cover
Contact Name
I Gusti Kadek Agus Dwi Putr
Contact Email
agusdwiputra212@gmail.com
Phone
+6281936090966
Journal Mail Official
lppm.advaita@gmail.com
Editorial Address
Jalan Perkutut No. 25 Pasekan Belodan, Tabanan, Bali
Location
Kab. tabanan,
Bali
INDONESIA
Jurnal Medika Usada
ISSN : 26145421     EISSN : 26145685     DOI : https://doi.org/10.54107/medikausada.v8i1
Core Subject : Health,
Jurnal Medika Usada merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan resmi oleh STIKES Advaita Medika Tabanan sebagai sarana publikasi hasil penelitian dan sharing perkembangan ilmu kesehatan, Jurnal ini memuat artikel yang belum pernah dipublikasikan sebelumnya yang berupa artikel hasil penelitian ataupun penelitian terapan, artikel telaah yang berkaitan dengan perkembangan ilmu keperawatan dan ilmu kebidanan. Penulis artikel tidak dibatasi pada civitas akademika STIKES Advaita Medika Tabanan, tetapi terbuka juga bagi masyarakat umum yang memiliki artikel ilmiah dibidang ilmu keperawatan dan kebidanan. informasi mengenai pedoman penulisan artikel dan prosedur pengiriman artikel terdapat pada setiap penerbitan.Semua artikel yang masuk akan melelui "peer-review process" setelah memenuhi persyaratan sesuai pedoman penulisan artikel. Penerbitan jurnal ini dilakukan setiap 6 (enam) bulan sekali yaitu pada bulan Februari dan bulan Agustus.
Articles 146 Documents
Kecakapan Hidup Terkait Kesehatan Reproduksi pada Siswa SMA di Kabupaten Tabanan Kadek Sri Ariyanti; RINI WINANGSIH; DEWA AYU ARI KUSUMAYUNI
JURNAL MEDIKA USADA Vol 2 No 2 (2019): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v2i2.54

Abstract

Background: The adolescence period is a critical period in which physical, psychological and intellectual growth is very rapid, so it is prone to fall into risky behavior. Risk behaviors of adolescents in Indonesia include drug and alcohol use, as well as premarital sex, which can increase the number of cases of HIV/AIDS infection. To respond to adolescent reproductive health problems, the government has launched the PIK-R Program. The goal is to provide reproductive health information and counseling services, maturation of marital age, life skills, gender and advocacy skills and IEC. Life skills education for adolescents is very important to support the development of individuals to become responsible adults. To live an orderly life, individuals need the skills people need to do things regularly. Method: This study used a cross sectional design. Respondents in this study were 150 students who participated in the PIK-R Program which came from three high schools in Tabanan Regency. Samples were taken by purposive sampling. Data collection is done by survey using a questionnaire. Results: The study showed that Life Skills related to reproductive health in high school students who participated in the PIK-R Program were mostly in the good category, which was 116 people (77.33%). The PIK-R program has a positive impact on adolescent life skills related to reproductive health
Gambaran Pengetahuan Remaja Tentang Kesehatan Reproduksi di SMP Negeri 3 Selemadeg Timur Tahun 2019 Cokorda Istri Mita Pemayun; MADE DEWI SARIYANI; Lakitha Ning Utami
JURNAL MEDIKA USADA Vol 2 No 2 (2019): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v2i2.56

Abstract

Adolescence is a period of transition from children to adults who marked change in the physical, emotional and psychological. Reproductive health knowledge is important for adolescents to improve health behaviors, to avoid free sex, and decrease in the number of infectious illness sex. The purpose of this study was to overview knowledge of reproductive health among adolescents. This study was a descriptive design. This research was conducted on May 23, 2019 in East Selemadeg Middle School 3. The sample was selected using purposive sampling. The sample used is 50 people. Instrument used to measure knowledge using a questionnaire. Data analysis using the chi-square test. The results of the study of 50 students distributed into sub-topics on reproductive health showed that 29 people (58%) knew the notion of reproductive health; 26 people (52%) knew the right to reproductive health; 42 people (84%) did not know the growth and development of adolescence; 35 people (70%) did not know the reproductive function; 26 people (52%) knew the signs of reproductive organ maturity and as many as 42 people (84%) did not know of sexually transmitted diseases. The data showed that the teenager Yang memilki Still Few Good knowledge that Need No Further Research The interventions to improve the knowledge of the respondent review.
ELLY SATRIANI HARAHAP Elly Satriani Harahap
JURNAL MEDIKA USADA Vol 3 No 1 (2020): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v3i1.57

Abstract

ABSTRACT Stunting is a condition of growing failure from children under five (infants under five years) which results in children being too short for their age as a result of chronic malnutrition. In Pekanbaru City from Nutritional Status Monitoring data in 3 (three) consecutive years, the prevalence of stunting was increased by 17.7%, 23.9%, and 27.7%. The aim is to analyze how the relationship between maternal factors is the cause of the occurrence of having stunting children in the Harapan Raya City Health Center in Pekanbaru in 2019. This research is a quantitative research with cross sectional design and sharpened with qualitative research with case study designs in the Harapan Raya Community Health Center working area in June 2019 with a sample of 187 toddlers and sample selection by purposive sampling. Data collection using questionnaires, interview guidelines, and observation lists. Based on the study of the frequency of occurrence of having a stunting toddler is 52.4% and a multivariate analysis with a multiple factor predictive logistic regression test concludes the Hb value of Mother in Pregnancy (p value = 0.002), Maternal Behavior in Parenting Feeding Patterns (p value = 0.016 ), and Exclusive breastfeeding (p value = 0.001) is an independent variable that is significantly related to the risk of occurrence of having a stunting toddler and a confounding variable on the risk of having a stunting toddler namely child distance and maternal parity. For Puskesmas, it is expected to provide information regarding stunting issues in the working area of ​​Harapan Raya Health Center by conducting cross-program collaboration in KIA, GIZI, and Health Promotion.
Proses Terbentuknya Dukungan Keluarga kepada Remaja Penyalahguna Narkoba yang sedang direhabilitasi di RSJ Bangli Made Dewi Sariyani; Kadek Sri Ariyanti
JURNAL MEDIKA USADA Vol 3 No 1 (2020): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v3i1.58

Abstract

Abstrak Latar Belakang: Menurut UNODC (The United Nations Office on Drugs and Crime) dalam World Drug Report tahun 2015, estimasi pengguna narkoba pada tahun 2013 yaitu 246 juta orang, dimana jumlah kasus narkoba terbanyak terjadi pada penduduk berusia 15-64 tahun. Faktor terbesar yang dapat mempengaruhi keberhasilan pengguna narkoba untuk meninggalkan narkoba selamanya yaitu dengan niat yang kuat dari dalam diri dan dukungan keluarga yang positif. Tujuan: mengetahui secara mendalam Proses Terbentuknya Dukungan Keluarga kepada Remaja Penyalahguna Narkoba yang sedang direhabilitasi di RSJ Bangli. Metode: Rancangan penelitian ini menggunakan rancangan kualitatif. Data kualitatif dikumpulkan melalui teknik in-depth interview 12 informan, dimana terdiri dari 6 informan yaitu orang tua remaja penyalahguna narkoba yang sedang direhabilitasi, 3 orang perawat di Ruang Rehabilitasi, 3 orang remaja yang sedang direhabilitasi di RSJ Bangli. Hasil: Pada penelitian ini, keluarga memiliki faktor internal dan eksternal serta hambatan dalam membentuk dan memberi dukungan kepada residen. Simpulan: Dalam membentuk dukungan, keluarga memiliki faktor internal dan eksternal yang mempengaruhinya, selain itu keluarga juga memiliki faktor penghambat seperti rasa jenuh dan jarak rumah.
Pengobatan Bebai Dalam Ayurveda I Wayan Surka
JURNAL MEDIKA USADA Vol 3 No 1 (2020): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v3i1.62

Abstract

Background and purpose: One type of disease in Bali that is feared to date by the community is bebai, a disease that connotes mystical smell which needs special handling and can only be done by certain people, namely a pangusada (healer) called balian. Treatment of bebai can be done through ayurvedic medicine. Ayurveda is the science of healthy living and is able to achieve a long life. The general objective of this research is to find a new understanding of bebai and its handling can be implemented in the community.Method: This type of research is qualitative with descriptive methods using guidelines for food interviews about bebai and its treatment. Determination of the informants was done by purposive sampling.Results: Based on the theory the realization of the bebai was made from a variety of means including from the infant baby who died, from the blood of people who died due to accidents. From the point of view of psychiatry, bebai is called a dissociation that arises because certain parties that are related do not have a balanced position. Treatment of bebai in local Balinese Ayurveda can be done by carrying out the ceremony of yadnya licking and healing, as well as by administering medicine.Conclusion: Ayurvedic medicine can be cured in two ways, namely by administering medicine (sekala) and by spiritual means, namely by a ceremony of obedience.
Faktor Yang Mempengaruhi Ibu Yang Memiliki Balita Dalam Implementasi Program Keluarga Sadar Gizi (Kadarzi) Di Wilayah Kerja Puskesmas Payung Sekaki Pekanbaru husna farianti amran
JURNAL MEDIKA USADA Vol 3 No 1 (2020): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v3i1.63

Abstract

Latar belakang dan Tujuan: Menurut WHO, faktor gizi merupakan 54% kontributor penyebab kematian. Balita kurang gizi di dunia meningkat 75 juta menjadi 923 juta. Di Indonesia, persentase anak balita (balita) mengalami gizi buruk 5,4% dan gizi buruk 17,9%. Di Provinsi Riau, prevalensi 1,1% kekurangan gizi sedikit meningkat sebesar 1,03%. Prevalensi gizi buruk adalah 7,9%, meningkat 7,7%. Penelitian bertujuan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi Program Keluarga Sadar Gizi (Kadarzi) pada ibu yang memiliki Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Payung Sekaki Pekanbaru yang meliputi Pengetahuan, sikap, social budaya dan pendidikan. Metode: Jenis penelitian kuantitaif dengan desain analitik dengan pendekatan coss sectional. Populasi seluruh Ibu yang memiliki Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Payung Sekaki yang berjumlah 10.774 orang, dengan sampel 100 orang diambil dengan teknik pusposive Sampling. Penelitian dilakukan bulan November – Desember 2019. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner dan dianalisa secara univariate dan bivariate. Hasil: Hasil penelitian diperoleh faktor-faktor yang secara statistik memiliki kemaknaan signifikan mempengaruhi implementasi Program Keluarga Sadar Gizi (Kadarzi) pada ibu yang memiliki Balita adalah Pengetahuan (P value 0,025), Sikap (P value 0,003), Sosial Budaya (P value 0,029), dan Pendidikan (P value 0,018) Simpulan: Faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi program Keluarga Sadar Gizi (Kadarzi) pada ibu yang memiliki Balita meliputi : Pengetahuan, sikap, sosial budaya dan Pendidikan.
Karakteristik Penderita Kanker Serviks di RSUD Arifin Ahmad Propinsi Riau mustika hana harahap
JURNAL MEDIKA USADA Vol 3 No 1 (2020): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v3i1.64

Abstract

KARAKTERISTIK PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD ARIFIN ACHMAD PROVINSI RIAU Mustika Hana Harahap Program Studi DIII Kebidanan STIKes Payung Negeri Korespondensi Penulis : harahapmustikahana@gmail.com ABSTRAK Latar belakang dan tujuan : Menurut WHO, kanker menjadi penyakit penyebab kematian nomor satu di dunia mengalahkan serangan jantung. Angka kejadian kanker serviks diruangan Camar III RSUD Arifin Achmad dari tahun ke tahun terus meningkat Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik penderita Kanker Serviks di RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau. Metode : Jenis penelitian kuantitatif dengan desain penelitian deskriptif, teknik pengambilan sampel dilakukan secara total populasi yaitu jumlah seluruh penderita kanker serviks dengan jumlah 48 orang, penelitian dilakukan di RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau pada bulan April 2016. Pengumpulan data dilakukan menggunakan data primer, data yang didapat dari penyebaran kuisioner yang diisi oleh penderita kanker serviks dan diolah secara manual dan analisa dengan melakukan perhitungan. Hasil : Hasil penelitian didapatkan Karakteristik Penderita Kanker Serviks berdasarkan usia mayoritas ≥ 35 tahun sebanyak 45 orang (93,75%), paritas ≥ 3 sebanyak 39 orang (81,25%), perempuan merokok mayoritas tidak merokok 31 orang (64,58%) , keturunan mayoritas tidak ada 37 orang (77,08%) dan dari segi status ekonomi <UMR Rp.1.925.000- sebanyak 26 orang (54,17%). Simpulan : Dari hasil penelitian Karakteristik Penderita Kanker Serviks di Rumah Sakit Umum Daerah Arifin Achmad Provinsi Riau didapatkan bahwa angka kejadian kanker serviks dari faktor Usia, Paritas, Perempuan merokok, Keturunan dan Status ekonomi. Kata Kunci : Karakteristik, Penderita, Kanker Serviks.
Pengaruh Konsumsi Tablet Fe Dengan Kejadian Konstipasi Pada Ibu Hamil Diwilayah Kerja Puskesmas Payung Sekaki Pekanbaru Susani Hayati
JURNAL MEDIKA USADA Vol 3 No 1 (2020): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v3i1.65

Abstract

Abstrak Latar belakang dan tujuan: Perubahan hormonal yang drastis pada ibu hamil dengan peningkatan progesterone menyebabkan otot-otot relaksasi, sehingga menurunkan motilitas usus yang menyebabkan konstipasi. Salah satu factor yang dapat memicu konstipasi adalah konsumsi tablet fe secara rutin pada ibu hamil membuat feses menjadi hitam, keras dan kering. Tujuan penelitian ini bermaksud untuk mengetahui pengaruh konsumsi tablet fe dengan kejadian konstipasi pada ibu hamil trimester di wilayah kerja puskesmas payung sekaki Pekanbaru. Metode: Penelitian ini bersifat kuantitatif dengan desain penelitian analitik, menggunakan pendekatan cross sectional. Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 65 orang. Sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dengan kriteria ibu hamil yang sudah memasuki trimeseter III. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner, wawancara dan observasi buku KIA. Analisis univariate menghasilkan distribusi dan presentase dari tiap variabel sedangkan Analisis Bivariate untuk melihat pengaruh konsumsi tablet Fe dengan kejadian konstipasi dengan menngunakan uji statistic Chi-Square p< 0,005 dengan derajat kepercayaan (95%). Hasil: Hasil uji statistik Chi-square menunjukkan nilai p value 0,002 < 0,05 dengan CI 95%, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kejadian konstipasi dengan konsumsi tablet Fe. Dimana pengaruh konsumsi tablet Fe meningkatkan kejadian konstipasi pada ibu hamil. Simpulan: Ibu hamil yang rutin mengkonsumsi tablet Fe lebih cenderung mengalami konstipasi Sedangkan Ibu hamil yang tidak rutin mengkonsumsi tablet Fe cenderung tidak mengalami konstipasi.
Hubungan Penerapan Diet Glutei Free & Casein Free (Gfcf) Dengan Perubahan Perilaku Autis Di SLSBN Pembina Pekanbaru YESSI AZWAR
JURNAL MEDIKA USADA Vol 3 No 1 (2020): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v3i1.67

Abstract

Latar Belakang dan Tujuan : Kasus autisme didunia pada anak (autism Infntile) semakin banyak sehingga menimbulkan kekhawatiran dikalangan masyarakat terutama orang tua. Kasus autis di amerika serikat pada tahun 2016 diperkirakan terdapat 400.000 individu dengan autisme (Juwanto, 2016). Penulis mendapatkan data penyandang autis di Provinsi Riau khususnya Pekanbaru pada tahun 2015 diperkirakan sekitar 1.044 yang tersebar dibeberapa Kabupaten (DisdikRiau, 2017). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan penerapan diet Glutein Free & Casein Free (GFCF) dengan perubahan perilaku pada anak autis di SLBN Pembina Pekanbaru. Metode : Jenis penelitian ini merupakan penelitian jenis kuantitatif, menggunakan desain korelasi dengan pendekatan cross sectional. sampel pada penelitian ini adalah 52 responden melakukan pengisian kuesioner keadaan sebelum diet dan setelah diet. Hasil : Berdasarkan hasil uji statistic chi square diperoleh nilai p= 0.000 dan nilai signifikan lebih kecil dari α 0.05 (p= 0.000 < 0.05). Kesimpulan : Disimpulkan bahwa ada hubungan penerapan diet GFCF dengan perubahan perilaku pada anak autis. Kata Kunci : Anak Autis, Diet Glutein Free & Casein Free (GFCF), Perubahan Perilaku
Hubungan Pola Asuh Demokratis Dengan Perkembangan Bahasa Pada Anak Prasekolah Di TK Negeri Tabanan Di Kerambitan Ni Made Ari Sukmandari
JURNAL MEDIKA USADA Vol 3 No 2 (2020): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v3i2.68

Abstract

During preschool children experience the development of language skills very quickly which becomes the foundation for subsequent development. Language development is influenced by various factors including the parenting democratic parent. This study aimed at determine democratic parenting to the language development of preschool children in Tabanan Kindergarten Kerambitan. This study was a descriptive correlational research with cross sectional approach. Democratic parenting was measured using the parenting questionnaire and language development with the Denver Developmental Screening Test II. Respondents analyzed were kindergarten students in Tabanan Kerambitan taken with total sampling techniques. The results obtained that parenting was quite democratic as many as 32 people (64%) and language development was mostly included in the normal category (96.0%) The results of the correlation test with the Spearman Rho test showed p = 0.018 and r = 0.332. This meant that there was a significant correlation between parenting with language development and had a fairly strong positive correlation. It is recommended to increase understanding of democratic parenting and language development in children, make innovative efforts in applying democratic parenting according to child development, environmental influences and technological development

Page 4 of 15 | Total Record : 146