cover
Contact Name
Bambang Afriadi
Contact Email
afriadi.bambang@yahoo.co.id
Phone
+6285692038195
Journal Mail Official
afriadi.bambang@yahoo.co.id
Editorial Address
Jl. Maulana Yusuf No.10 Babakan, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, 15118 Banten
Location
Kota tangerang,
Banten
INDONESIA
Perspektif : Jurnal Ilmu Administrasi
ISSN : -     EISSN : 26852527     DOI : https://doi.org/10.33592/perspektif
Jurnal ilmu adminstrasi yang diterbitkan oleh Program Studi Ilmu Adminsitrasi Program Pascasarjana Univeristas Islam Syekh Yusuf diterbitkan dua kali dalam satu tahun yang berfokus pada ilmu adminstrasi
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 3 No 1 (2021)" : 6 Documents clear
Utilization Of Information And Communication Technology As A Learning Promotion On High School Guswan Putra, Anggih Perian; Mulyanto, Agus Iwan
Perspektif : Jurnal Ilmu Administrasi Vol 3 No 1 (2021)
Publisher : UNIVERSITAS ISLAM SYEKH - YUSUF TANGERANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/perspektif.v3i1.1184

Abstract

The use of digital information and communication technology in the world of education and learning will make it easier for users to provide services and search for information, but can also be used for educational promotional activities that are of appropriate value to users Besides being able to be used as educational developments and strategies and innovations in educational activities, it can also be used as a development of learning management learning materials in the field of economics in tertiary institutions. Direct implementation of learning innovation, and mastery of material can be realized with good feedback between education actors and students in utilizing digital information as a transformation of learning promotion strategies.
Analysis Of Education Strategy For Community Market Development Piawan Putra, Azchar Prianka; Mulyanto, Agus Iwan
Perspektif : Jurnal Ilmu Administrasi Vol 3 No 1 (2021)
Publisher : UNIVERSITAS ISLAM SYEKH - YUSUF TANGERANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/perspektif.v3i1.1185

Abstract

This research is to educate people's market development strategies based on local wisdom in alleviating poverty in Tangerang. The research respondents were officers of the people's market in Tangerang. The results show that the strength in the future is product diversity, local product uniqueness, product quality, merchandise arrangement, flexible pricing, and strategic location. Weaknesses are the availability of a parking area, transaction processing, promotion, cooperation with the tourism industry, orderly zoning, market cleanliness, availability of public facilities, and customer service. Opportunities for the people's market in the future are the level of people's income, the rate of inflation growth, the revitalization of the people's market, security stability, social concern for the people's market, public appreciation, changes in people's tastes, and the adoption of information technology, while the elements that pose a threat are the existence of modern markets. in South Tangerang and its surroundings as competitors and the population growth demographic bonus. Based on the results of the SWOT analysis, the people's market business position is at the base of its development strategy, namely "Growth and Development Strategy". Keywords: business opportunities, threats, opportunities, strengths, weaknesses, development strategies.
The Environmental Relationships And Team Cooperation To Effectiveness Job Satisfaction Galuh, Iman Rais Juliawan; Mulyanto, Agus Iwan
Perspektif : Jurnal Ilmu Administrasi Vol 3 No 1 (2021)
Publisher : UNIVERSITAS ISLAM SYEKH - YUSUF TANGERANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/perspektif.v3i1.1186

Abstract

Work Environment and Teamwork in increasing the job satisfaction of Tutoring lecturers in Serpong with quantitative descriptive methods, the analysis refers to the job satisfaction of the lecturers. The instrument used in data collection was a questionnaire. The results of this study indicate that the relationship between work environment and job satisfaction is very significant, the relationship between teamwork and job satisfaction is significant and finally, the relationship between work environment and teamwork collectively on lecturer job satisfaction has a regression line equation. can test correctively. Therefore, this correlation must be maintained and developed to achieve a better relationship so that it provides benefits for teachers and institutions, because there are more and better relationships, so that job satisfaction is higher. Keywords: Satisfaction, Environment, Team Work
Analisis Sistem Informasi Manajemen Kinerja Dan Prestasi Pekerja Dalam Menentukan Keunggulan Bersaing Hermawan, Endang; Sulastri, Neneng; Radiyanto, Radiyanto; Yonata, Hendrian; Sutarman, Sutarman
Perspektif : Jurnal Ilmu Administrasi Vol 3 No 1 (2021)
Publisher : UNIVERSITAS ISLAM SYEKH - YUSUF TANGERANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/perspektif.v3i1.1197

Abstract

Sistem informasi manajemen penting dalam mengarahkan segala sumber daya. Tujuan mengetahui oftimalisasi sumber daya dalam meningkatkan keunggulan bersaing. Sistem informasi sebagai inti dalam organisasi. Meningkatkan dan megembankan organisasi. Metode penelitian menggunakan pendekatan sistem informasi yaitu: (a). Keunggulan sistem informasi (b). Pengembangan sistem informasi (c). Meningkatkan sumber daya yang ada (d). Dimensi Sistem informasi. Suatu kemajuan dan dalam teknologi informasi yang perlu dalam proses data secara baik dan benar. menjadi output dan outcomes yang variatif dan bermanfaat bagi organisasi. Kesimpulan: (1). Optimalisasi teknologi sistem informasi menjadi faktor penting bagi pengguna (2). Dapat menningkatkan kemapanan dan penentu kelangsungan organisasi. (3). Sebagai instrument sistem informasi dalam prosedur organisasi. (4). Dapat mengantipasi terhadap perubahan (5). Menjadi faktor penentu pada organisas. Kata Kunci: Analisis SIM, Efektifitas, Organisasi
Hubungan Kecerdasan Interpersonal Dan Budaya Organisasi Dengan Kualitas Pelayanan Publik Di Kantor Kecamatan Cipondoh Kota Tangerang Cahyadi, Muhlis; Sabur, Ambuy; Suhaya, Suhaya; Suhifatullah, M. I.
Perspektif : Jurnal Ilmu Administrasi Vol 3 No 1 (2021)
Publisher : UNIVERSITAS ISLAM SYEKH - YUSUF TANGERANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/perspektif.v3i1.1199

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh data terkait dengan hubungan kecerdasan interpersonal dengan kualitas pelayanan publik, hubungan budaya organisasi dengan kualitas pelayanan publik, serta hubungan kecerdasan interpersonal dan budaya organisasi secara bersama-sama dengan kualitas pelayanan publik. Penelitian ini dilaksanakan di Lingkungan Kantor Kecamatan Cipondoh Kota Tangerang, dengan menggunakan metode survei model korelasional. Populasi penelitian ini adalah seluruh pegawai di Lingkungan Kantor Kecamatan Cipondoh Kota Tangerang yang menyebar di 10 kelurahan. Dalam pengambilan sampel, peneliti menggunakan rumus Slovin dengan tingkat error 0,05% sehingga diperoleh sampel 99,81 yang dibulatkan menjadi 100 responden yang dipilih secara proporsionale random sampling. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner yang dikalibrasi validitas dan reliabilitasnya. Hasil penelitian menunjukkan (1) Terdapat hubungan positif yang signifikan kecerdasan interpersonal dengan kualitas pelayanan publik di Lingkungan Kantor Kecamatan Cipondoh Kota Tangerang, (2) Terdapat hubungan positif yang signifikan budaya organisasi dengan kualitas pelayanan publik di lingkungan Kantor Kecamatan Cipondoh Kota Tangerang. (3) Terdapat hubungan positif yang signifikan kecerdasan interpersonal dan budaya organisasi secara bersama-sama dengan kualitas pelayanan publik di Lingkungan Kantor Kecamatan Cipondoh Kota Tangerang. Kata kunci: Kecerdasan Interpersonal, Budaya Organisasi dan Kualitas Pelayanan Publik
Manajemen Kepala Desa Dalam Mewujudkan Keberhasilan Pembangunan Masyarakat Sandi, Chris Bony; Suhifatullah, M. I.; Suhaya, Suhaya; Erialdy, Erialdy
Perspektif : Jurnal Ilmu Administrasi Vol 3 No 1 (2021)
Publisher : UNIVERSITAS ISLAM SYEKH - YUSUF TANGERANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/perspektif.v3i1.1200

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan manajemen kepala desa dalam mewujudkan keberhasilan pembangunan masyarakat. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan dengan pendekatan teori fungsi manajemen George R. Terry, yaitu perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengendalian. Penelitian dilakukan di Desa Pangkat Kecamatan Jayanti Kabupaten Tangerang Pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Analisis data penelitan ini meliputi tahapan kondensasi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian Kepala desa Pangkat berperanan aktif dalam menumbuhkan partisipasi masyarakat untuk berkontribusi dalam program pembangunan dengan menggunakan pendekatan buttom-up dan disusun berdasarkan prioritas dan dikoordinasikan pelaksanaannya melalui pembangian tugas, wewenang dan tanggungjawab. Dalam hal pelaksanaan, Kepala Desa Pangkat mengikutsertakan jajaran pemerintahan dan elemen masyarakat desa sebagai garda terdepan dalam pelaksanaan pembangunan. Untuk pengendalian dan pengawasan program pembangunan yang dijalankan, Kepala Desa memperhatikan target capaian kinerja pembanguan dalam upaya pengendalian pembangunan desa agar penyelesiaian pembangunan desa bisa lebih optimal. Kata Kunci : Manajemen. Kepala Desa, Pembangunan Masyarakat

Page 1 of 1 | Total Record : 6