cover
Contact Name
M. Amirullah
Contact Email
amirullah.edu@gmail.com
Phone
+6285399151918
Journal Mail Official
ijosc@unm.ac.id
Editorial Address
Jalan Tamalate I Kampus FIP Tidung UNM Makassar
Location
Kota makassar,
Sulawesi selatan
INDONESIA
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development
ISSN : 27751708     EISSN : 2775555X     DOI : prefix 10.26858
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development merupakan jurnal ilmiah yang dikelola secara Peer Review, diterbitkan oleh Program Studi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Makassar, dengan p-ISSN: 2775-1708 dan e-ISSN: 2775-555X menerbitkan artikel hasil penelitian bidang bimbingan dan konseling. Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development terbit tiga kali dalam setahun yaitu April, Agustus dan Desember. Maka penulis yang berminat mengirimkan artikelnya harus disesuaikan dengan panduan dan template jurnal, dan dikirim langsung ke website jurnal dengan melakukan resgistrasi terlebih dahulu.
Articles 11 Documents
Search results for , issue "Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022" : 11 Documents clear
Profesionalisme Guru BK Melaksanakan Konseling Individu dengan Pendekatan REBT dalam Mengatasi Kesedihan Siswa Alim, Faskhau Maulvi; Saman, Abdul; Jaya, Putra
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (179.026 KB) | DOI: 10.26858/ijosc.v3i1.31053

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui apakah konseling individu dengan pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy dalam mengatasi kesedihan siswa yang ditinggal orangtua sudah terlaksana sesuai prosedur tahapan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan bimbingan konseling. Subjek penelitian yaitu siswa SMA Kesatrian 1 Semarang. Data yang digunakan adalah kualitatif dengan pengumpulannya menggunakan rekaman konseling, ceklis keterlaksaaan tahapan dan teknik konseling serta wawancara terhadap siswa. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini antara lain : 1) perencanaan penelitian dirancang dengan baik, 2) pelaksanaan kegiatan konseling individu dengan pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy dalam mengatasi kesedihan siswa yang ditinggal orangtua semakin terarah dan rapi, 3) merefleksikan kendala yang ditemukan pada setiap siklus serta mengatasi kendala tersebut pada siklus selanjutnya, 4) setelah mengikuti konseling individu dengan pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy, siswa mengalami perubahan pikiran menjadi lebih rasional. Hal tersebut mencerminkan keberhasilan pelaksanaan konseling individu dengan pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy dalam mengatasi kesedihan siswa yang ditinggal orangtua.
Layanan Konseling dalam Mereduksi Kecemasan Belajar melalui Pendekatan Eksistensial Humanistik Zulfikri, Zulfikri; Amirullah, M; Aswar, Aswar; Fitriana, Fitriana
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (160.71 KB) | DOI: 10.26858/ijosc.v3i1.47723

Abstract

Learning anxiety is a feeling that arises when a person is unable to control himself or is helpless in certain circumstances. Usually, people who experience anxiety have several reactions, such as a racing heart, tension, and even emotion. anxiety becomes an obstacle in the learning process that can reduce the performance of a person's cognitive functions, such as in concentrating, remembering, forming concepts and solving problems. The humanistic existential approach is a theory that focuses on the human condition which focuses on an attitude that emphasizes an understanding of humans. The existential approach also directs individuals to become more aware that they have the freedom to choose and act, and then helps them make life choices that enable them to actualize themselves and achieve a meaningful life. Existential therapy can help counselees to be able to deal with the anxiety of choosing for themselves and then accept the reality that they are more than just victims of the power of determining outside themselves.
Penerapan Teknik Cognitive Restructuring melalui Konseling Kelompok untuk mengurangi Kecemasan Berbicara di depan Umum Siswa Kelas IX di UPT SPF SMPN 27 Makassar Yeni Mumtaz Mardiyah
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (123.844 KB) | DOI: 10.26858/ijosc.v3i1.30779

Abstract

Abstrack. This study aims  to determine the effectiveness of using Cognitive Restructuring Techniques in reducing speaking anxiety through group counseling services. This research approach is qualitative. This type of research uses Guidance and Counseling Action Research. The group counseling service carried out includes four stages, namely the initial, transition, core and termination stages and for the Cognitive Restructuring Technique it has 6 stages which generally help students replace negative thoughts that make anxious thoughts more positive. The object of this research is 8 students of 9th grade who experience speaking anxiety. The results showed that the application of Cognitive Restructuring techniques can reduce speaking anxiety which is indicated by changes in student behavior and being able to think of more realistic, rational and positive statements when faced with speaking conditions or situations in front of the other peoples. 
Penerapan Teknik Restrukturisasi Kognitif untuk Mengatasi Persepsi Negatif Siswa SDN Purwodadi I Wijayanti, Heffilia; Saman, Abdul
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (142.843 KB) | DOI: 10.26858/ijosc.v3i1.31057

Abstract

Siswa ketika berada di sekolah sering mengalami masalah. Masalah yang dialami juga cukup beragam, mulai masalah pribadi, sosial, belajar maupun karir. Dengan adanya permasalahan-permasalahan tersebut membuat siswa merasa terganggu dan tidak nyaman bahkan mempengaruhi nilai serta kegiatan belajarnya di sekolah. Beberapa siswa mengalami permasalah berkaitan dengan persepsi-persepsi negatifnya terhadap sesuatu hal, baik itu terhadap guru maupun persepsi negatif terhadap temannya, sehingga membuatnya terganggu dan menimbulkan penurunan nilai dibeberapa mata pelajaran. Dengan adanya masalah tersebut, konselor memberikan layanan konseling individu dengan pendekatan Cognitive Behavior Therapy dengan teknik restrukturisasi kognitif. Untuk teknik restrukturisasi kognitif ini terdiri dari enam tahapan, diantaranya: tahap rasional, identifikasi pikiran konseli, pengenalan dan latihan coping thought, peralihan dari pikiran-pikiran negatif ke coping thought, pengenalan dan latihan penguatan positif, serta yang terakhir tugas rumah dan tindak lanjut. Dengan penerapan teknik ini, dapat merubah pemikirian atau persepsi negatif siswa menjadi lebih positif. Hal ini terjadi pada siklus 1, siklus 2, dan juga siklus 3 dimana siswa mampu mengubah persepsi negatifnya menjadi lebih positif.
Tehnik Reframing dalam Konseling Individu untuk Mengatasi Emosi Marah pada Siswa Di SMP Katolik Sang Timur Jakarta Kondo, Makarius; Anas, Muhammad; Saniasa, Saniasa
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (177.949 KB) | DOI: 10.26858/ijosc.v3i1.31047

Abstract

Counseling techniques in the individual counseling approach are widely used to help overcome student problems. This study aims to describe the use of reframing techniques in individual counseling approaches to students at Sang Timur Catholic Junior High School Jakarta who have difficulty controlling angry emotions. The difficulties in overcoming angry emotions were revealed in the student needs questionnaire (AKPD) where almost 65.4% felt they had difficulty controlling their emotions. This research used a qualitative approach with a descriptive qualitative type in PPL (Field Learning Practice) activities. The results of this study indicate that fro, three cycles of individual counseling activities carried out on three students fpr 14 days with reframing techniques, it shows that clients or students can successfully control their emotions. From this study it can be concluded that the counselee or students can frame, frame, view from a different angle more positively in responding to the triggers of their angry emotions so that students can overcome and control their angry emotions in everyday life. 
Penerapan Teknik Modeling Simbolik dalam Mengurangi Interaksi Negatif di Media Sosial pada Siswa SMP YPS Singkole Hasriani Nur
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (146.43 KB) | DOI: 10.26858/ijosc.v2i2.27081

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan teknik modeling simbolik dalam mengurangi masalah interaksi negatif di media sosial pada siswa SMP YPS Singkole. Adapun bentuk kegiatan ini adalah layanan konseling kelompok. Kegiatan ini melibatkan 6 orang konseli yang merupakan siswa kelas VII SMP YPS Singkole Tahun Pelajaran 2020/2021. Tahapan-tahapan dalam kegiatan layanan konseling kelompok yaitu terdiri dari: (1) tahap pembentukan, (2) tahap peralihan, (3) tahap kegiatan, dan (4) tahap pengakhiran. Prosedur teknik modeling simbolik yang dilakukan antara lain: (1) tahap pembahasan masalah, (2) tahap perhatian, (3) tahap penyimpanan dalam ingatan, (4) tahap reproduksi motorik, dan (5) tahap motivasi. Hasil dari kegiatan layanan menunjukkan bahwa siswa mampu menunjukkan interaksi positif di media sosial.      
Layanan Konseling Induvidual dengan Teknik Empty Chair untuk Meningkatkan Keterampilan Komunikasi Interpersonal Kelas XI Di SMA Negeri 1 Muara Pinang linda, Roza; Latif, Suciani; Mannenni, Rosmini
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/ijosc.v3i1.30818

Abstract

Penelitian ini berlatar belakang adanya siswa di kelas XI SMA Negeri 1 Muara Pinang mengalami ketakutan dalam menyampaikan keinginan kepada orang tuanya. Dari laporan wali kelas dan guru mata pelajaran, siswa tersebut di dalam kelas menjadi pendiam,  lebih senang menyendiri, dan tidak fokus belajar. Sehingga guru BK melakukan konseling individual untuk mencari tahu permasalahan siswa tersebut. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan konseling Gestalt dengan teknik Empty Chair. Subjek penelitian dipilih secara Purposive sampling. Sampel yang digunakan sebanyak 2 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi ini bertujuan untuk mengetahui (1)Konseli dapat mengungkapkan perasaan dan pemikirannya kepada orang tua dengan nyaman (2)Konseli dapat menganalisis pemikiran dan perasaan lawan bicara (orang tua) (3)Konseli dapat memperoleh kesadaran yang lebih penuh dalam menginternalisasikan konflik yang ada pada dirinya (4)Konseli dapat mengambil keputusan dan bertanggung jawab dengan keputusannya. Dari hasil penelitan yang telah dilakukan didapat perubahan yang terjadi pada siswa yang mengikuti konseling individual dengan teknik empty chair. Perubahan tersebut yakni siswa yang awalnya memiliki kesulitan dalam mengungkapkan masalah kepada orangtuanya menjadi lebih rileks dan santai ketika menyampaikan masalah yang ia hadapi kemudian bersama-sama mencari solusi terhadap permasahan yang ia hadapi
Penggunaan Konseling Behavior dengan Teknik Symbolic Models dalam Konseling Individu Wahanani, Ratri Kurnia; Anas, Muhammad; Saniasa, Saniasa
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/ijosc.v3i1.31054

Abstract

Dalam melaksanakan konseling ada beberapa pendekatan konseling yang bisa digunakan untuk membantu konseli dalam memecahkan masalah yang sedang dialaminya. Penelitian ini bertujuan untuk melihat keefektifan menggunakan pendekatan behavior dengan teknik symbolic models pada konseling individu pada seorang siswi kelas XII yang sedang mengalami kecemasan akan masa depannya yang berkaitan dengan studi lanjut ke perguruan tinggi karena keterbatasan biaya dan kondisi ekonomi keluarga yang kurang mendukung. Penelitian ini menggunakan metode pedekatan kualitatif. Hasil dari penelitian ini adalah berkurangnya kecemasan pada konseli terhadap masa depannya terkait dengan studi lanjut akibat dari keterbatasan biaya dan kondisi ekonomi keluarga dengan berusaha mencontoh perilaku yang ada pada sosok yang dijadikan modelling dalam symbolic models.
Penggunaan Game untuk Menciptakan Suasana Menyenangkan dalam Konseling Kelompok Siswa SMAN 20 Pangkep Sarwani, Sarwani; Samad, Sulaiman; Amin, Rosmini
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/ijosc.v3i1.30893

Abstract

Penggunaan Game untuk Menciptakan Suasana Menyenangkan dalam Konseling Kelompok pada Siswa Kelas X MIA 2 SMA Negeri 20 Pangkep” Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas ( Classroom actioan research ) yang bertujuan untuk menciptakan suasana yang menyenangkan dalam konseling kelompok dengan memberikan game pada siswa kelas X MIA 2 SMA Negeri 20Pangkep. Penelitian ini dilaksanakan pada semester ganjil 2020/2021 dengan lokasi penelitian yaitu SMA Negeri 20Pangkep dimana subjek penelitiannya adalah siswa kelas X MIA 2 yang berjumlah2 34 orang. Penelitian ini dilaksanakan dengan 2 siklus melalui dengan masa perencanaan, observas dan penilaian hasil. Tehnik pengumpulan data yang di gunakan angket dengan data pre test dan post tes. Hasil penelitian menunjukan aspek afektif, baik pada siklus I maupun siklus II Konseli (siswa) memiliki perasaan yang positif terhadap pelaksanaan konseling kelompok di buktikan semua siswa merasa yakin bahwa konseling kelompok bisa membantu memecahkan masalah, di samping itu mereka juga merasakan suasana yang menyenangkan karena adanya game dalam konseling kelompok. Dari aspek kognitif, siswa memiliki pemahaman baru tentang tujuan konseling kelompok, pentingnya menciptakan dinamika kelompok, pentingnya menjaga suasana hangat. dan perlunya mengambil keputusan dan tindak lanjut. Dari aspek psikomotorik, pada siklus I tidak semua siswa bisa menjalankan keputusan konseling, masih ada yang datang terlambat, membolos. Tidak mengerjakan PR, tidak ikut try out, tidak les, sering alpa. Namun setelah siklus II semua konseli sudah bisa melaksanakan keputusan yang di simpulkan dalam konseling kelompok .  
Layanan Konseling Individual untuk Mengatasi Kecemasan dan Ketegangan pada Siswa dengan Teknik Relaksasi Otot Kelas IX di SMP Negeri 4 Aimere
Indonesian Journal of School Counseling: Theory, Application, and Development Volume 2 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/ijosc.v3i1.31088

Abstract

The purpose of this study were (1) to determine the types of anxiety a experienced by students, (2) factors that cause anxiety asiswa, (3) counseling approach applied   Teacher   BK inovercoming  the  anxiety  of  students,  and (4)   to   know   the  assessment  of students to counseling services that do counseling teacher at the   school   as   perceived   by   the   counseling teacher at the school. This research is qualitative obtained  from the  informant  and  the  subject's behavior is  observed. Instruments  are students and teachers BK with a sample size 3 students and 1 teachers BK SMP NEGERI 4 AIMERE Data collection through direct interview to the informant. The results showed that (1) the types of anxiety experienced by students who studied are anxiety is psychological in the form of dizziness,  anxiety,  and  could  not  sleep,  (2) factors that cause anxiety students are learning achievement that is not in line with expectations, could   not  adjust   to   the   subject,   had   no educational aspirations, and worried about the future,   (3)   a tutor   in   overcoming   anxiety academic in students, not using the obvious approach in dealing swith students who have anxiety problems of academic, approach still partial,  incidental routines,  and  tend  to  be behavioristik, (4) counseling service approach used   by   teachers   in   handling   anxiety   BK students have not been effective, both in the eyes of students and teachers BK itself.so that   the BK teacher conduct individual counseling by using the relaxation techniques

Page 1 of 2 | Total Record : 11