cover
Contact Name
Achmad Zainal Arifin, Ph.D
Contact Email
achmad.arifin@uin-suka.ac.id
Phone
+6281578735880
Journal Mail Official
sosiologireflektif@uin-suka.ac.id
Editorial Address
Laboratorium Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora, UIN Sunan Kalijaga Jl. Adisucipto 1, Yogyakarta, Indonesia, 55281
Location
Kab. sleman,
Daerah istimewa yogyakarta
INDONESIA
Jurnal Sosiologi Reflektif
ISSN : 19780362     EISSN : 25284177     DOI : https://doi.org/10.14421/jsr.v15i1.1959
JSR focuses on disseminating researches on social and religious issues within Muslim community, especially related to issue of strengthening civil society in its various aspects. Besides, JSR also receive an article based on a library research, which aims to develop integrated sociological theories with Islamic studies, such as a discourse on Prophetic Social Science, Transformative Islam, and other perspectives.
Articles 11 Documents
Search results for , issue "Vol 13, No 2 (2019)" : 11 Documents clear
POLITICS OR PIETY? UNDERSTANDING PUBLIC PIETY AND POLITICAL EXPRESSIONS OF INDONESIAN MUSLIM IN ONLINE SPHERE Salma, Aqida Nuril
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1510

Abstract

In today’s digital age, one of the most significant shifts in the field of Islam in Indonesia is the increasing reliance of Muslims on social media when practicing and expressing their faith and religiosity. The expressions generally reflected in the consumer behavior and everyday lives of Indonesian Muslims, with their preference for Islamic banking, Islamic schools, Islamic fashion, Islamic medicines and most importantly, today Indonesian Muslims like to present these practices on their social media accounts. However, public expressions of piety have been apparent in the political life of Indonesian Muslims as Indonesia’s political landscape has undergone significant changes after the controversy surrounding Jakarta Gubernatorial Election. Although religion has often been ignored as an important political factor, but it can’t be denied that both are actually the biggest public parts of many people’s lives. Therefore, this paper argues that political contexts are critical aspects of modern formations of piety. Based on online observations combined with computational method, this paper tries to analyzes intriguing examples of how social media, the religious, and the everyday politics intersect, focusing on contemporary expressions of piety through political attitudes in an online sphere. 
PENGUATAN IDENTITAS DAN SEGREGASI SOSIAL KOMUNITAS EKS PENGUNGSI TIMOR TIMUR DI SUKABITETEK, NUSA TENGGARA TIMUR Soehadha, Moh
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1563

Abstract

The exodus of East Timorese refugees after the 1999 referendum to Indonesia left a problem till now. International refugee affairs agencies, the Indonesian government, and non-governmental organizations have helped repatriate refugees. But many refugees do not want to return and choose to stay in Indonesia, among them they choose to stay in the border area in Sukabitetek Village, Belu Regency, East Nusa Tenggara. In a study through an ethnographic approach to the former East Timorese refugee community in the following Sukabitetek, it was explained about strengthening identity and social segregation in the interaction between former East Timorese refugees and local people. Resettlement policies for refugees that are top down and tend to pay less attention to the needs of refugees cause social problems, namely land access, economy and education, economic and political commodification, and social conflict.
DIGITALIZATION OF MASS MEDIA DEMOCRACY IN COMMUNITY RELIGION: Conventional Media Convergence Study HS, Sufyati
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1604

Abstract

The development of the convergent communication technology is not only limited to technology, but has penetrated and changed the basic patterns of human life. As a process structure and artifact, technology is an imperactive feature of future community development. Mass media is an effective means that can reach the masses in a large and widespread universality of reach. Mass media has an important role in society and is considered to have excess that can influence human mind in order to change their lifestyle. This paper tries to explain the phenomenon of convergence media  that forces conventional media to enter the internet network (online). The research methods are  qualitative and descriptive by applying library study and emperical data.  This study discussed the digitalization of freedom in democracy in the mass media. There are 4 (four) aspects that influence the  shifting of religious behavior  community as a result of mass media freedom, in economic, social, cultural, and political life.   The results of the study reveal conventional media shifting to online media give  positive and negative impacts to its users. Moral decline in community, the  economic life that puts too much emphasis on material fulfillment efforts, has caused people to become consumptive. Culture has caused the changes in the way of nation's life and losing of political values that based on family spirit, consensus, and mutual cooperation. In the view of Islam, mass media is a mass communication media that functions in creating a public opinion. The forming  of public opinion is something that cannot be underestimated in the Islamic system. Mass media has a function to build a solid religious community and  strengthen the values of nation and state life. Perkembangan teknologi komunikasi yang berkonvergensi ini tidak hanya sebatas dalam ranah teknologi semata, melainkan telah merambah dan mengubah pola-pola dasar kehidupan manusia.Teknologi sebagai struktur proses dan artefak, merupakan ciri imperactive perkembangan masyarakat masa depan. Media massa merupakan sarana efektif yang mampu menjangkau massa dalam jumlah besar dan luas (universality of reach). Media massa memiliki peranan penting dalam kehidupan masyarakat dan dianggap mempunyai keunggulan yang dapat mempengaruhi pikiran manusia sehingga gaya hidup  dapat berubah. Makalah ini mencoba memaparkan munculnya fenomena konvergensi media yang memaksa media konvensional melebarkan sayap dan masuk ke dalam jaringan internet (daring). Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitiatif dengan menggunakan studi literatur dan data empiris. Dalam penelitian ini dibahas digitalisasi kebebasan berdemokrasi dalam media massa. Ada 4 (empat) aspek yang mempengaruhi pergeseran perilaku religiuitas masyarakat sebagai akibat kebebasan media massa, mulai dari aspek kehidupan ekonomi, sosial, budaya dan politik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, pergeseran media konvensional ke media daring memiliki dampak positif bagi yang memanfaatkan dengan baik, sebaliknya berdampak negatif jika memanfaatkannya secara sia-sia. Kemerosotan moral di kalangan masyarakat, kemajuan kehidupan ekonomi yang terlalu menekankan pada upaya pemenuhan material, telah menyebabkan sebagian masyarakat menjadi konsumtif. Sisi budaya mempercepat perubahan pola kehidupan bangsa dan lunturnya nilai-nilai politik yang berdasarkan semangat kekeluargaan, musyawarah mufakat, dan gotong royong. Dalam pandangan Islam, media massa merupakan media komunikasi massal yang berfungsi dalam menciptakan sebuah opini publik yang akan menjadi opini umum.Pembentukan opini umum adalah hal yang tidak bisa disepelekan dalam sistem Islam. Media massa berfungsi untuk membangun masyarakat religiuitas yang kokoh dan untuk memperkuat nilai-nilai kehidupan berbangsa  dan bernegara.
SRIKANDI LINTAS IMAN : Praktik Gerakan Perempuan dalam Menyuarakan Perdamaian di Yogyakarta Wahyu, Retno; Perdanawati, Sari; Maulida, Nur
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1607

Abstract

Based on the research conducted by Setara Institute in 2017 shows that Yogyakarta is one of the ten intolerant cities in Indonesia. But this reality is inversely proportional to tourism promotion about Yogyakarta which always considered as a tolerant city. Problems regarding intolerance appear as an arena of identity contestation and refer to certain interests. As a result, intolerance arises not only in the form of utterances but also acts of violence, one of the issues that arises is intolerance towards groups of different religions. Among the discourses on intolerance, there are various movements of society that attempts jointly to realize tolerant values in the society. One of them is a women’s movement that known as Srikandi Lintas Iman, namely women are from various faiths (Islam, Christianity, Catholicism, Hinduism, Buddhism and Confucianism) who take part in voicing peace issues among the diversity of life in Yogyakarta. This study aims to explain the dynamics of the movement and the efforts that made by Srikandi Lintas Iman in voicing peace issues. This research will be conducted by using qualitative method through a phenomenological approach. This research will interview members of Srikandi Lintas Iman consisting of women with various educational, occupational and religious backgrounds.
TINDAKAN KOMUNIKATIF PADA SISTEM BAHTSUL MATSAIL DI PONDOK PESANTREN AL AMIN; Musyawarah Kitab Kuning di Pondok Pesantren Putri Al Amin Ngasinan, Rejomulyo, Kota Kediri Afia, Azkiyatul
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1608

Abstract

The culture of interactive dialogue in seeking an agreement in determining shari’a law that still requires detailed mediation in the public space referred to in Bahstul matsail. Scientific forums that are more familiar with this matter, are accommodated by the Al Amien Kediri Islamic Boarding School, where there are ulama’, religious teachers, and forum participants as a complement in determining a law that is still multi-interpretation. The agreement will be the basis of one law that is still biased, so that it indicates an agreement called Ijma’. The existence of mutualism symbiosis between the elements of Bahstul matsail is interesting in Habermas’s study of public space in delivering ideas and opinions. Habermas in the public sphere sees that there is a dominance of communicative actions, one of them is social statification from Bahstul matsail participants in Habermas “bourgeois public space” where the domination of scholarship in more to the ulama because it is considered more understandable about Shari’a law.Budaya dialog interaktif dalam mencari sebuah kesepakatan dalam menetukan hukum syariat yang masih membutuhkan penjelasan secara rinci termediasi dalam ruang public yang di sebut dengan Bahtsul matsail. Forum ilmiah yang lebih akrab untuk hal ini, diwadahi oleh pondok pesantren Al-amin Kediri, dimana terdapat ulama’, ustadz dan peserta forum sebagai pelengkap dalam menentukan sebuah hukum yang masih multi tafsir. Kesepakatan akan menjadi dasar dari satu hukum yang masih bias, sehingga berindikasi kepada satu kesepakatan yang di sebut ijma’. Adanya symbiosis mutualisme antara elemen Bahtsul matsail menjadi menarik dalam kajian ruang public Habermas dalam penyampaian gagasan, ide dan pendapat. Habermas dalam ruang public melihat ada dominasi tindakan komunikatif salah satunya, statifikasi social dari peserta Bahsul matsail dalam Bahasa Habermas “Ruang public borjuis” dimana dominasi keilmuan lebih pada ulama lantaran dianggap lebih faham tentang hukum syariat. 
ISLAM BERKEMAJUAN DAN STRATEGI DAKWAH PENCERAHAN UMAT Qodir, Zuly
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1630

Abstract

This article to elaborate Progressive Islam from Muhammadiyah. Muhammadiyah was born 18 November 1918, it is the most popular in Indonesia contribute an Islamisation. Muhammadiyah movement can know dakwah Islam amar ma’ruf nahi munkar for community with Wasahtiyah Islam (moderate Muslim). That it is progressive Islam idea the same as with Indonesia Context. What it is portrait and process Islamic dakwah from Muhammadiyah and enlightenment it is focus this article. Method from article base on literature review, from the books, journal, and article. This is article encourage and push Islam progressive in society from early Muhammadiyah founded with dakwah bil lisan (speech) and bil amal (work). Tulisan ini hendak mengelaborasi gagasan tentang Islam Berkemajuan yang dialamatkan kepada Muhammadiyah. Sudah dikenal public bahwa Muhammdiyah yang berdiri 18 November 1918, telah berkontribusi pada perkembangan Islam Indonesia. Gerakan Muhammadiyah dikenal dalam bidang dakwah amar ma’ruf nahi munkar dengan membawa Islam washatiyyah. Islam washatiyah merupakan gagasan yang sesuai dengan pandangan Muhammadiyah dengan dakwah Islam Berkemajuan dalam konteks Islam Indonesia. Tulisan ini didasarkan atas kajian kepustakaan, baik jurnal, artikel atau pun buku yang dianalisis secara naratif. Dari kajian yang dilakukan Muhammadiyah telah memiliki gagasan Islam Berkemajuan dalam mengembangkan dakwah sejak berdirinya, kemudian dilakukan secara terus menerus dalam mengembangkan dakwah pencerahan pada umat (masyarakat) melalui dakwah bil lisan dan bil amal.
HIJRAH ARTIS SEBAGAI KOMODIFIKASI AGAMA Amna, Afina
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1531

Abstract

Hijrah yang berarti pindah saat ini menjadi role mode baru dalam masyarakat. Hijrah saat ini sering diartikan sebagai proses berpindah dari perilaku yang belum sesuai dengan syariat ke perilaku yang sesuai dengan syariat yang mana hal itu saat ini banyak dilakukan oleh para artis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah hijrah yang dilakukan para artis termasuk dalam komodifikasi agama? dan bagaimana masyarakat memaknai hijrah yang oleh dilakukan para artis? Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan melakukan observasi terhadap bagaimana artis tampil di berbagai media sosial setelah mereka berhijrah. Selain itu penulis melakukan observasi di masyarakat dan wawancara terhadap beberapa orang untuk melihat apakah hijrah yang dilakukan para artis memiliki dampak di masyarakat atau tidak. Penelitian ini menggunakan teori agen struktur dan agenda setting untuk mengetahui pengaruh terhadap dua hal tersebut. Hasil dari penelitian ini yaitu hijrah yang dilakukan para artis menjadi komodifikasi baru dengan menjadikan agama sebagai sesuatu yang diperjual-belikan. Selain itu masyarakat menganggap bahwa hijrahnya para artis dimaknai sebagai trend yang baru berkembang, untuk melakukan gimmick di media, cara untuk menaikkan popularitas, dan dimaknai sebagai sarana membuat sensasi.Kata kunci: Hijrah, Artis, Komodifikasi
NADA POLIFONIK TEKS MARXIST ALA KUNTOWIJOYO: PENCARIAN JATI DIRI DARI MARXISME KE ISLAM Makin, Al
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1613

Abstract

This paper presents the way in which Kuntowijoyo searches for an epestimological formulation and critical thinking from Marxits to Islamic tendencies. This effort fills the gap left by some Indonesian readers of Kuntowijoyo’s works who only highlight his Islamic ideas in literature, culture, history, and sociology from which Kuntowijoyo unleashes the idea of prophetic paradigmn to differentiate his thought from secular Western mode of thinking.  This paper also compares Kuntowijoyo’s text to the performance dangdut music of Rhoma Irama to discover the tone and rhytm of polyphone, by which I mean complexity of the text in combining Western and Eastern thoughts. This writing sheds light on the polyphonic tone of Kuntowijoyo’s text and the shifting paradigm of his thought from Marxist to Islamic tendencies.Tulisan ini membahas pergulatan pemikiran Kuntowijoyo dari aliran Marxist menuju arah Islamis. Dalam tulisan ini menyoroti para pembahas di Indonesia yang sering menekankan gagasan islami Kuntowijoyo dalam sastra, budaya, pemikiran sejarah dan sosiologi, terutama gagasan tentang profetiknya dalam bidang-bidang tersebut. Tulisan ini sekaligus membandingkan teks polifonik Kuntowijoyo yang meramu tradisi Marxisme Barat dengan musik dangdut Rhoma Irama sebagai tolak ukur nada dan irama polifonik. Baik musik dangdut ataupun teks Kuntowijoyo menghadirkan berbagai unsur perpaduan Barat dan Timur dan sekaligus mengarah pada pencarian identitas keislaman Kuntowijoyo dan Rhoma Irama. Tulisan ini sekaligus memberi sumbangan baru pada pembacaan teks polifonik dan pergeseran gagasan Kuntowijoyo dari Marxist ke Islami yang tidak mendapatkan porsi cukup dari para pembahas di Indonesia.
PEMUDA NU DALAM PUSARAN WACANA ANTI KOMUNISME: Sebuah Pergolakan Ideologi Siddiq, Imamul Huda Al; Widianto, Ahmad Arif
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1528

Abstract

The role of the NU youth as an extension of the NU kyai was so great in eradicating parties and forbidden ideologies such as the PKI. Based on the basic principles of NahdlatulUlama such as tawasuth, tawazun, i’tidal, and tasamuh, plus a platform for thinking and acting based on the principles of the ushulfiqh and guidance from kyai, NU youths steadfastly declared war with communism. Similarly, when they defend the rights of former Communist activists or those who are considered Communists and their families, they are also based on these principles. For this reason, this paper aims to examine the idealized upheaval of NU youth in addressing the anti-communism discourse.This article was written by critically examining pre-existing scientific texts to expose ideological upheaval among NU youth sociologically. In simple terms, through this article it can be concluded that NU youth based on existing principles have a big contribution in maintaining the integrity of the Republic of Indonesia, starting from the eradication of the PKI, as well as other efforts to defend Indonesia. On the other hand, they also have concern for oppressed groups including former 1965 political prisoners and their families. They were so diligent in fighting for the rights of former political prisoners in 1965 even though in the past they had also suppressed the PKI to its roots. One of the discourses that arose relating to the anti-communism discourse was the discourse of reconciliation between the NU group and Communism. The discourse was responded to differently by NU youth. Some consider it a form of humanism, and there are those who see it as a bad idea, and some even consider it as an extreme step.Peran pemuda NU sebagai kepanjangan tangan dari para kyai NU begitu besar dalam pemberantasan partai dan ideologi terlarang seperti PKI. Dengan berpijak pada prinsip dasar Nahdlatul Ulama seperti tawasuth, tawazun, i’tidal, dan tasamuh, ditambah pijakan berpikir dan bertindak yang didasarkan pada prinsip-prinsip yang ada pada ushul fiqh serta petunjuk dari para kyai, pemuda NU dengan mantap menyatakan perang dengan komunisme. Begitu pula ketika mereka membela hak-hak dari mantan aktivis Komunis atau yang dianggap Komunis dan keluarganya, mereka pun juga berdasar pada prinsip-prinsip tersebut. Untuk itu tulisan ini bertujuan untuk mengkaji pergolakan idelogi di kalangan pemuda NU dalam menyikapi wacana anti-komunisme.Artikel ini ditulis dengan menelaah secara kritis teks-teks ilmiah yang telah ada sebelumnya untuk menelanjangi pergolakan ideologi di kalangan pemuda NU secara sosiologis. Secara sederhana, melalui artikel ini dapat disimpulkan bahwa pemuda NU dengan berdasar prinsip yang ada memiliki andil besar dalam mempertahankan keutuhan NKRI, mulai dari pemberantasan PKI, serta upaya-upaya lain dalam mempertahankan Indonesia. Di sisi lain, mereka juga memiliki perhatian terhadap kelompok tertindas termasuk mantan tahanan politik 1965 dan keluarganya. Mereka begitu gigih memperjuangkan hak-hak mantan tahanan politik 1965 meski di masa lalu mereka pula yang memberangus PKI sampai ke akarnya. Salah satu wacana yang mengemuka berkaitan dengan wacana anti-komunisme adalah wacana rekonsiliasi antara golongan NU dan Komunisme. Wacana tersebut ditanggapi berbeda-beda oleh pemuda NU. Ada yang menganggapnya sebagai bentuk sifat humanis, adapula yang melihatnya sebagai gagasan buruk, bahkan ada yang memandang rekonsiliasi tersebut sebagai langkah ekstrim.
SOSIOLOGI MASYARAKAT MADURA Wahdania, Wahdania
Jurnal Sosiologi Reflektif Vol 13, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/jsr.v13i12.1654

Abstract

Bunga rampai sosiologi Madura merupakan buku yang diterbitkan berdasarkan pada kerja sama antara Program Studi Sosiologi Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta dan Universitas Trunojoyo Madura, bahasan bahasan yang dimuat dalam buku ini tergambar dalam judulnya yakni terkait dengan masyarakat Madura yang pandangannya menggunakan kaca mata teoritis dalam bidang akademik dengan hasil pemikiran yang berdasarkan pada basis penelitian dan pustaka. Berbagai aspek-aspek kehidupan masyarakat Madura dijelaskan seperti karakteristik, kebudayaan atau tradisi mereka, perilaku dan juga problematka-problematika yang terdapat didalamnya.

Page 1 of 2 | Total Record : 11