Claim Missing Document
Check
Articles

Found 19 Documents
Search

ANALISA SIFAT MEKANIK KOMPOSIT EPOKSI DENGAN PENGUAT SERAT POHON AREN (IJUK) MODEL LAMINA BERORIENTASI SUDUT ACAK (RANDOM) Basuki Widodo
JURNAL TEKNOLOGI TECHNOSCIENTIA Technoscentia Vol 1 No 1 Agustus 2008
Publisher : Lembaga Penelitian & Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM), IST AKPRIND Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34151/technoscientia.v1i1.63

Abstract

Composite represent a number of systems of multi phase is nature of alliance that is alliance matrix materials or fastener with lasing. Of the merger will yield composite materials which have the nature of mechanical and different characteristic of its material, so that can be planned a composite material which wanted. Coconut coir is found abundantly but it’s exploiting which still less, besides their mechanical properties of this fibre still hanging in doubt. Pursuant to consideration of matter above, hence research about composite with materials filler of fibre of palm tree so that can know the mechanical properties of the each fibre of palm tree composition and matrix. From result of research which to be got highest composite interesting strength equal to 5.538kgf/ mm2 heavy fraction fibre of palm tree 40 %. And highest interesting strength mean equal to 5.128kgf/mm2 heavy faction fibre of palm tree 40 %. Strength of highest composite impact equal to 33.395Joule/mm2 with strength of mean impact 11.132Joule/mm2 heavy fraction fibre of palm tree 40 %.
ANALISA CHROME DEPOSIT DAN HARDNESS PADA PROSES HARD CHROME DENGAN VARIASI ARUS UNTUK RODA GIGI SEPEDA MOTOR Basuki Widodo; Wahyu Panji Asmoro
JURNAL TEKNOLOGI TECHNOSCIENTIA Technoscientia Vol 4 No 2 Februari 2012
Publisher : Lembaga Penelitian & Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM), IST AKPRIND Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34151/technoscientia.v4i2.125

Abstract

Most of common public equalizes term chrome metal bedding type cum all. When we call elektroplating which meraka intention is chrome. Chrome is metal bedding but in the application of his(its is applied in the form of solit like: mobil/motor, engine block awning, bumper and other aksesoris. Fundamental bedding applies nipple plating, that is layering metal with nipple base material this thing aim to get smooth equiamplitude surface and gleams. Just nipple doesn't make equiamplitude surface of metal arranged in layers gleams. After arranged in layers with chrome then equiamplitude surface of metal arranged in layers gleams glittering like at a mirror. In bedding of hard chrome it is important to know how big level of hardness to be gotten better bedding result, besides need to be known thickness of deposit so that can protect substance from friction with other substance. At this research done various current when bedding process of hard chrome. Current applied is 15 Amperes, 20 Amperes, 25 Amperes at temperature 450 C. Is expected with existence of various current can yield level of varying hardness and thickness, so that knowable influence various current at process chrome at gear product. From result of research it is got that ever greater of current given increasingly downwards level of the hardness. So do with the thickness is ever greater is current which in giving, increasingly the chrome layer thick.
PEMBUATAN SABUN DI DESA TORONGREJO KOTA BATU Sumanto Sumanto; Iftitah Ruwana; Basuki Widodo; Nyoman Sudiasa
Industri Inovatif : Jurnal Teknik Industri Vol 8 No 2 (2018): Inovatif Vol. 8 No. 2
Publisher : Prodi Teknik Industri S1 Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/industri.v8i2.657

Abstract

Desa Torongrejo juga mempunyai Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa (LPMD) yang mencoba membantu untuk meningkatkan kemandirian masyarakat Desa dan meningkatkan ekonomi masyarakat desa. Dalam pelaksanaannya, LPMD bersinergi dengan kelompok Pendidikan Kesejahteraan Keluarga (PKK) yang dipimpin oleh isteri dari Kepala Desa. Kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh ibu-ibu PKK kebanyakan yang berkaitan dengan peningkatan keterampilan-keterampilan. Dalam rangka meningkatkan kemampuan ibu-ibu dalam membuat sabun mandi, maka Tim Pengabdian Masyarakat Jurusan Teknik Industri S1 ITN Malang memfasilitasi pelatihan di Desa Torongrejo Kota Batu. Kegiatan ini merupakan upaya untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat Desa Torongrejo Kota Batu yang diharapkan dapat menjadi kenyataan dengan kemandirian ekonomi. Kegiatan pelatihan pembuatan sabun diikuti oleh 25 (dua puluh lima) peserta yang merupakan kader-kader penggerak PKK Desa Torongrejo Batu. Pelatihan dilaksanakan pada tanggal 6 September 2016. Ibu-ibu peserta sangat antusias dalam mengikuti kegitaan ini. Di samping itu mereka merasa mendapatkan ilmu dan pengetahuan baru tentang sabun, sehingga banyak yang akan memproduksi sendiri sabun tersebut. Ditinjau dari dari segi ekonomi, masing-masing bahan utama sebanyak 200 gram dapat dibeli dengan harga Rp. 5.600, dan dapat dihasilkan sebanyak 1,7 liter sabun cair. Jika dibandingkan dengan sabun sejenis yang dibeli di super market, maka sabun buatan sendiri harganya jauh lebih murah. Kalaupun hasilnya mau dipasarkan atau dijual dengan harga Rp. 10.000,- maka diperoleh keuntungan Rp. 4.400,- per 1,5 liter
MEMBATIK DI DESA TORONGREJO KOTA BATU Sumanto Sumanto; Hardiyanto, Hardiyanto,; Basuki Widodo; Nyoman Sudiasa
Industri Inovatif : Jurnal Teknik Industri Vol 8 No 1 (2018): Inovatif Vol. 8 No. 1
Publisher : Prodi Teknik Industri S1 Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/industri.v8i1.677

Abstract

Desa Torongrejo juga mempunyai Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa (LPMD) yang mencoba membantu untuk meningkatkan kemandirian masyarakat Desa dan meningkatkan ekonomi masyarakat desa. Dalam pelaksanaannya, LPMD bersinergi dengan Karang Taruna Desa Torongrejo Kota Batu. Salah satu program kerja dari karang taruna ini adalah meningkatkan kemandirian usaha di mana masing-masing anggota dapat menciptakan usaha baik perorangan maupun kelompok. Salah satu keterampilan yang diharapkan dapat meningkatkan kemandirian tersebiut adalah usaha pembuatan batik. Hal ini sejalan dengan program Pemerintah Kota Batu yaitu melestarikan warisan budaya bangsa yaitu batik. sehubungan dengan hal ini pemerintah Kota Batu telah membagikan kain batik khas Kota Batu kepada siswa-siswi sebagai seragam sekolah dari tingkat SD/MI sampai dengan tingkat SMA/SMK/MA. Salah satu kendala yang dihadapi oleh Karang Taruna untuk mewujudkan target ini adalah tidak adanya instruktur membatik. Melihat kondisi seperti ini maka Tim Pengabdi Kepada Mayarakat ITN Malang di bawah LPPM ITN Malang mengadakan pelatihan pembuatan batik bagi Anggota Karang Taruna Desa Torongrejo Kota Batu pada tanggal 13 Agustus 2017 yang diikuti oleh 13 peserta dari 20 yang diharapkan. Pelatihan diikuti dengan antusias oleh peserta, terbukti dengan waktu yang panjang mereka dengan sabar dan teliti dapat menyelesaikan satu lembar kain batik sebagai hasil pelatihan membatik
APLIKASI MESIN MIXER BATAKO UNTUK PENGADUKAN ADONAN SEMEN, PASIR, KORAL DAN PASIR UNTUK MENIGKATKAN KUALITAS BATAKO Basuki Widodo; Wahyu Panji Asmoro; Eko Yohanes Setyawan
JASTEN (Jurnal Aplikasi Sains Teknologi Nasional) Vol. 2 No. 2 (2021)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (572.452 KB) | DOI: 10.36040/jasten.v2i2.4309

Abstract

Brick is currently one of the main ingredients in the manufacture of homes and offices, so it is necessary to improve the quality of brick production so that it has a long time of use and is safe in use. So that the service team chose one of the brick-making SMEs in Ds. Sumberbendo, where many people work as brick makers besides going to the fields to do farming. After the service team conducted surveys and discussions with partners, finally a brick mixer machine was made which was used to mix cement, sand, coral and sand into one dough that was used for the process of making bricks according to predetermined standards, with the hope that these bricks had a high selling value. because now many people make houses, housing and also many built offices can be an alternative as an option in making walls. After this service was carried out and tried to analyze in a simple way, when viewed from the production of bricks, it increased by 18% from the previous one which produced 270 pieces per day previously.
Model Matematika dan Analisanya Dari Pemenuhan Kebutuhan Air Bersih di Suatu Kompleks Perumahan Basuki Widodo
Limits: Journal of Mathematics and Its Applications Vol. 1 No. 1 (2004): Limits: Journal of Mathematics and Its Applications Volume 1 Nomor 1 Edisi Nove
Publisher : Pusat Publikasi Ilmiah LPPM Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Air bersih merupakan kebutuhan manusia yang mendapatkan perhatian khusus untuk dipenuhi. Suatu kompleks perumahan tentu menginginkan tidak timbulnya masalah pada pemenuhan kebutuhan air bersihnya. Masalah yang sering dihadapi dalam pemenuhan ke- butuhan air bersih adalah waktu pemenuhan yang kurang baik atau terlalu lama. Hal ini salah satunya dapat disebabkan oleh debit yang kurang optimal dari PDAM yang menuju kompleks perumahan tersebut, dan jumlah rumah yang terlalu banyak dalam kompleks pe- rumahan tersebut. Karena itu perlu dibuatkan model matematikanya untuk menyelesaikan masalah tersebut. Didalam penelitian ini digunakan persamaan kontinuitas dan persamaan Bernoulli untuk pembuatan model matematika dari pemenuhan kebutuhan air bersih di suatu kompleks perumahan. Diperoleh hasil bahwa tekanan air berbanding terbalik dengan waktu pemenuhan.
Pergerakan Aliran MHD Ag-AIR Melewati Bola Pejal Yolanda Norasia; Basuki Widodo; Dieky Adzkiya
Limits: Journal of Mathematics and Its Applications Vol. 18 No. 1 (2021): Limits: Journal of Mathematics and Its Applications Volume 18 Nomor 1 Edisi Me
Publisher : Pusat Publikasi Ilmiah LPPM Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Fluida merupakan zat yang dapat mengalir dan mengalami perubahan secara kontinu akibat adanya tegangan geser. Analisis pengukuran dari ketahanan fluida terhadap tegangan geser menggunakan viskositas. Berdasarkan viskositas, fluida dibagi menjadi dua yaitu fluida newtonian dan fluida non-newtonian. Fluida non-newtonian terdiri atas fluida viskos, fluida mikropolar dan fluida nano. Salah satu contoh fluida nano adalah Ag-Air. Fluida tersebut tersusun dari fluida dasar air dan partikel nano Ag yang memiliki daya hantar dan tingkat konduktivitas yang tinggi. Adanya pengaruh medan magnet pada Fluida nano Ag-Air, maka menjadi fluida tersebut dapat menghantarkan arus listrik (memiliki sifat magnetohidrodinamik/MHD). Merujuk pada hasil riset sebelumnya bahwa parameter magnetik dan konveksi dapat mempengaruhi profil kecepatan dan temperatur pada fluida. Pada penelitian ini dibahas mengenai model matematika dan penyelesaian numeriknya dari permasalahan pergerakan aliran MHD Ag-Air yang melewati bola pejal dengan pengaruh parameter magnetik dan konveksi. Diperoleh hasil bahwa variasi magnetik yang meningkat mengakibatkan pergerakan Ag-Air melambat dan temperatur Ag-Air meningkat. Dengan meningkatkan parameter konveksi diperoleh pergerakan Ag-Air lebih cepat dan temperatur Ag-Air mengalami penurunan.
Pengaruh Pasif Kontrol terhadap Koefisien Hambat Chairul Imron; Basuki Widodo; Triyogi Yuwono
Limits: Journal of Mathematics and Its Applications Vol. 16 No. 1 (2019): Limits: Journal of Mathematics and Its Applications Volume 16 Nomor 1 Edisi Ag
Publisher : Pusat Publikasi Ilmiah LPPM Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu cara untuk mengurangi koefisien hambat adalah dengan menambahkan obyek kecil yang dinamakan pasif kontrol. Tiga pasif kontrol, terdiri satu pasif kontrol berbentuk silinder tipe-I diletakkan di depan dan dua silinder sirkular diletakkan di belakang silinder sirkular utama. Diameter silinder sirkular utama adalah D dan tiga silinder pasif kontrol berdiameter . Rasio jarak antara pasif kontrol di depan dengan silinder sirkular utama adalah  dan dua pasif kontrol di belakang silinder sirkular yaitu  dan besar sudut a= 15°, 30°, 45° dan 60°. Bilangan Reynolds yang digunakan adalah Re = 1000. Konfigurasi yang tepat untuk menurunkan koefisien hambat terjadi ketika rasio jarak  dan  dengan . Koefisien hambat yang diterima silinder sirkular dapat berkurang hingga 42.98%
Aliran Konveksi Campuran Magnetohidrodinamik yang Melewati Bola Bermagnet Lutfi Mardianto; Basuki Widodo; Dieky Adzkiya
Limits: Journal of Mathematics and Its Applications Vol. 17 No. 1 (2020): Limits: Journal of Mathematics and Its Applications Volume 17 Nomor 1 Edisi Ju
Publisher : Pusat Publikasi Ilmiah LPPM Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan yang dibahas pada paper ini adalah aliran konveksi campuran magnetohidrodinamik (MHD) tak tunak dari fluida Newtonian yang melalui bola bermagnet. Persamaan pembangun dimensional terdiri dari persamaan kontinuitas, persamaan momentum dan persamaan energi. Persamaan ini diubah ke bentuk non-dimensional menggunakan variabel non-dimensional. Selnajutnya, semua persamaan dianalisis dengan teori lapisan batas dan ditransformasikan ke bentuk persamaan non-similar. Persamaan ini diselesaikan secara numerik menggunakan metode beda hingga skema implisit. Profil kecepatan dan temperatur di permukaan bola bermagnet ditentukan oleh beberapa parameter seperti bilangan Prandtl ( Pr ), parameter magnetik ( M ) dan parameter konveksi campuran (a). Gesekan kulit dan transfer panas dipelajari dan diinvestigasi selain kecepatan dan temperatur.