Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Nauli

Pelatihan Penggunaan Tool Memanajemen Pemfilteran Konten Memblokir Akses Ke Web Dengan Cleanbrowsing Kurniawan, Helmi; Yusfrizal, Yusfrizal; Haryanto, Edy Victor; Sadikin, Muhammad
Jurnal Pengabdian Masyarakat Nauli Vol. 2 No. 1 (2023): Agustus, Jurnal Pengabdian Masyarakat Nauli
Publisher : Marcha Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35335/nauli.v2i1.101

Abstract

Sekolah merupakan tempat pembelajaran yang menggunakan internet, dimana guru dan siswa menggunakan internet untuk mencari bahan ajar atau mengunjungi situs tertentu, namun dalam mengunjungi situs web tersebut memiliki konten yang tidak pantas diakses siswa/i. Untuk dapat memfilter situs yang dibolehkan diakses atau tidak maka dibutuhkan sistem pemfilteran situs. Pemfilteran konten dapat digunakan untuk menyaring akses ke situs web atau email tertentu yang dianggap tidak aman. Langkah keamanan yang paling umum adalah ketika sekolah memfilter dan memblokir akses pengguna (siswa/i) ke platform media sosial tertentu. Adapun Metode pengabdian ini melatih guru dan siswa SMK PAB 5 Klambir lima dalam Penerapan pemfilteran konten dengan CleanBrowsing. Peserta kegiatan guru dan siswa berjumlah 25 orang, dimana sebagian besar guru dan siswa yaitu 60% telah berhasil mensetting cleanbrowsing, blok internet option dan membuat file profile bat. Peserta guru dan siswa yang mengikuti 100% merasa senang. Nilai hasil diperoleh dari angket yang diisi guru dan siswa.