Claim Missing Document
Check
Articles

KLINIK BISNIS MOBILE TERPADU DALAM MENDORONG PENGUATAN PASAR SEKTOR LAPAK JAJANAN PASAR PADA MASA KEBIASAAN BARU Sri Suwarsi; Kiki Zakiah; Rusman Frendika; Azib Asro i; Isniar Budiarti
J-ABDI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 1 No. 8: Januari 2022
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53625/jabdi.v1i8.944

Abstract

There are currently 13 micro-enterprises in the snack market sector in the city of Bandung which have been collected based on observations, video calls with several stall owners, discussions with booth showcase design designers, and interviews with (ASPAMI (Association of Indonesian Food and Beverage Entrepreneurs) and also the results of discussions in the FGD (forum group discussion) between the Unisba PKM (Community Service) team and the Bandung Kadin to strengthen the portrait of this business problem phenomenon and try to provide the right solution to the problem. booth or showcase as an attractive place for selling, increasing online marketing, providing marketable packaging tutorials, and initiating the formation of a cooperative for street food stalls. These efforts have yielded positive results, although they are still not optimal during the adaptation period of this new habit, but they are available. Yes, attractive booths and the use of social media such as Whatsapp, Facebook, and Instagram as promotional media have been successfully realized, by developing both the appearance of photo designs, writing or narration and the promotional content displayed.
Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Murabahah dan Musyarakah terhadap Return On Assets Irvan Muhamad Rizky; Azib
Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis Volume 1, No. 1, Juli 2021 Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB)
Publisher : UPT Publikasi Ilmiah Unisba

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (192.846 KB) | DOI: 10.29313/jrmb.v1i1.35

Abstract

Abstract. Mudharabah, Murabahah and Musyarakah Against ROA on Sharia Purchases listed on the Indonesia Stock Exchange. The data in this study are quarterly financial statements at Bank Rakyat Indonesia Syariah with a purposive sampling technique and obtained research samples of 6 samples of 30 data. For the dependent variable (Y) of this study is Return On Assets (ROA). For independent variables (X) published: Murabahah, Mudharabah, and Musyarakah. The method used is a quantitative research method. For the data source is secondary data using SPSS 20.0 data processing analysis. Based on the results of multiple regression analysis, the results of this study indicate that Murabahah and Mudharabah have a positive and significant effect on Return On Assets (ROA), Musyarakah have a negative and significant effect on Return On Assets (ROA), and Inflation does not play a role on Return On Assets (ROA). Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah, Mudharabah, Murabahah dan Musyarakah Terhadap ROA pada Perbankan Syariah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Data dalam penelitian ini adalah laporan keuangan triwulan pada Bank Rakyat Indonesia Syariah dengan teknik purposive sampling dan diperoleh sampel penelitian sebanyak 6 sampel 30 data. Untuk variabel dependen (Y) dari penelitian ini adalah Return On Asset (ROA). Untuk variabel independen (X) meliputi: Murabahah, Mudharabah, dan Musyarakah. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif. Untuk sumber data adalah data sekunder dengan menggunakan analisis pengolahan data SPSS 20.0. Berdasarkan hasil analisis regresi berganda, maka hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Murabahah dan Mudharabah berpengaruh positif dan signifikan terhadap Return On Asset (ROA), Musyarakah berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Return On Asset (ROA), dan Inflasi tidak berpengaruh terhadap Return On Asset (ROA).
Pengaruh Volume Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah, dan Ijarah terhadap ROA Bank Umum Syariah Arie Nugraha; Azib
Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis Volume 2, No. 1, Juli 2022 Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB)
Publisher : UPT Publikasi Ilmiah Unisba

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (124.397 KB) | DOI: 10.29313/jrmb.v2i1.869

Abstract

Abstract. This study aims to determine the effect of the volume of mudharabah financing, the volume of musyarakah financing and the volume of ijarah financing on the ROA of Islamic commercial banks. The research object used in this research is BRI Syariah Bank, BCA Syariah Bank, Muamalat Bank, Syariah Bukopin Bank, and Victoria Syariah Bank. The analytical tool used in this research is panel data regression with the help of the Eviews program. From the results of panel data regression testing, partially the volume of mudharabah financing has a negative and insignificant effect on ROA, the volume of musyarakah financing has a negative and insignificant effect on ROA, the volume of ijarah financing has a negative and insignificant effect on ROA. Meanwhile, simultaneously the volume of mudharabah financing, musyarakah financing, and ijarah financing have an effect on ROA. Abstrak. penelitian ini mempunyai tujuan agar bisa mengetahui pengaruh dari volume pembiayaan mudharabah, volume pembiayaan musyarakah dan volume pembiayaan ijarah terhadap ROA pada bank umum syariah. Objek penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Bank BRI Syariah, Bank BCA Syariah, Bank Muamalat, Bank Bukopin Syariah, Bank Victoria Syariah. Alat analisis yang digunakan pada penelitian ini yaitu regresi data panel dengan bantuan program Eviews. Dari hasil pengujian regresi data panel, secara parsial volume pembiayaan mudharabah berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap ROA, volume pembiayaan musyarakah berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap ROA, volume pembiayaan ijarah berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap ROA. Sedangkan secara simultan volume pembiayaan mudharabah, pembiayaan musyarakah dan pembiayaan ijarah berpengaruh bersamaan terhadap ROA.
Pengaruh Keputusan Pendanaan dan Keputusan Dividen terhadap Nilai Perusahaan di Perusahaan Farmasi yang Terdaftar di BEI Periode 2017-2020 Nurul Fazriyah; Lasmanah; Azib
Bandung Conference Series: Business and Management Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series Business and Management
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (263.683 KB) | DOI: 10.29313/bcsbm.v2i2.2518

Abstract

Abstract. This study was to determine the effect of funding decisions and dividend decisions on firm value in pharmaceutical companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2017-2020 period. The type of data used in this study is secondary data with verification research methods. The population in this study were pharmaceutical companies listed on the Indonesia Stock Exchange and the sample studied were 10 companies. The period is carried out for 4 years, starting from 2017-2020. The results of this study show that funding decisions and dividend decisions affect the value of companies in pharmaceutical companies listed on the IDX for the 2017-2020 period both partially and simultaneously. The results of this study are funding decisions and dividend decisions have a strong influence on firm value simultaneously. Likewise, partially funding decisions and dividend policy have an effect on firm value. Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh keputusan pembayaran dan dividen terhadap nilai perusahaan farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2017-2020. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi data sekunder dan metode validasi. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan sampel sebanyak 10 perusahaan. Hasil penelitian ini selama 4 tahun dari 2017-2020 menunjukkan bahwa keputusan pembayaran dan dividen mempengaruhi nilai perusahaan farmasi yang terdaftar di BEI periode 2017-2020, baik secara parsial maupun simultan. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa keputusan pembayaran dan keputusan untuk membayar dividen secara bersamaan memiliki pengaruh yang kuat terhadap nilai perusahaan. Demikian pula, keputusan pendanaan dan kebijakan dividen tertentu mempengaruhi nilai perusahaan.
Pengaruh Net Profit Margin (NPM) dan Return On Equity (ROE) terhadap Harga Saham dengan Earning Per Share (EPS) Sebagai Varabel Moderating pada Perusahaan Telekomunikasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2020 Feisal Ahmad Ghifary; Azib
Bandung Conference Series: Business and Management Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series Business and Management
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (176.845 KB) | DOI: 10.29313/bcsbm.v2i2.3440

Abstract

Abstract. The purpose of this study is to analyze the Net Profit Margin, Return On Equity of telecommunications stock prices listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) in 2011-2020. This study also uses Earning Per Share as a moderating variable to test whether it can strengthen or weaken the independent variable.The data used in this research is secondary quantitative which consists of annual data. The sample in this study were 4 telecommunication companies listed on the IDX from 2011 to 2020 and included complete financial statement data in 2011-2020. The sampling technique used purposive sampling technique or sampling based on certain considerations and criteria. The analytical method used is multiple linear regression analysis with classical assumption test first which includes normality test, multicollinearity test, heteroscedasticity test and autocorrelation test using the Eviews 9 application. The subject of this study uses fundamental analysis by analyzing Net Profit Margin, Return On Equity and Earning Per Share.The results of this study indicate that: NPM and ROE partially have no effect on the stock price of telecommunications listed on the IDX in 2011-2020 but simultaneously has a significant effect. EPS has a significant effect on the stock price of telecommunications listed on the IDX in 2011-2020. EPS can moderate the relationship between NPM and ROE on stock prices of telecommunications companies listed on the IDX in 2011-2020. Abstrak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis Net Profit Margin , Return On Equity terhadap harga saham telekomunikasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2020. Penelitian ini juga menggunakan Earning Per Share sebagai variabel moderating untuk menguji apakah dapat memperkuat atau memperlemah variabel bebas. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sekunder yang bersifat kuantitatif yang terdiri dari data tahunan. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 4 perusahaan telekomunikasi yang terdaftar di BEI dari kurun waktu 2011 sampai dengan 2020 dan mencantumkan data laporan keuangan yang lengkap pada tahun 2011-2020. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling atau pengambilan sampel berdasarkan pertimbangan dan kriteria tertentu. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan uji asumsi klasik terlebih dahulu yang meliputi uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas dan uji autokorelasi dengan menggunakan aplikasi Eviews 9. Subjek penelitian ini menggunakan analisis fundamental dengan menganalisis Net Profit Margin, Return On Equity dan Earning Per Share. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa: NPM dan ROE secara parsial tidak berpengaruh terhadap harga saham telekomunikasi yang terdaftar di BEI tahun 2011-2020 akan tetapi secara simultan berpengaruh signifikan. EPS berpengaruh signifikan terhadap harga saham telekomunikasi yang terdaftar di BEI tahun 2011-2020. EPS dapat memoderasi hubungan NPM dan ROE terhadap harga saham perusahaan telekomunikasi yang terdaftar di BEI tahun 2011-2020
Dampak Gaya Hidup Hedonisme dan Kecerdasan Spiritual terhadap Manajemen Keuangan Pribadi Acep Ihsanudin; Azib
Bandung Conference Series: Business and Management Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series Business and Management
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (108.471 KB) | DOI: 10.29313/bcsbm.v2i2.3919

Abstract

Abstract. The purpose of this study was to determine the effect of a hedonistic lifestyle and spiritual intelligence on personal financial management simultaneously and partially.The method in this research uses associative objectives to determine the relationship between two variables, namely the hedonism lifestyle variable and spiritual intelligence on personal financial management. The population in this research is the student organization of IKBM FEB, Bandung Islamic University for the period 2021-2022, totaling 197 members. Then in this study using the Probability Sampling method so that a sample of 132 members was obtained. Statistical analysis used is multiple regression analysis.The results of the research show that the hedonistic lifestyle and spiritual intelligence simultaneously have a positive effect on personal financial management. The hedonistic lifestyle has no partial effect on personal financial management. Then spiritual intelligence has a positive effect on personal financial management. Abstrak. Riset ini memiliki maksud dan tujuan untuk memahami dan mengetahui sebuah pengaruh dari gaya hidup hedonisme dan kecerdasan spiritual terhadap manajemen keuangan pribadi secara simultan dan parsial. Metode asosiatif dilakukan pada riset ini yang artinya untuk mengetahui hubungan antara dua variabel yaitu variabel gaya hidup hedonisme dan kecerdasan spiritual terhadap manajemen keuangan pribadi. Populasi pada riset ini yaitu organisasi mahasiswa IKBM FEB Universitas Islam Bandung periode 2021-2022 yang berjumlah 197 anggota. Penelitian ini menggunakan metode Probability Sampling sehingga didapatkan sample sebanyak 132 anggota. Analisis statistik yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil dari riseti bahwai gayai hidup hedonismei dan kecerdasani spirituali secara simultani berpengaruhi positif terhadap manajemeni keuangan pribadi. Gaya hidup hedonismei tidak berpengaruhi secara parsiali terhadapi manajemeni keuangan pribadi. Kemudiani kecerdasan spirituali berpengaruhi positif terhadapi manajemeni keuangani Pribadi.
Pengaruh Pengetahuan Keuangan dan Locus of Control Internal Terhadap Perilaku Manajemen Keuangan Nabila Faradila; Handri; Azib
Bandung Conference Series: Business and Management Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series Business and Management
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (190.382 KB)

Abstract

Dalam mengelola keuangan untuk pengambilan keputusan keuangan seseorang perlu mempunyai bekal pengetahuan yang cukup serta keyakinan diri untuk menentukan nasib sendiri. Dengan memiliki pengetahuan keuangan yang cukup seseorang tidak akan bermasalah dengan keuangannya di masa depan. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menguji pengetahuan keuangan, dan locus of control internal terhadap perilaku manajemen keuangan pada UMKM sektor perdagangan di Kota Bandung. Metode yang digunakan didalam penelitian ini yaitu metode deskriptif dan verifikatif dengan menggunakan teknik analisis data metode kuantitatif. Populasi didalam penelitian ini yaitu sebanyak 606 UMKM sektor perdagangan dan sampel yang diperoleh sebanyak 86 responden. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu dengan menyebar kuesioner kepada UMKM sektor perdagangan di Kota Bandung. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pengetahuan keuangan berpengaruh signifikan terhadap perilaku manajemen keuangan, locus of control internal berpengaruh signifikan terhadap perilaku manajemen keuangan. Serta secara simultan pengetahuan keuangan, locus of control internal berpengaruh terhadap perilaku manajemen keuangan pada UMKM sektor perdagangan di Kota Bandung.
Pengaruh Return On Asset (Roa) dan Price To Book Value (Pbv) terhadap Return Saham Salma Nisya Pratiwi; Lasmanah; Azib
Bandung Conference Series: Business and Management Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series Business and Management
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (225.086 KB)

Abstract

Abstract. This study aims to examine the effect of Return on Assets (ROA), and Price to Book Value (PBV) on Stock Returns. The object used in this study is the pharmaceutical industry sector which is listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) in 2017-2021. The method used in this study is verification and data analysis using panel data regression. This study uses 7 samples of companies in the pharmaceutical industry sector from a total population of 10 companies which were taken using purposive sampling technique with the 2017-2021 research period. The results showed that simultaneously, return on assets and price to book value had an effect on stock returns. While partially return on assets has an influence on stock returns. Likewise, Price to book value has an influence on stock returns. Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Return on Asset (ROA), dan Price to Book Value (PBV) terhadap Return Saham. Objek yang digunakan dalam penelitian ini adalah sektor industri farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2017-2021. Metode yang digunakan dalam penelitian ini verifikatif dan analisis data menggunakan regresi data panel. Penelitian ini menggunakan 7 sampel perusahaan pada sektor industri farmasi dari jumlah populasi 10 perusahaan yang diambil menggunakan teknik purposive sampling dengan periode peneltian 2017-2021. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan, return on asset dan price to book value memiliki pengaruh terhadap return saham. Sedangkan secara parsial return on asset memiliki pengaruh terhadap return saham. Begitu juga dengan Price to book value memiliki pengaruh terhadap return saham.
Pengaruh Struktur Modal dan Profitabilitas Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Sub Sektor Konstruksi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018 Maulidya Hidayat; Azib
Bandung Conference Series: Business and Management Vol. 1 No. 1 (2021): Bandung Conference Series: Business and Management
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (213.221 KB) | DOI: 10.29313/bcsbm.v1i1.100

Abstract

Abstrak. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh struktur modal dan profitabilitas terhadap harga saham. Pada penelitian ini, penulis menggunakan 15 sampel pada perusahaan sub sektor konstruksi. Dengan analisis data sekunder menggunakan metode kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Metode penelitian yang peneliti gunakan adalah uji metode estimasi model regresi panel dengan Eviews 10. Hasil penelitian ini menunjukkan tidak ada pengaruh Struktur Modal, Profitablitas terhadap Harga Saham secara simultan. Hasil penelitian ini menunujukkan bahwa variabel Struktur Modal yang di proksikan DER tidak ada pengaruh signifikan terhadap harga saham. Dan variabel Profitabilitas yang di proksikan oleh ROE tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Hal ini dibuktikan bahwa harga saham dapat dijelaskan variabel bebas yang terdiri dari debt equity ratio, return on asset, net profit margin, earning per share sebesar 65,6% sedangkan sisanya sebesar 34,4% lainnya dipengaruhi faktor lain diluar model regresi tersebut. Kata Kunci: Struktur Modal, Profitabilitas, Harga Saham.
Analisis Kinerja Indeks Dengan Model Sharpe Measure, Jensen Alpha dan Sortino Fadilla Naila Diafarani; Azib; Susilo Setiyawan
Bandung Conference Series: Business and Management Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series Business and Management
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (214.26 KB) | DOI: 10.29313/bcsbm.v2i1.709

Abstract

Abstract. The LQ45 index is an index that measures the price performance of 45 stocks that have high liquidity and large market capitalization and are supported by good industry fundamentals. The movement of the LQ45 index in the first 3 months of 2021 is still not in the spotlight due to a lack of low investor interest which will be a big cause. The LQ45 index could only grow 0.42%. The movement of this index is less aggressive because it is caused by the performance of issuers occupying the index containing 45 constituents which tend to contract for the 2020 financial year. While the Jakarta Islamic Index is also known as JII, which is one of the stock indexes in Indonesia, this index is an index that calculates the price index. the average where the shares use sharia criteria. The purpose of establishing the JII is to increase investor confidence to invest in sharia-based stocks and share benefits for investors in implementing Islamic sharia to invest in the stock exchange. In this study the author uses a type of quantitative method with a descriptive research approach. The type of research carried out is a research procedure that produces data in the form of numbers presented in the form of percentages regarding the results of data analysis on index performance analysis with the Sharpe measure, Jensen alpha and Sortino models. In this study, the scope of the research object determined by the author in accordance with the problems to be studied is the Index Performance Analysis with the Jensen Alpha Sharpe Measure Method and Sortino Case Studies on the LQ45 and JII Indexes Listed on the Indonesia Stock Exchange During the 2020 Covid-19 Pandemic Period.2 – 2021.2. In this study, the data used is secondary data, where the data source does not directly provide the data. Secondary data for this study was obtained from the official website of the Indonesia Stock Exchange (www.idx.co.id). The source of data used in this study is secondary data, this secondary data is data obtained from intermediary media or documents and indirectly. The results of this study are the index performance calculated by the Sharpe method in the period 2020.2-2021.2 shows that the JII index in 2020 is in the first rank and the LQ45 index in 2021 is in the last rank. Second, the index performance calculated by the Jensen method in the period 2020.2-2021.2 shows that the JII index in 2021 is ranked first and the JII index in 2020 is ranked last. And lastly, the index performance calculated by the Sortino method in the period 2020.2-2021.2 shows that the JII index in 2020 is ranked first and the LQ45 index in 2021 is in the last rank. Abstrak. Indeks LQ45 yaitu indeks yang mengukur kinerja harga pada 45 saham yang mempunyai likuiditas tinggi dan kapitalisasi pasar besar serta didukung oleh fundamental industri yang baik. Pergerakan indeks LQ45 dalam 3 bulan pertama tahun 2021 masi kurang mensorot karena kurang peminat investor yang rendah yang nantinya akan menjadi besar penyebabnya. Indeks LQ45 ini hanya bisa tumbuh 0,42%. Pergerakan indeks ini kurang agresif karena disebabkan oleh kinerja emiten penghuni indeks berisi 45 konstituen tersebut yang cenderung kontraksi untuk tahun buku 2020. Sedangkan Jakarta Islamic Index disebut juga sebagai JII yaitu salah satu indeks saham yang ada di Indonesia, indeks ini adalah indeks yang menghitung index harga rata rata dimana saham tersebut menggunakan kriteria syariah. Tujuan pembentukan JII ialah guna menambah keyakinan investor untuk melaksanakan investasi pada saham berbasis syariah serta membagikan manfaat untuk pemodal dalam melaksanakan syariah Islam untuk melaksanakan investasi di bursa efek. Dalam penelitian ini penulis menggunakan jenis metode kuantitatif dengan pendekatan penelitian deskriptif. Jenis penelitian yang dilakukan merupakan suatu prosedur penelitian yang menghasilkan data berupa angka yang disajikan dalam bentuk persentase mengenai hasil analisis data tentang analisis kinerja indeks dengan model Sharpe measure, jensen alpha dan Sortino. Dalam penelitian ini, lingkup objek penelitian yang ditetapkan penulis sesuai dengan permasalahan yang akan diteliti adalah mengenai Analisis Kinerja Indeks dengan Metode Sharpe Measure Jensen Alpha dan Sortino Studi Kasus pada Indeks LQ45 dan JII yang Terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia Pada Masa Pandemi Covid-19 periode 2020.2 – 2021.2. Dalam penelitian ini data yang digunakan adalah data sekunder, yang dimana sumber data tidak langsung memberikan datanya. Data sekunder untuk penelitian ini diperoleh dari situs resmi Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id). Sumber data yang dipakai pada penelitian ini adalah data sekunder, data sekunder ini adalah data yang didapat dari media perantara atau dokumen dan tidak langsung. Hasil dari penelitian ini adalah kinerja indeks yang dihitung dengan metode Sharpe pada periode 2020.2- 2021.2 menunjukan bahwa indeks JII pada tahun 2020 berada pada peringkat pertama dan indeks LQ45 pada tahun 2021 berada pada peringkat terakhir. Kedua, kinerja indeks yang dihitung dengan metode Jensen pada periode 2020.2- 2021.2 menunjukkan bahwa indeks JII pada tahun 2021 pada peringkat pertama dan indeks JII pada tahun 2020 berada peringkat terakhir. Dan yang terakhir kinerja indeks yang dihitung dengan metode Sortino pada periode 2020.2- 2021.2 menunjukkan bahwa indeks JII pada tahun 2020 berada pada peringkat pertama dan indeks LQ45 pada tahun 2021 berada pada peringkat terakhir.