Claim Missing Document
Check
Articles

IMPLEMENTASI ANTARMUKA LANDING PAGE “BIT POS” SEBAGAI MEDIA PENGENALAN SISTEM INFORMASI KASIR PADA PT. BANGUN INOVASI TEKNOLOGI I Komang Agus Ari Negara; Agus Muliantara; Made Agung Raharja
Jurnal Pengabdian Informatika Vol. 1 No. 2 (2023): JUPITA Volume 1 Nomor 2, Februari 2023
Publisher : Jurusan Informatika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (404.451 KB)

Abstract

Perkembangan teknologi informasi dari tahun ke tahun yang semakin cepat menjadi tantangan bagi pengguna itu sendiri dan mendorong setiap sektor organisasi baik formal dan informal atau instansi instansi lainnya untuk dapat memanfaatkannya sebagai penunjang kegiatan kerja. PT. Bangun Inovasi Teknologi atau BIT House adalah suatu perusahaan dengan visi global pada sektor teknologi. BIT House memiliki sebuah produk berupa sistem informasi penjualan atau diberi nama “BIT POS”. Untuk mengenalkan produk yang dimiliki kepada calon penguna, website merupakan sarana yang dapat digunakan sebagai penyampaian informasi. Sebelumnya rancangan antarmuka dari website untuk pengenalan produk BIT POS atau landing page ini telah dibuat, sehingga diperlukanya penerapan atau implementasi dari rancangan ini kedalam program sehingga menjadi sebuah website. Implementasi dilakukan dengan melaksanakan diskusi kemudian dilanjutkan dengan menuliskan kode program. Hasil dari impementasi landing page ini berupa sebuah website yang berguna sebagai sarana penyampaian informasi.
PERENCANAAN KONSEP DAN DESAIN USER INTERFACE AVATARGALLEY Ni Putu Anita Dewi; Made Agung Raharja; I Gede Surya Rahayuda
Jurnal Pengabdian Informatika Vol. 1 No. 2 (2023): JUPITA Volume 1 Nomor 2, Februari 2023
Publisher : Jurusan Informatika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (509.312 KB)

Abstract

CV Avatar Solution adalah perusahaan sebagai penyedia produk dalam bidang IT Software Developer dan layanan ICT (Information and Communication Technologi). Saat ini perusahaan Avatar Solution sudah menjalin kerjasama dengan beberapa perusahaan besar yang ada di bali. CV Avatar Solution memiliki beberapa divisi. Permasalahan yang dimiliki pada perusahaan Avatar Solution adalah branding perusahaan yang saat ini masih mencangkup pulau bali saja. Perusahaan Avatar Solution memberikan kesempatan bagi mahasiswa dalam melaksanakan program Praktek Kerja Lapangan (PKL). Penulis berkesempatan bergabung menjadi IT Admin pada perusahaan Avatar Solution dalam proyek Atix.id. Sebagai hasil evaluasi kegiatan, penulis juga membantu mengerjakan User Interface dalam proyek AvatarGalley
PENYEDIAAN KONSEP DAN DESAIN USER INTERFACE AVATAR HUMAN RESOURCES INFORMATION SYSTEM PADA KANTOR AVATAR DI JALAN SEROJA NO.36, TONJA, DENPASAR Gde Agung Mandala Bendesa; Made Agung Raharja; I Gede Surya Rahayuda
Jurnal Pengabdian Informatika Vol. 1 No. 2 (2023): JUPITA Volume 1 Nomor 2, Februari 2023
Publisher : Jurusan Informatika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (649.647 KB)

Abstract

CV Avatar Solution merupakan perusahaan yang menyediakan produk melalui layanan IT Software Developer dan ICT (Information and Communication Technology) yang berbasis di pulau Bali. CV. Avatar Solutions membuka kesempatan mahasiswa semester akhir untuk mengikuti praktek kerja lapangan atau PKL. Program magang ini diharapkan dapat membantu mahasiswa dalam menyelesaikan permasalahan – permasalahan nyata di bidang informatika. Perusahaan Avatar Solution memiliki banyak divisi salah satunya yaitu divisi Product Manager. Dimana tugas dari Product Manager ini adalah memastikan produknya sesuai dengan permintaan klien. Oleh karena itu, Product Manager akan selalu berkomunikasi dengan developer agar produk yang telah proses dan dikerjakan sesuai dengan permintaan dari klien. Saat ini perusahaan CV Avatar Solution mempunyai permasalahan dalam manajemen sumber daya manusianya yang masih dilakukan secara manual. Sebagai hasil evaluasi kegiatan pengabdian, maka dibuatkan konsep yang diberi nama Avatar Human Resources Information System atau disingkat dengan (AVHRIS) untuk mempermudah dalam manajemen sumber daya manusia yang terdapat di perusahaan CV Avatar Solution.
Sistem Informasi Prediksi Penilaian Kredit Perbankan Menggunakan Algoritma K-Nearest Neighbor Classification Supriana, I Wayan; Raharja, Made Agung; Gunawan, Putu Wida
JST (Jurnal Sains dan Teknologi) Vol. 8 No. 1 (2019)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (808.048 KB) | DOI: 10.23887/jstundiksha.v8i1.16470

Abstract

The existence of banking institutions is very important for people's lives, especially used for raise funds in the form of deposits, demand deposits, savings and others. Besides that, it is an institution banks can also play a role as channeling funds in the form of credit to the public and business entities that need it. Problems in credit disbursement cause bad loans from customers, causing losses to the bank. Credit assessment is one of the important stages that must be carried out by the bank before credit is given to the credit applicant. The credit appraisal process belongs to a semi-structured problem that is quite complex, therefore it is necessary to develop a system to predict the feasibility of applying for credit. The system built in this study uses the K-Nearest Neighbor Classification algorithm by assessing prospective borrowers from the training data used. Based on the research that has been done, the K-Nearest Neighbor Classification algorithm can be modeled in a bank credit assessment. System testing results show accuracy of calculation accuracy of 81,82%.
Transformasi Operasional LPD: Peran Pelatihan Komputer dan Manajemen Pemasaran pada Karyawan dalam Meningkatkan Pelayanan: Pengabdian Ida Ayu Nyoman Yuliastuti; I Gusti Agung Ayu Istri Lestari; Komang Dean Ananda; Made Agung Raharja
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 2 (October 202
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v4i2.3187

Abstract

The purpose of this community service activity is to improve the quality of administrative management, improve marketing management and services provided by LPD employees. The implementation method includes socialization regarding the importance of business management and marketing, technical training on the use of computer applications such as Microsoft Excel and Word, direct practice in financial recording and management of LPD customer data. The results of the activity showed an increase in employee skills as indicated by an increase in the ability to prepare financial reports using Microsoft Excel more quickly, neatly, and accurately, as well as the implementation of digital-based marketing strategies through social media Instagram which has been proven to expand the reach of services, especially in reaching the younger generation around Sembung Gede Village. Administrative efficiency has increased significantly because the use of computer applications can speed up work processes and strengthen transparency, thereby increasing public trust in LPD. Strengthening the capacity of LPD employees through computer training and marketing management assistance not only improves the internal performance of LPDs, but also has an impact on the sustainability of the socio-economic function of traditional institutions in building village economic independence.
IMPLEMENTASI APLIKASI MANAJEMEN JUNCTION BOX TELEPON UNTUK PENGEMBANGAN JARINGAN TELEPON I Gusti Ngurah Bagus Arimbawa; I Made Widiartha; Made Agung Raharja
Jurnal Pengabdian Informatika Vol. 2 No. 3 (2024): JUPITA Volume 2 Nomor 3, Mei 2024
Publisher : Jurusan Informatika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperkenalkan dan mengimplementasikan aplikasi manajemen junction box telepon dalam pengembangan jaringan telepon di PT Angkasa Pura I Bandara Ngurah Rai. Aplikasi ini dirancang untuk meningkatkan efisiensi pengelolaan nomor telepon, informasi junction box, dan switching nomor telepon. Melalui sosialisasi dan implementasi aplikasi ini, diharapkan masyarakat dapat memahami pentingnya manajemen junction box telepon dalam menjaga kinerja jaringan telepon yang optimal.
Pelatihan Pemrograman dan Pembuatan Aplikasi Android Basic dengan Standar Google Bagi Siswa SMK Prshanti Nilayam Kuta Feoh, Gerson; Gunawan, Putu Wida; Raharja, Made Agung; Supriana, I Wayan; Putra, IGN Anom Cahyadi
Paradharma: Jurnal Aplikasi IPTEK Vol. 2 No. 1 (2018): Paradharma: Jurnal Aplikasi IPTEK
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Dhyana Pura – Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (521.651 KB) | DOI: 10.36002/jpd.v2i1.567

Abstract

ABSTRAKGoogle bekerjasama dengan lembaga pendidikan tinggi yang ada di Indonesia, memiliki program standarisasi untuk membuat standar pelatihan Android dengan 3 level yaitu basic, intermediate, dan advance. Program Studi Teknik Informatika Universitas Dhyana Pura sebagai salah satu program studi yang menerapkan kurikulum Android berstandar Google dalam mata kuliah Aplikasi Mobile, mewujudkan program dari Google sekaligus mengenalkan Program Studi Teknik Informatika melakukan Pengabdian Kepada Masyarakat dalam bentuk pelatihan pemrograman dan pembuatan aplikasi basic dengan standar Google melalui Udacity sebagai panduan training dan training langsung oleh dosen dan dibantu oleh mahasiswa-mahasiswi Program Studi Teknik Informatika yang sudah lulus dalam sertifikasi Indonesia Android Kejar. Pelatihan yang dilaksanakan selama 4 (empat) kali dari tanggal 23 November 2017 sampai dengan 07 Desember 2018 dan diikuti oleh 44 orang siswa SMK Prshanti Nilayam Kuta. Software yang digunakan dalam pelatihan ini adalah Android Studio 3.0 sebagai IDE paling terakhir dari Google. Hasil dari pengabdian masyarakat ini adalah kemampuan dasar dalam programming dan pembuatan aplikasi sesuai keinginan peserta dimana peserta dapat melanjutkan ke dalam program lanjutan dari Google yaitu Indonesia Android Kejar.Kata kunci : Android, Indonesia Android Kejar, SMK Prshanti Nilayam Kuta, GoogleABSTRACTGoogle is working with higher education institutions in Indonesia, has a standardization program to create standard Android training with 3 levels of basic, intermediate, and advance. Informatics Engineering Study Program Dhyana Pura University as one of the study program that apply the Google Android standard curriculum in the Mobile Application course, realize the program from Google as well as introduce Informatics Engineering Study Program to Serve the Community in the form of training programming and making basic applications with Google standards through Udacity as a training guide and direct training by lecturers and assisted by students of Informatics Engineering Study Program which has passed the certification of Indonesia Android Kejar.Pelatihan conducted for 4 (four) times from 23 November 2017 until 07 December 2018 and followed by 44 students of SMK Prshanti Nilayam Kuta. The software used in this training is Android Studio 3.0 as the most recent IDE from Google. The result of this community service is the basic capability in programming and making the application as per the participants' wishes where the participants can proceed to the advanced program from Google that is Indonesia Android Kejar.Keywords : Android, Indonesia Chase Android, SMK Prshanti Nilayam Kuta, Google
PENGUATAN LITERASI DIGITAL DAN PEMASARAN ONLINE PADA KINERJA BUMDESA SEMBUNG GEDE, TABANAN Ida Ayu Nyoman Yuliastuti; I Gusti Agung Ayu Istri Lestari; Komang Dean Ananda; Made Agung Raharja
JUIMA : JURNAL ILMU MANAJEMEN Vol. 15 No. 2 (2025): JUIMA : JURNAL ILMU MANAJEMEN
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Village-Owned Enterprises (BUMDesa) play a crucial role in strengthening local economic resilience, yet many face challenges adapting to digital transformation. This study examines the influence of digital literacy and online marketing practices on the performance of Asta Dharma BUMDesa in Sembung Gede Village. Using a qualitative research approach, data were collected through in-depth interviews with BUMDesa managers, field observations, and analysis of organizational documents. The research findings indicate that BUMDesa managers' digital literacy remains at a basic level, characterized by limited skills in managing digital platforms, branding, and utilizing online marketing. Online marketing activities are still carried out in a rudimentary manner, without a structured strategy, using standard operating procedures, or a lack of dedicated human resources. These limitations significantly impact the visibility, competitiveness, and market reach of BUMDesa products. Although villages have strong economic potential, particularly in agriculture, local food products, and tourism, their integration into the digital market ecosystem remains weak. The study concludes that strengthening digital literacy is crucial for improving managerial capabilities, marketing effectiveness, and institutional performance. This study provides insights into the digital readiness of rural economic institutions and recommends sustainable capacity building, strategic digital marketing planning, and collaboration between stakeholders to improve the performance of BUMDesa in the digital era.
Pelatihan Digital Marketing dan Manajemen Keuangan untuk UMKM dan BUMDesa Wija Sari di Desa Samsam, Kabupaten Tabanan : Pengabdian Made Edy Septian Santosa; Astiti, Ni Putu Yeni; Raharja, Made Agung
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 2 (October 202
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v4i2.3848

Abstract

This community service activity was conducted in Samsam Village, Kerambitan District, Tabanan Regency, Bali, with a focus on management and digital marketing training for the Village-Owned Enterprise (BUMDesa) Wija Sari and a local Small and Medium-sized Enterprise (UMKM), Kue Cemilan Cantik Gekka. The goal was to enhance the professionalism of business management and expand their market reach. Based on initial observations, the BUMDesa and UMKM in Samsam Village faced challenges such as manual and unprofessional financial management and limited use of digital promotional media. BUMDesa Wija Sari only used a WhatsApp group for socialization and promotion, while the UMKM Kue Cemilan Cantik Gekka relied solely on word-of-mouth marketing.The methods used were training and mentoring. The training covered two main aspects: product marketing digitalization through social media and professional financial management. The results showed a significant increase in the knowledge and skills of the participants, the creation of social media accounts for the BUMDesa and UMKM, and changes in their financial reporting systems. However, challenges such as limited training time and varying levels of digital literacy among participants still existed. Therefore, the service team provided follow-up consultation sessions to ensure the sustainable implementation of the strategies.
Co-Authors Agus Muliantara Agus Tommy Adi Prawira Kusuma Alit Indrawan, I Gusti Ngurah Anak Agung Istri Ngurah Eka Karyawati Anak Agung Istri Ngurah Eka Karyawati Apsari, Made Sri Ayu Ari Mogi, I Komang Aulia Iefan Datya Ayu Nikki Asvikarani Bayu Prasetiyo Bendesa, Gde Agung Mandala Christian Tonyjanto Cokorda Pramartha Cokorda Pramartha Devan Bramantya Dewantara, I Komang Raka Dewi, Ni Putu Anita Gde Agung Mandala Bendesa Gerson Feoh Gst. Ayu Vida Mastrika Giri Gusto Gibeon Ginting Haposan Simangunsong Harta, I Gede Bendesa Aria I Dewa Made Bayu Atmaja Darmawan, I Dewa Made Bayu I Gede Acintia Udayana I Gede Arta Wibawa I Gede Santi Astawa I Gede Surya Rahayuda I Gusti Agung Ayu Istri Lestari I Gusti Bgs Darmika Putra I Gusti Ngurah Anom Cahyadi Putra I Gusti Ngurah Bagus Arimbawa I Kadek Gowinda I Ketut Gede Suhartana I Komang Agus Ari Negara I Komang Ari Mogi I Made Ari Madya Santosa I Made Satria Bimantara I Made Teja Geni Astra I Made Widiartha I Made Widiartha I Nyoman Adiputra I Putu Gede Adiatmika I Putu Gede Maysa Putra I Putu Risky Adi Sanjaya I Putu Sedana Wijaya I Wayan Supriana I Wayan Supriana Supriana Ida Ayu Gde Suwiprabayanti Putra Ida Ayu Nyoman Yuliastuti Ida Bagus Gede Dwidasmara Ida Bagus Made Mahendra IM Suyana Utama Indra Budi Trisno Jeremi Herodian Abednigo Juliana, Ni Komang Ayu Kadek Andre Suryana Kadek Dwitya Adhi Pradyto Kameliya Putri Komang Dean Ananda Komang Dean Nanda Lalu Muhamad Waisul Kuroni Made Dwiki Budi Laksana Made Edy Septian Santosa Nararia Ningrat, Putu Vidi Nesa Padmawati Ngurah Agus Sanjaya ER Ngurah Kelvin Febryanta Lila Ananda Ni Kadek Ayu Fitriandayani Ni Luh Komang Indira Pramesti Ni Luh Putu Ayu Siwastuti Cayadewi Ni Made Ayu Suandewi Ni Made Rai Nirmala Santhi Ni Putu Anita Dewi Ni Putu Dian Kartika Sari Ni Putu Yeni Astiti Ningsih, Tri Adi Nusan Bagus Wibisana Pradyto, Kadek Dwitya Adhi Putra, IGN Anom Cahyadi Putri Noviyanti Putri, Kameliya Putu Bagus Dio Pranata Putu Ode Irfan Ardika Putu Vidi Nararia Ningrat Putu Wida Gunawan Radhitya, Made Leo Simangunsong, Haposan Siwastuti Cayadewi, Ni Luh Putu Ayu Suryana, Kadek Andre Susy Purnawati T, Ronaldito Juan Bantaras Utari, Ni Nyoman Grisyana Wesnawa, Pande Nyoman Weda Wijayakusuma, I Gusti Ngurah Lanang Yoga, Bhaskara Budi Yohanes Kristianto Kristianto