Claim Missing Document
Check
Articles

Analisis Penggunaan Filter Damped untuk Mereduksi Total Harmonic Distortion (THD) di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Klungkung I Kadek Arya Wiguna; I Wayan Rinas; I Wayan Arta Wijaya
Jurnal Teknologi Elektro Vol 17 No 2 (2018): (May - Agustus) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (496.278 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2018.v17i02.P01

Abstract

Pengoperasian beban non linier merupakan penyebab timbulnya harmonisa. Tingkat distorsi atau disebut Total Harmonic Distortion (THD) yang tinggi berpotensi menurunkan kualitas energi listrik yang disalurkan. Dalam penelitian ini dilakukan pengukuran THD pada tiap Sub Distribution Panel (SDP) di RSUD Klungkung. Hasil pengukuran awal menunjukkan nilai THDI tertinggi terdapat pada SDP P.AC sebesar 45,73% dan terendah pada SDP UGD sebesar 3,93%. Sedangkan nilai THDV hasil pengukuran awal rata-rata sebesar 5,3%. Standar yang dijadikan acuan adalah IEEE Standard 519-2014, dimana batas standar THDI adalah 8,0%, dan batas standar THDV adalah 8,0%. Nilai THD yang melewati standar dianalisis dan disimulasikan pada perangkat lunak ETAP dengan penambahan Damped Filter untuk mereduksi nilai THD yang melewati standar. Berdasarkan hasil simulasi setelah penambahan Damped Filter, nilai THDI mengalami penurunan di tiap-tiap SDP. Namun hanya beberapa SDP dengan kandungan THDI yang sesuai dengan standar. Penurunan THDI tertinggi terdapat pada SDP P.AC sebesar 10,63%, dan penurunan terendah terdapat pada SDP IPSRS sebesar 2%. Nilai THDV pada tiap-tiap SDP setelah penambahan Damped Filter juga mengalami penurunan dengan rata-rata penurunan sebesar 1.74%.
Implementasi Fuzzy Logic Controller Pada Filter Active Shunt Untuk Menanggulangi Thd (Total Harmonic Distortion) Sistem Kelistrikan RSUP Sanglah I Gede Anom Aditya Prawira; I Wayan Rinas; I Wayan Arta Wijaya
PROSIDING CSGTEIS 2013 CSGTEIS 2013
Publisher : PROSIDING CSGTEIS 2013

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak—Listrik dapat dikategorikan sebagai kebutuhan pokok, karena banyaknya pengoperasian peralatan listrik dalam kehidupan sehari-hari. Kualitas daya listrik perlu diperhatikan agar peralatan elektronika yang kita gunakan tidak mengalami kerugian. Faktor penyebab kualitas daya menurun salah satunya adalah penggunaan beban non-linier. Penggunaan beban non-linier tersebut mengakibatkan adanya distorsi pada gelombang fundamental 50 Hz atau yang dikenal dengan istilah Harmonisa. Salah satu sarana publik yang mempunyai nilai harmonisa yang tinggi karena pengoperasian beban non-linier yang banyak adalah RSUP Sanglah Denpasar. Penanggulangan harmonisa di RSUP Sanglah Denpasar dapat dilakukan dengan melakukan filterisasi harmonisa dengan implementasi fuzzy logic.Penelitian ini dilakukan dengan cara melakukan analisa perbandingan hasil pengurangan harmonisa yang didapatkan dengan cara penambahan filter harmonisa tanpa penggunaan fuzzy dan setelah penggunaan fuzzy pada filter, sehingga kita dapat mengetahui bagaimana kontribusi fuzzy tersebut dalam penggunaan filter agar dapat mengurangi harmonisa lebih baik, mengurangi switching pada inverter dan juga mencapai batas terendah harmonisa sesuai standar IEEE no 519 tahun 1992.Perbandingan yang telah dilakukan dalam penelitian ini menyatakan bahwa nilai harmonisa yang didapatkan setelah penggunaan fuzzy logic pada filter aktif memang mendapatkan nilai harmonisa terendah, dengan kata lain implementasi fuzzy logic dapat digunakan dalam proses penanggulangan harmonisa.Kata kunci: harmonisa, filter aktif, fuzzy logic, non-linier.
Analysis of the Increase of Transformer Power Losses due to the Operation of Unbalanced Nonlinier Loads I Wayan Rinas; I Made Suartika; Anak Agung Maharta Pemayun
Journal of Electrical, Electronics and Informatics Vol 2 No 2 (2018): JEEI (August 2018)
Publisher : Institute for Research and Community Services Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JEEI.2018.v02.i02.p04

Abstract

Non-linear loads are the source of harmonic current for electric utilities. The high level of harmonics greatly affects the increase of losses of electrical power (losses). The quality of electric power is determined by the parameters of power losses that occur in the transformer due to harmonic distortion. In this research will be analyzed THD from result of measurement and simulation in accordance with IEEE 519-2014 standard, power loss analysis on transformer before and after. Harmonics, the impact is increased due to unbalanced linear currents.
Operation of LED Light as Emergency Lighting Resource DC with Charger Control Based Arduino Uno ATmega I Wayan Rinas; I Made Suartika; Anak Agung Maharta Pemayun; I G. A. P. Raka Agung
Journal of Electrical, Electronics and Informatics Vol 1 No 2 (2017): JEEI (September 2017)
Publisher : Institute for Research and Community Services Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JEEI.2017.v01.i02.p04

Abstract

Lighting is very important to support the activities of human life. To maintain the continuity of lighting can use power source from genset or battery. Now many manufactured LED (light emitting diode) bulb type which is energy saving with life time up to 50.000 hours. LEDs of this type can be operated with AC and DC current. The design control charger based Arduino Uno ATmega micro controller is used as a control system for charging and turning on LED lights. In this research the measurement of light intensity is done at 220 volt AC as reference, then measured the intensity of light for operation on some variation of DC voltage. The measurement results at DC voltage, LED Osram can be operated at 115 volt DC has reached the same light intensity with 220 volt AC. This selection aims to reduce the amount of battery usage as a DC power source.
Implementation of Data Warehouse in Human Resource Information System Using SEM-GeSCA Muhammad Anshari; I Putu Suryadharma; I Wayan Rinas
International Journal of Engineering and Emerging Technology Vol 2 No 1 (2017): January - June
Publisher : Doctorate Program of Engineering Science, Faculty of Engineering, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Today, the changing nature of work and organization that occurs is quite high, causing the organization to be under pressure to adapt to changing circumstances. Work becomes more dynamic, making proactive behavior seen as a critical determinant of an organization's success. The purpose of this study was to identify the effect of HR practices on proactive behavior, as well as the role of mediation of work attachment to the relationship. Hypothesis testing using Generalized Structured Component Analysis model. From the test results found that the attachment of work plays a role in mediating the influence of work attachment to partial mediation behavior (Partial mediation). Limitations This study is using cross sectional data, a specific type of company and does not use data discriminately. This study uses dimensional integration to test proactive behavior that is directly influenced by HR practices and indirectly mediated by work attachment.
Design and Analysis of Online Shop Display Based on Augmented Reality Technology Adi Panca Saputra; Komang Budiarta; Wayan Rinas
International Journal of Engineering and Emerging Technology Vol 1 No 1 (2016): July - December
Publisher : Doctorate Program of Engineering Science, Faculty of Engineering, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

With the rapid development of e-commerce, more and more products sold over the internet. But online shopping site is still using the traditional 2D animation, images and text information for displaying their products that cannot meet the needs of today's consumers to understand the product. Based on an analysis of display technology e-commerce systems that exist, this paper studied the virtual product display technology based on augmented reality and is valid for online display prototype system for watches. This technology can be used in e-commerce as well. This can reinforce the traditional view, improve the consumer shopping experience and increase consumer desire to buy something, and eventually bring good benefits to the customer.
Decision Support System Terms of Credit Loans using Analytical Hierarchy Process Method (AHP) (Study Case: LPD Temesi Village) Dewa Ayu Putri Wulandari; Agus Anwar Eka Wahyudi; I Wayan Rinas
International Journal of Engineering and Emerging Technology Vol 2 No 2 (2017): July - December
Publisher : Doctorate Program of Engineering Science, Faculty of Engineering, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

the credit distribution is one of product of crediting of foundation that very helping for the citizens in increasing the economic. Credit matter foundation is one of institution citizen in which focusing economic field villagers that have functions shelter and help people of village dealing the financial. Being the institution of credit matter in villages the citizen can propose or ask loan credit of money with keep showing some criterion that as way in requirement of propose the credit. To make easier selective process and to achieve the result of objective score so it is needed a supporting system in taking decision where it can help to take decision. The steps of analytical hierarchy process (AHP) namely the making of matrix comparison couple criteria by using scale of AHP, determine comparison matrix, determine the value Eigen vector, determine the maximum of Eigen score, determine the consistence index score and ratio, and doing the normalization the value of score Eigen vector. The next, the heavy of score analytical hierarchy process will be timed with the heavy that having given by the taker decision, where the final score is total value that determining who is the candidate of customer who have rightful authority receiving the loan credit.
ANALISIS PENGGUNAAN FILTER AKTIF SHUNT UNTUK MENANGGULANGI THD DI RSUP SANGLAH I Wayan Rinas; Antonius Ibi Weking
Jurnal Teknologi Elektro Vol 8 No 2 (2009): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Program Studi Magister Teknik Elektro Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Rumah Sakit Umum Pusat Sanglah (RSUP) memiliki tingkat THD (Total Harmonics Distortion)  arus yang tidak sesuai dengan standar IEEE 159-1992. THD arus yang berlebih dapat menyebabkan berbagai kekurangan. Untuk mengatasi masalah ini digunakan filter aktif shunt berbasis inverter. Dalam penelitian ini dilakukan simulasi penggunaan filter aktif menggunakan sofware simulink MATLAB 7.0.4 Hasil analisis menunjukan pemasangan filter aktif menyebabkan terjadi penurunan kandungan THD arus dan THD tegangan pada feeder yang bermasalah. Kandungan THD arus dan THD tegangan telah sesuai dengan IEEE 152-1992. Daya distorsi harmonisa pada sistem mengalami penurunan dan terjadi peningkatan faktor daya mendekati unity power factor pada feeder.
Analisis Penggunaan Filter Damped untuk Mereduksi Total Harmonic Distortion (THD) di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Klungkung I Kadek Arya Wiguna; I Wayan Rinas; I Wayan Arta Wijaya
Jurnal Teknologi Elektro Vol 17 No 2 (2018): (May - Agustus) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Program Studi Magister Teknik Elektro Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/MITE.2018.v17i02.P01

Abstract

Pengoperasian beban non linier merupakan penyebab timbulnya harmonisa. Tingkat distorsi atau disebut Total Harmonic Distortion (THD) yang tinggi berpotensi menurunkan kualitas energi listrik yang disalurkan. Dalam penelitian ini dilakukan pengukuran THD pada tiap Sub Distribution Panel (SDP) di RSUD Klungkung. Hasil pengukuran awal menunjukkan nilai THDI tertinggi terdapat pada SDP P.AC sebesar 45,73% dan terendah pada SDP UGD sebesar 3,93%. Sedangkan nilai THDV hasil pengukuran awal rata-rata sebesar 5,3%. Standar yang dijadikan acuan adalah IEEE Standard 519-2014, dimana batas standar THDI adalah 8,0%, dan batas standar THDV adalah 8,0%. Nilai THD yang melewati standar dianalisis dan disimulasikan pada perangkat lunak ETAP dengan penambahan Damped Filter untuk mereduksi nilai THD yang melewati standar. Berdasarkan hasil simulasi setelah penambahan Damped Filter, nilai THDI mengalami penurunan di tiap-tiap SDP. Namun hanya beberapa SDP dengan kandungan THDI yang sesuai dengan standar. Penurunan THDI tertinggi terdapat pada SDP P.AC sebesar 10,63%, dan penurunan terendah terdapat pada SDP IPSRS sebesar 2%. Nilai THDV pada tiap-tiap SDP setelah penambahan Damped Filter juga mengalami penurunan dengan rata-rata penurunan sebesar 1.74%.
Simulasi Penentuan Penempatan Filter Aktif Shunt Untuk Mendapatkan Distorsi Daya Yang Terkecil Di Blue Point Bay Villa & Spa Antonius Ibi Weking; I Wayan Rinas; AK Suwardana
Jurnal Teknologi Elektro Vol 12 No 2 (2013): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Program Studi Magister Teknik Elektro Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengoperasian beban-beban nonlinear dapat menimbulkan distorsi harmonisa dalam bentuk gelombang tegangan dan arus yang mengakibatkan kondisi sistem kelistrikan tidak normal. Blue Point Bay Villa & Spa memiliki kandungan harmonisa yang tidak sesuai dengan standar IEEE 519-1992. Kandungan THD (Total Harmonics Distortion) arus yang berlebih dapat menyebabkan kualitas daya sistem menjadi lebih buruk, sehingga menyebabkan faktor daya sistem menjadi lebih rendah. Filter aktif shunt berbasis inverter yang bertujuan untuk meredam harmonisa yang muncul. Dalam penelitian ini dilakukan simulasi penggunaan filter aktif menggunakan sofware simulink MATLAB, pengelompokkan jenis beban nonlinear, perhitungan daya aktif (P) dan arus beban (IL), simulasi pada sistem sebelum dan sesudah penggunaan filter aktif, analisis daya distorsi (D), analisis THD hasil simulasi sesuai dengan IEEE 519-1992 yang ditentukan dan analisis penempatan filter aktif shunt yang tepat untuk menekan distorsi daya. Hasil analisis menunjukkan pemasangan filter aktif menyebabkan kandungan THD arus dan tegangan telah sesuai dengan IEEE 519-1992 yang ditentukan. Daya distorsi harmonisa pada sistem mengalami penurunan dan terjadi peningkatan faktor daya mendekati unity power factor pada feeder. Penempatan filter aktif shunt yang baik untuk menurunkan THD dan distorsi daya yaitu pada SDP 2 MDP 2 yaitu 7.551,23 VA.