cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. kudus,
Jawa tengah
INDONESIA
LIBRARIA
ISSN : 23550341     EISSN : 24775230     DOI : -
Core Subject : Science,
LIBRARIA: Jurnal Perpustakaan (ISSN 2355-0341; E-ISSN 2477-5230) is a periodical scientific journal (every semester) in June and December published by STAIN Kudus Library. This journal is expected to be a scientific vehicle in the study and thinking about the library that can provide information and education for the readers.
Arjuna Subject : -
Articles 321 Documents
PERAN PERPUSTAKAAN DALAM MENINGKATkAN MUTU PERGURUAN TINGGI Handari, Budi
LIBRARIA Vol 4, No 1 (2016): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v4i1.1247

Abstract

College is an educational unit is obliged to keep higher education, and higher education is a sub-system of the National Education System. Together with other sub-systems, colleges are required to seek the realization of the vision and mission of the National Education System as well as to optimize the implementation of the national strategy of national education development. One mission that must be realized is to seek expansion and equal access to quality education for all Indonesian people. Thus the realization of high-quality education is obligatory. College as an entity consisting of various sub-systems, among which is the library. That’s why the success of universities to improve and maintain its quality, among others, are also determined by how much the contributions made by the sub-system, including libraries.The amount of contributions to improve the quality of colleges is directly proportional to the quality of the library. The realization of library management quality is affected by the condition of the elements of the existing library, such as infrastructure, funding, library collections, quality of service and human resources.Perguruan Tinggi merupakan satuan pendidikan yang berkewajiban untuk menyelenggarakan Pendidikan Tinggi, dan pendidikan tinggi adalah merupakan sub sistem dari Sistem Pendidikan Nasional. Bersama dengan sub-sub sistem lainnya, Perguruan Tinggi wajib untuk mengupayakan terwujudnya visi dan misi Sistem Pendidikan Nasional serta mengoptimalkan implementasi strategi pembangunan pendidikan nasional. Salah satu misi yang harus diwujudkan adalah mengupayakan perluasan dan pemerataan kesempatan memperoleh pendidikan yang berkualitas bagi seluruh rakyat Indonesia. Dengan demikian, terwujudnya Perguruan Tinggi yang berkualitas adalah wajib hukumnya. Perguruan Tinggi merupakan suatu entitas yang terdiri dari berbagai sub sistem, di antaranya adalah perpustakaan. Karena itulah keberhasilan Perguruan Tinggi untuk meningkatkan dan mempertahankan kualitasnya, antara lain juga ditentukan oleh seberapa besar kontribusi yang diberikan oleh sub-sub sistemnya, termasuk perpustakaan. Besaran kontribusi terhadap upaya peningkatan kualitas Perguruan Tinggi berbanding lurus dengan kualitas penyelenggaraan perpustakaan. Terwujudnya penyelenggaraan perpustakaan yang berkualitas dipengaruhi oleh kondisi unsur-unsur perpustakaan yang ada, seperti sarana dan prasarana, pendanaan, koleksi bahan pustaka, kualitas pelayanan dan sumberdaya manusia.
PENGUKURAN KINERJA PERPUSTAKAAN PERGURUAN TINGGI Ismanto, Ismanto
LIBRARIA Vol 2, No 2 (2014): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v2i2.1212

Abstract

Kinerja perpustakaan yaitu efektifi tas jasa yang disediakan oleh perpustakaan dan efi siensi sumber daya yang dialokasikan serta digunakan untuk menyiapkan jasa tersebut. Sehingga untuk penyelenggaraan kinerja membutuhkan sinergi antar berbagai unit atau pihak yang mendukung kelangsungan kinerja perputakaan suatu perguruan tinggi. Adapun indicator yang dapat digunakan sebagai pengukuran kinerja suatu perguruan tinggi adalah kunjungan ke perpustakaan per kapita, pemin]aman per kapita, ketersediaan sistem otomasi, dan median waktu pengillahan dokumen.
LITERASI INFORMASI DILIHAT DARI PERSPEKTIF MODAL MANUSIA Setyowati, Lis
LIBRARIA Vol 3, No 2 (2015): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v3i2.1594

Abstract

Literasi informasi kini kian diterima oleh masyarakat sebagai keterampilan yang penting untuk dikuasai selain kemampuan teknologi informasi. Di era di mana informasi serba mudah didapat dan serba melimpah, maka keterampilan tersebut menjadi kemampuan mendasar yang diperlukan untuk membantu manusia dalam menyelesaikan permasalahannya atau menyelesaikan tugas-tugasnya dengan memanfaatkan informasi secara etis dan efisien. Kemampuan mendasar ini idealnya menjadi modal yang dimiliki oleh masing-masing individu. Ia menjadi bagian dari modal yang penting untuk dikuasai agar masing-masing individu dapat mencapai hidup yang lebih produktif dan lebih berkualitas. Untuk lebih memahami konsep literasi informasi, sebagai keterampilan dasar dari masing-masing individu, maka ia perlu dilihat dari sudut pandang teori modal manusia. Diharapkan kita bisa memahami literasi informasi sebagai suatu keterampilan individual secara lebih lengkap dan lebih mendalam.
MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN PERPUSTAKAAN DENGAN PENDEKATAN BILINGUAL Nuha, Ulin
LIBRARIA Vol 2, No 1 (2014): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v2i1.1190

Abstract

This article is aimed to describe how to improve the quality of library service with the bilingual approach. Good library service is service done quickly, on time, correctly, and with fun. Library sevice quality is the hallmarks of the library services that are expected to fulfi ll the users’ need. Library service with the bilingual approach is library service that utilizes the usefulness of two languages, Indonesian and English, in all service activities in a balanced way.The steps to improve the quality of service are strategic planning, user-oriented service, humanresource recruitment, provision of funds, and commitment.
REKONSTRUKSI PERAN PUSTAKAWAN DI ERA GLOBALISASI Hidayat, Aat
LIBRARIA Vol 4, No 2 (2016): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v4i2.1872

Abstract

Talking about the increase in human resources, substantively library occupies a very urgent role. However, more library serves as a storage pile of books deserted from literacy activities, let alone research and development activities. This article examines how should the role of librarians in globalization era. In this globalization era, there are four important role librarians, that is collecting and providing access to information and knowledge and sources scattered around the world in multiformat, add or put a value on information and knowledge (adding value), provides online service for 24 hours, and provide varied and dynamic services, included the whole cycle of knowledge, from creation, recording and publication, dissemination, use, and re-creation of knowledge. With these four librarians role, expected to libraries in globalization era not merely as “noun”, that is a place to store a collection of books and a variety of other collections, but the library is able to transform a “verb” or process, that is nursery places and dissemination of knowledge.
IMPLEMENTASI TOTAL QUALITY MANAGEMENT SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN DI PERPUSTAKAAN PERGURUAN TINGGI Zjulla, Nur
LIBRARIA Vol 3, No 1 (2015): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v3i1.1572

Abstract

Peningkatan kualitas perpustakaan adalah salah satu syarat utama dan tidak dapat diabaikan dalam upaya untuk meningkatkan kualitas dan mutu akademik menuju perguruan tinggi berkelas dunia (world class university). Sebagai salah satu upaya untuk mewujudkan perpustakaan perguruan tinggi yang berkualitas adalah dengan menerapkan konsep dasar TQM (Total Quality Management). Penerapan filosofi TQM ini memerlukan dukungan dari semua pihak, dimana kuncinya adalah kepemimpinan (Leadership), perubahan budaya (Culture change) dan pemberdayaaan karyawan (Employee empowerment), serta keterlibatan karyawan dalam bentuk kerja tim yang dikenal Gugus Kendali Mutu / Qulaity Control Circle (QCC).TQM yang diterapkan suatu perguruan tinggi sebagai upaya untuk meningkatkan mutu atau kualitas pelayanan perpustakaan ada 3 (tiga) unsur yang harus diperhatikan dan dilaksanakan yaitu : Perencanaan Kualitas (Quality Planning), Pengendalian Mutu (Quality Control), dan Perbaikan Mutu (Quality Improvement).
PERPUSTAKAANKU IDOLAKU Yantiningsih, Dewi
LIBRARIA Vol 2, No 2 (2014): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v2i2.1258

Abstract

Sebagai seorang praktisi di bidang pendidikan ada hal yang sempat menggelitik, dimana banyak anak sekarang kesulitan dalam mengapresiasikan bentuk bahasa tulis ke dalam bentuk bahasa lisan atau sebaliknya (gagap bahasa lisan dan tulis), hal ini dikarenakan kosakata bahasa tulis dan lisan yang ada pada anak tersebut sangatlah minim, salah satu penyebab utama adalah kurangnya minat baca, kurangnya minat baca akan berpengaruh besar terhadap usaha pemerintah dalam mencerdaskan kehidupan bangsa.Suatu bangsa dapat dikatakan sebagai bangsa yang maju dan berkembang, bila tingkat minat baca, budaya berwacana, serta menulis masyarakatnya aktif. Artinya, mereka mampu merespon realitas fenomena sosial yang ada, termasuk fenomena tradisi membaca masyarakat Indonesia. Dalam rangka mewujudkan tujuan tersebut, perpustakaan diyakini sebagai penyedia utama layanan bacaan bagi masyarakat untuk mengukur seberapa besar tingkat minat baca suatu masyarakat, kuantitas serta kualitas sumber daya masyarakat itu sendiri.Disamping sebagai representasi untuk membangun sumber daya manusia, perpustakaan juga diharapkan bisa menjadi agen utama dalam mendorong minat baca masyarakat serta mampu menyediakan bacaan yang cukup berkualitas kepada masyarakat, agar supaya masyarakat tahu dan paham akan kondisi sosial yang ada di negaranya. Untuk itulah diperlukan berbagai upaya agar perpustakaan dapat meningkatkan fasilitas layanan serta melakukan berbagai agenda kegiatan untuk mendorong minat baca masyarakat tersebut.Dari uraian di atas dapat diambil benang merah bahwa perpustakaan merupakan agen utama yang mempunyai peranan penting dan ikut serta dalam mencerdaskan kehidupan bangsa melalui usaha meningkatkan minat baca masyarakat. Perpustakaan adalah tempat untuk melayankan informasi melalui koleksi bahan pustaka yang dimilikinya. Keberadaan suatu perpustakaan adalah untuk memberdayakan masyarakat agar memiliki kesadaran informasi yang baik. kesadaran akan arti penting informasi inilah yang lazim disebut dengan literasi informasi. Dan menjadikan perpustakaan sebagai tempat yang nyaman,representatif serta menjadi idola masyarakat untuk mengakses informasi dan ilmu pengetahuan.
MENGGAGAS PERPUSTAKAAN TERAKREDITASI DI PERGURUAN TINGGI ISLAM Riyadi, Fuad
LIBRARIA Vol 4, No 2 (2016): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v4i2.1714

Abstract

In education, we need library. Without library, what should the student of university do? It must be exist in the university’s life. What can be the university without the library?Mainly, the library in university becames the heart of university. The three activities based on “Tri Dharma Perguruan Tinggi” always spend the library to live, grow and optimize. The university library is a library that is incorporated in university, managed entirely by the university concerned with the goal of serving business university to achieve specific goals and objectives of university education in general.An accredited library in the university in something essential and the way to do best for any users. By completing the standard of service, the standard of proficiency, the standard of management, and so on, will keep the library and the users and anyone who need the library run in well and in comfort.
PERANAN PERPUSTAKAAN DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PERGURUAN TINGGI Junaeti, Junaeti; Arwani, Agus
LIBRARIA Vol 4, No 1 (2016): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v4i1.1245

Abstract

In an effort to support the implementation of universities, universities need to be supported by a set of facilities and infrastructure. One of the basic and essential facilities are available and a library with adequate service. Libraries who is a supporter of university should be able to play an active role to support the task of universities. The library is a facility or providing a means of reading materials. The purpose of the library itself, especially the college library is to provide information services for learning, research, and community service in order to implement the Tri Dharma College tow. Libraries have a very significant role in the institutions, especially institutions that shelter the college library. With good management, the library will have a positive impact for users it serves. Availability of a wide range of services and knowledge in the college library, will give the user a chance to utilize and develop knowledge independently. Repair image of the library as an institution of professional higher education and provide information services to the campus community will open up the minds of them, that the library can be used as an alternative means that are used to study independently.Dalam upaya mendukung terlaksananya perguruan tinggi, lembaga perguruan tinggi perlu ditunjang oleh seperangkat fasilitas serta prasarana. Salah satu fasilitas pokok dan esensial adalah tersedianya perpustakaan dengan koleksi dan layanan yang memadai. Perpustakaan yang merupakan pendukung dari perguruan tinggi harus dapat berperan aktif menunjang tugas perguruan tinggi. Perpustakaan adalah fasilitas atau tempat menyediakan sarana bahan bacaan. Tujuan dari perpustakaan sendiri, khususnya perpustakaan perguruan tinggi adalah memberikan layanan informasi untuk kegiatan belajar, penelitian, dan pengabdian masyarakat dalam rangka melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tingg. Perpustakaan mempunyai peran yang sangat berarti dalam institusi lembaga yang menaunginya khususnya perpustakaan perguruan tinggi. Dengan adanya pengelolaan yang baik, perpustakaan  akan memberikan dampak yang positif bagi pemakai yang dilayaninya. Ketersediaan berbagai macam layanan dan pengetahuan di perpustakaan perguruan tinggi, akan memberikan kesempatan pemakai untuk dapat memanfaatkan dan mengembangkan pengetahuan secara mandiri. Perbaikan citra perpustakaan perguruan tinggi sebagai institusi profesional dan memberikan layanan informasi bagi komunitas kampus akan membuka cakrawala berpikir mereka, bahwa perpustakaan dapat dijadikan sebagai sarana alternatif yang digunakan untuk belajar secara mandiri.
MENUJU PERPUSTAKAAN IDEALMENUJU PERPUSTAKAAN IDEAL Mawaddah, Isti
LIBRARIA Vol 2, No 1 (2014): LIBRARIA
Publisher : UPT. Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21043/libraria.v2i1.1197

Abstract

Welcome the era of globalization is of course all competing institutions in improving its service to the community, including libraries. Library earlier times all still simple, the existing management has not been laid out effectively so that the service is not maximized. Now to know the principles of librarianship are there then required libraries can play a lot in disseminating information. Progress today is demanding library to reorganize itself in the direction of progress in order not to be abandoned by society.The library is a room, part of the building or the building it self which is used for storing books and other publications that are usually stored according to specifi c arrangements to use the reader, not for sale. With the above defi nition can be concluded that the library aims to utilize his collection to the public interest not to seek profi t maximization.According to Law No. 43 of 2007, the library is an institution managing the collection of paper, printing paper, and recorded in a professional manner with a standard system to meet the needs of education, research, preservation, information, and recreation of the visitors.For it an ideal library should have the following characteristics as a strong institutional structure, has an attractive design space, has a varied collection suit the visitors, an increase in the quality and quantity of librarians, have quality services.

Page 2 of 33 | Total Record : 321