cover
Contact Name
Dede Salim Nahdi
Contact Email
salimnahdi15@gmail.com
Phone
+6285224977367
Journal Mail Official
bernas@unma.ac.id
Editorial Address
https://ejournal.unma.ac.id/index.php/bernas/editorialteam
Location
Kab. majalengka,
Jawa barat
INDONESIA
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Published by Universitas Majalengka
ISSN : 2716442X     EISSN : 27219135     DOI : http://dx.doi.org/10.31949/jb
The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the area of community services. Bernas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of community services areas as follows: 1. Community Services, People, Local Food Security; 2. Training, Marketing, Appropriate Technology, Design; 3. Community Empowerment, Social Access; 4. Student Community Services; 5. Border Region, Less Developed Region; 6. Education for Sustainable Development; Poverty alleviation based on local resources; 7. Economic Development, Entrepreneurship, Cooperatives, Creative Industries, and SMEs; 8. Development of environmentally friendly technology; 9. Health, nutrition, tropical diseases, and herbal medicines, arts, literature and culture, as well as national integration and social harmony.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 98 Documents
Search results for , issue "Vol. 3 No. 4 (2022)" : 98 Documents clear
PELATIHAN PEMBUATAN VIDEO PEMBELAJARAN BERBASIS FLIP LEARNING BAGI GURU SMK Wahyu Noviansyah; Lilis Trianingsih; Sukatiman; AG Tamrin; Waluyo
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (319.358 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2541

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk memberikan keterampilan kepada guru-guru SMK Bidang Keahlian Teknik Konstruksi dan Properti (TKP) dalam mengembangkan media video pembelajaran berbasis flip learning yang dapat dimanfaatkan dalam pembelajaran daring asinkronous. Metode pengabdian dilakukan dengan memberikan pelatihan klasikan secara tatap muka dengan mempertimbangkan standar protokol kesehatan. Guru diberikan materi tentang cara pembuatan media video pembelajaran berbasis flip learning dengan menggunakan softwere adobe flash cs6. Kemudian diberikan pendampingan untuk melakukan percobaan pembuatan media pembelajaran. Manfaat yang diharapkan dari pengabdian ini adalah: (1) Bagi guru dapat mengembangkan bahan ajar atau media pembelajaran berbasis flip learning yang menarik, interaktif, efektif dan efisien untuk mendukung pembelajaran daring di Program Keahlian Teknik Konstruksi dan Properti di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK); (2) Bagi siswa SMK dapat memanfaatkan bahan ajar atau media pembelajaran berbasis flip learning yang dapat diakses darimana saja dan kapan saja sehingga memudahkan fleksibilitas belajar siswa di era pandemi; (3) Bagi SMK meningkatkan partisipasi dan prestasi belajar siswa di era merdeka belajar.
SOSIALISASI PEMAHAMAN PERATURAN PERMAINAN BOLA VOLI PADA ATLET KELOMPOK USIA 16 TAHUN Indrayogi Indra; Riza Sukma Fauzi; Rudi; Udi Sahudi; Novi Syahfitri Supriatna
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (268.62 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2592

Abstract

This dedication is motivated by the fact that there are still many athletes in the 16 year old age group in Sumedang Regency who do not understand the rules of volleyball games against the rules of volleyball games. This service aims to socialize the level of understanding of volleyball game rules for athletes in the 16 year old group in Sumedang Regency. The method of implementing community service, based on the stages: (1) preparation stage, (2) implementation stage, (3) evaluation stage, and (4) expected result stage. Providing socialization materials regarding the latest volleyball game rules from the FIVB. The samples taken were all female athletes in the 16 year age group, totaling 112 athletes from 8 clubs that were registered in Sumedang Regency. The results obtained are increasing understanding of volleyball game rules in athletes aged 16 years.
ASSISTANCE OF ENGLISH TEACHERS IN TOEIC TEST PREPARATION FOR 12TH CLASS STUDENTS WITH ONLINE LEARNING STRATEGIES Titin Kustini; Afief Fakhruddin Afief Fakhruddin
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (228.91 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2861

Abstract

To improve the competence of vocational students, the Ministry of Education and Culture provides free TOEIC test facilities for vocational students through the SMK ENGLISH CHALLENGE program: FACILITATION OF INTERNATIONAL CERTIFICATION OF ENGLISH LANGUAGE CAPABILITIES WITH TOEIC FOR SMK STUDENTS. SMKN 1 Kadipaten is one of the schools in Majalengka Regency that utilizes facilities from the Ministry of Education and Culture. To improve students' competence in order to obtain satisfactory TOEIC scores, English teachers at SMKN 1 Kadipaten are committed to implementing various mentoring methods for test-taking students. However, the test faced at least two obstacles, namely, coincided with school holidays and also the implementation of field work experience program so that direct guidance through face-to-face became impossible. This is certainly a problem that requires a good solution. This PKM program aims to assist English teachers at SMKN 1 Kadipaten to find effective ways to increase the TOEIC scores achieved by students. The method of implementing this program is carried out with a Forum Group Discussion approach to English teachers and is applied to students by utilizing social media and the online meeting application, Google Meet. At the end of the program, students are able to prepare themselves optimally both from a technical point of view, motivation and knowledge of the TOEIC test.
UPAYA PENINGKATAN PENGETAHUAN KADER DI WILAYAH PROGRAM KEMITRAAN MASYARAKAT PUSKESMAS LIMO DEPOK TENTANG COVID-19 DENGAN KOMORBID Hany Yusmaini; Sri Wahyuningsih; Erna Harfiani; Meiskha Bahar
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (340.315 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2927

Abstract

Covid-19 is a disease caused by a new type of viral infection that has never been identified before in humans and can cause lung inflammation. The development of Covid-19 in patients with comorbidities is usually more rapid and severe so it often causes death compared to non-comorbid. Comorbid is a disease that has been owned by a patient before being infected. The accompanying disease can worsen Covid-19 especially if the disease is not controlled. Therefore preventive measures in this group are very important considering that until now drugs and vaccines for this disease have not been found. The confirmed number of Covid-19 in Depok city is quite high. The target of this community service activity is the cadres in the Program Kemitraan Masyarakat area of Limo Depok divided into 4 extension areas : Limo, Meruyung, Krukut, and Grogol. In addition to being provided online with Gmeet, counseling is also provided by sharing videos through WhatsApp groups and pocketbook giving. The implementation of the activity was carried out in September 2020. Evaluation of activities is carried out using pre and post-tests. The result of this activity is a significant increase in cadre knowledge about Covid-19 with Comorbid (p<0.05), which is expected to help increase Covid-19 alertness and prevention measures in at-risk groups in Limo region.
PENCEGAHAN HIPERTENSI DAN DIABETES MELITUS MELALUI MEDIA PAPAN WICARA PADA WARGA DESA TAROWANG, KECAMATAN GALESONG SELATAN, KABUPATEN TAKALAR Nurzakiah Hasan; Adinda Febriani; Hafsa Nur Annisa; Firda Nurul Fadilah Farid; Muhammad Fitrah Amastasah Ramadhan Ilman; Vitra Amanda; Nurul Nahda
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (412.598 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2958

Abstract

Non-communicable diseases having high morbidity and mortality rates. WHO 2015 recorded 39.5 million deaths due to non-communicable diseases. Hypertension and diabetes mellitus (DM) are non-communicable diseases that can lead to complications such as heart disease and stroke. Based on the data and the results of the FGD with health cadres in Tarowang Village, it was found that the health problems in the village were hypertension and DM. One of the contributing factors is the lack of education related to the prevention of PTM. The installation of a billboard was chosen for educational media for increasing hypertention and DM knowledge. The target audience was the people of Tarowang Village. The evaluation method used is an interview to 25 respondent. The results showed that the billboard had seen and read by 23 respondent (92%) respondents. Based on this, it can be said that the billboard was installed properly and the information in it is conveyed to the people of Tarowang Village Keywords: Hypertension; Diabetes Mellitus; Billboard Penyakit tidak menular memiliki tingkat morbiditas dan mortalitas yang sangat tinggi. WHO 2015 mencatat bahwa kematian yang disebabkan penyakit tidak menular sebanyak 39.5 juta. Hipertensi dan diabetes melitus adalah penyakit tidak menular yang meningkatkan risiko terjadinya komplikasi seperti penyakit jantung dan stroke. Berdasarkan data dan hasil FGD dengan kader kesehatan Desa Tarowang didapatkan hasil bahwa permasalahan kesehatan di desa tersebut adalah hipertensi dan DM. salah satu faktor penyebabnya adalah kurangnya edukasi terkait pencegahan PTM. Intervensi yang kami lakukan adalah pemasangan papan wicara untuk meningkatkan pengetahuan tentang hipertensi dan DM. Sasarannya adalah masyarakat Desa Tarowang. Metode evaluasi yang digunakan adalah wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar masyarakat Desa Tarowang pernah melihat papan wicara yang terpasang yakni 23 orang responden (92%). Berdasarkan hal tersebut dapat disimpulkan bahwa papan wicara terpasang dengan baik dan informasi didalamnya tersampaikan ke masyarakat Desa Tarowang. Kata Kunci: Hipertensi, Diabetes Mellitus, Papan Wicara
PELATIHAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DESA BERDASARKAN PEDOMAN ASISTENSI AKUNTANSI KEUANGAN DESA DI DESA CIKALONG KECAMATAN SUKAHAJI KABUPATEN MAJALENGKA Hani Sri Mulyani; Lalu Suparto; Dadang Sudirno; Masduki; Endah Prihartini
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (321.696 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2959

Abstract

Abstract In Law Number 6 of 2014 concerning Villages, the Government is obliged to allocate Village Funds through a transfer mechanism to districts/cities. The important focus of the distribution of these funds is related to the implementation of the allocation of the Village Fund so that it can be in accordance with the rules that have been set. Potential risks in terms of managing village funds occur both administratively and substantively which can lead to legal problems reminding the inadequate competence of village officials in terms of village financial administration, reporting, and accountability. Village Financial Management is all activities that include planning, implementation, administration, reporting, and village financial accountability. Referring to Law Number 6 of 2014 concerning Villages, the Indonesian Institute of Accountants (IAI) views the need for participation from various groups so that the implementation of the law goes well. published the Village Financial Accounting Assistance Guidelines. The approach of this Village Financial Accounting Assistance Guidelines is to provide an understanding of the flow of thought on how the village government can prepare its financial reports. For this reason, special training is needed in the preparation of village financial reports so that village funds that have been provided by the government can be properly accounted for, including in Cikalong Village, Sukahaji District, Majalengka Regency. Keywords: Report, Accounting, Finance, Village Abstrak Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa, Pemerintah wajib mengalokasikan Dana Desa melalui mekanisme transfer kepada kabuapaten/Kota. Fokus penting dari penyaluran dana ini terkait pada implementasi pengalokasian Dana Desa agar bisa sesuai dengan aturan yang telah ditetapkan. Potensi risiko dalam hal pengelolaan dana desa terjadi baik bersifat administratif maupun substantif yang dapat mengakibatkan terjadinya permasalahan hukum mengingatkan belum memadainya kompetensi aparat desa dalam hal penatausahaan, pelaporan, dan pertanggungjawaban keuangan desa. Pengelolaan Keuangan Desa adalah keseluruhan kegiatan yang meliputi perencanaan, pelaksanaan, penatausahaan, pelaporan, dan pertanggungjawaban keuangan desa. Mengacu pada Undang-Undang Nomor 6 tahun 2014 tentang Desa maka Ikatan Akuntan Indonesai (IAI) memandang perlu adanya partisipasi dari berbagai kalangan agar pelaksanaan dari undang-undang tersebut berjalan dengan baik, untuk menjawab permasalahan ini IAI-KASP menyumbangkan pemikirannya terkait dengan hal tersebut dengan menerbitkan Pedoman Asistensi Akuntansi Keuangan Desa, Pendekatan dari Pedoman Asistensi Akuntansi Keuangan Desa ini adalah memberikan pemahaman terhadap alur pikir bagaimana pemerintah desa dapat menyusun laporan keuangannya. Untuk itu perlu adanya pelatihan khusus dalam penyusunan laporan keuangan desa agar dana desa yang telah diberikan oleh pemerintah dapat dipertangungjawabkan dengan baik termasuk di Desa Cikalong Kecamatan Sukahaji Kabupaten Majalengka. Kata Kunci : Laporan, Akuntansi, Keuangan, Desa
PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN UMKM DI KELURAHAN BUGANGAN SEMARANG Dian Prasetyo Widyaningtyas; Wulandari; Bonaventura Hendrawan Maranata; Andini Galih Ayu Puspitasari; Tan Marcella Wijaya
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (528.672 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2961

Abstract

Sebagai tulang punggung perekonomian Indonesia, UMKM di Indonesia menggerakkan begitu banyak aktivitas ekonomi termasuk memproduksi dan mendistribusikan kebutuhan dasar masyarakat seperti makanan ke hampir seluruh masyarakat Indonesia. Para pelaku UMKM tentunya harus didukung dengan pengetahuan atau keterampilan bisnis dan kewirausahaan supaya dapat menjalankan bisnisnya dengan berkelanjutan. Pelatihan kewirausahaan yang diselenggarakan oleh Prodi Manajemen di lingkungan kelurahan Bugangan Semarang mendapat respon baik dari masyarakat karena dinilai sangat bermanfaat. Kata Kunci: ekonomi; kewirausahaan; pelatihan
PELATIHAN STRATEGI KEUANGAN DASAR UNTUK KEWIRAUSAHAAN MASYARAKAT KELURAHAN BUGANGAN KOTA SEMARANG Dwi Hayu Estrini Estrini; Melisa Anggraini; Tiara Rani Santoso; Dini Vai Satriani Manurung; Rahel Ezra Yobelina
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (504.809 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2962

Abstract

Abstrak Dalam berwirausaha sering kali dilakukan tanpa adanya persiapan yang matang, bahkan dilakukan karena desakan kebutuhan ekonomi keluarga atau sekedar mengikuti tren saja. Hal ini akan menjadikan usaha tidak bisa berlangsung lama dan menjadi sumber pendapatan tetap keluarga. Dalam menjalankan sebuah bisnis, strategi bisnis dan inovasi bisnis tentu sangat diperlukan. Namun strategi bisnis dan inovasi bisnis tentu saja masih kurang bila tidak diimbangi dengan pengetahuan tentang kekuatan produk dan penentuan harga pokok, harga jual, dan titik impas dalam menjual produk tersebut. Untuk mengetahui hal – hal tersebut dibutuhkan pelatihan dan pendampingan agar pelaku wirausaha dapat menjalankan usahanya secara berkelanjutan. Dalam hal ini, kami melakukan kegiatan pengabdian masyarakat dengan tujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat mengenai harga pokok produk, harga jual produk, dan titik impas agar bisnis yang dilakukan memiliki siklus hidup yang panjang. Pengabdian masyarakat yang kami adakan dilakukan dengan cara memberikan pelatihan dan pendampingan secara langsung kepada masyarakat Kelurahan Bugangan melalui seminar dan diskusi tanya jawab. Hasil pengabdian kami tercermin dalam bentuk diskusi tanya jawab yang cukup intens dari masyarakat terutama ketika mereka berkonsultasi mengenai bisnis yang sedang mereka tekuni. Dari kegiatan tersebut dapat kami simpulkan bahwa masyarakat Kelurahan Bugangan masih banyak yang belum menyadari pentingnya pemahaman harga pokok produk, harga jual, dan titik impas sehingga ketika kami memberikan pelatihan dan pendampingan mereka banyak memberikan respon sebab mereka menyadari pentingnya pemahaman tersebut jika diwujudkan dalam bentuk konsultasi tanya jawab. Kata Kunci: harga pokok penjualan,harga Jual,BEP
PROGRAM PINJAMAN TANPA RIBA DAN BUNGA UNTUK MENDORONG USAHA UMKM DI MASA PANDEMI COVID-19 Ginan Wibawa; Alda Rifada Rizqi; Diar Faroha
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (428.716 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2963

Abstract

Bumdesa Berkah Abadi is a village-owned enterprise located in Cileunyi Wetan Village, Cileunyi District, Bandung Regency. Bumdesa Berkah Abadi has several business units, namely savings and loan services, retail, livestock, and multi-purpose building rental services. The saving and loan business unit is a collaboration between Bumdesa and BPR HIK Parahyangan to resolve MSME capital problems during the Covid-19 pandemic. This program is expected to encourage business actors to continue to run their businesses and can encourage the economy of rural communities. This program also encourages business actors to be able to develop their business, by increasing capital without burdening paying loan interest. In addition to the loan program without usury and interest, MSME business actors will also be accompanied by professional MSME assistants, to monitor the program continues, collect loan installments and consult on their business problems. Keywords: MSMEs, loans, usury. Abstrak Bumdesa Berkah Abadi merupakan Badan Usaha Milik Desa yang terletak di Desa Cileunyi Wetan Kecamatan Cileunyi Kabupaten Bandung. Bumdesa Berkah Abadi memiliki beberapa unit usaha yaitu jasa simpan pinjam, retail, peternakan, dan jasa penyewaan Gedung serba guna. Unit usaha simpan pinjam merupakan kolaborasi antara Bumdesa dan BPR HIK Parahyangan guna menuntaskan masalah permodalan UMKM di masa pandemi Covid-19. Diharapkan program ini dapat mendorong pelaku usaha untuk tetap menjalankan usahanya dan dapat mendorong perekonomian masyarakat desa. Program ini juga mendorong pelaku usaha untuk dapat mengembangkan usahanya, dengan menambah permodalan tanpa memberatkan membayar bunga pinjaman. Selain program pinjaman tanpa riba dan bunga ini juga pelaku usaha UMKM akan didampingi oleh pendamping UMKM yang professional, untuk memantau program tetap berjalan, mengumpulkan angsuran pinjaman serta konsultasi mengenai permasalahan usaha mereka. Kata kunci: UMKM, pinjaman, riba.
EDUKASI MANAJEMEN KEUANGAN KELUARGA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI DESA MBATAKAPIDU KABUPATEN SUMBA TIMUR Linda Rambu Kuba Yowi; Siti Suryani; Alliny Namilana Rambu Hutar; Lusianus Heronimus Sinyo Kelen; Vindya Donna Adinda Rena
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (446.154 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.3019

Abstract

Permasalahan utama yang sering dihadapi oleh ibu rumah tangga sebagai pengelola keuangan keluarga adalah kurang memadainya pengetahuan dan keterampilan dalam pengelolaan keuangan keluarga sehingga perlu suatu tindakan nyata yang dapat menolong ibu rumah tangga dalam upaya meningkatkan pengetahuan dan keterampilannya untuk mengelola keuangan keluarga secara efektif dan efisien. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, menemukan bahwa pengelolaan keuangan keluarga yang meliputi perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi oleh ibu-ibu rumah tangga yang merupakan anggota Kelompok Wanita Tani (KWT) di Desa Mbatakapidu belum dilakukan secara maksimal. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada anggota Kelompok Wanita Tani Tapa Walla Badi tentang pengelolaan keuangan keluarga. Metode pelaksanaan kegiatan dilakukan melalui 3 tahap yaitu: 1) tahap persiapan, 2) tahap pelaksanaan, dan 3) tahap evaluasi. Berdasarkan hasil pengabdian masyarakat dapat dikatakan bahwa peserta yang mengikuti kegiatan pengabdian masyarakat ini telah cukup memiliki pengetahuan dan pemahaman yang baik tentang pengelolaan keuangan keluarga.

Page 1 of 10 | Total Record : 98