This Author published in this journals
All Journal DEDIKASI PKM
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pembuatan Poster Layanan Publik Dalam Rangka Meningkatkan Pemahaman Digitalisasi Layanan Publik Bagi Aparatur Desa Malawat, Sitna Hajar; Sidik, Abdurrahman; Sya'rani, Ridwan; Anhar, Deli; Haliq, Abdul; Kurniawan, Ahmad; Amelia, Riska
DEDIKASI PKM Vol. 5 No. 3 (2024): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/dkp.v5i3.43096

Abstract

Poster Layanan Publik yang baik, jelas dan menarik tentu bermanfaat bagi warga masyarakat dalam memahami informasi/kebijakan2 yang disosialisasikan oleh pemerintah dalam hal ini kantor desa sebagai ujung tombak pelayanan publik harus mampu memfasilitasi keterbukaan informasi publik tersebut salah satunya dengan menyediakan tampilan poster layanan publik yang menarik dan jelas dibaca warga masyarakat. Khalayak sasaran kegiatan pengabdian ini pada khususnya adalah aparatur desa anjir serapat baru kecamatan kapuas timur kabupaten kapuas. Metode yang digunakan adalah metode ceramah, diskusi dan dokumentasi. Secara umum pelatihan ini dapat dikatakan berhasil karena para peserta pelatihan mengikuti dengan tekun dan tertib terhadap materi yang di sampaikan. Bahkan setelah dilakukan tanya jawab, para peserta menyatakan bahwa setelah mengikuti pelatihan pengetahuan dan pemahaman mereka bertambah.