Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PENINGKATAN PEMAHAMAN MASYARAKAT DALAM PENANGANAN KEGAWAT DARURATAN BANJIR DI DESA CEUBREK PIRAK, KABUPATEN ACEH UTARA Teuku Ilhami Surya Akbar; Muhammad Sayuti; Maulana Ikhsan; Nanda Savira Ersa
Jurnal Vokasi Vol 7, No 1 (2023): Jurnal Vokasi (Maret)
Publisher : Politeknik Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30811/vokasi.v7i1.3289

Abstract

Wilayah Aceh khususnya Aceh Utara merupakan daerah yang rawan akan bencana terutama banjir. Desa Ceubrek Pirak merupakan salah satu kawasan yang sering banjir. Banjir tidak hanya berdampak pada kerugian material namun juga jatuhnya korban jiwa. Pengetahuan dan keterampilan warga dalam penyelamatan korban tenggelam akibat banjir juga dibutuhkan guna mengurangi resiko jatuhnya korban jiwa. Tujuan kegiatan antara lain memberikan pengetahuan dan keterampilan bagaimana penaganan pertama bagi korban tenggelam guna menghindari jatuhnya korban jiwa yang diakibatkan banjir. Rangkaian kegiatan dilakukan dengan 2 metode yaitu pemberian materi dengan metode ceramah oleh pemateri lalu dilanjutkan dengan simulasi penanganan kegawatdaruratan yang diperagakan oleh mahasiswa dan peserta sosialisasi yang sesuai dengan SOP BLS. Tingkat pengetahuan peserta penyuluhan diukur dengan pemberian kuesioner prestest dan postest yang berisi 12 butir pertanyaan. Berdasarkan hasil evaluasi, tingkat pemahaman masyarakat meningkat setelah diberikan pelatihan. Sehingga dapat disimpulkan bahwa kegiatan berdampak positif bagi masyarakat
Epidemiology and Etiology Of Bleeding Gastrointestinal Tract at Cut Meutia General Hospital North Aceh 2019-2021 Muhammad Sayuti; Irfanul Aulia
Jurnal Medika Nusantara Vol. 1 No. 3 (2023): Agustus : Jurnal Medika Nusantara
Publisher : Stikes Kesdam IV/Diponegoro Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59680/medika.v1i3.369

Abstract

Gastrointestinal tract is a condition in which bleeding occurs in the oesophagus, stomach, duodenum, jejunum, ileum, and rectum. This is caused by many things, such as in the upper gastrointestinal tract due to gastric ulcers, various esophageal ruptures, Mallory Weiss syndrome, esophagitis, and tumors. While the lower gastrointestinal tract can be caused by Crohn's disease, ulcerative colitis, diverticulitis, intestinal polyps, anal fissures, hemorrhoids and tumors. The description of age characteristics at the time of gastrointestinal bleeding at Cut Meutia General Hospital, North Aceh Regency in 2019- 2021 was mostly at the age of 20 - 34 years, which found 17 people (28.7%). Description of the characteristics by gender in the female gender recorded 42 people (65.5%). The number of patients who underwent endoscopy at Cut Meutia General Hospital, North Aceh Regency in 2019-2021 presented 73 people of whom 59 people underwent colonoscopy (77.5%) and 14 people who underwent gastroscopy (22.5%).