Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PENINGKATAN LITERASI MASYARAKAT DALAM RANGKA PELESTARIAN EKOSISTEM MANGROVE DI KAWASAN BAGEK KEMBAR, SEKOTONG LOMBOK BARAT Virgota, Arben; Baiq Farista; Astrini Widiyanti; Ernawati; Lalu Muhammad Aby Dujana; Nurul Hidayati; Nur Indah Julisaniah
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 4 (2025): Oktober-Desember 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i4.13394

Abstract

The Mangrove Essential Ecosystem Area of Bagek Kembar Sekotong, West Lombok, is a crucial resource supporting both ecological sustainability and the local community’s economy. However, low literacy and insufficient community involvement in conservation remain major obstacles for sustainable management in this area. This community service initiative aims to enhance environmental literacy through the dissemination of research findings and the establishment of a reading center. The methods used include counseling, participatory discussions, and the founding of a reading center involving youth groups, the “Jalan Pulang” sanggar managers, local tourism stakeholders (Pokdarwis), and village officials. The results show active participant engagement in discussions, the emergence of initiatives and questions related to conservation funding and carbon trading opportunities, as well as the establishment of a reading center as a hub for learning and community collaboration. This activity has proven effective in building an environmental literacy network and strengthening community empowerment synergy to support mangrove ecosystem sustainability.
Pelatihan Eksperimen Sederhana Respirasi Dan Fotosintesis Di SMAN 1 Pringgasela, Lombok Timur Muspi’ah, Aida; nurrijawati; Yuliadi Zamroni; Novita Tri Artiningrum; Dining Aidil Candri; Baiq Farista; Arben Virgota
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 4 (2025): Oktober-Desember 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i4.13418

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa pelatihan eksperimen sederhana respirasi dan fotosintesis dilaksanakan di SMA Negeri 1 Pringgasela, Lombok Timur. Program ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan siswa dalam melakukan eksperimen respirasi dan fotosintesis. Metode pelatihan meliputi pemaparan materi, pengenalan alat dan bahan, pelaksanaan eksperimen sederhana, serta evaluasi. Eksperimen respirasi menggunakan kuncup bunga sepatu Hibiscus rosa-sinensis dan Hydrilla verticillata dengan indikator kapur sirih dan bromothymol blue; sedangkan eksperimen fotosintesis menggunakan metode uji Sachs pada daun tanaman setempat dengan penutupan aluminium foil dan uji iodin. Hasil kegiatan menunjukkan siswa sangat antusias, mampu melakukan praktik dengan baik, aktif berdiskusi, dan memahami prinsip dasar pembentukan karbohidrat serta deteksi gas hasil respirasi. Program ini efektif dalam meningkatkan motivasi belajar, keterampilan proses, serta memberikan model praktik sains yang dapat diterapkan di sekolah dengan sarana terbatas. Kegiatan ini dapat direplikasi untuk membantu akses praktik sains di daerah lain yang menghadapi keterbatasan fasilitas.