cover
Contact Name
Yana Setiawan
Contact Email
yanasetiawan@upi.edu
Phone
+6285722670850
Journal Mail Official
gunahumas@upi.edu
Editorial Address
Gedung University Center Lantai 1. Jl. Dr. Setiabudhi No 229 Bandung 50154
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Gunahumas
ISSN : 27742822     EISSN : 26551551     DOI : https://doi.org/10.17509/gunahumas
Core Subject : Education, Social,
Gunahumas with registered number 2655-1551 (Print) and 2774-2822 (Online) is published by Kantor Hubungan Masyarakat Universitas Pendidikan Indonesia. It is published twice a year. Jurnal Gunahumas Journal is a journal that publishes the work of researchers and practitioners in the field of Public Relations. Articles submitted and will be published will be assessed by bild reviewers gradually. Scope of the article to be written include: (1) Philosophical Studies Public Relations (2) Philosophical Studies Human Relationship (3) Relationship Public Relations Resources (4) Media Human Relationship (5) Public Relations Communication Systems (6) Digital Public Relations Research (7) Publication and Public Relations Policy (8) Public Relations Organization (9) Modernization of Public Relations (10) Public relations in the fields of Education, Science and Technology
Articles 8 Documents
Search results for , issue "Vol 2, No 1 (2019): Gunahumas" : 8 Documents clear
PENGARUH GADGET TERHADAP POLA INTERAKSI SOSIAL DAN KOMUNIKASI SISWA Syahyudin, Dindin
Gunahumas Vol 2, No 1 (2019): Gunahumas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Kemajuan dibidang teknologi adalah suatu keniscayaan yang tidak bisa kita hindari. Kemajuan teknologi ini sangat membantu siswa mencari dan mendapatkan ilmu dengan cepat dan Belajar pun bisa dilaksanakan dimana saja dan kapan saja dengan bantuan alat komunikasi yang canggih.Tetapi disamping manfaat yang bisa diperoleh dari penggunaannya, muncul pula dampak negatif seperti munculnya rasa malas untuk melakukan aktifitas sosial dan menyebabkan turunnya daya konsentrasi terutama disaat belajar yang tak sedikit membuat anak menjadi tertekan serta terpisah dari lingkungan sosialnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana dampak yang diakibatkan dari penggunaan gadget terhadap pola komunikasi dan interaksi sosial dikalangan siswa SMP Negeri 5 Tarogong Kidul Garut pada tahun pelajaran 2019-2020. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan kuesioner sebagai instrumen penelitian. Hasil penelitian menunjukkan dampak negatif dari penggunaan gadget yang dialami oleh siswa berupa malas beraktifitas, kelelahan fisik, kecanduan yang mengakibatkan pengeluaran uang untuk membeli pulsa, konsentrasi belajar berkurang dan bentuk kenakalan lainnya. Dampak negatif yang paling tinggi adalah malasnya siswa beraktifitas sosial sebesar 81.81% dan berkurangnya daya konsentrasi siswa yang bahkan mencapai 100% dari total siswa pengguna gadget yang diberikan kuesioner tersebut. Kata kunci : Pengaruh Gadget; Pola Interaksi; Komunikasi Abstract The advancement of technology is a necessity that we cannot avoid. This technological advancement really help students find and gain knowledge quickly and learning can be carried out anywhere and at any time with the help of sophisticated communication tools. But besides the benefits that can be obtained from its use, the negative impacts such as the emergence of laziness to do social activities arise and cause a decrease in the power of concentration, especially when learning that make students become depressed and separated from their social environment. The purpose of this research is to determine the extent of the impact resulting from the use of gadgets on communication patterns and social interactions among students of SMP Negeri 5 Tarogong Kidul Garut in the academic year 2019-2020. The research method used is quantitative descriptive and questionnaire as a research instrument. The results showed the negative impact of the use of gadgets experienced by students in the form of lazy to do activities, physical exhaustion, addiction that resulted in spending money to buy credit, reduced learning concentration and other forms of delinquency. The highest negative impact is the laziness of students with social activities of 81.81% and the reduced of students’concentration who even reach 100% from the total students of gadget users given the questionnaire. Keywords : Effects of Gadgets; Patterns of Interaction; Communication
COMMUNICATION STRATEGY MODEL IN DIRECTORATE ICT AS FOR DIGITAL UNIVERSITY 2023 Darmawan, Deni
Gunahumas Vol 2, No 1 (2019): Gunahumas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Analisis ketercapaian dan hambatan serta pengoptimalan potensi dan kekuatan yang dimiliki Dir. TIK sekarang ini. Dengan demikian hal ini berdampak kepada Kredibilitas Dir.TIK yang harus dipertahankan yang bagusnya dan ditingkatkan yang lemahnya sesuai visi dan misi serta tupoksi sebagai komponen system penting dari UPI. Di sisi lain Kontrol keseimbangan terhadap peran dan warna dari produk inovasi di lingkungan Dir. TIK yang harus ditingkatkan dalam menopang semua unit kerja di UPI. Untuk itu diperlukan upaya seperti menganalisis peluang-peluang peran yang lebih luas dari yang sudah ada selama ini di lingkungan Dir. TIK untuk mewujudkan visi dan misi UPI. Diantara program kegiatannya bias dimulai dengan : (a) memetakan Sejumlah program kerja yang memiliki target jelas sesuai hasil analisis SWOT terhadap semua sumber daya, manjerial, dan payung hukum yang berlaku; (b) Memulai merumuskan RKAT yang bersih, terbuka dan mudah diakses dengan cepat; dan (c) Bekerjasama dengan unit kerja terdepan seperti HUMAS, PPID dan ULT, serta semua LO di 52 unit kerja di lingkungan UPI. Kata Kunci : Direktorat TIK; PPID; ULT Abstract Analysis of achievements and obstacles as well as optimizing the potential and strength of Dir. ICT now. Thereby this has an impact on the credibility of Dir.TIK which must be maintained which is good and improved which is weak according to the vision and mission and duties as an important system component of UPI. On the other hand Control the balance of the role and color of innovation products in the Dir environment. ICTs must be improved in supporting all work units at UPI. For this reason efforts are needed such as analyzing opportunities for roles that are broader than those currently available in the Dir environment. ICT to realize the vision and mission of UPI. Among the program activities can be started by: (a) mapping a number of work programs that have clear targets according to the results of the SWOT analysis of all applicable resources, management, and legal protection; (b) Beginning to formulate a clean, open and easily accessible RKAT; and (c) Collaborate with leading work units such as HUMAS, PPID and ULT, as well as all LO in 52 work units within UPI. Keywords : Directorate of ICT; PPID; ULT
STRATEGI KAMPANYE PUBLIC AFFAIRS DALAM ORGANISASI NON PROFIT Damayanti, Welsi
Gunahumas Vol 2, No 1 (2019): Gunahumas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan strategi public affairs dalam kampanye yang dilakukan oleh Gerakan Indonesia Diet Kantong Plastik (GIDKP). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa GIDKP menggunakan strategi public affairs dengan melakukan pendekatan terhadap pemerintah, kelompok kepentingan dan media. Pendekatan terhadap pemerintah dengan strategi direct lobbying dan grassroot lobbying. Pendekatan terhadap kelompok kepentingan dengan strategi engagement dan opinion leader. GIDKP menjadi mediator antara Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) dan Asosiasi Peritel Indonesia (Aprindo) jika terjadi konflik. Strategi pendekatan terhadap media yaitu proactive communications dengan melakukan kontak langsung seperti siaran pers dan konferensi pers. Selain itu pendekatan media menggunakan strategi semi control dengan teknik menjadi pembicara atau narasumber di siaran media. Strategi pendekatan media yang terakhir adalah bypassing dengan mengembangkan media alternatif yang menfaatkan teknologi saat ini. Kata kunci : Strategi publik; Kampanye; Organisasi non profit Abstract The purpose of this study is to describe the public affairs strategy in the campaign carried out by Gerakan Indonesia Diet Kantong Plastik (GIDKP). The results of this study indicate that GIDKP uses a public affairs strategy by approaching the government, interest groups and the media. Approach the government with direct lobbying and grassroot lobbying strategies. Approach to interest groups with engagement strategies and opinion leaders. GIDKP becomes a mediator between the Ministry of Environment and Forestry (KLHK) and the Indonesian Retailers Association (Aprindo) in the event of a conflict. The approach to the media strategy is proactive communications by making direct contact such as press releases and press conferences. In addition, the media approach uses a semi control strategy with the technique of being a speaker or resource person in media broadcasts. The last media approach strategy is bypassing by developing alternative media that utilize current technology. Keywords : public strategy; campaign; non-profit organization
MANAJEMEN PRIVASI MAHASISWA GAY BANDUNG MENGHADAPI STIGMA SOSIAL Oktavianto, Muhamad Taufik
Gunahumas Vol 2, No 1 (2019): Gunahumas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Penelitian terkait manajemen privasi mahasiswa gay bandung menghadapi stigma sosial penting dilakukan karena mahasiswa gay yang selalu mendapat stigma sosial dari berbagai lingkungan masyarakat yang ada pada akhirnya akan mengatur kepada siapa mereka membuka atau menutup informasi privatnya berdasarkan budaya maupun kebiasaan di kehidupan sehari-hari. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui stigma sosial yang didapat mahasiswa gay dan bagaimana cara meraka menghadapi stigma sosial tersebut. Metode penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus terhadap mahasiswa gay yang merupakan pengurus komunitas arjuna pasundan di Kota Bandung. Informan penelitian berjumlah 7 orang. Wawancara dilakukan secara mendalam dan observasi terhadap perilaku mahasiswa gay di komunitas maupun dengan keluarga. Hasil penelitian menunjukan bahwa stigma sosial ini tidak hanya didapatkan dari individu yang berbeda (heteroseksual. Mahasiswa gay di Komunitas Arjuna Pasundan juga merasa mendapatkan stigma sosial dari kaum sesamanya, sehingga membuat mereka menjadi semakin terbiasa dengan adanya sindiran dari individu lain. Terdapat beberapa cara bagi mahasiswa gay yang merupakan pengurus Komunitas Arjuna Pasundan untuk memilah dan memilih individu mana yang dianggap pantas untuk diberikan informasi privat akan orientasi seksual sesama jenis yang dimiliki. Kata kunci : Manajemen Privasi Komunikasi; Gay; Stigma Sosial Abstract This study is related to privacy management of gay students on facing stigma is important because of gay students who always get stigma in their social life in the end will regulate who they open or close their private information based on their culture and habbit. This study aims to determine the stigma gained by gay students and the way they deal with it. The research method carried out in this study was a qualitative approach with a case study method on gay students who were administrators of arjuna pasundan community in Bandung. The research informants were 7 people. Interviews were conducted in depth and observations on the behavior of gay students in the community and with families. The results showed that this social stigma was not only obtained from different individuals (heterosexuals. Gay students in the Arjuna Pasundan Community also felt that they were getting social stigma from their peers, making them more accustomed to satire from other individuals. There are several ways for gay students who are administrators of the Arjuna Pasundan Community to sort out and choose which individuals are deemed appropriate to be given private information on their same-sex sexual orientation. Keywords : Communication Privacy Mannagement; Gay; Stigma
SEKOLAH MITRA SEBAGAI KOMUNIKATOR PELAKSANAAN MAGANG PENGUASAAN KOMPETENSI CALON PENDIDIK PADA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN Ghoer, Hilman Farouq
Gunahumas Vol 2, No 1 (2019): Gunahumas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Sekolah mitra merupakan bagian dari terbentuknya sikap keguruan para mahasiswa, secara teoretis penguasaan kompetensi dasar itu berpengaruh positive pada mahasiswa dan timbal balik kerjasama dengan sekolah mitra untuk pengabdian masyarakat sekolah yang bersangkutan atau dengan kata lain timbal balik mutualisme. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui cara membangun sikap keguruan dalam program magang 1, 2 dan 3. Metode deskriptif analitik maka hasil penelitian menunjukkan bahwa untuk instrument magang 1, 2 dan 3 sudah cukup baik isi instrumennya; hambatan yang terjadi secara internal kampus adalah bentroknya antara jadwal kuliah dengan jadwal magang, mahasiswa masih belum memadai dalam teori magang 1, 2 dan 3 sedangkan secara eksternal pelaksanaan magang harus disesuaikan dengan kalender pendidikan sekolah, perlu koordinasi antara pihak kampus dengan pihak sekolah saat persiapan magang atau sosialisasi dan koordinasi serta komunikasi kontinyu (sebagai komunikator) ; Pengembangan desain /panduan magang 1 perlu disesuaikan dengan ketunaannya atau spesifikasi yang ada di PLB Uninus Bandung sedangkan program magang 2 berisi manajemen standar pengelolaan, standar isi, standar proses, standar kompetensi lulusan, standar pendidik dan tenaga kependidikan, standar pembiayaan, standar sarana dan standar penilaian); sebelum praktik sosialisasi dan teori ; program magang 3 “asistensi” mengajar sebanyak 3 x dan 1 x ujian; Cara membangun sikap keguruan dalam magang 1 perlu pendalaman kompetensi pedagogik mulai dari silabus, RPP, membuat media, LKPD, membuat evaluasi/penilaian, cara mengasesmen peserta didik, kompetensi kepribadian perlu memahami pribadi civitas akademika. Kata Kunci : Sekolah mitra; Penguasaan kompetensi calon guru Abstract Descriptive analytic method, the results of the study showed that for the apprenticeship instruments 1, 2 and 3 the contents of the instruments were good enough; Barriers that occur internally within the campus are the clash between the lecture schedule and the apprenticeship schedule, students are still inadequate in internship theory 1, 2 and 3 while externally the implementation of the internship must be adjusted to the school education calendar, need coordination between the campus and the school when preparing internships or continuous socialization and coordination and communication (as a communicator); The development of the design / apprenticeship guide 1 needs to be adjusted to its disability or specifications in PLB Uninus Bandung while the 2nd internship program contains management management standards, content standards, process standards, graduate competency standards, educator and education staff standards, financing standards, facility standards and standards assessment); before socialization practices and theories; internship program 3 "assistance" teaching as much as 3 times and 1 test; How to build teacher training attitudes in internships 1 need to deepen pedagogical competencies starting from syllabus, lesson plans, making media, LKPD, making evaluations / assessments, how to assess students, personality competencies need to understand the personal academic community. Keywords : Partner schools; Mastery of competency of prospective teachers
PEMBUATAN ABSENSI BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN METODE WATERFALL UNTUK PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI IPI GARUT Gunawan, Rega Hadi
Gunahumas Vol 2, No 1 (2019): Gunahumas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk membangun sistem absensi dengan QR code,dan mengintegrasikan dengan Smartphone Aplikasi tersebut dapat di buat dengan menggunakan teknologi QR Code berbasis Android. Aplikasi yang dibuat diberi nama Absensi PTI. Proses pembuatan aplikasi Absensi PTI menggunakan metode Waterfall atau sering disebut juga model sekuensial linier atau alur hidup klasik. Model air terjun ini menyediakan pendekatan alur hidup perangkat lunak secara sekuensial atau terurut dimulai dari analisis, desain, pengkodean, dan pengujian. Untuk menguji kelayakan aplikasi akan digunakan standar ISO 25010 adalah 4 karakter Functional suitability, Performance efficiency, Portability, dan Usability. Pengujian dilakukan di Institut Pendidikan Indonesia Garut di jurusan Pendidikan Teknologi dan Informasi dengan jumlah mahasiswa 20 orang serta pengujian oleh dosen dan software untuk testing. Hasil dari pengujian aplikasi pada karakteristik Functional Suitability, Performance Efficiency, dan Portability dengan persentasi 100% sehingga dikatakan aplikasi sudah baik. Sedangkan untuk Usability dapat dikatakan bahwa aplikasi sudah layak untuk digunakan dengan persentase lebih dari 70 %. Kata kunci : Absensi; Android; QR code Abstract This study goals for build an attendance QR code system and integrate Smartphones. The application can be made using Android through QR Code technology. The application was created with named PTI Higher educations. The process of making the PTI Higher educations application using the “Waterfall” method or often also called a linear sequential model or classic life flow. This waterfall model provides a sequential software life cycle as a approach starting from analysis, design, coding, and testing. To test the appropriateness of the application will be used for 4 characters Functional suitability on the ISO 25010 standard, through tree indicators : Performance efficiency, Portability, and Usability. The test was conducted at the Garut Indonesia Institute of Education in the Department of Information and Technology Education with a total of 20 students as experiment sample testing. The results of application testing on the characteristics of Functional Suitability, Performance Efficiency, and Portability with a percentage of 100% so that it says the application is good. As for Usability, it can be said that the application is eligible to be used with a percentage of more than 70%. Keywords : Attendance; Android; QR code
MANAJEMEN PIMPINAN LEMBAGA KURSUS DALAM PEMBINAAN KUALITAS PENDIDIK TATA RIAS PENGANTIN Rostini, Deti
Gunahumas Vol 2, No 1 (2019): Gunahumas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Permasalahan di dunia pendidikan non formal dan pengajaran pada umumnya sering terjadi pada pendidik tata rias pengantin antara lain 1) lemahnya peran serta pendidik tata rias pengantin dalam melaksanakan tugasnya masih menganggap hal yang rutinitas tanpa perubahan, baik dalam strategi, metode, teknik, media, dan lain-lain, serta 2) permasalahan tentang peran pimpinan lembaga kursus sebagai motivator dan manajer dalam pengelolaan sumber daya manusia yang tidak berjalan sebagai mana mestinya. Jalan keluar untuk mengatasi hal ini antara lain dapat dilakukan oleh pimpinan lembaga kursus sebagai pemimpin tertinggi menerapkan sistem pembinaan terhadap pendidik tata rias pengantin agar berkualitas dan dapat ditingkatkan. Manajemen pembinaan pendidik tata rias pengantin merupakan langkah yang tepat dalam mengatasi permasalahan diatas. Langkah-langkah yang dapat dilakukan adalah pimpinan lembaga kursus dan jajarannya membuat perencanaan pembinaan, pengorganisasian, pelaksanaan pembinaan, dan evaluasi hasil dari pembinaan. Dengan langkah ini akan diketahui hasil dan kemajuan dari kinerja pendidik tata rias pengantin dan tujuan dari pendidikan tata rias pengantin itu sendiri. Teori yang dipakai dalam menunjang penelitian dan pembinaan profesionalitas pemimpin kursus antara lain adalah teori tentang manajemen pendidikan, manajemen pimpinan lembaga kursus, serta teori tentang pembinaan. Teknik penelitian menggunakan studi dokumentasi, wawancara dan observasi, dengan metode dan pendekatan kualitatif deskriptif. Subjek dalam penelitian adalah pimpinan dan pendidik tata rias pengantin di lembaga kursus. Berdasarkan hasil temuan penelitian dapat disimpulkan bahwa di lembaga kursus selalu secara rutin melaksanakan 1) perencanaan pembinaan pada setiap tahunnya; 2) pengorganisasian sesuai dengan tugas pokok dan fungsi; 3) pelaksanaan pembinaan secara rutin; dan 4) melakukan evaluasi terhadap hasil dari pembinaan. Kata kunci : Manajemen Pimpinan Kursus; Pembinaan; Pendidik Perias Pengantin Abstract Problems in the world of non-formal education and teaching in general often occur in bride cosmetology educators, among others 1) the weak participation of bride cosmetology educators in carrying out their duties still considers routines without change, both in strategy, methods, techniques, media, and etc., and 2) issues regarding the role of the course leader as a motivator and manager in the management of human resources that are not working properly. The way out to overcome this can be done among others by the leadership of the course institution as the supreme leader to implement a system of guidance for bride cosmetology educators to be quality and can be improved. The management of bride cosmetology educators is the right step in overcoming the above problems. The steps that can be taken are the leadership of the course institutions and their staff to make coaching plans, organizing, implementing coaching, and evaluating the results of coaching. With this step we will know the results and progress of the bride cosmetology educator's performance and the goals of the bride cosmetology education itself. Theories used in supporting research and coaching professionalism of course leaders include theories about management education, management of course leaders, and theories about coaching. The research technique uses documentation studies, interviews and observations, with descriptive qualitative methods and approaches. The subjects in the study were the leaders and educators of bridal make-up in the course institutions. Based on the findings of the research it can be concluded that in the institute the course always routinely carries out 1) coaching planning every year; 2) organizing according to the main tasks and functions; 3) regular coaching implementation; and 4) evaluating the results of the coaching. Keywords : Management of Course Leaders; Bride Makeup Artist Coaching; Educators
PEMANFAATAN WEB RESMI PERGURUAN TINGGI SEBAGAI SUMBER BERITA OLEH WARTAWAN MEDIA MASSA Burhanudin, Muhamad
Gunahumas Vol 2, No 1 (2019): Gunahumas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Penelitian ini berangkat dari pemikiran bahwa media berbasis internet dapat memudahkan organisasi dalam melakukan hubungan dengan media dengan memfasilitasi kemudahan berbagi informasi. Lembaga pendidikan dipilih sebagai batasan, karena hubungan media merupakan aktivitas yang cukup penting bagi lembaga tersebut. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara dengan wartawan media massa. Narasumber penelitian adalah wartawan yang bertugas meliput isu-isu pendidikan di area Jawa Tengah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa narasumber mempercayai web resmi organisasi pendidikan sebagai sumber informasi untuk mengembangkan berita, atau sebagai alternatif ketika kekurangan berita. Informan mengkritik kualitas informasi dan cara penyajian informasi yang terdapat di web resmi yang masih belum memenuhi kebutuhan wartawan. Kata Kunci : Hubungan media; Humas perguruan tinggi; Media massa Abstract This research departs from the idea that internet-based media can facilitate organizations in engaging with media by facilitating the ease of sharing information. Educational institutions are chosen as a limitation, because media relations are activities that are quite important for these institutions. This research uses descriptive qualitative method, with data collection techniques in the form of interviews with mass media reporters. Research sources are journalists who are tasked with covering educational issues in the area of Central Java. The results showed that the informants trusted the official website of educational organizations as a source of information for developing news, or as an alternative when news shortages. Informants criticized the quality of information and the way in which information was presented on the official website that still did not meet the needs of journalists. Keywords : Media relations; University public relations; Mass media

Page 1 of 1 | Total Record : 8