Journal of Business Management Education (JBME)
Journal of Business Management Education (JBME) with the registered number e-issn 2715-3037 and p-issn 2715-3045 is an online journal of undergraduate student in Pendidikan Bisnis, Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pendidikan Indonesia. Publishing every three times a year in May, September and December. Journal of Business Management Education contains scientific papers and or part of the thesis of undergraduate students. The primary editorial objective of the Journal of Business Management Education (JBME) is to provide a forum for the dissemination of theory and research in all areas of education, business, management, and entrepreneurship which would be of interest to academics and practitioners. The Scope of our journal includes marketing management, human resources management, financial management, operational management, strategic management, entrepreneurship.
Articles
21 Documents
Search results for
, issue
"Vol 1, No 1 (2016)"
:
21 Documents
clear
Analisis Kinerja Interpersonal Relationship Terhadap Customer Loyalty (Survei pada Pelanggan Telkom Speedy di Kota Bandung)
Fitriansyah, Khelvin Aidil;
Hurriyati, Ratih
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (416.006 KB)
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2272
Persaingan bisnis secara global untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi di dunia membuat suatu perusahaan harus memproduksi barang maupun jasa yang mempunyai kualitas sangat bagus agar pelanggan bertahan mengonsumsi produk maupun jasa. Dalam hal memberikan pelayanan yang terbaik kepada pelanggan di era kompetisi ini, harga produk tidak lagi mutlak menjadi faktor penentu bagi pelanggan dalam memilih sebuah produk. Kualitas produk dan layanan merupakan hal penting yang harus menjadi perhatian operator telekomunikasi. Hal tersebut juga diterapkan oleh PT Telekomunikasi Indonesia Tbk dengan strategi pelayanan terbaik melalui produknya yaitu Telkom  Speedy. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja interpersonal relationship pada pelanggan Telkom Speedy di Kota Bandung, memperoleh deskripsi customer loyalty pada pelanggan Telkom Speedy di Kota Bandung dan mengetahui kinerja interpersonal relationship terhadap customer loyalty pada pelanggan Telkom Speedy di Kota Bandung. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif verifikatif, dan metode yang digunakan adalah explanatorysurvey dengan teknik simple random sampling dengan jumlah sampel 110 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah  regresi linear sederhana dengan alat bantu software komputer SPSS 22.0. Berdasarkan hasil penelitian terhadap pengujian hipotesis dapat diketahui bahwa interpersonal relationship memiliki pengaruh yang positif terhadap customer loyalty.
PENGARUH ARUS KAS OPERASI TERHADAP HARGA (Studi Kasus Pada Perusahaan Subsektor Pertambangan Batubara yang terdaftar di BEI SAHAM Periode 2011-2013)
Badri, Dede Muhamad;
Mayasari, Mayasari
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (846.074 KB)
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2288
Penelitian ini bertujuan memperoleh (1) gambaran arus kas operasi pada perusahaansubsektor pertambangan batubara yang terdaftar di BEI periode 2011–2013. (2) gambaranharga saham pada perusahaan subsektor pertambangan batubara yang terdaftar di BEIperiode 2011–2013. (3) gambaran pengaruh arus kas operasi terhadap harga saham padaperusahaan subsektor pertambangan batubara yang terdaftar di BEI periode 2011–2013.Untuk mengukur pengaruh pada penelitian ini maka digunakanlah arus kas masuk arus kaskeluar sebagai rasio arus kas operasi dan harga saham penutupan sebagai rasio dari hargasaham. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dan verifikatif dengandesain penelitian time series design. Analisis statistik yang digunakan adalah regresi liniearsederhana dengan tingkat signifikansi α = 5 % menggunakan alat bantu program SPSS21.0 for Windows.Hasil penelitian yang dibuktikan dengan uji F menunjukkan bahwa bahwa model regresidapat digunakan untuk melihat pengaruh arus kas operasi terhadap harga saham. Adapunpengaruh variabel independen dengan hasil uji t adalah arus kas operasi berpengaruhpositif terhadap harga saham. Artinya semakin tinggi arus kas operasi maka akanberpengaruh pada peningkatan harga saham.
Pengaruh CAMEL Terhadap Financial Distress Pada Sektor Perbankan Indonesia Periode 2009-2013
Sofiasani, Gina;
Gautama, Budhi Pamungkas
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (573.378 KB)
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2283
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kenaikan kemungkinan bank mengalami financialdistress yang terjadi pada Sektor Perbankan Indonesia periode 2009-2013. Penelitian inibertujuan untuk mengetahui 1) gambaran CAMEL yang terdiri dari unsur capital,management efficiency, earning dan liquidity, 2) gambaran financial distress, 3)Pengaruh capital, management efficiency, earning dan liquidity terhadap FinancialDistress. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif danverifikatif. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi multipel. Populasidalam penelitian ini adalah Sektor Perbankan Indonesia yang berjumlah 120 bank.Sampel yang digunakan sebanyak sembilan bank pada Sektor Perbankan Indonesiaperiode 2009- 2013 dengan menggunakan teknik pengambilan sampel purposivesampling. Hasil penelitian ini, variabel capital yang diukur Capital Adequacy Ratio(CAR) dan liquidity yang diukur Loan to Deposit Ratio (LDR) tidak berpengaruhterhadap Financial Distress sedangkan management efficiency yang diukur BiayaOperasional Pendapatan Operasional (BOPO) dan earning yang diukur Return OnAssets (ROA) berpengaruh terhadap financial distress.
PENGARUH VARIASI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Survei pada pembeli smartphone Nokia series X di BEC Bandung)
Nurrahman, Indra;
Utama, Dian Herdiana
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (474.936 KB)
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2278
Ketatnya persaingan dalam memperebutkan pasar yang begitu kompentitif antar produsen diindustri telekomunikasi dalam kategori smartphone saat ini menyebabkan berbagaipermaslahan, salah satunya konsumen dihadapkan pada beberapa pilihan merek denganproduk dari perusahaan yang bersaing di industri telekomunikasi dalam kategori smartphone.Oleh karena itu agar tetap mampu bersaing perlu melakukan strategi variasi produk agardapat menarik perhatian konsumen sehingga dapat mempengaruhi konsumen dalammelakukan keputusan pembelian.Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui gambaran dimensi variasi produk pembelismartphone Nokia series X di BEC Bandung, mengetahui gambaran keputusan pembeliansmartphone Nokia series X di BEC Bandung, mengetahui temuan mengenai seberapa besarpengaruh variasi produk terhadap keputusan pembelian pada pembeli smartphone Nokiaseries X di BEC Bandung. Objek/unit analisis smartphone Nokia series X di BEC Bandung.Variabel bebas (X) pada penelitian ini adalah variasi produk dan variabel terikat (Y) padapenelitian ini adalah keputusan pembelian. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif,verifikatif, dan metode yang digunakan explanatory survey dengan teknik yang digunakansystematic random samplin, dengan jumlah sampel sebanyak 100 pembeli. Teknik analisadata yang digunakan adalah path analysis dengan alat bantu software komputer SPSS 20.0.hasil yang diperoleh dalam penelitian menyatakan bahwa dimensi variasi produk berpengaruhsecara simultan terhadap keputusan pembelian pada pembeli smartphone Nokia series X diBEC Bandung sebesar 63,5%. Sedangkan pengaruh secara parsial menunjukkan bahwadimensi ukuran memiliki pengaruh yang lebih besar dibandingkan pengaruh dimensi lainnyaseperti harga, tampilan, dan bahan-bahan.Berdasarkan hasil penelitian malalui analisis jalur terdapat pengaruh yang signifikan daridimensi variasi produk terhadap keputusan pembelian pada pembeli smartphone Nokia seriesX di BEC Bandung, yaitu 1) ukuran, 2) harga, 3) tampilan, dan 4) bahan-bahan. Pengaruhkedua variabel ini memiliki pengaruh yang signifikan baik secara simultan maupun secaraparsial.Penulis merekomendasikan agar perusahaan membuat produk dengan variasi produk secaralebih menarik, sehingga keputusan pembelian meningkat
PENGARUH KINERJA BRAND EQUITY DAN TRUST TERHADAP CUSTOMER LOYALTY (Survei kepada Pelanggan Alat Berat Excavator merek Kobelco di Kota Bandung )
Muttaqien, Hilmi;
Hurriyati, Ratih
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (510.048 KB)
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2273
Persaingan yang kompetitif di industri alat berat yang ditandai dengan turunnya loyalitas pelanggan. Loyalitas pelanggan menjadi suatu hal yang tidak bisa diabaikan begitu saja dalam sebuah perusahaan. Solusi utama yang harus dilakukan perusahaan adalah dengan meningkatkan loyalitas pelanggan dan mempertahankan hidup perusahaannya dengan cara berbagai strategi salah satunya brand equity dan trust. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tingkat brand equity pada pengguna alat berat excavator merek Kobelco di Kota Bandung, mengetahui gambaran tingkat trust pada pengguna alat berat excavator merek Kobelco di Kota Bandung, mengetahui gambaran tingkat customer loyalty pada pengguna alat berat excavator merek Kobelco di Kota Bandung, dan memperoleh temuan besarnya pengaruh brand equity dan trust  terhadap tingkat customer loyalty pada pengguna alat berat excavator merek Kobelco di Kota Bandung. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif verifikatif, dan metode yang digunakan adalah explanatorysurvey dengan teknik uji populasi dengan jumlah populasi sebanyak 35 perusahaan pengguna alat berat sebagai responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah Partial Least Square dengan alat bantu software komputer SmartPLS 3.0. Berdasarkan hasil penelitian secara keseluruhan nilai perhitungan yang diperoleh melalui Partial Least Square lebih besar dibandingkan dengan yang terdapat pada tabel. Artinya secara keseluruhan terdapat pengaruh yang signifikan dari brand equity dan trust  terhadap  customer loyalty. Dalam upaya meningkatkan loyalitas pelanggan, pihak perusahaan harus senantiasa meningkatkan kepercayaan pelanggan terhadap perusahaan. Brand equity dan trustsebagai variabel yang berpengaruh dominan harus tetap dapat dikendalikan secara langsung oleh perusahaan.
PENGARUH FAKTOR INDIVIDU DAN SOSIAL TERHADAP (Survei pada Pengguna Aplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung) KEPUTUSAN MENGGUNAKAN
Aprilia, Lidya;
Wibowo, Lili Adi
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (841.086 KB)
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2289
Komunikasi merupakan dasar kebutuhan manusia, Hal tersebut yang membuat luasnya pangsapasar di berbagai kawasan termasuk di Kota Bandung. Perusahaan Aplikasi Blackberry Messanger,WhatsApp, Line, KakaoTalk, dan WeChat memiliki berbagai tawaran produk berupa fitur yangattractive. Perusahaan yang cerdas adalah perusahaan yang mampu melihat tahapan keputusanmenggunakan penggunanya. Dengan memahami tahapan tersebut, agar dapat bersaing denganunggul perusahaan dituntut untuk menciptakan produk yang sesuai dengan keinginan dankebutuhan penggunanya. Salah satu cara yang dapat dilakukan adalah mengetahui perilakupengguna dengan dasar faktor individu dan sosial.Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui gambaran faktor individu pada pengguna AplikasiMobile Messaging di Kota Bandung, (2) mengetahui gambaran faktor sosial pada penggunaAplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung (3) mengetahui gambaran tingkat keputusanmenggunakan pada pengguna Aplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung, (4) mengetahuitemuan mengenai seberapa besar pengaruh faktor individu dan sosial terhadap keputusanmenggunakan pada Aplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung. Objek/unit analisis dalampenelitian ini adalah pengguna Aplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung. Variabel eksogen(X1) dalam penelitian ini adalah faktor individu dan (X2) adalah faktor sosial, serta variabelendogen (Y) pada penelitian ini adalah keputusan menggunakan. Jenis penelitian yang digunakanadalah deskriptif, verifikatif, dan metode yang digunakan adalah explanatory survey dengan tekniksimple random sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 400 pengguna. Teknik analisa data yangdigunakan adalah Structural Equation Model dengan alat bantu software komputer SPSS 21.0 danAMOS 22.0. Hasil yang diperoleh dalam penelitian menyatakan bahwa faktor individuberpengaruh langsung terhadap keputusan menggunakan Aplikasi Mobile Messaging di KotaBandung dengan nilai sebesar 0.625 atau 62.5%. Dari penelitian terhadap pengujian hipotesis dapatdiketahui bahwa faktor individu memiliki pengaruh yang positif terhadap keputusan menggunakanpada pengguna. Selain itu pengaruh antara faktor sosial dengan keputusan menggunakan yaitudengan pengaruh hubungan langsung sebesar 0.306 atau 30.6%. Dari penelitian terhadap pengujianhipotesis dapat diketahui bahwa faktor sosial memiliki pengaruh yang positif terhadap keputusanmenggunakan pada pengguna.Berdasarkan hasil penelitian yang memberikan nilai kontribusipaling besar dalam pengaruhnya kepada keputusan menggunakan pada dimensi faktor individuadalah belief and attitudes dan personality, sedangkan pada faktor sosial yaitu references groups.Penulis merekomendasikan agar perusahaan lebih memahami faktor individu serta faktor sosialsebagai salah satu dasar untuk membuat produk dan meningkatkan keputusan menggunakanAplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung.
PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP CUSTOMER SATISFACTION SERTA DAMPAKNYA PADA CUSTOMER LOYALTY (Survei pada Pengguna Smartphone di Komunitas Online Apple dan Samsung Regional Bandung)
Devindiani, Eva;
Wibowo, Lili Adi
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (768.963 KB)
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2284
Dalam persaingan pasar yang hiperkompetitif, loyalitas pelanggan menjadi hal terpentingbagi perusahaan dan mereknya untuk dapat bertahan dan memenangkan persaingantersebut. Bagi merek yang memiliki brand-equity kuat pun, seperti Apple dan Samsungpada kategori smartphone ini, loyalitas masih menjadi permasalahan karenakecenderungan konsumen untuk melakukan perpindahan merek semakin tinggi. Untukdapat menciptakan loyalitas pelanggan yang kuat, perusahaan dituntut untuk memuaskankonsumen secara maksimal, dan untuk memberikan kepuasan, perusahaan harusmenciptakan strategi yang memberikan pengalaman yang lebih dan berbeda dari pesaing.Upaya menciptakan pengalaman-pengalaman dengan menyentuh sisi emosional pelangganadalah dengan experiential marketing.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran kinerja experiential marketing,customer satisfaction, customer loyalty, dan mengetahui temuan mengenai seberapa besarpengaruh kinerja experiential marketing terhadap kepuasan dan loyalitas penggunasmartphone merek Apple dan Samsung di Kota Bandung. Objek dalam penelitian iniadalah member komunitas online Apple dan Samsung di Bandung. Jenis penelitian yangdigunakan adalah deskriptif, verifikatif, dan metode yang digunakan adalah explanatorysurvey dengan teknik purposive sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 328 penggunasmartphone. Teknik analisa data yang digunakan adalah structural equation model denganalat bantu software komputer SPSS 21.0. Hasil yang diperoleh dalam penelitianmenyatakan bahwa kinerja experiential marketing berpengaruh terhadap kepuasanpengguna sebesar 0,614 dan tehadap loyalitas pengguna sebesar 0,624 Selanjunyapengaruh antara customer satisfaction terhadap customer loyalty sebesar 0,463. Pengujianhipotesis menunjukan bahwa kinerja experiential marketing memiliki pengaruh yangpositif dan signifikan baik terhadap kepuasan maupun loyalitas pengguna.
PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA SEMEN TIGA RODA (Studi pada Mandor Bangunan Pemborong di Kecamatan Sukatani Kabupaten Purwakarta) TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN
Nandani, Afrah;
Purnama, Ridwan
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2279
Perkembangan ekonomi dan informasi mendorong laju persaingan yang semakin tinggidalam dunia bisnis baik industri barang maupun jasa termasuk pada industri semen.Persaingan ini menuntut setiap pelaku usaha untuk melakukan pengelolaan strategipemasaran yang efektif dalam mengembangkan dan mempertahankan eksistensi pada pangsapasar. Penerapan kualitas produk dan menetapkan harga yang sesuai sebagai upaya yangdilakukan PT. Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. Diharapkan dapat menciptakan danmeningkatkan keputusan pembelian pada Semen Tiga Roda.Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh temuan mengenai 1) bagaimana gambarankualitas produk pada Semen Tiga Roda 2) bagaimana gambaran harga pada Semen TigaRoda 3) bagaimana gambaran keputusan pembelian Semen Tiga Roda 4) seberapa besarpengaruh kualitas produk Semen Tiga Roda terhadap keputusan pembelian 5) seberapa besarpengaruh harga Semen Tiga Roda terhadap keputusan pembelian 6) seberapa besar pengaruhkualitas produk dan harga Semen Tiga Roda terhadap keputusan pembelian. Objek penelitianini adalah mandor bangunan pemborong pengguna Semen Tiga Roda di Kecamatan SukataniKabupaten Purwakarta.Variabel bebas pada penelitian ini adalah kualitas produk dan hargaterhadap keputusan pembelian sebagai variabel terikat. Jenis penelitian yang digunakanadalah deskriptif dan verifikatif. Metode yang digunakan adalah explanatory survey denganteknik simple random sampling terhadap sampel sebanyak 82 responden. Teknik analisis datayang digunakan adalah regresi linier berganda dengan alat bantu software komputer SPSS21.0 for windows.Hasil yang diperoleh pada penelitian ini menyatakan bahwa kualitas produk dan hargamempunyai pengaruh terhadap keputusan pembelian sebesar 75,1%. Kualitas produkmempunyai pengaruh sebesar 66,2% terhadap keputusan pembelian dan harga mempunyaipengaruh sebesar 68,7% terhadap keputusan pembelian. Dari hasil penelitian terhadappengujian hipotesis dapat diketahui bahwa kualitas produk dan harga memiliki pengaruhyang positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.Penulis merekomendasikan agar perusahaan mempertimbangkan penerapan kualitas produkdengan harga yang disesuaikan sebagai upaya meningkatkan keputusan pembelian SemenTiga Roda.
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA SOSIAL, KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT KARYA YUSUP DI BANDUNG
Novianti, Nesya;
Senen, Syamsul Hadi
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2274
Perkembangan industri manufaktur di Jawa Barat belakangan ini mengalami penurunan.Hal tersebut disebabakan akibat rendahnya kepuasan kerja para karyawannya, akibatnyaperusahaan sulit untuk mencapai tujuannya. Salah satunya yang mengalami kepuasankerja karyawan adalah PT. Karya Yusup di Bandung. Hal tersebut membuat PT. KaryaYusup menciptakan strategi untuk meningkatkan kepuasan kerja karyawan denganmeningkatkan lingkungan kerja sosial dan keselamatan dan kesehatan kerja. Penelitian inibertujuan untuk (1) mengetahui gambaran lingkungan kerja sosial, (2) mengetahuigambaran keselamatan dan kesehatan kerja, (3) mengetahui gambaran kepuasan kerja, (4)mengetahuipengaruh lingkungan kerja sosial terhadap kepuasan kerja karyawan, (5)mengetahuipengaruh keselamatan dan kesehatan kerja terhadap kepuasan kerja karyawandan (6) mengetahuipengaruh lingkungan kerja sosial dan keselamatan dan kesehatan kerjaterhadap kepuasan kerja karyawan PT. Karya Yusup di Bandung. Objek yang menjadiunit analisis dalam penelitian ini adalah karyawan PT. Karya Yusup di Bandung. Variabelbebas (X) dalam penelitian ini adalah Lingkungan kerja sosial dan keselamatan dankesehatan kerja, dan variabel terikat (Y) dari penelitian ini adalah kepuasan kerja. Jenispenelitian yang digunakan adalah deskriptif, verifikatif. Metode yang digunakan adalahexplanatory survey dengan teknik sampel yaitu teknik probability sampling denganjumlah sampel 83 responden. Teknik analisa data yang digunakan adalah regresi liniearbergandadengan alat bantusoftware komputer SPSS 20.0 for windows. Hasil temuan dalampenelitian ini menunjukkan bahwa gambaran lingkungan kerja sosial dalam kategori baik,gambaran keselamatan dan kesehatan kerja dalam kategori baik, gambaran kepuasan kerjadalam kategori baik, kepuasan kerja dipengaruhi secara positif oleh lingkungan kerja sosial,kepuasan kerja dipengaruhi secara positif oleh keselamatan dan kesehatan kerja, kepuasankerja dipengaruhi secara positif oleh lingkungan kerja sosial dan keselamatan dan kesehatankerja.Berdasarkan hasil penelitian ini direkomendasikan sebagai dasar untuk dilakukannyapenelitian lain mengenai lingkungan kerja sosial dan keselamatan dan kesehatan kerja denganindikator dan objek yang berbeda.
PENGARUH KETERAMPILAN WIRAUSAHA TERHADAP KEBERHASILAN (Studi Kasus pada Distro Anggota Kreative Independent Clothing Kommunity USAHA di Kota Bandung)
Irawan, Ari;
Mulyadi, Hari
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (553.312 KB)
|
DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2290
Laba dan produktivitas usaha yang dilakukan pengusaha distro anggota Kreative IndependentClothing Kommunity mengalami penurunan dari tahun 2010-2013. Permasalahan yang lainadalah semakin tingginya persaingan dalam industri fashion do Kota Bandung selain bersaingdengan sesama distro (Distribution Store) ada Factory Outlet (FO) dan Butik. Serta lemahnyaCitra perusahaan dilihat dari merk. Para konsumen lebih percaya pada distro yang sudah lamaberdiri dibandingkan distro yang baru berdiri.Penelitian ini disusun untuk memperoleh temuan mengenai 1) bagaimana keterampilanwirausaha pengusaha distro anggota komunitas Kreative Independent Clothing Community(KICK), 2) bagaimana gambaran keberhasilan usaha distro anggota komunitas KreativeIndependent Clothing Community (KICK), 3) bagaimana pengaruh keterampilan wirausahaterhadap keberhasilan usaha. Objek dalam penelitian ini adalah distro anggota komunitasKreative Independent Clothing Community (KICK)) di Kota Bandung. Variabel bebas dalampenelitian ini adalah keterampilan wirausaha (X) dan variabel terikat adalah keberhasilanusaha (Y). Jenis penelitian yang digunakan adalah deskripitif dan verifikatif, metode yangdigunakan adalah explanatory survey dengan tekhnik sampel jenuh dan jumlah respondensebanyak 32 orang. Tekhnik analisis data yang digunakan adalah regresi linear sederhana,dengan alat bantu software computer SPSS 21.0 for windows. Hasil yang diperoleh dalampenelitian menyatakan bahwa keterampilan wirausaha memiliki pengaruh sebesar 74,2%terhadap keberhasilan usaha. Dari hasil penelitian terhadap pengujian hipotesis dapatdiketahui bahwa keterampilan wirausaha memiliki pengaruh positif terhadap keberhasilanusaha.Penulis merekomendasikan upaya yang harus dilakukan distro anggota komunitas KreativeIndependent Clothing Community (KICK) di Kota Bandung untuk mencapai keberhasilanusaha dengan memperhatikan keterampilan wirausaha yang dimiliki oleh distro danmemaksimalkannya agar berhasil dalam menjalankan usahanya.