Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), NON PERFORMING LOAN (NPL), PRODUK DOMESTIK BRUTO (PDB), DAN RETURN ON ASSET (ROA) TERHADAP PENYALURAN KREDIT PERBANKAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013 - 2015) ., I Gede Andi Suta Darmawan; ., Made Arie Wahyuni, S.E.; ., Anantawikrama Tungga Atmadja,SE,Ak.,M.
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 8, No 2 (2017):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.10393

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Produk Domestik Bruto (PDB), dan Return On Asset (ROA) terhadap penyaluran kredit pada perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI. Sampel penelitian berjumlah 28 perusahaan perbankan, yang ditentukan dengan metode purposive sampling. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan tahunan perusahaan perbankan periode tahun 2013-2015. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda dengan bantuan program SPSS versi 20.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Capital Adequacy Ratio (CAR) berpengaruh negatif dan signifikan terhadap penyaluran kredit; (2) Non Performing Loan (NPL) berpengaruh negatif dan signifikan terhadap penyaluran kredit; (3) Produk Domestik Bruto (PDB) berpengaruh positif dan signifikan terhadap penyaluran kredit; (4) Return On Asset (ROA) berpengaruh positif dan signifikan terhadap penyaluran kredit; (5) Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Produk Domestik Bruto (PDB), dan Return On Asset (ROA) secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap penyaluran kredit.Kata Kunci : CAR, NPL, PDB, ROA, dan penyaluran kredit. This study aimed at knowing the effect of Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Gross Domestic Product (GDP), and Return On Asset (ROA) on credit distribution of banking companies listed in Indonesia Stock Exchange (BEI). The sample of this research was 28 banking companies determined by purposive sampling method. The type of data used was secondary data in the form of annual reports of banking companies for the period of 2013-2015. The data analysis technique used was multiple linear regression analysis with a help of SPSS program version 20.0. The result showed that: (1) Capital Adequacy Ratio (CAR) had a negative and significant effect on credit distribution; (2) Non Performing Loan (NPL) had a negative and significant effect on credit distribution; (3) Gross Domestic Product (GDP) had a positive and significant effect on credit distribution; (4) Return On Assets (ROA) had a positive and significant effect on credit distribution; (5) Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Gross Domestic Product (GDP), and Return On Asset (ROA) simultaneously had a positive and significant effect on credit distribution.keyword : CAR, NPL, GDP, ROA, and credit distribution.
PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, PENGUNGKAPAN SUKARELA, MANAJEMEN LABA DAN BETA SAHAM TERHADAP COST OF EQUITY CAPITAL (Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI Tahun 2013-2015) ., Luh Putu Kartika Sari Dewi; ., Made Arie Wahyuni, S.E.; ., Dr. Edy Sujana,SE,Msi,AK
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 7, No 1 (2017):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v7i1.9385

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh asimetri informasi, pengungkapan sukarela, manajemen laba dan beta saham terhadap cost of equity capital. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder yang diperoleh dari Bursa Efek Indonesia. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2013-2015. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini dipilih berdasarkan metode purposive sampling, yaitu 32 perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2013-2015. Teknik analisis data yang digunakan yaitu regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Asimetri informasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap cost of equity capital, 2) Pengungkapan sukarela berpengaruh negatif dan signifikan terhadap cost of equity capital, 3) Manajemen laba berpengaruh positif dan signifikan terhadap cost of equity capital, 4) Beta saham berpengaruh positif dan signifikan terhadap cost of equity capital, 5) Variabel asimetri informasi, pengungkapan sukarela, manajemen laba dan beta saham secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap cost of equity capital. Kata Kunci : Cost Of Equity Capital, Asimetri Informasi, Pengungkapan Sukarela, Manajemen Laba, dan Beta Saham This study was aimed at testing the effect of information asymmetry, voluntary disclosure, profit management and Beta share on cost of equity capital. This study was a quantitative research that used secondary data obtained from Indonesia Stock Exchange in 2013 -2015. The sample used in this study were selected by using purposive sampling technique, i.e. 32 banking corporations which are registered in Indonesia Stock Exchange in 2013- 2015. The study used multiple linear regression to analyze the data. The results showed that 1) information asymmetry has a positive and significant effect on cost of equity capital, 2) voluntary disclosure has a negative and significant effect on cost of equity capital, 3) profit management has a positive and significant effect on cost of equity capital, 4) Beta share has a positive and significant effect on cost of equity capital, 5) the variables of information asymmetry, voluntary disclosure, profit management and Beta share simultaneously have a positive and significant effect on cost of equity capital.keyword : Cost of Equity Capital, Information Asymmetry, Voluntary Disclosure, Profit Management, and Beta Share
PENGARUH PENERAPAN E-SYSTEM PERPAJAKAN TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DALAM MEMBAYAR PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK (KPP) PRATAMA SINGARAJA ., Luh Putu Kania Asri Wahyuni Pratami; ., Ni Luh Gede Erni Sulindawati, SE. Ak,M; ., Made Arie Wahyuni, S.E.
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 7, No 1 (2017):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v7i1.9462

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh dari penerapan e-system (e-registration, e-filling, e-SPT dan e-billing) perpajakan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi dalam membayar pajak. Lokasi penelitian dilakukan di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Singaraja. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan sumber data primer. Data primer yang digunakan berupa penyebaran kuesioner sebanyak 100 wajib pajak orang pribadi sebagai responden Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah sampling incidental . Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan program SPSS 17.0 for windows Hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa, penerapan e-Registration berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi, penerapan e-Filling berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi, penerapan e-SPT berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi, penerapan e-Billing berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi. Sedangkan hasil penelitian secara simultan menunjukkan bahwa penerapan seluruh e-system berpengaruh positif terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi. Kata Kunci : Kata Kunci: e-Registration, e-Filling, e-SPT, e-Billing, Kepatuhan This research was conducted to find out the effect of the implementation of e-taxation system (e-registration, e-filling, e-SPT, e-billing) on the fidelity level of individual taxpayers in paying taxes. The research was conducted at KPP Pratama (Tax Office) Singaraja. This research was a quantitative research using primary data. The data was collected through distributing questionnaires to 100 taxpayers as respondents. The sampling technique applied in this research was incidental sampling. The technique of data analysis applied was double linear regression analysis assisted by SPSS 17.0 for windows program. The results of the analysis showed that partially the implementation of e-Registration had positive and significant effect on the fidelity level of individual taxpayers, the implementation of e-Filling had positive and significant effect on the fidelity level of the individual taxpayers, the implementation of e-SPT had positive and significant effect on the fidelity level of the individual taxpayers, the implementation of e-Billing had positive and significant effect on the fidelity level of the individual taxpayers. The results of the analysis also showed that simultaneously the implementation of the entire e-system had positive effect on the fidelity level of the individual taxpayers. keyword : Key words: e-Registration, e-Filling, e-SPT, e-Billing, Fidelity
PENGARUH PERSEPSI WAJIB PAJAK UMKM ATAS PEMBERLAKUAN PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 23 TAHUN 2018 DAN PENGETAHUAN PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN PERPAJAKAN Angesti, Ni Kadek Dwi; Wahyuni, Made Arie; Yasa, I Nyoman Putra
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 9, No 1 (2018)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v9i1.20439

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh persepsi Wajib Pajak UMKM atas pemberlakuan PP No 23 Tahun 2018 dan pengetahuan perpajakan terhadap kepatuhan perpajakan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Data penelitian diperoleh dari penyebaran kuesioner. Persepsi UMKM dianalisis berdasarkan asas-asas pemungutan pajak yaitu Convenience, Efficiency, Certainty, dan Equality. Pengetahuan perpajakan UMKM dianalisis berdasarkan pemahaman atas ketentuan perpajakan, cara menghitung, membayar, dan melaporkan pajak.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi Wajib Pajak UMKM atas pemberlakuan PP No 23 Tahun 2018 dan pengetahuan perpajakan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan perpajakan. Wajib Pajak UMKM merasa penerapan PP No 23 Tahun 2018 ini memberikan kemudahan sehingga kepatuhan perpajakannya semakin meningkat.
PENGARUH KETERLAMBATAN PELAPORAN KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM DAN PROFITABILITAS PERUSAHAAN(Studi Kasus Pada Perusahaan Yang Terlambat Menyampaikan Laporan Keuangan di Bursa Efek Indonesia tahun 2014 Hingga 2016) ., KADEK SUTRISNA; ., I Gusti Ayu Purnamawati, S.E., M.Si. Ak.; ., Made Arie Wahyuni, S.E., M.Si.
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 8, No 2 (2017):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.14507

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh keterlambatan pelaporan keuangan (DER) terhadap harga saham dan profitabilitas (ROI, ROE dan EPS). Subyek dalam penelitian ini adalah perusahaan terbuka (tbk) yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014 hingga 2016, dari jumlah populasi perusahaan terbuka (tbk) yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) sejumlah 555 (lima ratus lima puluh lima) perusahaan, diperoleh sampel perusahaan sebanyak 34 (tiga puluh empat) perusahaan dengan menggunakan teknik purposive sampling. Data diperoleh dari web IDX (Indonesia Stock Exchange), yahoo!Finance, kompas dan bisnisinvestasi, dianalisis dengan analisis Deskriptif dan analisis jalur dengan bantuan program SPSS (Statistical Package for the Social Sciens). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Keterlambatan pelaporan keuangan (DER) secara parsial (sendiri) mempengaruhi profitabilitas (ROI, ROE dan EPS), (2) Keterlambatan pelaporan keuangan (DER) secara parsial (sendiri) tidak mempengaruhi harga saham, (3) Profitabilitas (ROI, ROE dan EPS) dan harga saham secara simultan (bersama-sama) dipengaruhi oleh DER. Kata Kunci : DER, ROI, ROE, EPS dan Harga saham This study aims to determine the effect of financial reporting delay (DER) on stock prices and profitability (ROI, ROE and EPS). The subjects in this study are listed companies (tbk) listed on the Indonesia Stock Exchange (BEI) period 2014 to 2016, from the total number of open company (tbk) listed in the Indonesia Stock Exchange (BEI) of 555 (five hundred fifty five) company as many as 34 (thirty four) companies by using purposive sampling technique. Data obtained from the web IDX (Indonesia Stock Exchange), yahoo! Finance, compass and business investment, analyzed by descriptive analysis and path analysis with the help of SPSS (Statistical Package for the Social Sciens) program. The results of this study indicate that (1) Financial reporting delay (DER) partially affects profitability (ROI, ROE and EPS), (2) The partial financial reporting delay (DER) does not affect stock price, (3) ) Profitability (ROI, ROE and EPS) and stock prices simultaneously (collectively) are affected by DER.keyword : DER, ROI, ROE, EPS and Stock Prices
PENGARUH ENVIRONMENTAL PERFORMANCE, SOCIAL PERFORMANCE DAN PENERAPAN CARBON MANAGEMENT ACCOUNTING TERHADAP INDEKS HARGA SAHAM (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur dan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2017) Arya Teja, I Gusti Made Agung; Wahyuni, Made Arie
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 9, No 3 (2018)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v9i3.20444

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh enviromental performance, social performance, dan carbon management accounting secara parsial terhadap indeks harga saham pada perusahaan manufaktur dan pertambangan yang listing di BEI periode 2015-2017. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 14 perusahaan manufaktur dan pertambangan yang listing di BEI periode 2015-2017. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Pengumpulan data dilakukan dengan metode studi dokumentasi berupa laporan tahunan dan laporan keberlanjutan yang diperoleh secara tidak langsung melalui perantara atau media internet. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda yang diolah dengan menggunakan program SPSS 20.0 for Windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) enviromental performance berpengaruh positif dan signifikan terhadap indeks harga saham; (2) social performance berpengaruh positif dan signifikan terhadap indeks harga saham; (3) carbon management accounting berpengaruh positif dan signifikan terhadap indeks harga saham. Kata kunci: carbon management accounting, enviromental performance, indeks harga saham, social performance.
PENGARUH SELF ASSESSMENT, TINGKAT PENGETAHUAN PERPAJAKAN, TINGKAT PENDAPATAN, SANKSI PAJAK, PERSEPSI WAJIB PAJAK TENTANG SISTEM PERPAJAKAN, DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPATUHAN MEMBAYAR PAJAK (Studi Kasus Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Singaraja) ., Gede Anton Mardiana; ., Made Arie Wahyuni, S.E.; ., Nyoman Trisna Herawati, SE.AK,M.Pd.
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 6, No 3 (2016):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v6i3.8982

Abstract

Kepatuhan membayar pajak di Indonesia hingga saat ini masih sangat rendah, hal ini ditunjukkan dengan masih sedikitnya wajib pajak orang pribadi dan wajib pajak badan yang terdaftar sebagai wajib pajak, serta sedikitnya wajib pajak yang terdaftar yang melaporkan kewajiban perpajakannya. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh self assessment, tingkat pengetahuan, tingkat penghasilan, sanksi pajak, tingkat pelayanan perpajakan, dan persepsi wajib pajak terhadap Kepatuhan Membayar Pajak pada Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Singaraja. Penelitian ini merupakan penelitian survei langsung, yaitu penelitian dimana informasi dikumpulkan dari responden dengan menggunakan kuesioner. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer, Sumber data primer dalam penelitian ini diperoleh langsung dari para wajib pajak orang pribadi di daerah Singaraja. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan rumus Slovin. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 100 sampel. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan metode analisis regresi berganda dengan menggunakan program SPSS versi 19.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial variabel Self Assessment System, tingkat pengetahuan perpajakan, tingkat pendapatan, sanksi pajak, persepsi wajib pajak tentang system perpajakan, dan kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak. Secara simultan variabel Self Assessment System, tingkat pengetahuan perpajakan, tingkat pendapatan, sanksi pajak, persepsi wajib pajak tentang system perpajakan, dan kualitas pelayanan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak. Kata Kunci : Kepatuhan Membayar Pajak Compliance pay taxes in Indonesia is still very low, this is indicated by the small number of individual taxpayers and the taxpayer is registered as a taxpayer, as well as at least registered taxpayers who report their tax liability. Therefore, this study aimed to investigate the effect of self-assessment, the level of knowledge, level of income, tax penalties, the level of taxation services, and the perception of taxpayers towards compliance Paying Taxes on individual taxpayer in the Tax Office Pratama Singaraja. This study is a direct survey, the research for which the information was collected from respondents using a questionnaire. Data used in this study are primary data, primary data source in this study was obtained directly from the individual taxpayers in the area of Singaraja. The sampling technique in this study using a formula Slovin. The sample used in this study of 100 samples. The data in this study using multiple regression analysis using SPSS version 19.0. The results of this study indicate that in partial Self Assessment System, the knowledge level of taxation, income level, tax penalties, a taxpayer perceptions about taxation system, and the quality of service significantly influence taxpayer compliance in paying taxes. Simultaneously variable Self Assessment System, the knowledge level of taxation, income level, tax penalties, a taxpayer perceptions about taxation system, and service quality has a significant impact on tax compliance in paying taxes. keyword : Compliance Paying Taxes
PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PERSEDIAAN BERBASIS KOMPUTER TERHADAP PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PERSEDIAAN BARANG DAGANGAN (Studi Kasus Pada UD. Pindang Panjul Segara, Banjar Yeh Gangga, Desa Sudimara, Kecamatan/Kabupaten Tabanan ) ., Ni Luh Gede Sulisnayanti; ., Made Arie Wahyuni, S.E., M.Si.; ., I Putu Julianto, SE., M.Si., Ak.
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 8, No 2 (2017):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13488

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) cara membuat sistem yang dapat digunakan pada perencanaan dan pengendalian persediaan UD Pindang Panjul Segara, (2) apakah penerapan Sistem Informasi Akuntansi Persediaan dapat lebih efektif dan efisien jika diterapkan pada UD. Pindang Panjul Segara, dan (3)bagaimana Sistem Informasi Akuntansi Persediaan dapat menentukan perencanaan dan pengendalian persediaan barang dagangan menjadi lebih efisien. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Data dikumpulkan dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Sistem informasi akuntansi persediaan yang dapat digunakan pada UD. Pindang Panjul Segara adalah berupa kartu penjualan, kartu pembelian dan kartu persediaan yang dibuat menggunakan 3 fungsi, yaitu fungsi penjumlahan (SUM); fungsi mengisi data tabel berdasarkan table array secara vertikal (VLOOKUP); dan fungsi menjumlahkan data atau nilai angka yang memenuhi kriteria tertentu (SUMIF). (2) Penerapan sistem informasi akuntansi persediaan berbasis komputer pada UD. Pindang Panjul Segara sudah efektif, dan dapat dibuktikan dari tersedianya informasi mengenai penjualan persediaan, pembelian persediaan dan mutasi persediaan tiap harinya yang dapat digunakan dalam proses perencanaan dan pengendalian persediaan. (3) Sistem informasi akuntansi persediaan dapat menentukan perencanaan dan pengendalian menjadi lebih efisien dapat dilihat dari kartu persediaan yang telah dibuat dengan menggunakan sistem dimana terkandung informasi bahwa perencanaan persediaan untuk satu minggu kedepan agar tidak dilakukan pembelian, sehingga persediaan yang terdapat dalam tempat penyimpanan (coldstorage) dapat menjadi terkendali.Kata Kunci : sistem informasi akuntansi, persediaan, perencanaan, pengendalian. This study aims to find out (1) how to create a system that can be used in planning and inventory control UD Pindang Panjul Segara, (2) whether the application of Inventory Accounting Information System can be more effective and efficient if applied to UD. Pindang Panjul Segara, and (3) how Inventory Accounting Information System can determine the planning and control of merchandise inventory to be more efficient. This research uses descriptive qualitative approach. Data were collected by interview, observation and documentation. The results showed that: (1) inventory accounting information system that can be used in UD. Pindang Panjul Segara is in the form of sales cards, purchase cards and inventory cards made using 3 functions, namely the sum function (SUM); function fill data table based on table array vertically (VLOOKUP); and function sums data or number values that meet certain criteria (SUMIF). (2) Application of computer-based inventory accounting information system at UD. Pindang Panjul Segara has been effective, and can be proved from the availability of information on inventory sales, inventory purchases and daily inventory mutations that can be used in the inventory planning and control process. (3) The inventory accounting information system can determine the planning and control to be more efficient can be seen from the inventory card that has been made using the system where contained information that the inventory planning for the next week in order not to be purchased, so that the inventory contained in the storage (coldstorage ) can become restrained.keyword : accounting information system, inventory, planning, controlling.
ANALISIS STRATEGI PENARIKAN KREDIT MACET SEBAGAI FAKTOR KUNCI BERDIRINYA KEMBALI LEMBAGA PERKREDITAN DESA (LPD) (Studi Kasus Pada LPD Desa Pakraman Tamblang, Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng) ., Kadek Payas Suputra; ., Made Arie Wahyuni, S.E.; ., Nyoman Trisna Herawati, SE.AK,M.Pd.
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 7, No 1 (2017):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v7i1.9380

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengevaluasi strategi penarikan kredit macet sebagai faktor kunci berdirinya kembali LPD Pakraman Tamblang. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif yang menekankan pada pemahaman mendalam dari peneliti terhadap sebuah kasus. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini analisis interaktif dengan tiga tahapan, yaitu: (1) reduksi data, (2) penyajian data, dan (3) menarik kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa strategi penarikan kredit macet yang digunakan LPD Desa Pakraman Tamblang ditempuh melalui jalur mediasi (non litigasi) dengan upaya restrukturisasi melalui strategi 3R (rescheduling, reconditioning, dan restructuring), yaitu dengan cara: (1) rescheduling dengan cara memberikan kompensasi waktu, yang artinya waktu kredit diperpanjang dengan membayar administrasi sehingga diberikan lagi jangka waktu untuk membayar hutangnya; (2) reconditioning dengan cara memberikan kebijaksanaan pembayaran pokok dan bunga angsuran kredit, yang seharusnya dalam ketentuan harus membayar pokok dan bunga, diberikan kebijaksanaan untuk membayar bunga saja terlebih dahulu atau nantinya membayar pokok lebih besar; (3) restructuring dengan cara meningkatkan kemampuan debitor dalam membayar pokok dan bunga jaminan melalui langkah kompensasi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.Kata Kunci : strategi penarikan kredit macet, lembaga perkreditan desa. This study was aimed at evaluating strategies to collect non-performing loans as the key factor in reestablishment of LPD Desa Pakraman Tamblang. This study was conducted by using qualitative method that stresses on the in-depth understanding of the researcher of a case. The data were analyzed by using interactive analysis with three stages: (1) data reduction, (2) data display, and (3) drawing a conclusion. The results showed that the strategies to collect non-performing loans used by LPD Desa Tamblang were through mediation channel (non-litigation) with the effort to restructure through 3R (rescheduling, reconditioning and restructuring). (1) Restructuring was done by giving time compensation, which means that the time of loan is extended by paying administration fee so that is given more time to pay the loan; (2) reconditioning by adopting a policy on the payment of principal and interest which according to the term and condition the debtor has to pay principal and interest, but the debtor can pay the interest only or later he or she has to pay a greater amount of principal, (3) restructuring by improving the ability of the debtor to pay principal and interest through compensation step/ according to the term and condition that prevail.keyword : strategy to collect non-performing loan, village credit institution.
DETERMINASI TRADER DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN ANALISIS TRADING DI PASAR VALAS (Study Kasus pada Grup Trader Olymp Trade Bitcoin Indonesia) Mandala, I Putu Wahyu; Wahyuni, Made Arie; Atmaja, Anantawikrama Tungga
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 10, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v10i1.20557

Abstract

Berinvestasi dalam pasar valas memang menguntungkan. Namun, tidak semua bisa memprediksi pergerakan harga dengan tepat pada saat trading. Sebagian besar trader gagal karena mereka berfokus pada analisis trading dan mengesampingkan faktor penting di luar analisis seperti money management dan manajemen psikologi.Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif fenomenologi dengan tujuan mengurangi munculnya fenomena trader gagal. Populasi penelitian adalah seluruh trader yang tergabung dalam grup trader OTBI yang tercatat pada tanggal 10 Oktober 2018. Sampel yang digunakan berjumlah 257 data responden. Sumber data penelitian yang digunakan yaitu data primer dari hasil wawancara dan penyebaran angket. Hasil angket diolah menggunakan aplikasi SPSS dengan uji regresi logistik berganda metode enter.Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel money management martingale dan anti-martingale memiliki pengaruh negatif terhadap analisis trading di pasar valas. Sedangkan money management Fixed Fractional Position Sizing (FFPS), manajemen psikologi internal trader, dan ekternal trader berpengaruh positif terhadap analisis trading di pasar valas.
Co-Authors ., A.A Yoga Mahadinata W.p ., Ade Diana Rosanty ., Ani Karoma ., Bucek Asa Prasista ., Dewa Ayu Vivi Apriliani ., Dimas Bayu Budi Raharja ., Dr. Anantawikrama Tungga Atmadja, S.E., ., Dr. Edy Sujana, S.E., M.Si.Ak. ., Elia Galuh Candraningtiyas ., Esy Noviantari ., Faozan Akbar ., Fitra Safitri ., Gd Agus Angga Wijaya ., Gede Adi Kusuma Wardana ., Gede Anton Mardiana ., Gede Doni Dharmawan ., Gede Erika Wijaya ., Gede Mandirta Tama ., Gede Teri Andika Yasa ., I Dewa Ayu Eka Septyastini ., I Dewa Ayu Manika s ., I Gede Andi Suta Darmawan ., I Gede Rudi Sutrisna ., I Gst Agung A Densi Wulandari ., I Gusti A. Arya Jayaningrat ., I Gusti Ayu Trisha Sulina ., I Kadek Dwi Gede Surya Widarta ., I Ketut Gede Wiguna Sastra ., I Ketut Yoni Mahadharma Isvara ., I MADE AGUS ARNADI ., I Made Indra Jaya ., I Made Juli Arta Yasa ., I Nyoman Widyantara ., I Pt.Andi Suarjaya Putra ., I WAYAN WIDIARTHA ., Kadek Adi Wira Darma ., Kadek Amerta Sedana ., KADEK BELLA YANTI ., Kadek Bily Jaya Ari ., Kadek Cintya Prasita ., Kadek Darianti ., Kadek David Warisando ., Kadek Diah Puspareni ., Kadek Irma Aryanita Putri ., Kadek Okik Indrawan ., Kadek Pande Astrawan ., Kadek Payas Suputra ., Kadek Septa Riadi ., KADEK SUTRISNA ., Kadek Yudha Sutardi ., Ketut Agus Ari Wiadnyana ., Ketut Durya Dewi ., Ketut Hary Juniawan ., Ketut Putriasih ., Ketut Utama Yasa ., Komang Adisanjaya ., Komang Ari Saputra ., Komang Leela Shanti Devy ., Komang Noviani ., Komang Satria Dharma Yuda ., Komang Sindy Pramesti ., Komang Tri Kartika Dewi ., Komang Yunita Sari ., LUH DE BUDIASIH ., Luh Ella Fajar Kulawangsa ., Luh Febri Indrayani ., Luh Putu Kania Asri Wahyuni Pratami ., Luh Putu Kartika Sari Dewi ., Luh Yeni Merta Sari ., MADE WAHYU PRAMITA ., Martin Sari Putra ., Ni Ayu Putu Uma Dewi ., Ni Kadek Diah Candra Kartika ., Ni Kadek Dwi Antari ., Ni Kadek Lisnawati ., Ni Kadek Siska Agusyani ., Ni Kadek Yuniari ., Ni Komang Nita Trisna Yani ., Ni Komang Yoni Rahayu ., Ni Luh Ayu Suaslioni ., Ni Luh Ayuasri Sulistyawati ., Ni Luh Cintya Sudarningsih ., Ni Luh Gede Sulisnayanti ., Ni Luh Putu Ayu Diah Puspayanthi ., Ni Luh Putu Ayu Lastri Pramiswari ., NI MADE DWI ARTINI ., Ni Made Dwitia Martini Dewi ., Ni Made Gita Chintyana ., Ni Made Marlila Rilantini ., Ni Made Masri Wulandari ., Ni Made Mukti Nurwahyuni ., Ni Made Natallina Kusumayani ., Ni Made Noviana Chintya Devi ., Ni Made Oka Tyastiari ., Ni Made Sari ., Ni Made Sri Lestari ., Ni Made Tri Yuni Hartati ., Ni Made Yuli Sawitri ., Ni Nengah Deti ., Ni Nengah Suci Arjani ., NI NY AYU BUDIANTARI ., Ni Nyoman Dhiras Hardyanti ., Ni Putu Amelia Santi Dewi ., NI PUTU AYU ASTITI SARI ., Ni Putu Ayu Primayanti ., Ni Putu Debby Widyantari ., NI PUTU PRADNYA D ., Ni Putu Wira Ayu Pradnyani ., Nyoman Ayu Mahendra Dewi ., Nyoman Indrawan ., Nyoman Kiki Cempaka Dewi ., Nyoman Meji Ratnasari ., Nyoman Rika Jayanti ., Pande Md. Buana Widananta ., Putu Adhitya Hari Wiguna ., Putu Agus Surya Permana ., PUTU CANDRA ARDIANA PUTRA ., Putu Desy Liantini ., Putu Feny Kharisma Dewi ., Putu Ivania Cecilia ., Putu Megi Arimbawa ., Putu Meila Pratiwi ., Putu Pratiwi Warapsari ., Putu Sariani ., Putu Sukma Kurniawan, S.T., M.A. ., Putu Wirma Yanti ., Shanti Widianing s ., Theresa Zerlina ., Wahyu Dwi Prasojo ., Wiwik Lepang Kristiana A.A Yoga Mahadinata W.p . Ade Diana Rosanty . Agustina, Luh Putu Mia Alfina Yanti, Ni Ketut Irna Anantawikrama Tungga Atmadja,SE,Ak.,M. . Anantawikrama Tungga Atmaja Anantawikrama Tungga Atmaja Andika Surya Pratama Angelina, Kadek Chintya Angesti, Ni Kadek Dwi Ani Karoma . Anjani, Ni Putu Petty Ariestina, Desak Made Rieska Armelia, Putu Ayu Arta, Komang Susila Ary Apriliana Dewi Arya Teja, I Gusti Made Agung Atmaja, Anantawikrama Tungga Atmaja, I Nyoman Satria Wira Ayu Astini, Ni Komang Ayu Trisna Devilaksmi Bucek Asa Prasista . Budi Setiawan, Ketut Rian Budi, Kadek Setia Darmasari, Luh Budi Datu, Laurencia Agatha Desak Made Rieska Ariestina Desak Putu Pratiwi Desak Putu Putri Maryastini Devilaksmi, Ayu Trisna Dewa Ayu Vivi Apriliani . Dewi, Ary Apriliana Dewi, Gusti Ayu Ketut Rencana Sari Dewi, Nyoman Aprilia Kartika Dewi, Putu Citra Puspita Dewi, Putu Eka Dianita Marvilianti Dewi, Putu Satcitananda Diantari, Pande Putu Maesiya Diantriasih, Ni Komang Dimas Bayu Budi Raharja . Dr. Anantawikrama Tungga Atmadja, S.E., . Dr. Edy Sujana, S.E., M.Si.Ak. . Dr. Edy Sujana,SE,Msi,AK . Edy Sujana Elia Galuh Candraningtiyas . Erawan, Putu Rahadi Esy Noviantari . Faozan Akbar . Fitra Safitri . Gd Agus Angga Wijaya . Gede Adi Kusuma Wardana . Gede Adi Yuniarta Gede Adi Yuniarta, S.E.Ak, M.Si. . Gede Adi Yuniarta, SE.AK . Gede Anton Mardiana . Gede Doni Dharmawan . Gede Erika Wijaya . Gede Mandirta Tama . Gede Teri Andika Yasa . Gusti Ayu Ketut Rencana Sari Dewi Gusti Ayu Ketut Rencana Sari Dewi Gusti Ayu Mega Surya Putri . Gusti Ayu Wulandita Yuliawati I Dewa Ayu Eka Septyastini . I Dewa Ayu Manika s . I Gede Agus Pertama Yudantara I Gede Andi Suta Darmawan . I Gede Rudi Sutrisna . I Gst Agung A Densi Wulandari . I Gusti A. Arya Jayaningrat . I Gusti Ayu Purnamawati I Gusti Ayu Purnawati I Gusti Ayu Trisha Sulina . I Gusti Made Agung Arya Teja I Kadek Dwi Gede Surya Widarta . I Ketut Gede Wiguna Sastra . I Ketut Yoni Mahadharma Isvara . I MADE AGUS ARNADI . I Made Indra Jaya . I Made Juli Arta Yasa . I Nyoman Putra Yasa I Nyoman Widyantara . I Pt.Andi Suarjaya Putra . I Putu Ananda Citra I Putu Gede Diatmika I Putu Hendra Martadinata . I Putu Julianto I Putu Wahyu Mandala I WAYAN WIDIARTHA . intan handayani Kadek Adi Wira Darma . KADEK ALDI Kadek Amerta Sedana . Kadek Ayu Monica Pastika Putri KADEK BELLA YANTI . Kadek Bily Jaya Ari . Kadek Cintya Prasita . Kadek Darianti . Kadek David Warisando . Kadek Desi Rukmana Sari Kadek Diah Puspareni . Kadek Ditha Handayani Kadek Indra Dwi Priyanto Kadek Irma Aryanita Putri . Kadek Okik Indrawan . Kadek Pande Astrawan . Kadek Payas Suputra . Kadek Septa Riadi . Kadek Setia Budi KADEK SUTRISNA . Kadek Yudha Sutardi . Ketut Agus Ari Wiadnyana . Ketut Durya Dewi . Ketut Hary Juniawan . Ketut Putriasih . Ketut Rian Budi Setiawan Ketut Utama Yasa . Kintan Fabella Mutia Komang Adisanjaya . Komang Ari Saputra . Komang Dinda Pramesti Komang Leela Shanti Devy . Komang Noviani . Komang Pande Rita Septiani Komang Riska Pratiwi Komang Satria Dharma Yuda . Komang Sindy Pramesti . Komang Susila Arta Komang Tri Kartika Dewi . Komang Widiartini Komang Yunita Sari . Kurniawa, Putu Sukma Laurencia Agatha Datu Lisa Yanti, Ni Putu Lucy Sri Musmini Luh Budi Darmasari LUH DE BUDIASIH . Luh Ella Fajar Kulawangsa . Luh Febri Indrayani . Luh Gede Kusuma Dewi Luh Mulyani Luh Putu Kania Asri Wahyuni Pratami . Luh Putu Kartika Sari Dewi . Luh Putu Suryantini Luh Yeni Merta Sari . M.Pd. S.Pd. Luh Indrayani . Made Adi Wiadnyana Made Aristia Prayudi MADE WAHYU PRAMITA . Mandala, I Putu Wahyu MARSINI, NI LUH YENI Martika Cahayani Martin Sari Putra . Mayasari, Ni Made Dwi Ariani Mulyani, Luh Mutia, Kintan Fabella Ni Ayu Putu Uma Dewi . Ni Kadek Diah Candra Kartika . Ni Kadek Dwi Angesti Ni Kadek Dwi Antari . Ni Kadek Lisnawati . Ni Kadek Sinarwati Ni Kadek Siska Agusyani . Ni Kadek Umi Sawitri Ni Kadek Yeni Purnami Ni Kadek Yuniari . Ni Ketut Rasmini Ni Komang Diantriasih Ni Komang Mita Audita Pratana Riandika Ni Komang Nita Trisna Yani . Ni Komang Yoni Rahayu . Ni Luh Ayu Suaslioni . Ni Luh Ayuasri Sulistyawati . Ni Luh Cintya Sudarningsih . Ni Luh Gede Erni Sulindawati Ni Luh Gede Sulisnayanti . Ni Luh Putu Ayu Diah Puspayanthi . Ni Luh Putu Ayu Indrawati Putri Ni Luh Putu Ayu Lastri Pramiswari . Ni Luh Yeni Marsini NI MADE DWI ARTINI . Ni Made Dwitia Martini Dewi . Ni Made Gita Chintyana . Ni Made Marlila Rilantini . Ni Made Masri Wulandari . Ni Made Mukti Nurwahyuni . Ni Made Natallina Kusumayani . Ni Made Noviana Chintya Devi . Ni Made Oka Tyastiari . Ni Made Sari . Ni Made Sri Lestari . Ni Made Tri Yuni Hartati . Ni Made Yuli Sawitri . Ni Made Yulianingsih Ni Nengah Deti . Ni Nengah Meri Angga Satwika Ni Nengah Suci Arjani . NI NY AYU BUDIANTARI . Ni Nyoman Dhiras Hardyanti . Ni Putu Amelia Santi Dewi . NI PUTU AYU ASTITI SARI . Ni Putu Ayu Primayanti . Ni Putu Debby Widyantari . Ni Putu Emy Suryandari Ni Putu Petty Anjani NI PUTU PRADNYA D . Ni Putu Sri Pristya Depi Ni Putu Sriasih Ni Putu Wira Ayu Pradnyani . Ni Wayan Ekayanti Ni Wayan Ekayanti . Ni Wayan Wangi Sumariani Novalia, Putri Nyoman Ayu Mahendra Dewi . Nyoman Indrawan . Nyoman Kiki Cempaka Dewi . Nyoman Meji Ratnasari . Nyoman Rika Jayanti . Nyoman Suadnyana Pasek, Nyoman Suadnyana Nyoman Trisna Herawati Padmanthari, Ni Putu Vinandhita Devishya Putri Dimahi Pande Md. Buana Widananta . Pastika Putri, Kadek Ayu Monica Pratama, Andika Surya Pratiwi, Desak Putu PRIYANTO, KADEK INDRA DWI Purnami, Ni Kadek Yeni Purnawati, I Gusti Ayu Putri Maryastini, Desak Putu Putri Novalia Putri, Ni Putu Ratih Nirmala Putu Adhitya Hari Wiguna . Putu Agus Surya Permana . Putu Ayu Armelia PUTU CANDRA ARDIANA PUTRA . Putu Citra Puspita Dewi Putu Desy Liantini . Putu Feny Kharisma Dewi . Putu Indra Christiawan Putu Ivania Cecilia . Putu Megi Arimbawa . Putu Meila Pratiwi . Putu Pratiwi Warapsari . Putu Rahadi Erawan Putu Sariani . Putu Satcitananda Dewi Putu Sukma Kurniawa Putu Sukma Kurniawan Putu Sukma Kurniawan, S.T., M.A. . Putu Wirma Yanti . Saputra, I Kadek Purnawan Adi Sari, Ayu Putu Amrita Satwika, Ni Nengah Meri Angga Sawitri, Ni Kadek Umi Selfi Nurlita . Shanti Widianing s . SRIASIH, NI PUTU Suryandari, Ni Putu Emy Suryantini, Luh Putu Theresa Zerlina . Wahyu Dwi Prasojo . Widiantari, Ni Kadek Widiartini, Komang Widya Kumalasari Wirasmini, Tri Candra Martyana Wiwik Lepang Kristiana . Wulandita Yuliawati, Gusti Ayu Yuli Wahyuni, Ni Made