan untuk berbelanja secara online. Hasil Motif perilaku konsumtif melibatkan unsur pemborosan, pembelian impulsif, dan pembelian tanpa pertimbangan. Perilaku konsumtif juga dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal. Generasi Z cenderung memilih berbelanja online karena lebih praktis, menghemat waktu dan energi, serta menawarkan beragam produk dengan harga lebih terjangkau. Kesimpulan Dari kedua partisipan telah menggambarkan motif dan ciri-ciri individu yang berperilaku konsumtif. Kebutuhan psikologis yang tidak terpenuhi memiliki keterkaitan dengan motif perilaku konsumtif pada gen Z. Kata Kunci: Motif Perilaku Konsumtif, Gen Z, Kebutuhan Psikologi.
HUBUNGAN MODAL PSIKOLOGIS DENGAN PERILAKU INOVATIF PEMILIK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) DI KOTA JAMBI: CORRELATION BETWEEN PSYCHOLOGICAL CAPITAL AND INNOVATIVE BEHAVIOR OF MICRO, SMALL AND MEDIUM ENTERPRISES (MSME) CULINARY ENTERPRISES IN JAMBI CITY Vara Fadhilla Saputri; Nofrans Eka Saputra; Rion Nofrianda
Jurnal Psikologi Jambi Vol. 8 No. 02 (2023): Jurnal Psikologi Jambi
Publisher : Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jpj.v8i02.29901

Abstract

ABSTRACT Introduction As a rapidly growing and highly competitive industry, culinary entrepreneurs must be capable of innovating to maintain the existence and competitiveness of their businesses. However, in reality, the innovative behavior of small entrepreneurs is still limited and rarely practiced. Psychological capital is believed to be one of the factors that can stimulate innovative behavior among entrepreneurs. Objective To see the relationship between psychological capital and the innovative behavior of culinary MSME owners in Jambi City. Method This research used a correlational quantitative approach. The population of this research is culinary MSME owners in Jambi City. Sampling used cluster sampling technique with a sample of 342 people. Data analysis used Pearson Product Moment. Result It was found that there was a significant positive correlation between psychological capital and innovative behavior of culinary MSME owners in Jambi City with an r of 0.259 p-values <0.001. Researchers also found a significant positive correlation between self efficacy, optimism, hope, and resilience with innovative behavior of culinary MSME owners in Jambi City. Conclusion There is a significant positive relationship between psychological capital and innovative behavior among MSME culinary owners in Jambi City where psychological capital also makes an effective contribution to innovative behavior by 10%. Keyword: Psychological Capital, Innovative Behavior, Entrepreneurship, MSME, Culinary MSME ABSTRAK Pendahuluan Sebagai industri yang berkembang pesat dan paling diminati membuat wirausaha bidang kuliner harus mampu memunculkan inovasi dalam mempertahankan eksistensi dan daya saing usahanya. Namun kenyataannya, perilaku inovatif pengusaha kecil masih terbatas dan jarang dilakukan. Modal psikologis dipercaya sebagai salah satu faktor yang mampu memunculkan perilaku inovatif wirausaha. Tujuan Untuk melihat hubungan modal psikologis dengan perilaku inovatif pemilik UMKM kuliner di Kota Jambi. Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif korelasional. Populasi penelitian ini ialah pemilik UMKM kuliner di Kota Jambi. Pengambilan sampling menggunakan teknik kluster acak dengan sampel sebanyak 342 orang. Analisis data menggunakan Pearson’s Product Moment. Hasil Ditemukan adanya hubungan positif signifikan antara modal psikologis dengan perilaku inovatif pemilik UMKM kuliner di Kota Jambi dengan r sebesar 0,259 p value <0.001. Ditemukan hubungan positif signifikan antara aspek efikasi diri, optimis, harapan, dan resiliensi dengan perilaku inovatif pemilik UMKM kuliner di Kota Jambi. Kesimpulan Terdapat hubungan positif signifikan antara modal psikologis dengan perilaku inovatif pada pemilik UMM kuliner di Kota Jambi di mana modal psikologis juga memberikan sumbangan efektif terhadap perilaku inovatif sebesar 10%. Kata Kunci: Modal Psikologis, Perilaku Inovatif, Wirausaha, UMKM, UMKM Kuliner.
LATO-LATO EFFECT: EFEKTIVITAS PERMAINAN LATO-LATO DENGAN KEMAMPUAN GERAK MOTORIK DAN KOORDINASI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN ANAK: THE EFFECT OF LATO-LATO: EFECTIVENESS OF LATO-LATO IN MOTORIC ABILITY AND COORDINATION WITH CHILDREN GROWTH AND DEVELOPMENT. Almalik Fajar Syamium; Nur Padillah Arifin; Astri Tri Putri; Muhammad Rhesa
Jurnal Psikologi Jambi Vol. 8 No. 02 (2023): Jurnal Psikologi Jambi
Publisher : Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jpj.v8i02.29902

Abstract

ABSTRACT Introduction This study aims to see the influence of the latto-latto game on the development of motor skills, especially in the aspect of visual motor skills in children. The data source for this research is class 6A students from the Inpres Malengkeri Multi-Level Elementary School. Methods This research uses purposive sampling. The data collection technique used was a visual motor coordination test, namely the dominant and non-dominant hand ruler drop test, then the ball throwing and catching test. The data obtained were analyzed using descriptive statistical analysis, normality test, and hypothesis testing. Results The results obtained state that: (1)The results of the hypothesis test on the overall dominant hand ruler drop test variable from the first day to the last day are the results obtained from a significance value of less than 0.05, a significance value of 0.001 which means there is an influence; (2)The overall non-dominant hand ruler fall test on the first day versus the last day is that the results are obtained from a significance value of less than 0.05, a significance value of 0.001 which means there is an influence; (3)The overall hand-eye coordination test from the first day to the last day is a result obtained from a significance value of less than 0.05, a significance value of 0.000 which means there is an influence. Conclusions This research can be concluded that the latto-latto game is able to have an effect or influence on children's motor skills, especially in the aspect of visual motor skills. Keywords : Latto-latto game, motor skills, visual motor abilities ABSTRAK Pendahuluan Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh dari permainan latto-latto terhadap perkembangan kemapuan motorik terutama dalam aspek kemampuan motorik visual pada anak. Sumber data dari penelitian ini merupakan siswa kelas 6A dari sekolah SD Inpres Malengkeri Bertingkat. Metode Penelitian ini menggunakan purposive sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes koordinasi visual motorik yaitu uji jatuh penggaris tangan dominan dan tidak dominan, kemudian tes lempar tangkap bola. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan analisis statistik deskriptif, uji normalitas, dan uji hipotesis. Hasil Penelitian yang diperoleh menyatakan bahwa: (1) Hasil uji hipotesis pada variabel tes uji jatuh penggaris tangan dominan secara keseluruhan hari pertama terhadap hari terakhir adalah hasilnya diperoleh dari nilai signifikansi kurang dari 0,05, nilai signifikansi sebesar 0,001 yang berarti ada pengaruh; (2) Tes uji jatuh penggaris tangan non dominan secara keseluruhan hari pertama terhadap hari terakhir adalah hasilnya diperoleh dari nilai signifikansi kurang dari 0,05, nilai signifikansi sebesar 0,001 yang berarti ada pengaruh; (3) Tes koordinasi tangan mata secara keseluruhan hari pertama terhadap hari terakhir adalah hasilnya diperoleh dari nilai signifikansi kurang dari 0,05, nilai signifikansi sebesar 0,000 yang berarti ada pengaruh. Kesimpulan Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa permainan latto-latto mampu memberikan efek atau pengaruh terhadap kemampuan motorik pada anak terutama dalam aspek kemampuan visual motorik. Kata Kunci : Latto-Latto, Kemampuan Motorik, Kemampuan Visual Motorik
HUBUNGAN SELF-EFFICACY DENGAN KECENDERUNGAN RELAPSE KLIEN RAWAT JALAN DI BADAN NARKOTIKA NASIONAL PROVINSI JAMBI: THE RELATIONSHIP OF SELF-EFFICACY WITH RELAPSE TENDENCY OF OUTPATIENT CLIENTS AT THE NATIONAL NARCOTICS AGENCY OF JAMBI PROVINCE Bagas Pradana; Siti Raudhoh; Nurul Hafizah
Jurnal Psikologi Jambi Vol. 8 No. 02 (2023): Jurnal Psikologi Jambi
Publisher : Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jpj.v8i02.29903

Abstract

ABSTRACT Introduction Drug abuse in Indonesia is increasing rapidly every year. Outpatient clients experience problems from various factors that make them prone to relapse. One factor that influences the tendency to relapse relapse is self-efficacy. Objectives To determine the relationship between self-efficacy and relapse tendency in outpatient clients at the National Narcotics Agency of Jambi Province. Method This study used a quantitative approach with a correlational method. The respondents in this study were 33 outpatient clients of BNNP Jambi with purposive sampling techniques. Data analysis using the Pearson Product Moment correlation test. Results The results of the hypothesis test between the variables self-efficacy and relapse tendency showed a correlation coefficient value of -0.651 with a significant value of 0.000 (p<0.05). This shows that there is a very strong and significant relationship with the direction of the negative relationship between Self-Efficacy and Relapse Tendency, where the higher the Self Efficacy that the individual has, the lower the chance of Relapse Tendency, and vice versa. Conclusion There is a significant negative relationship between self-efficacy and relapse tendency in BNNP Jambi outpatient clients, where the higher the self-efficacy, the lower the tendency to relapse, conversely, the lower the self-efficacy, the higher the tendency to relapse. Keywords : Self-efficacy, Relapse Tendency, Outpatient Client ABSTRAK Pendahuluan Penyalahgunaan napza di Indonesia sangat meningkat pesat setiap tahunnya. klien rawat jalan mengalami permasalahan dari berbagai faktor yang membuat mereka kecenderungan relapse. Salah satu faktor yang mempengaruhi kecenderungan relapse. Tujuan Untuk mengetahui hubungan self-efficacy dengan kecenderungan relapse pada klien rawat jalan di Badan Narkotika Nasional Provinsi Jambi. Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode korelasional. Responden dalam penelitian ini adalah klien rawat jalan BNNP Jambi berjumlah 33 orang dengan teknik pengambilan purposive sampling. Analisis data menggunakan uji korelasi Pearson Product Moment. Hasil Hasil uji hipotesis antara variabel self-efficacy dan Kecenderungan relapse menunjukkan nilai koefisien korelasi sebesar -0,651 dengan nilai signifikan sebesar 0,000 (p<0,05). Hal ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang sangat kuat dan signifikan dengan arah hubungan negatif antara Self-Efficacy dan Kecenderungan Relapse, dimana semakin tinggi Self Efficacy yang dimiliki individu, maka semakin rendah peluang munculnya Kecenderungan Relapse, dan begitu pula sebaliknya. Kesimpulan Terdapat hubungan negatif signifikan antara self-efficacy dengan kecenderungan relapse pada klien rawat jalan BNNP Jambi, yang mana semakin tinggi self-efficacy, maka semakin rendah kecenderungan relapse, sebaliknya, semakin rendah self-efficacy, maka kecenderungan relapse semakin tinggi. Kata Kunci : Self-Efficacy, Kecenderungan Relapse, Klien Rawat Jalan.
PERBANDINGAN EFEKTIFITAS ANTARA MOTIVATIONAL SELF-TALK DAN INSTRUCTIONAL SELF-TALK TERHADAP AKURASI FREE THROW SHOOT ATLET BASKET FIKK UNM: THE COMPARISON OF EFFECTIVITY BETWEEN MOTIVATIONAL SELF-TALK AND INSTRUCTIONAL SELF-TALK ON THE ACCURACY OF FREE THROW SHOOT OF FIKK UNM BASKETBALL ATHLETES Muflih Wahid Hamid
Jurnal Psikologi Jambi Vol. 8 No. 02 (2023): Jurnal Psikologi Jambi
Publisher : Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jpj.v8i02.29904

Abstract

ABSTRACT Introduction This research aims to determine the difference in the effectiveness of the use of instructional self-talk and motivational self talk on the free throw accuracy of FIKK UNM basketball athletes. Method There were 20 basketball athletes (14 men, 6 women) who were FIKK UNM students and met the requirements to be the research sample. All participants were divided into two groups using the match subject ordinal pairing method based on free throw shot accuracy rankings. The data analysis technique used is the paired t test with a significance level of 0.005. Result Based on the research results, it was found that there was no significant difference between the use of instructional self-talk and motivational self-talk in increasing athletes' accuracy, but both self-talks were proven to increase athletes' shooting accuracy. Although it turned out that instructional self-talk showed a higher increase in accuracy (28.49%) than motivational self-talk (18.54%). Keywords : motivation self talk, instructional self talk, free throw shoot ABSTRAK Pendahuluan Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan efektifitas dari penggunaan self-talk instruksional dan self-talk motivational terhadap akurasi free throw shoot atlet basket FIKK UNM. Metode Terdapat 20 atlet bola basket (14 laki-laki, 6 perempuan) yang merupakan mahasiswa FIKK UNM dan memenuhi syarat menjadi sampel penelitian. Seluruh peserta dibagi kedalam dua kelompok menggunakan metode match subject ordinal pairing berdasarkan peringkat akurasi tembakan free throw. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji paired t test dengan taraf signifikansi 0,005. Hasil Penelitian Berdasarkan temuan didapatkan bahwa ternyata tidak ada perbedaan yang signifikan antara penggunaan self-talk instruksional dan self-talk motivational dalam peningkatan akurasi atlet, namun kedua self-talk ini terbukti meningkatkan akurasi shooting atlet. Meski ternyata self-talk instruksional lebih memperlihatkan peningkatan akurasi yang lebih tinggi (28,49%) dibandingkan self-talk motivational (18,54%). Kata Kunci : Motivation self talk, Instructional self talk, free throw shoot.
UJI VALIDITAS ISI MODUL “FINGER PAINTING” UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK HALUS SEBAGAI PERSIAPAN KEMANDIRIAN MENGGOSOK GIGI ANAK DOWN SYNDROME DI SLB SRI SOEDEWI: CONTENT VALIDITY OF THE “FINGER PAINTING” MODULE TO ENCHANE FINE MOTOR SKILLS AS A PREPARATION FOR THE INDEPENDENCE OF TOOTBRUSHING FOR CHILDREN WITH DOWN SYNDROME AT SLB SRI SOEDEWI Sayyidatina Salsabila Putri; Marlita Andhika Rahman; Annisa Andriani
Jurnal Psikologi Jambi Vol. 8 No. 02 (2023): Jurnal Psikologi Jambi
Publisher : Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jpj.v8i02.29905

Abstract

ABSTRACT Introduction The activity of brushing teeth is necessary to maintain dental and oral hygiene. This is a crucial matter for all individuals, including those with down syndrome. During tooth brushing, fine motor skills such as finger dexterity and hand flexibility are required. Obstacles in fine motor aspects in children with down syndrome can lead to difficulties in performing such activities. Therefore, efforts are needed to stimulate fine motor skills, one of which is by providing activities like finger painting. This is the reason behind the development of the "Finger Painting" module to enhance fine motor skills as a preparation for tooth brushing for children with down syndrome at SLB Sri Soedewi. Objective To determine the content validity of the "Finger Painting" module in improving fine motor skills as preparation for the independence of tooth brushing for children with down syndrome at SLB Sri Soedewi. Method This research was a quantitative research with the type of module content validity test using Aiken's V as an analytical technique. The module was assesed by one clinical psychologist validator, one educational psychologist validator, and one validator from the SLB teacher. Results This research shows that the results of the content validation of the module range from a score of 0.83 to 0.92. The results of the validation of the interrater reliability sheet on thooth brushing behavior consist of 10 items with scores ranging from 0.83 to 1.00. Three items scored 0.75, and one item scored 0.5. Based on the results of the content validity test, the "Finger Painting" module is considered valid through a content validity test and has been improved based on the suggestions provided by the validators. Conclusion The "Finger Painting" module for enhancing fine motor skills as preparation for the independence of tooth brushing for children with down syndrome can be concluded as a valid module through a content validity test. Keywords: Content validity test, module, finger painting, fine motor skills, tooth brushing, children with down syndrome. ABSTRAK Pendahuluan Aktivitas menggosok gigi diperlukan untuk menjaga kebersihan gigi dan mulut, hal ini merupakan suatu hal yang penting bagi semua kalangan begitupun bagi anak down syndrome. Saat menggosok gigi diperlukan keterampilan motorik halus seperti kelenturan jari dan keluwesan tangan. Hambatan pada aspek motorik halus anak down syndrome dapat mengakibatkan kesulitan dalam melakukan aktivitas tersebut, sehingga perlu usaha menstimulasi kemampuan motorik halus. Salah satunya dengan memberikan aktivitas finger painting. Alasan inilah yang melatarbelakangi penyusunan modul “finger painting” untuk meningkatkan kemampuan motorik halus sebagai persiapan menggosok gigi anak down syndrome di SLB Sri Soedewi. Tujuan Mengetahui uji validitas isi modul “finger painting” untuk meningkatkan kemampuan motorik halus sebagai persiapan kemandirian menggosok gigi anak down syndrome di SLB Sri Soedewi. Metode Penelitian ini adalah kuantitatif dengan jenis uji validitas isi modul yang menggunakan Aiken’V sebagai teknik analisis. Modul ini dinilai oleh satu validator psikolog bidang klinis, satu validator psikolog bidang pendidikan dan satu validator dari Guru SLB. Hasil Penelitian ini menunjukkan hasil validasi isi modul didapat bergerak dari rentang skor 0,83 hingga 0,92. Hasil validasi lembar interrater reliability perilaku menggosok gigi terdapat 10 item dengan skor rentang 0,83 hingga 1,00; 3 item memiliki skor 0,75; dan 1 item dengan skor 0,5. Berdasarkan hasil uji validitas isi, modul finger painting adalah modul yang valid melalui uji validitas isi, serta diperbaiki dengan saran perbaikan dari para validator. Kesimpulan Modul finger painting untuk meningkatkan motorik halus sebagai persiapan kemandirian menggosok gigi anak down syndrome dapat disimpulkan sebagai modul yang valid melalui uji validitas isi. Kata kunci: Uji validitas isi, modul, finger painting, kemampuan motorik halus, menggosok gigi, anak down syndrome.
MAKNA KEBERSYUKURAN DALAM TRADISI NUAK KETAN: THE MEANING OF GRATITUDE IN NUAK KETAN TRADITION Iranda, Agung; Nofrianda, Rion; Sabra, Hifzal; Fadli , Ikhwanul; Septifani,, Nurul Dwi; Imeliza, Prisca
Jurnal Psikologi Jambi Vol. 8 No. 02 (2023): Jurnal Psikologi Jambi
Publisher : Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT Introduction This Research have an objective for the exploration in the meaning of gratitude in Nuak Ketan tradition at Jambi Community. Method Research method uses the approaches of Indigneous Psychology. Conducted by open endeed quoetionare and deep interview. Data analytic was held by categorization, axial coding, percentage, and description. Research respondent was calculated in number 112, from local people of JambiResult The result of research showed the meaning of gratitude in Nuak Ketan Tradition such as pray together, charity event, Islamic value implementation, preserve tradion, expressing goodness and campation.Keywords : Nuak Ketan, Gratitude, Selamatan ABSTRAKPendahuluan Penelitian ini bertujuan untuk menggali makna kebersyukuran dalam tradisi Nuak Ketan pada masyarakat Jambi. Metode Metode penelitian menggunakan pendekatan Indigenous Psychology, dilakukan dengan metode survei terbuka dan wawancara mendalam. Analisis dilakukan dengan kategorisasi, axial coding, persentase, dan deskripsi. Responden penelitian sebanyak 112, yang merupakan warga Jambi. Hasil Hasil penelitian menunjukkan bahwa makna kebersyukuran dalam tradisi Nuak Ketan berupa berdoa bersama, sedekah, Selamatan, mengamalkan nilai islam, melestarikan tradisi, mengungkapkan kebaikan dan kasih sayang. Kata kunci: Nuak Ketan, Kebersyukuran, Selamatan

Page 1 of 1 | Total Record : 7