cover
Contact Name
Muh. Haris Zubaidillah
Contact Email
hariszub@gmail.com
Phone
+6285249400518
Journal Mail Official
hariszub@gmail.com
Editorial Address
Desa Mihu RT 03
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Jurnal Ilmiah Kepesantrenan
ISSN : 29878020     EISSN : 29875811     DOI : https://doi.org/10.5281/zenodo.10198921
It is designed to be a useful source of information for readers interested in learning about various aspects of education in pesantren
Articles 33 Documents
TAFSIR MAQĀŞIDĪ SEBAGAI MODEL METODOLOGI KOMPREHENSIF PEMAHAMAN AL-QUR’AN MODERAT Nor Zakiah
Al-Ma'had: Jurnal Ilmiah Kepesantrenan Vol. 3 No. 02 (2025): July-December 2025
Publisher : Yayasan Pondok Pesantren Rasyidiyah Khalidiyah Amuntai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti tafsir maqāşidī sebagai model metodologi komprehensif pemahaman Al-Qur’an moderat dengan mendalami definisi, sejarah, dan kerangka metodologi tafsir tersebut melalui empat tokoh utama: Muhammad al-Ţāhir ibn ‘Āsyūr, Jasser Auda, Waşfī ‘Āsyūr ‘Ali Abū Zayd, dan Abdul Mustaqim. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif yang bersifat kualitatif (library research). Hasil penelitian menunjukkan bahwa tafsir maqāşidī tidak hanya menafsirkan ayat Al-Qur’an secara literal tetapi menitikberatkan pada penggalian tujuan dan maksud (maqāşid) ayat-ayat Al-Qur’an. Dengan mensintensiskan pemikiran dari empat tokoh, tafsir maqāşidī mampu membangun paradigma pemahaman Al-Qur’an yang inklusif, berkeadilan, dan proporsional karena berbasis kemaslahatan (maşlaḥah). Dengan demikian, tafsir maqāşidī dapat dijadikan model metodologi komprehensif yang mendukung pemahaman Al-Qur’an moderat yang relevan dengan kondisi masyarakat kontemporer yang multikultural. Penelitian ini berkontribusi dalam memperluas wawasan metodologis penafsiran Al-Qur’an yang komprehensif untuk menghadirkan pemahaman Al-Qur’an yang moderat.
STUDY LAPANGAN DESKRIPSI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN IPA PADA MADRASAH IBTIDAYAH Mardiana
Al-Ma'had: Jurnal Ilmiah Kepesantrenan Vol. 3 No. 02 (2025): July-December 2025
Publisher : Yayasan Pondok Pesantren Rasyidiyah Khalidiyah Amuntai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/

Abstract

Pembelajaran IPA di MI, di mana siswa sering kali kurang siap dan tertekan, terutama dalam mata pelajaran Matematika atau IPA. Fokus utama penelitian adalah mengidentifikasi kelemahan dan kekuatan metode pengajaran serta mengevaluasi strategi untuk meningkatkan kualitas pembelajaran IPA. Hasilnya menunjukkan bahwa pembelajaran efektif adalah yang berorientasi pada aktivitas siswa, mengedepankan keterampilan IPA, dan memungkinkan siswa aktif dalam proses pembelajaran. Melalui analisis ini, penelitian bertujuan untuk mendukung peningkatan kualitas pembelajaran IPA di MI Murung Asam. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Kualitatif, dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Subjek penelitian ini adalah guru IPA kelas 5 di SDN Murung Asam dan Objek penelitian adalah pelaksanaan kegiatan pembelajaran IPA di kelas 5, adapun Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Menurut Sugiyono dokumen merupakan catatan peristiwa yang sudah berlalu Analisis data menggunakan pengumpulan data, reduksi data, dan penarikan kesimpulan.
Linguistic, Psychological, and Pedagogical Foundations in Language Skills Learning: A Literature Review Siti Khafifah; M. Syihabuddin; Alfianor
Al-Ma'had: Jurnal Ilmiah Kepesantrenan Vol. 3 No. 02 (2025): July-December 2025
Publisher : Yayasan Pondok Pesantren Rasyidiyah Khalidiyah Amuntai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/

Abstract

Language learning is a multidimensional process that requires the integration of linguistic, psychological, and pedagogical foundations. This integration serves as a highly relevant conceptual framework for the development of the four Arabic language skills. This study aims to analyze and synthesize these three foundations into a coherent theoretical and practical basis for effective Arabic language teaching. The method employed is a systematic literature review (SLR). Data were collected from indexed academic databases such as Google Scholar and Garuda Portal, then classified and analyzed thematically based on three main domains: linguistics, learning psychology, and pedagogy. The analysis indicates that the linguistic foundation shapes the structural understanding (phonology, morphology, syntax) of Arabic; the psychological foundation explains internal factors such as motivation and cognition that influence language acquisition; and the pedagogical foundation translates theory into communicative and learner-centered instructional design principles. The study concludes by affirming that effective Arabic language teaching requires an integrated framework that simultaneously embraces all three of these foundations.

Page 4 of 4 | Total Record : 33