Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

PENINGKATAN KOMPETENSI PEMOGRAMAN JAVA BAGI GURU TIK SMA/SMK KOTA METRO Zulkifli; Tahta Herdian Andika; Agustinus Eko Setiawan; Ahmad Ahlun Nazar
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu( ABDI KE UNGU) Vol. 2 No. 1 (2020): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu ( ABDI KE UNGU)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pelatihan Java bagi guru-guru SMA/SMK kota Metro merupakan salah satu bentuk pengabdian masyarakat yang merupakan salah satu unsur tri darma perguruan tinggi dan wajib dilaksanakan oleh civitas akademika. Pelatihan ini dilakukan di SMA N 2 Metro. Pelatihan ini dilakukan untuk menambah pengetahuan dan ketrampilan guru-guru dalam hal pemograman khususnya pemograman Java. Pelatihan ini merupakan bentuk study group yang dikolaborasi dengan pengabdian masyarkat untuk dosen-dosen Universitas Aisyah Pringsewu. Tujuan dari pelatihan ini adalah untuk memberikan pengetahuan dan wawasan bagi guru-guru SMK Sederajat Kota Metro, dalam pemograman java. Pelatihan ini juga untuk meningkatkan keterampilan bagi guru-guru dalam hal menambah ilmu dan nantinya diharapkan dapat di ajarkan kepada anak didiknya. Pelatihan ini dilaksanakan selama satu hari yaitu Kamis 23 Januari 2020 di SMA N 2 Kota Metro dari pukul 08.00 W1B sampai dengan 16.00 WIB. Pelatihan ini diikuti oleh 30 guru-guru TIK SMA/SMK sederajat Kota Metro . Pelatihan ini menggunakan aplikasi Netbeans yang diinstal pada PC komputer untuk membuat programnya dan java untuk mengkompilasi ketika mau dijalankan. Pelatihan ini diberikan materi berturut-turut views, views group, membuat project, aplikasi interactif, deffining dan calling methods serta yang terakhir objected oriented program. Setelah semua materi pelatihan diberikan selanjutnya peserta diberikan studi kasus untuk menyelesaikan suatu masalah. Hasil akhir pelatihan ternyata semua peserta mampu menerima materi dengan baik dan mampu mengejakan kasus yang diberikan. Dengan demikian pelatihan ini bisa berjalan seperti yang diharapkan.
E-LEARNING SEBAGAI PEMBELAJARAN INOVATIF PADA MASA PANDEMIC COVID-19 DI PONDOK PESANTREN DARUL HUFFAZ Agustinus Eko Setiawan; Zulkifli; Fahlul Rizki; Nasrullah
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu( ABDI KE UNGU) Vol. 2 No. 2 (2020): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu ( ABDI KE UNGU)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kemajuan teknologi dalam proses dunia pendidikan melahirkan konsep baru dalam sistem pembelajaran yang berbasis teknologi informasi yang lebih dikenal dengan e-learning. E-learning semakin popular tahun 2020 diakibatkan adanya pandemic covid-19 yang mengharuskan sistem pembalajaran mengalami inovasi Dalam e-learning atau disebut juga pembelajaran jarak jauh, terdapat media pembelajaran, salah satunya adalah Edmodo. Edmodo adalah sebuah Learning Management System (LSM) yaitu suatu aplikasi yang dibuat khusus untuk mengembangkan pembelajaran jarak jauh. Edmodo menyediakan berbagai fitur yang dapat digunakan oleh guru untuk kegiatan pembelajaran. Pengabdian ke masyarakat ini bertujuan untuk mengenalkan guru-guru pondok pesantren darul huffaz tentang penggunaan Edmodo sebagai media pembelajaran inovatif pada masa pandemic covid-19.
BIMBINGAN TEKNIS SISTEM INFORMASI PEMBANGUNAN DAERAH (STUDI KASUS PADA BAPPEDA KABUPATEN PRINGSEWU) Tahta Herdian Andika; Agustinus Eko Setiawan; Dwi Feriyanto; Ferly Ardhy; Azri Afdhalluddin
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu( ABDI KE UNGU) Vol. 2 No. 3 (2020): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu ( ABDI KE UNGU)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sistem Informasi Pembangunan Daerah (SIPD) merupakan aplikasi pengelolaan informasi pembangunan daerah, informasi keuangan daerah dan informasi pemerintah daerah lainnya yang saling terhubung untuk dimanfaatkan dalam penyelenggaraan pembangunan daerah. Tujuan dari Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD) adalah meyediakan informasi kepada masyarakat terhadap penyelenggaraan pemerintah daerah; menghasilkan layanan informasi pemerintahan daerah yang saling terhubung dan terintegrasi berbasis elektronik; meningkatkan tata kelola pemerintahan yang akuntabel, efektif dan efisien. Bimbingan Teknis dilakukan untuk melatih penggunaan SIPD kepada pihak terkait dalam hal ini pegawai di lingkungan Bapedda agar dapat memanfaatkan dan menggunakan aplikasi SIPD. Dengan adanya Bimbingan Teknis ini diharapkan aplikasi SIPD dapat berjalan di Kabupaten Pringsewu
BIMBINGAN TEKNIS SISTEM INFORMASI SEWUATI (STUDI KASUS PADA DISDUKCAPIL KABUPATEN PRINGSEWU) Agustinus Eko Setiawan; Zulkifli; Tahta Herdian Andika; Nur Aminudin; Septika Yani Veronica; Ilham Ubaidillah
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu( ABDI KE UNGU) Vol. 3 No. 1 (2021): Vol 3 No 1 (2021): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu ( ABDI KE UNGU)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Melalui teknologi informasi yang terus berkembang, menjadikan suatu tantangan tersendiri bagi pihak pemerintah untuk menjalankan secara bijak sebagai upaya dalam memperbaiki kualitas pelayanan yang akan diberikan kepada masyarakat umum. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil adalah sebuah instansi pemerintah daerah yang berada dibawah Kementerian Dalam Negeri yang mempunyai tugas dalam bidang kependudukan dan pencatatan sipil. Dalam melakukan pelayanan kependudukan dan pencataan sipil, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil di kabupaten pringsewu masih dilakukan secara manual, Sehingga akan terjadi penumpukan masyarakat dilingkungan dinas, proses pembukuan dan pencarian data akan mengalami hambatan dan pelayanan kepada masyarakat kurang efektif dan efisen. Sehingga diperlukan suatu aplikasi untuk menunjang pelayanan dan mengelola surat permohonan dari masyarakat. Aplikasi pencatatan sipil digunakan untuk melakukan surat permohonan dari masyarakat atau melakukan pencataan sipil. Sehingga masyarakat akan dapat melakukan surat permohonan pencatatan dimana saja dan kapan saja sehingga akan meningkatkan pelayanan secara efisen dan efektif di dinas kependudukan dan pencatatan sipil Kabupaten Pringsewu.
BIMBINGAN TEKNIS SISTEM INFORMASI ELEKTRNONIK LAPORAN KINERJA (E-LAPKIN) KABUPATEN PRINGSEWU Zulkifli; Agustinus Eko Setiawan; Nur Aminudin; Tahta Herdian Andika; Fahlul Rizki; Nurul Isti Fada
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu( ABDI KE UNGU) Vol. 3 No. 1 (2021): Vol 3 No 1 (2021): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu ( ABDI KE UNGU)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

E-Lapkin adalah aplikasi yang digunakan untuk menghimpun laporan kinerja tahunan Aparatur Sipil Negara (ASN) Republik Indonesia. Aplikasi e-Lapkin sendiri diperuntukan bagi Instansi Pemerintah Pusat maupun Instansi Pemerintah Daerah. Adapun fungsi atau keunggulan dari e-Lapkin di antaranya memudahkan ASN dalam penyampaian laporan kinerja tahunan yang dilakukan oleh masing-masing instansi serta dapat melihat profil instansi, prestasi kerja, grafik perbandingan penilaian pertahun dan status pegawai dengan di bangunnya aplikasi e-LAPKIN maka diharapkan akan membantu tugas BKN dan instansi Pusat / Daerah dalam melaksanakan pelaporan kinerja sesuai amanah SE MENPAN dan SE Kepala BKN Sehingga terciptanya daya kinerja nasional pegawai negeri sipil Bimbingan Teknis dilakukan untuk melatih penggunaan E-LAPKIN kepada pihak terkait dalam hal ini pegawai atau ASN di lingkungan Kabupaten Pringsewu agar dapat memanfaatkan dan menggunakan aplikasi E-LAPKIN.
BIMBINGAN TEKNIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KLINIK CERDAS INDONESIA DI KLINIK KESEHATAN KABUPATEN PRINGSEWU Zulkifli; Agustinus Eko Setiawan; Tahta Herdian Andika; Fahlul Rizki; Nurul Isti Fada
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu( ABDI KE UNGU) Vol. 3 No. 2 (2021): Vol 3 No 2 (2021): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu ( ABDI KE UNGU)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penyelenggaraan klinik di Indonesia telah diatur dalam Peraturan Menteri Kesehatan (PMK) No. 28 tahun 2011 tentang Klinik. Definisi Klinik adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan yang menyediakan pelayanan medis dasar dan/atau spesialistik, diselenggarakan oleh lebih dari satu jenis tenaga kesehatan dan dipimpin oleh seorang tenaga medis. Dengan demikian,sebuah klinik harus menentukan pelayanan yang akan disediakan, karena bisa terbatas pada pelayanan medis dasar, atau pelayanan spesialistik, atau keduanya. Keputusan ini akan mempengaruhi strata sebuah klinik yang diselenggarakan. Klinik Cerdas Indonesia adalah produk dari Dosen Universitas Aisyah Pringsewu, bertujuan untuk memberikan bimbingan atau sosialisai Sistem Informasi Manajemen Klinik Kesehatankepada klinik-klinik kesehatan yang ada diwilayah Kabupaten Pringsewu Pelatihan ini bertujuan untuk memberi pemahaman dan peningkatan kapabilitas SDM Klinik tentang Sistem Informasi Manajemen Klinik Kesehatanyang terintegrasi untuk menangani berbagai hal mulai dari pelayanan diagnosa dan tindakan untuk pasien, medical record, obat, karyawan, proses keuangan sampai dengan pengendalian oleh manajemen klinik. Untuk menumbuhkan antusiasme terhadap penggunaan teknologi informasi dan memanfaatkan sistem informasi klinik, maka diperlukan suatu kegiatan pengenalan teknologi melalui bimbingkan teknis sistem informasi klinik terhadap klinik-klinik yang berada di Kabupaten Pringsewu. Atas dasar kondisi itu, maka diusulkan suatu kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PPM) yang berjudul “Bimbingan Teknis Sistem Informasi Manajemen Klinik KesehatanCerdas Indonesia” yang dilaksanakan oleh Dosen dan mahasiswa Fakultas Teknologi & Informatika Universitas Aisyah Pringsewu. Diharapkan dengan kegiatan PPM ini, pihak manajemen Klinik Kesehatan mengenal manfaat teknologi terutama aplikasi sistem informasi klinik, untuk kebutuhan kegiatan operasional yang ada di Klinik Kesehatan wilayah Kabupaten Pringsewu.
GAME EDUKASI PEMBELAJARAN ANAK USIA DINI BERBASIS ANDROID Ferly Ardhy; Gusnaedi Adam; Agustinus Eko Setiawan; Anti Aisyah
Jurnal informasi dan komputer Vol 10 No 1 (2022): Jurnal Sistem Informasi dan Komputer yang terbit pada tahun 2022 pada bulan 04 (
Publisher : STMIK Dian Cipta Cendikia Kotabumi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35959/jik.v10i1.309

Abstract

Didalam dunia pendidikan pengenalan suatu pembelajaran sangatlah penting, terutamana pada anak usia dini,pembelajaran tidak harus menggunakan buku ataupun penjelasan terhadap anak tersebut salah satu media alternatif bagi pembelajaran anak adalah dengan menggunakan perangkat mobile android yang digunakan untuk membantu tumbuh kembang anak, dan diharapkan dapat meningkatkan motorik anak.dalam study ini, game edukasi 2D yang berjudul game edukasi pembelajaran anak usia dini berbasis android. Yang akan dibuat menggunakan Unity3D untuk pemrograman dasar, dan anroid SDK( Software Development Kit) dan JDK (Java Development kit) yang digunakan untuk merubah sistem aplikasi menjadi APK yang nantinya dapat berjalan diperangkat android.berdasarkan hal tersebut maka hasil yang diperoleh adalah sebuah game edukasi yang dapat dioperasikan di smartphone android yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran dan sangat berperan penting serta berdampak positif bagi anak karena bisa memberikan pengetahuan pada anak,sehingga dapat membantu orang tua agar tidak kerepotan untuk menangani proses belajar anak.
Penerapan Auto Lock Door Berbasis Arduino Uno dan RFID Alfredo Pasaribu; Agustinus Eko Setiawan
Jurnal Sistem Informasi dan Teknologi Vol 1 No 1 (2021): Jurnal Sistem Informasi dan Teknologi (SINTEK)
Publisher : LPPM STMIK KUWERA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (504.094 KB) | DOI: 10.56995/sintek.v1i1.25

Abstract

Simulasi ini dilakukan dengan memanfaatkan teknologi arduino uno yang sudah berkembang pesat saat ini. Dengan arduino uno, penulis akan membuat sebuah prototype dari sistem kunci pintu dengan RFID. Sistem RFID lock-door dibangun dengan menggunakan bahasa C yang telah diprogram ke dalam arduino uno. Dimana arduino uno tersebut akan menginstruksikan komponen lainnya untuk aktif agar pintu dapat terbuka ketika ada identifikasi dari akses yang berotoritas. Dengan sistem ini, ruangan terbatas atau fasilitas penting dapat terlindungi dari pengguna yang tidak memiliki otoritas atau akses yang tidak sah. Kata kunci : Arduino uno, RFID
LAUNCHING DAN SOSIALISASI ELEKTRONIK SISTEM AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (E-SAKIP) DI KABUPATEN PRINGSEWU Agustinus Eko Setiawan; Ratnasari Ratnasari; Defy Gustianing; Fahlul Rizki; Sunarmi Sunarmi; Zulkifli Zulkifli
Jurnal Abdimas Bina Bangsa Vol. 4 No. 1 (2023): Jurnal Abdimas Bina Bangsa
Publisher : LPPM Universitas Bina Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46306/jabb.v4i1.359

Abstract

The realization of good governance and accountability is the expectation of all parties. Regarding these expectations, it is necessary to develop and implement an accountability system that is appropriate, clear, measurable, and accurate. In realizing this effort, the Regency Government of Pringsewu in collaboration with the Aisyah University of Pringsewu created an electronic application for Government Agency Performance Accountability Systems (E-Sakip), namely an application for reporting performance measurement results to Government Agencies. The E-Sakip launching and outreach activities will be held on Monday, November 28th, 2022 at the Main Hall of the Regency Government of Pringsewu. The method used in this socialization is an introduction or lecturing method, then carrying out simulations or demonstrations which are attended by 80 participants consisting of the Head of the Planning Subdivision and Functional Officers. The material presented included creating user accounts for the application, account creation and user access rights for the LAKIP reporting unit, filling out the LAKIP document components, how to upload LAKIP documents, and how to change the password on the user account. The result of this community service activity is that the E-Sakip application can be implemented in the Regency Government of Pringsewu and it provides knowledge to participants who represent each Government Agency in the Pringsewu Region regarding the use of the E-Sakip application which can assist the Government Agencies in Digital Performance Accountability Reports
Museum Guide Application Menggunakan Augmented Reality Berbasis Android: (Studi Kasus : Museum Ketransmigrasian Lampung) Agustinus Eko Setiawan; Dinda Rahmadanty; Ratnasari; Dwi Yana Ayu Andini
LogicLink Vol. 1 No. 2, December 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/logiclink.v1i2.9169

Abstract

This research develops a museum guide application using Android-based Augmented Reality (AR) technology, with a focus on the Lampung Transmigration Museum. The purpose of this research is to improve visitors' educational experience and attract more tourists by presenting museum collection information interactively and visually. The research methods used are qualitative and quantitative approaches, as well as the Multimedia Development Life Cycle (MDLC) model consisting of concept, design, material collection, assembly, testing, and distribution stages. The results showed that this application succeeded in increasing visitor attraction and engagement, as well as providing easier access to information about museum collections. Tests show that the marker can be detected well within a distance of 8 to 50 cm, and can still be recognized even if it is obstructed by 50%. It is hoped that this application can be a practical solution in delivering information in museums, as well as increasing public interest in cultural heritage