cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota banjarmasin,
Kalimantan selatan
INDONESIA
Pendidikan Kewarganegaraan
ISSN : 23032979.     EISSN : 25408712.     DOI : -
Arjuna Subject : -
Articles 318 Documents
INTERNALISASI NILAI NASIONALISME DALAM PEMBELAJARAN PKn PADA SISWA MAN 2 MODEL BANJARMASIN Mitha, Mitha
Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 4, No 8 (2014): Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Lambung Mangkurat University Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Internalization of nationalism value is an effort of developing learning strategy which includes nationalism values in building students’ moral in MAN 2 Model Banjarmasin. This effort is done to develop the civic education learning as lesson material which is integrated with nationalism value in order to increase the students’ learning outcome and change the students’ attitude in learning in high school so that the self-awareness on nationalism can appear. Furthermore, this research aims to find out the program and the internalization strategy of nationalism value which are done by the civic education teachers to the students and the implementation of nationalism value done by the students of MAN 2 Model Banjarmasin.This method used in this research is qualitative method. The technique of collecting data is by using observation to observe directly the internalization process of nationalism value by the teachers, interview to get the information needed directly from the informants as the data source, and documentation to ease the researcher in collecting the data, both written document and pictures as the data source.The finding of this research indicates thatthe program and the internalization strategy of nationalism value by the civic education teachers have been run well which apply various methods and strategies. However, the implementation which is done by the students is still low because of the environment factor.Based on the finding of this research, it is suggested that the teachers should increase the effort to instill the nationalism value to the students by using various, effective, and interesting ways and methods in order to keep boosting the degree of students’ nationalism. It is also suggested the school should create school culture which has character to make the students not only smart academically, but also have moral, good behaviour and high nationalism spirit. Keywords: internalization of value, nationalism, civic education learning
Persepsi Masyarakat terhadap Partai Politik di Desa Terantang Kecamatan Mandastana Kabupaten Barito Kuala Zainal, Zainal
Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 5, No 9 (2015): Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Lambung Mangkurat University Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

At therecentcrisisof confidenceinvariousfields of human lifecaused by thebehaviorof the political elitethatbad in the eyesof society, publicapathytowardselectionsbecausethey arefilled fromelections,the leader ofthe previous year. The electionsare changingfrom year to year, the more advancedamoremoderntimesitis alsothe development ofsocietyandthought. Poorpublicperceptionof politiciansdue toincreasinglyopensociety toaccesspoliticalinformation. Publictend to viewpoliticiansasthe pursuerspersonal gain. Like totalkpositivelyabouthimselfalone, withoutthought tofulfillthe promiseutteredduring the campaign, let alonefight forthe aspirations ofthe publicThe purposeof thisstudyis1.To find outhowthe publicperceptionof thepolitical party2.To find outwhat lies behindthe peopledo notusetheir right to voteinelections of regional headsanddeputyheads. The data sourceconsists ofprimary and secondary datasources, primarydata sourcesobtainedfromthe head ofthe villageandcommunityinterviewswhilesecondarydata sourcesobtainedfromthe villageprofile data.Data collection techniquesusedwere interviews, observationanddocumentation. The data analysis techniquethat is byreducing the data, and thendisplaythe dataand thefinalconclusions.The results ofthis study indicate(1) the public perception ofpolitical partiesinthe VillageDistrict ofMandastanaTerantangBarito KualathatvillagersTerantangin viewpolitical parties have anattitudethatPolitis, Apathy, andLogical. (2) The background ofthe peopledo notusetheir right to voteinelections of regional headsanddeputyheadsthatpeople will prefer toworkinstead of usingtheir right to vote, polling stationsthat were locatedfar enoughto make peopledo notvote in elections(technical factors), do notknowanddid notknowof thecandidateswho ran forpublicandrationalfactors.Suggestionsinthis study isexpected tosociety1.change the mindsetaboutthe importance ofvoting2.Theballotis expected to bereached bythe votersso thatis not areason forvoterstoabstain from votingat the polls(3) Insteadofthecommitteevotingsoundin the villageTerantangprepare the meansof transportationshuttlefree of charge forvoterswho live farfromthe polls.Keywords:Public Perception, Political Party 
MENINGKATKAN MOTIVASI SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY (CRH) KOMPETENSI DASAR SISTEM POLITIK INDONESIA KELAS X-RPL2 SMK NEGERI 4 BANJARMASIN Hilal, Nurul
Pendidikan Kewarganegaraan Vol 4, No 7 (2014): Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat (ULM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Nurul Hilal, 2013. ImproveStudentMotivation through ModelImplementationCourse Review horay(CRH) Basis competence IndonesianPoliticalSystemClassX-RPL2 SMKNegeri 4Banjarmasin. Thesis, Program Study of Citizenship and Pancasila Education, Department of Social Sciences Education, Faculty of Teacher and Education Science, University of Lambung Mangkurat. Conselor (1)Acep Supriadi, (II) Dian Agus Ruchliyadi.Process in teaching and learning civics education at X-RPL2 class of SMK Negeri 4 Banjarmasin does not achieve the expected results. This condition cause by the students have low motivation that can be influence in quality of learning. It seem when process teaching and learning occur  in the class the clever students more active than passive students. Therefore, the passive students who unable to understanding the material feel ashamed to ask and expressing their opinions because they feel not appreciated. Lack of democratic attitudes of students can be seen from the low student motivation democracy in discussion activities. Students pay less attention when teacher explained the material, just only some of them. Thus, its can be influence at learning outcomes.The objectives of this research are: (1) To determine the activity of teachers in implementation the learning material by course review horay (CRH) at X- RPL2 class of SMKN 4 Banjarmasin (2) To increase students motivation in learning civics democracy in the applying CHR at X-RPL2 class of SMKN 4 Banjarmasin (3) To improve student learning outcomes in applying CHR at X-RPL2 class of SMKN 4 Banjarmasin.Techniques data collection used in this class action research (PTK) is the observation, documentation and test results of study was conducted through several cycles, there are cycle I dan cycle II.The results of this research (1) Process teacher in teaching and learning by using CRH. In the first cycle of learning, teacher has enough qualified, and the second cycle the teacher has increased good qualifications (motivation democracy). (2) Increased students’ motivation democracy is very good with good qualifications. (3) Applying CRH in process teaching and learning can enhance democracy student motivation and student learning outcomes.Keyword :  Motivation, learning outcomes, CourseReviewhoray (CRH)
KECENDERUNGAN PENGURUS DALAM MENTAATI NORMA ORGANISASI KEMAHASISWAAN S.Pd., M.Pd., Suroto
Pendidikan Kewarganegaraan Vol 4, No 8 (2014): Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat (ULM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perguruan tinggi sebagai salah satu wahana pengembangan ilmu pengetahuan maupun teknologi tidak terkecuali organisasi tingkat mahasiswa (kemahasiswaan) diharapkan tidak mengalami sterilisasidalam hal tuntutan nilai-nilai moral.Nilai-nilai keluhuran budi berupa moral tersebut harus terus diasah dan ditumbuhkembangkan dalam diri setiap mahasiswa selama mereka masih menjadi anak didik di suatu lembaga pendidikan tinggi. Universitas Lambung Mangkurat melalui Fakultas maupun Program Studi telah melaksanakan kewajibannya dengan baik melalui beberapa fasilitas kemahasiswaan. Norma organisasi sebagai sebuah bentuk rambu-rambu bagi kegiatan organisasi juga telah ada dan senantiasa dikembangkan oleh pengurus organsiasi tersebut sebagai bagian maupun bentuk kreatifitas dari dalam diri mahasiswa melalui program-program organisasi yang sedang maupun akan dijalankan.
Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Kedaulatan dengan Menggunakan Model Jigsaw di Kelas VIII SMP Negeri 4 Bati Bati Sampurno, Sampurno
Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 7, No 1 (2017): Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Lambung Mangkurat University Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tentang: pertama bagaimana hasil belajar siswa dengan menggunakan model Jigsaw pada materi kedaulatan di kelas VIII C SMPN 4 Bati-Bati. Kedua Bagaimana aktivitas guru dengan menggunakan model Jigsaw pada materi kedaulatan di kelas VIII C SMPN 4 Bati-Bati. Metode dalam penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Adapun hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa presentase tingkat keaktivan siswa pada siklus 1 pertemuan 1 memang sudah baik (80) dan siklus 1 pertemuan 2 meningkat 90, namun hal tersebut belum memuaskan peneliti dan oleh sebab itu dilakukan perbaikan yang merupakan hasil refleksi siklus 1. Ada perubahan yang cukup menggembirakan setelah dilakukan perbaikan, yaitu pada siklus 2 pertemuan 1 dan 2  tingkat keaktivan siswa sudah mencapai  96,25 tetapi  hal tersebut belum memuaskan peneliti dan oleh sebab itu dilakukan perbaikan  hasil refleksi siklus 3tingkat keaktivan siswa sudah mencapai 100% Artinya, semua siswa dalam kelompok bekerja sama, aktif, dinamis, penuh kebersamaan sehingga dapat mengerjakan tugas kelompoknya dengan baik. Berdasaran tabel dan grafik diatas dapat disimpulkan pada siklus 1 ada kekurangan dikegiatan inti dan akhir, di siklus 2 pertemuan 1 kekurangan dikegiatan inti dan akhir, pada pertemuan 2 kekurangan di kegiatan inti. Kekurangan itu sudah terlihat pada siklus 1 dan 2 kemudian diusahakan perbaikan pada siklus 3, Alhamdulillah hasilnya sudah optimal. Jadi dalam pembelajaran Model Jigsawbisa diterapkan, untuk mengembangkan penalaran dan menumbuhkan semangat kerjasama antar siswa serta keberanian mengeluarkan pendapat. Kata Kunci: jigsaw, hasil belajar, kedaulatan
ANALISIS KEBIJAKAN PENDIDIKAN GRATIS DI SEKOLAH MENENGAH ATAS DALAM KAITANNYA DENGAN KUALITAS PENDIDIKAN MENENGAH ATAS Suyahman, Suyahman
Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 6, No 2 (2016): Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Lambung Mangkurat University Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Writing this article aims to describe the Free Education Policy Analysis At High School In Relation With Education Quality SMA. This article is a scientific work that is done by using the approach of literature that examines the books, literature-Literatu, research journals related to the topic of the article the author writes, the data collection methods were used that documentation, the data analysis technique interactive techniques comprising of 3 stages: data reduction, data display and data verification. The results showed that the policy of free education in high school is less on target for implementation is not selective. This policy should only intended for students who are economically poor but have great potential. This policy has nothing to do with improving the quality of learning. Due to this policy no challenge for the students to study harder, as well as for the teachers nor the effort to reorganize the learning process more qualified. This is due to the absence of proactive parents toward school, lack of harmonization of interaction between teachers and parents, because the parents assumption that free education means free everything. The conclusion of this article is necessary reconsideration existent essence and school policy for high school students. And it should also be followed keasadarn teachers to improve the quality of learning. Keywords: free schools and improving the quality of learning.
PENANAMAN NILAI TOLERANSI DAN KERAGAMAN MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN TEMATIK STORYBOOK PADA MATA PELAJARAN PPKn DI SEKOLAH DASAR Widiyanto, Delfiyan
Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 7, No 2 (2017): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Lambung Mangkurat University Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penulisan artikel ini adalah untuk menjelaskan pentingnya nilai toleransi dan keberagaman yang dapat kembangkan dengan strategi pembelajaran dilakukan oleh guru. Strategi pembelajaran sebagai upaya yang dilakukan oleh guru dan siswa untuk mencapai tujuan pembelajaran. Strategi pembelajaran tematik storybook digunakan pada pembelajaran di sekolah dasar. Kajian yang digunakan pada artikel inii mengunakan kajian literature dengan mencari dan mengumpulkan data yang sesuai dengan tema artikel yang dipilih. Data atau informasi yang berkaitan dengan penanaman nilai toleransi dan keragaman dan strategi pembelajaran. Konsep yang ditawarkan dengan implementasi strategi pembelajaran tematik storybook dapat memberikan pemahaman siswa terkait keberagaman dan dapat memberikan pemahaman nilai toleransi yang berdampak pada pengetahuan, sikap, dan keterampilan siswa. Media storybook berisi cerita yang mengambarkan keberagaman dan toleransi, dengan media storybook dapat mendukung penanaman nilai toleransi dan keberagaman terdapat kesesuaian kompetensi dasar dari kelas satu sampai enam mata pelajaran PPKn sekolah dasar.
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR EVALUASI PENGAJARAN PPKn UNTUK MENINGKATKAN RANAH AFEKTIF MAHASISWA PRODI PPKn IKIP-PGRI PONTIANAK Rohani, Rohani
Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 7, No 2 (2017): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Lambung Mangkurat University Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar evaluasi pengajaran PPKn dan mengetahui kemampuan afektif mahasiswa Prodi PPKn IKIP PGRI Pontianak setelah mengikuti perkuliahan dengan bahan ajar yang dikembangkan oleh peneliti. Penelitian ini merupakan penelitian Research and Development Approach (R & D) dengan menggunakan model 4-D (Four-D Models) yang terdiri dari empat tahap, yaitu tahap pendefinisian (define), tahap perancangan (design), tahap pengembangan (develop), dan tahap pendiseminasian (disseminate). Subjek penelitian adalah mahasiswa program studi PPKn yang mengambil mata kuliah evaluasi pengajaran PPKn pada semester ganjil tahun akademik 2015/2016 yang terdiri dari satu kelas. Data yang dianalisis melalui perpaduan deskriptif dan kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) bahan ajar evaluasi pengajaran PPKn yang tergolong valid baik dari segi kecermatan isi, ketercernaan, penggunaan bahasa, maupun perwajahan, dengan beberapa komentar dari dosen validator, (2) penggunaan bahan ajar evaluasi pengajaran PPKn dapat meningkatkan ranah afektif mahasiswa sebesar  22,03%.
Partisipasi Masyarakat dalam Pendidikan: Studi pada Sekolah Menengah Kejuruan Yayasan Pendidikan Kejuruan (SMK-YPK) Banjarbaru Jumriadi, Abdul Hafiz
Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 7, No 1 (2017): Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Lambung Mangkurat University Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah: (1) Bagaimana bentuk-bentuk partisipasi masyarakat dalam pendidikan di SMK YPK Banjarbaru;(2) Bagaimana strategi SMK YPK Banjarbaru dalam menumbuhkembangkan partisipasi masyarakat dalam pendidikan; dan(3) Bagaimana evaluasi yang dilakukan SMK YPK Banjarbaru terhadap partisipasi masyarakat.Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif, dengan metode penelitian studi kasus (case study), pengumpulan data melalui wawancara dan observasi, tehnik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tehnik pemrosesan satuan (unityzing) dan tehnik kategorisasi. Dari hasil penelitian diketahui bahwa Bentuk partisipasi masyarakat dalam pendidikan di SMK YPK cukup beragam, yakni partisipasi sebagai pengurus yayasan dan anggota komite, partisipasi dalam kegiatan-kegiatan yang diadakan oleh sekolah, partisipasi dalam menjaga keamanan sekolah, dan partisipasi dalam memanfaatkan fasilitas dan pelayanan sekolah. Dalam upaya membina dan menumbuhkembangkan partisipasi masyarakat dalam pendidikan langkah-langkah strategis dan pendekatan yang dilakukan oleh SMK YPK adalah melalui identifikasi berbagai akar permasalahan yang berhubungan dengan partisipasi masyarakat, kondisi objektif masyarakat (kondisi sosio-kultural), latar belakang pendidikan, dan kondisi sosio ekonomi masyarakat.Pembinaan. dengan membuat program kelas bermuatan lokal, membuat program pertemuan rutin komite sekolah dan membuat program pembentukan forum komunikasi sekolah. Adapun evaluasi yang dilakukan SMK YPK terhadap partisipasi masyarakat dalam menunjang pendidikan adalah melalui identifikasi terhadap kekuatan,kelemahan dan peluang serta hambatan pada SMK YPK.
MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN KO-RUF-SI (KOTAK HURUF EDUKASI) BERBASIS WORD SQUARE PADA MATERI KEDAULATAN RAKYAT DAN SISTEM PEMERINTAHAN DI INDONESIA KELAS VIIIC SMP NEGERI 1 LAMPIHONG TAHUN PELAJARAN 2014/2015 Ahmadiyanto, Ahmadiyanto
Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 6, No 2 (2016): Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Lambung Mangkurat University Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak: Anak cenderung tidak begitu tertarik dengan pelajaran PKn karena selama ini pelajaran PKn dianggap sebagai pelajaran yang hanya mementingkan hapalan, kurang menantang serta membosankan. Tujuan utama dilakukan penelitian ini adalah untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa menggunakan media pembelajaran Ko-Ruf-Si (Kotak Huruf Edukasi) berbasis word square pada materi Kedaulatan Rakyat dan Sistem Pemerintahan di Indonesia Kelas VIIIC SMPN 1 Lampihong Tahun Pelajaran 2014/2015. Aktivitas dan hasil belajar siswa dapat ditingkatkan melalui penggunaan media pembelajaran Ko-Ruf-Si (Kotak Huruf Edukasi) berbasis word square. Hal tersebut terlihat dari skor rata-rata aktivitas siswa yang relevan dengan pembelajaran mengalami peningkatan dari siklus pertama sampai siklus kedua. Pada siklus pertama skor rata-rata aktivitas siswa meningkat dari 63,60% menjadi 74,50% mengalami peningkatan sebesar 10,90%. Demikian juga tentang ketuntasan belajar pada siklus pertama 65% dan pada siklus kedua menjadi 85% mengalami peningkatan sebesar 20%. Sementara untuk respon siswa terhadap pembelajaran adalah dominan siswa setuju bahwa pembelajaran PKn dengan media pembelajaran Ko-Ruf-Si (Kotak Huruf Edukasi) berbasis word square dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa dengan persentase 95,6%.Kata kunci:    aktivitas dan hasil belajar, media pembelajaran Ko-Ruf-Si, model pembelajaran word square.

Page 6 of 32 | Total Record : 318


Filter by Year

2014 2024


Filter By Issues
All Issue Vol 14, No 2 (2024): JURNAL PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Vol 14, No 1 (2024): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 13, No 2 (2023): JURNAL PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Vol 13, No 1 (2023): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 12, No 01 (2022): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 12, No 2 (2022): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 11, No 01 (2021): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 11, No 2 (2021): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 10, No 2 (2020): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 10, No 1 (2020): PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Vol 9, No 2 (2019): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 9, No 1 (2019): PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Vol 8, No 2 (2018): PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Vol 8, No 1 (2018): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 7, No 2 (2017): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 7, No 2 (2017): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 7, No 1 (2017): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 7, No 1 (2017): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 6, No 11 (2016): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 6, No 11 (2016): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 6, No 2 (2016): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 6, No 2 (2016): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 5, No 10 (2015): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 5, No 10 (2015): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 5, No 9 (2015): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 5, No 9 (2015): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 4, No 8 (2014): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 4, No 8 (2014): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 4, No 7 (2014): Pendidikan Kewarganegaraan Vol 4, No 7 (2014): Pendidikan Kewarganegaraan More Issue