cover
Contact Name
Ali Imaduddin Futuwwah
Contact Email
aliimadudin@fe.um-surabaya.ac.id
Phone
+6281217726540
Journal Mail Official
improvement@fe.um-surabaya.ac.id
Editorial Address
Kejawan Putih Tambak BMA 36 Surabaya
Location
Kota surabaya,
Jawa timur
INDONESIA
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis
ISSN : 28078470     EISSN : 28075846     DOI : http://dx.doi.org/10.30651/imp.v1i2
Core Subject : Economy,
Improvement adalah terbitan berkala di bidang Manajemen dari Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surabaya berisi tulisan dan artikel ilmiah yang dibuat sebagai wujud realisasi tridharma perguruan tinggi. Tujuan dari publikasi ini adalah untuk berkontribusi secara aktif dalam meningkatkan kualitas dan aksesibilitas informasi ilmiah yang berkaitan dengan informasi ilmu manajemen di era global Jurnal ini diterbitkan setiap 6 bulan, pada akhir bulan Maret dan September setiap tahunnya dan terdiri dari sepuluh artikel dalam bentuk hasil penelitian, laporan kasus, review literatur. Setiap isi artikel berisi informasi terbaru dengan prioritas pada nilai kebaruan, orisinalitas, dan kegunaan. Ruang lingkup jurnal ini diataranya manajemen pemasaran, manajemen keuangan, manajemen sumber daya manusia, Manajemen statejik dan manajemen operasi.
Articles 138 Documents
Strategi Pemasaran di Ladang Anggrek Saraswanti Grup Kecamatan Pungging Kabupaten Mojokerto Adipurwanto, M. Candra; Salbiyah, Siti Salbiyah; Danurwindo, Muhammad Alhakim
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3 No 2 (2023): Vol 3 No 2 September 2023
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v3i2.22477

Abstract

The purpose of this observation is to find out the marketing strategy at the Saraswanti Group Orchid Farm, Pungging District, Mojokerto by using the 7P marketing mix, then find out the obstacles in marketing orchid flowers and find out the promotional mix used at the Saraswanti Group Orchid Farm. The method used in this research uses a qualitative approach, with data collection techniques including observation, interviews, documentation and triangulation. The informants in this study included 1 person as the main source and 2 people as supporters. The results of this research show the Marketing Strategy used in marketing orchid flowers at the Saraswanti Group Orchid Farm (1) Through the Orchid Gallery (2) Online on social media Tik-tok, Facebook, Instagram, WA (3) The nearest flower shop in Mojokerto, Surabaya and Sidoarjo. Obstacles in marketing and producing orchids at the Saraswanti Group Orchid Farm are tight price competition and the long cultivation time for orchids, which takes 2 years. The promotion mix used at the Saraswanti Group Orchid Farm includes 5 main aspects, namely (1) Using advertising properly, distributing brochures and social media (2) Sales promotions providing special discounts for large buyers (3) Publicity by participating in events in cities and exhibitions (4) Selling charms through the orchid gallery (5) Direct marketing through the Orchid Farm website. Keywords: Orchid Farm Marketing Strategy, Marketing Mix, Qualitative Tujuan dari pengamatan ini adalah untuk mengetahui Strategi Pemasaran di Ladang Anggrek Saraswanti Grup Kecamatan Pungging Kabupaten Mojokerto dengan menggunakan bauran pemasaran 7P, kemudian mengetahui hambatan dalam memasarkan bunga anggrek dan mengetahui bauran promosi yang di gunakan di Ladang Anggrek Saraswanti Grup. Metode yang di gunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan teknik pengumpulan data meliputi, observasi, wawancara, dokumentasi dan triangulasi. Informan dalam penelitian ini meliputi 1 orang sebagai sumber utama dan 2 orang sebagai pendukung. Hasil penelitian ini menunjukkan Strategi Pemasaran yang di gunakan dalam memasarkan bunga anggrek di Ladang Anggrek Saraswanti Grup (1) Melalui Galery Anggrek (2) Secara Onlain media sosial Tik-tok, Facebook, Instagram, WA (3) Toko bunga terdekat yang ada di Kota Mojokerto, Surabaya dan Sidoarjo. Hambatan dalam memasarkan dan memproduksi bunga anggrek di Ladang Anggrek Saraswanti Grup yakni persaingan harga yang ketat dan lamanya waktu budidaya bunga anggrek yang memakan waktu 2 tahun. Promosi mix yang digunakan di Ladang Anggrek Saraswanti Grup mencakup 5 aspek utama yakni (1) Periklanan (2) Promosi penjualan (3) Publisitas (4) Penjualan pesonal (5) Pemasaran langsung Kata Kunci: Anggrek, Strategi Pemasaran, Bauran Pemasaran, Kualitatif
Pengaruh Reward dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Motivasi Kerja Karyawan IKM EM Jaring, Kabupaten Magetan Asih, Melania Widya; Novita, Dina; Maretasari, Rina
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3 No 2 (2023): Vol 3 No 2 September 2023
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v3i2.22507

Abstract

This research aims to determine the influence of rewards and the physical work environment on the work motivation of employees of IKM EM Jaring, Magetan Regency. The research method in this research used a quantitative research method. The data source in this research used primary data and the sampling method in this research used a saturated sampling technique where the entire population is used as a research sample, totaling 35 employees. Instrument testing used validity and reliability tests and there was a classic assumption test, the tests used were the normality test using the Kolmogorov-Smirnov method. The heteroscedasticity test used the scatterplot method, and the multicollinearity test used multiple linear regression analysis, hypothesis testing using the t test (partial), f test (simultaneous) and determinant coefficient. In processing the data in this research, the Statistical Product and Service Solution (SPSS ver. 25) program tool was used. The research results explain that reward variables and the physical work environment have a positive and significant effect on work motivation partially or simultaneously. The magnitude of the influence of the independent variable on the dependent is 82.1% and the remaining 17.9% is influenced by other variables. Keywords: Reward, Physical Work Environment, Work Motivation Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh reward dan lingkungan kerja fisik terhadap motivasi kerja karyawan IKM EM Jaring Kabupaten Magetan. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif. Sumber data yang digunakan pada penelitian ini adalah data primer dan metode pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik sampling jenuh dimana semua total populasi digunakan sebagai sampel penelitian yang berjumlah 35 karyawan. Uji instrumen menggunakan uji validitas dan uji reliabilitas dan terdapat uji asumsi klasik, uji yang digunakan adalah uji normalitas menggunakan metode Kolmogorov-smirnov, uji heteroskedastisitas menggunakan metode scatterplot, dan uji multikolinearitas serta menggunakan analisis regresi linear berganda, uji hipotesis menggunakan uji t (parsial), uji f (simultan) dan koefisien determinan. Dalam pengolahan data pada penelitian ini menggunakan alat bantu program Statistical Product and Service Solution (SPSS ver. 25). Hasil penelitian menjelaskan bahwa variabel reward dan lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi kerja secara parsial maupun simultan. Besar pengaruh variabel independent terhadap dependen yaitu sebesar 82,1% dan sisanya 17,9% dipengaruhi oleh variabel lain. Kata kunci: Penghargaan, Lingkungan Kerja Fisik, Motivasi Kerja
Dampak Pemberian Kompensasi dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Buruh Panen Kelapa Sawit Di Desa Sigenti Selatan Romadhon, Ahmad Rimal; Mochklas, Mochamad; Hadi, Samsul
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3 No 2 (2023): Vol 3 No 2 September 2023
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v3i2.22513

Abstract

This study aims to determine the effect of compensation and workload variables on the performance of oil palm harvest laborers in South Sigenti Village. The formulation of the problem in this study is whether the compensation and workload given to oil palm harvest laborers can improve the performance of workers. The research method used in this study was a qualitative phenomenology method with data collection using interviews, observation and documentation. The results of this study indicate that: 1. Providing compensation to harvest laborers can improve the quality and quantity of laborers’ performance in carrying out harvesting activities in oil palm plantations, as well as being able to meet the lives and welfare of oil palm harvest laborers. 2. Providing a proportional workload can prevent fatigue in laborers so that they are able to work without pressure though, providing a proportional workload is also able to stabilize the performance of harvest laborers. 3. The performance of harvest laborers can be stimulated by the provision of appropriate compensation and appropriate workload, compensation and workload simultaneously affect the performance of oil palm harvest laborers. Keywords: Compensation, Workload, Performance Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak kompensasi dan beban kerja terhadap kinerja buruh panen kelapa sawit di Desa Sigenti Selatan. Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu apakah pemberian kompensasi dan beban kerja yang diberikan kepada buruh panen perkebunan kelapa sawit dapat meningkatkan kinerja buruh. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif fenomenology dengan pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1. Pemberian kompensasi kepada buruh panen dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas kinerja buruh dalam melakukan aktivitas pemanenan diperkebunan kelapa sawit, serta mampu mencukupi kehidupan dan mensejahterakan hidup buruh panen kelapa sawit. 2. Pemberian beban kerja yang proporsional dapat mencegah kelelahan pada buruh sehingga buruh mampu bekerja tanpa tekanan sekalipun, pemberian beban kerja yang proporsional juga mampu menstabilkan kinerja buruh panen. 3. Kinerja buruh panen dapat dipacu dengan adanya pemberian kompensasi yang layak dan beban kerja yang sesuai, kompensasi dan beban kerja berpengaruh secara simultan terhadap kinerja buruh panen kelapa sawit. Kata kunci: kompensasi, beban kerja, Kinerja
Pengaruh Lingkungan Kerja dan Efikasi Diri Terhadap Kinerja Karyawan CV. Pesona Sakti Bangkalan Wahid, Abdul; Mochklas, Mochamad; Maretasari, Rina
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3 No 2 (2023): Vol 3 No 2 September 2023
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v3i2.22550

Abstract

Abstract Pesona Sakti is a company engaged in construction services. In the midst of very tight competition, CV. Pesona Sakti determined and strengthens commitment by improving the performance of the company's employees. This study analyzed the influence of the work environment, self-efficacy on employee performance. The independent variables in this study were work environment, self-efficacy and performance dependent variables. The data collection method used a questionnaire and analyzed the data using multiple linear regression. The results of this study indicated that the work environment has a positive and significant effect on the performance of CV employees. Pesona Sakti Bangkalan, with a value of 3.525 and a significance value of 0.001 <0.05. Self-efficacy has a positive and significant effect on the performance of CV employees. Pesona Sakti Bangkalan, with a value of 2.725 and a significance value of 0.009 <0.05. Simultaneously or simultaneously in the work environment, self-efficacy has a positive and significant effect on the performance of CV Pesona Sakti Bangkalan employees, with a value of 29.533 > 3.18 and a significance value of 0.000 <0.05. The work environment and self-efficacy have a significant effect on the performance of employees at CV. Pesona Sakti Bangkalan. This showed that a good work environment and employee morale have a positive impact that can increase employee performance more optimally. It is recommended for company leaders to maintain good relations with their subordinates, both at the lowest level of employees so that there is good communication between leaders and subordinates. Keyword: Work environmet, Self-Efficacy, and Peformance Abstrak Pesona Sakti merupakan perusahaan yang bergerak dibidang jasa konstruksi. Ditengah-tengah persaingan yang sangat ketat CV. Pesona Sakti bertekad dan menguatkan komitmen dengan cara membenahi kinerja karyawan peruahaan. Penelitian ini menganalisis pengaruh lingkungan kerja, efikasi diri terhadap kinerja karyawan. Variabel Indpenden pada penelitian ini lingkungan kerja, efikasi diri dan variabel dependen Kinerja. Metode pengumpulan data menggunakan kuisioner dan menganilisi datanya menggunakan regresi linear berganda.Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan CV. Pesona Sakti Bangkalan, dengan nilai sebesar 3,525 dan nilai signifikansi 0,001<0,05. Efikasi diri berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan CV. Pesona Sakti Bangkalan, dengan nilai sebesar 2,725 dan nilai signifikansi 0,009<0,05. Secara bersama-sama atau simultan lingkungan kerja, efikasi diri berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan CV. Pesona Sakti Bangkalan, dengan nilai sebesar 29,533 > 3,18 dan nilai signifikansi 0,000<0,05. Lingkungan kerja dan efikasi diri berpengaruh signifikan secara bersama-sama terhadap kinerja karyawan pada CV. Pesona Sakti Bangkalan. Hal ini menunjukkan bahwa lingkungan kerja yang baik dan semangat diri karyawan memberi dampak positif yang dapat meningkatkan kinerja karyawan yang lebih optimal. Disarankan pada pemimpin perusahaan agar tetap menjaga hubungan baik dengan bawahannya baik itu dengan level karyawan paling bawah agar terjadi komunikasi yang baik antara pimpinan dan bawahan. Kata kunci: Lingkungan kerja, Efikasi diri, dan Kinerja
Analisis Faktor yang Memengaruhi Minat Muzakki Membayar Zakat di LAZISMU Pada Masa Pandemi Covid-19 Hawwa, Rinanda Salsabiil; Yaya, Rizal
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3 No 2 (2023): Vol 3 No 2 September 2023
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v3i2.22465

Abstract

Abstract: This research aims to test and provide empirical evidence of the positive influence of income level, religiosity, and accountability on muzakki's interest in paying zakat in Amil Zakat Institutions during the Covid-19 pandemic, and to test the level of income, religiosity, and accountability on muzakki's interest in paying zakat in LAZ with uncertainty. environment as a moderator. The form of economic problem during the Covid-19 pandemic like now is the decline in people's income because people's purchasing power is reduced. A decrease in income may also affect the muzakki's desire to pay zakat.  In this research, the research samples were muzakki who paid their zakat at LAZISMU and the sampling technique was using the purposive sampling method, as many as 79 questionnaires were distributed and 50 questionnaires could be processed. Based on the analysis that has been carried out, the results show that the level of income and accountability have a positive effect on muzakki's interest in paying zakat at Amil Zakat Institutions during the Covid-19 pandemic. And the religiosity variable has no effect on muzakki's interest in paying zakat. Environmental uncertainty as a moderator is unable to strengthen the relationship between income level, religiosity and accountability on muzakki's interest in paying zakat. Keywords: Income Level, Religiosity, Accountability, Environmental Uncertainty, Interest in Paying Zakat Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan memberikan bukti empiris pengaruh positif tingkat pendapatan, religiusitas, dan akuntabilitas terhadap minat muzakki membayar zakat di Lembaga Amil Zakat pada masa pandemi Covid-19, dan menguji tingkat pendapatan, religiusitas, dan akuntabilitas terhadap minat muzakki membayar zakat di Lembaga Amil Zakat dengan ketidakpastian lingkungan sebagai pemoderasi. Bentuk permasalahan ekonomi pada masa pandemi Covid-19 seperti sekarang ini adalah menurunnya pendapatan masyarakat karena daya beli masyarakat berkurang. Penurunan pendapatan mungkin juga berpengaruh terhadap keinginan muzakki untuk membayar zakat. Dalam penelitian ini, yang menjadi sampel penelitian yaitu muzakki yang membayarkan zakatnya di LAZISMU dan teknik pengambilan sampel dengan metode purposive sampling, sebanyak 79 kuesioner yang disebar dan 50 kuesioner yang dapat diolah. Berdasarkan analisis yang telah dilakukan, didapatkan hasil bahwa tingkat pendapatan dan akuntabilitas berpengaruh positif terhadap minat muzakki membayar zakat di LAZ pada masa pandemi Covid-19. Adapun variabel religiusitas tidak berpengaruh terhadap minat muzakki membayar zakat. Ketidakpastian lingkungan sebagai pemoderasi tidak mampu memperkuat hubungan tingkat pendapatan, religiusitas, dan akuntabilitas terhadap minat muzakki membayar zakat.  Ini berimplikasi bahwa LAZISMU perlu memberi perhatian pada peningkatan akuntabilitasnya. Kata kunci: Tingkat Pendapatan, Riligiusitas, Akuntabilitas, Lingkungan tidak menentu, Minat membayar Zakat
Pengaruh WOM, Harga, dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Sandal di Surabaya Rizka, Ananda Faiqotur; Salbiyah, Siti; Futuwwah, Ali Imaduddin
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3 No 2 (2023): Vol 3 No 2 September 2023
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v3i2.22678

Abstract

This study is to measure the influence of Word of Mouth (WOM), cost, and product quality of customer’s decision in Podo Makmur Sejati Company. In finding out the main factor of customer’s decision in buying slipper in Podo Makmur Sejati Company. The population of this thesis is customer of Podo Makmur Sejati Company. The sample of this thesis is 129 respondents. The method of taking sample used purpose random sampling technique which the sample taken by random with spesific regulation. The data calculated by SPSS 25 program and the steps are instrument test, classic assumption test, multiple linear regression analysis, hypotesis test, coefficient determination test (R2). The result of this thesis by Word of Mouth (WOM) partial, cost, and quality of product which gave significant positive impact in customer’s decision. In this thesis, the cost is main influential variable in customer’s decision with the result value of T as 5,496. Keywords: WOM, Cost, Product quality, Customer’s decision, Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Word Of Mouth (WOM), harga, dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian sandal di PT. Podo Makmur Sejati. Guna untuk mengetahui faktor manakah yang paling dominan terhadap keputusan pembelian sandal di PT. Podo Makmur Sejati. Populasi dari penelitian ini ialah pembeli PT. Podo Makmur Sejati. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 129 responden. Metode pengambilan sampel menggunakan Teknik purpose random sampling dimana sampel diambil secara acak dengan persyaratan khusus. Untuk menghitung data yang diolah yaitu dengan bantuan program SPSS 25 dan tahapan yang dilakukan ialah Uji Instrumen, Uji Asumsi Klasik, Analisis regresi linear berganda, Uji Hipotesis, dan Uji Koefisien Determinasi (R2). Hasil dari penelitian ini ialah secara parsial Word Of Mouth (WOM), harga, dan kualitas produk berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian, sedangan secara simultan Word Of Mouth (WOM), harga, dan kualitas produk juga berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian. Dalam penelitian ini harga merupakan variabel yang berpengaruh paling dominan terhadap keputusan pembelian yaitu dengan hasil nilai T tabel sebesar 5,496. Kata Kunci: WOM, Harga, Kualitas Produk, Keputusan Pembelian
Pengaruh Word Of Mouth, Kepercayaan, dan Produk Terhadap Keputusan Nasabah Memilih Pembiayaan Modal Usaha Ariyanti , Wulan Suci; Fatihudin, Didin
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3 No 2 (2023): Vol 3 No 2 September 2023
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v3i2.22691

Abstract

Abstract: This study aims to determine the effect of word of mouth, trust, and product variables on customer decisions to choose financing at PT PNM Mekaar Semampir Branch 1. This research method uses a quantitative approach. Data collection was done online by distributing questionnaires to 141 respondents. Sample research with purposive sampling technique. The analysis tool uses SPSS version 25 through the following stages: Validity Test, Reliability Test, Classical Assumption Test, Multiple Linear Regression Analysis, Coefficient of Determination, and Hypothesis Test. The results of this study indicate (1) Word of Mouth has a positive and significant effect on the Customer Decision of PT PNM Mekaar Semampir Branch 1 (2) Trust has a positive and significant effect on the Customer Decision of PT PNM Mekaar Semampir Branch 1 (3) Products have a positive and significant effect on the Customer Decision of PT PNM Mekaar Semampir Branch 1. (4) Word of Mouth, Trust, and Products simultaneously affect the Customer Decision of PT PNM Mekaar Semampir Branch 1. Keyword: word of Mouth, trust, product, decision Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel word of mouth, kepercayaan, dan produk terhadap keputusan nasabah memilih pembiayaan di PT PNM Mekaar Cabang Semampir 1. Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan secara online dengan menyebar kuesioner kepada 141 responden. Penelitian sampel dengan teknik purposive sampling. Alat analisis menggunakan SPSS versi 25 melalui beberapa tahapan berikut: Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Uji Asumsi Klasik, Analisis Regresi Linier Berganda, Koefisien Determinasi, dan Uji Hipotesis. Hasil dari penelitian ini menunjukkan (1) Word Of Mouth berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Nasabah PT PNM Mekaar Cabang Semampir 1(2) Kepercayaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Nasabah PT PNM Mekaar Cabang Semampir 1(3)Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Nasabah PT PNM Mekaar Cabang Semampir 1. (4) Word of Mouth, Kepercayaan, dan Produk berpengaruh secara simultan terhadap Keputusan Nasabah PT PNM Mekaar Cabang Semampir 1 Kata kunci: word of Mouth, kepercayaan, produk, keputusan nasabah
Peran Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Budaya Organisasi Terhadap Kedisiplinan Guru Mubarok, Aziz Iqomatuddin; Mochklas, Mochamad; Mulyana, Phonny Aditiawan
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3 No 1 (2023): Vol 3 No 1 Maret 2023
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v3i1.22863

Abstract

This research aims to determine the influence of the principal’s leadership style and organizational culture on teacher discipline at SMA Muhammadiyah 10 Surabaya. The research method used is quantitative research with multiple linear regression tests using the Statistical Product and Service Solution (SPSS version 25) program. The sampling method in this research used a saturated sampling technique. Data collection was carried out directly by distributing questionnaires. The population in this study were 64 teachers at SMA Muhammadiyah 10 Surabaya. The results of the coefficient of determination R square show that the discipline variable is 32.8% influenced by leadership style and organizational culture while the remaining 67.2% is influenced by other variables outside this research. The results of this research show that (1) The principal’s leadership style does not have a significant effect on teacher discipline at SMA Muhammadiyah 10 Surabaya. (2) Organizational culture has a positive and significant influence on teacher discipline at SMA Muhammadiyah 10 Surabaya. (3) Leadership style and organizational culture simultaneously influence teacher discipline at SMA Muhammadiyah 10 Surabaya. Keywords: Leadership Style, Organizational Culture, Teacher Discipline Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan kepala sekolah dan budaya organisasi terhadap kedisiplinan guru SMA Muhammadiyah 10 Surabaya. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan uji regresi linier berganda menggunakan program Statistical Product and Service solution (SPSS versi 25). Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik sampling jenuh. Pengumpulan data dilakukan secara langsung dengan menyebar kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah guru di SMA Muhammadiyah 10 Surabaya sejumlah 64 guru. Hasil koefisien determinasi R square menunjukan bahwasanya variabel kedisiplinan dipengaruhi sebesar 32,8% oleh gaya kepemimpinan dan budaya organisasi sedangkan sisanya 67,2% dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Gaya kepemimpinan kepala sekolah tidak berpengaruh signifikan terhadap kedisiplinan guru di SMA Muhammadiyah 10 Surabaya. (2) Budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kedisiplinan guru di SMA Muhammadiyah 10 Surabaya.(3) Gaya kepemimpinan dan budaya organisasi berpengaruh secara simultan terhadap kedisiplinan guru di SMA Muhammadiyah 10 Surabaya. Kata kunci: gaya kepemimpinan, budaya organisasi, disiplin kerja
Peran Citra Merek, Diskon Harga, dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Pakaian Sari, Dinda Kartika; Roosmawarni, Anita; Mulyana, Phonny Aditiawan
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3 No 1 (2023): Vol 3 No 1 Maret 2023
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v3i1.22883

Abstract

This study aimed to determine the effect of brand image price discounts and service quality on purchasing decisions of Topten clothing at Cahaya of BG Junction Surabaya. This research method used a quantitative approach. Data collection was conducted by distributing questionnaires to 100 respondents. Sample research using purposive sampling technique. The analysis tool used SPSS version 25 through the following stages: validity test, reliability test, classic assumption test, multiple linear analysis, hypothesis testing, and the coefficient of determination obtains an R2 value of 0.287 or 28.7%. The remaining 71.3% of the decision to purchase topten clothing at Cahaya of BG Junction Surabaya was influenced by other variables outside of this study. The results of the study partially showed that (1) Brand Image has no significant effect on the Decision to Purchase Topten clothing at Cahaya BG Junction Surabaya (2) Price Discounts have no significant effect on the Decision to Purchase Topten clothing at Cahaya of BG Junction Surabaya (3) Quality of Service influences significant effect on the Decision to Purchase clothing Topten at Cahaya of BG Junction Surabaya (4) Brand Image, Price Discounts and Quality of Service have a simultaneous effect on Purchase Decisions for Topten clothing at Cahaya of BG Junction Surabaya. Keywords: Brand Image, Price Discount, Service Quality, Purchase Decision Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh citra merek ,diskon harga dan kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian pakaian Topten di Cahaya BG Junction Surabaya. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebar kuesioner kepada 100 responden. Penelitian sampel dengan teknik purposive sampling. Alat analisis menggunakan SPSS versi 25 melalui beberapa tahapan berikut: uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis linear berganda, uji hipotesis, dan koefisien determinasi diperoleh nilai R2 sebesar 0,287 atau 28.7%. Sisanya sebesar 71.3% Keputusan Pembelian pakaian Topten di Cahaya BG Junction Surabaya dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa (1) Citra Merek tidak berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian pakaian Topten di Cahaya BG Junction Surabaya (2) Diskon Harga tidak berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian pakaian Topten di Cahaya BG Junction Surabaya (3) Kualitas Pelayanan berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian pakaian Topten di Cahaya BG Junction Surabaya (4) Citra Merek, Diskon Harga dan Kualitas Pelayanan secara simultan berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian pakaian Topten di Cahaya BG Junction Surabaya. Kata Kunci: Citra Merek, Harga Diskon, Kualitas Pelayanan, Keputusan Pembelian
Analisis Aspek Keuangan Bisnis Sambal Rujak Mbak Qom Dalam Prespektif Studi Kelayakan Bisnis Khoiriyah, Umi Khozinatul; Rahman, Abdur
Improvement: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 4 No 1 (2024): Vol 4 No 1 Maret 2024
Publisher : UMSurabaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/imp.v4i1.22900

Abstract

Since the goal of the research is to review the general discussion of each piece that needs money and operating capital for the analysis of the evaluated investment, financial elements are crucial to examine. A business's viability may be evaluated using metrics like the Net Present Value (NPV), Payback Period (PP), Profability Index (PI), and Internal Rate of Return (IRR). Within the framework of field research, this study employs qualitative research methods. To gather information for this study, the proprietor of Sambal Rujak Mbak Qom was seen, spoken with, and recorded. First-hand accounts make up the data collection. The Payback Period (PP) for the Sambal Rujak Mbak Qom company is 7 weeks, or one month and three weeks, according to the feasibility analysis. Sambal Rujak Mbak Qom is considered to be a viable option based on the Net Present Value calculation, since the NPV value is greater than 0. Ultimately, the investment proposal is approved based on the Profitability Index computation, as the value of the index exceeds 1 based on feasibility criteria and the financial elements' outcomes. Keywords: business feasibility, financial aspects, payback period, net present value, profitability index Aspek keuangan penting untuk dianalisis karena tujuan studi adalah untuk menilai diskusi umum dari setiap elemen yang membutuhkan pendanaan dan modal kerja untuk analisis investasi yang dievaluasi. Kelangsungan hidup suatu usaha dapat dinilai dengan menggunakan kriteria seperti Profability Index (PI), Internal Rate of Return (IRR), Payback Period (PP), dan Net Present Value (NPV). Penelitian ini menggunakan metodologi penelitian kualitatif dalam konteks penelitian lapangan. Dalam rangka mengumpulkan data untuk penelitian ini, pemilik Sambal Rujak Mbak Qom diobservasi, diwawancarai, dan didokumentasikan. Data yang terkumpul merupakan catatan tangan pertama. Kelayakan usaha Sambal Rujak Mbak Qom menunjukkan bahwa Payback Period (PP) selama 7 minggu atau 1 bulan 3 minggu. Dari perhitungan Net Present Value, Sambal Rujak Mbak Qom dikatakan layak untuk dipilih karena nilai NPV > 0. Terakhir dari perhitungan Profitability Index, usulan investasi diterima karena nilai Profitability Index > 1 berdasarkan kriteria kelayakan, sesuai dengan hasil dari aspek keuangan. Kata Kunci: Kelayakan bisnis, aspek keuangan, payback period, net present value, profitability index

Page 6 of 14 | Total Record : 138