Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Prosiding SNATIF

SISTEM INFORMASI PEMESANAN DAN PEMBELIAN TIKET KAPAL BERBASIS SMS GATEWAY PADA PERUSAHAAN PT. ASDP INDONESIA FERRY (PERSERO) JEPARA Izzatul Wahyuningsih; Noor Latifah
Prosiding SNATIF 2014: Prosiding Seminar Nasional Teknologi dan Informatika
Publisher : Prosiding SNATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang dan membangun sistem informasi pemesanan dan pembelian tiket kapal berbasis SMS Gateway pada perusahaan PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) Jepara. Metode pengembangan sistem yang digunakan menggunakan waterfall yang dimulai dari tahap definisi kebutuhan,Desain sistem dan perangkat lunak, implementasi dan testing sistem, operasional dan pemeliharaan. Hasil dari penelitian ini berupa aplikasi sistem informasi pemesanan dan pembelian tiket kapal berbasis SMS Gateway pada perusahaan PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) Jepara untuk mempermudah dalam pemesanan tiket dan memproses data baik pencatatan data pelanggan, data tiket, data jadwal, data pemesanan dan data pembayaran tiket kapal tersebut. Kata kunci: Pemesanan, Pembelian,tiket kapal, SMS Gateway
SISTEM INFORMASI SURAT PERTANGGUNG JAWABAN (SPJ) PEMBANTU BENDAHARA PENGELUARAN PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KUDUS Elsya Vera Indraswari; Noor Latifah
Prosiding SNATIF 2014: Prosiding Seminar Nasional Teknologi dan Informatika
Publisher : Prosiding SNATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang dan membangun aplikasi sistem informasi surat pertanggung jawaban (SPJ) pembantu bendahara pengeluaran pada Badan Kepegawaian Daerah Kudus. Metode pengembangan sistem yang digunakan menggunakan waterfall yang dimulai dari tahap definisi kebutuhan,Desain sistem dan perangkat lunak, implementasi dan testing sistem, operasional dan pemeliharaan. Hasil dari penelitian ini berupa aplikasi sistem Surat Pertanggung Jawaban (SPJ) pembantu bendahara pengeluaran yang ada di BKD Kudus yang memberi kemudahan bagi pembantu bendahara pengeluaran dalam melakukan pembukuan yang terdiri dari beberapa laporan. Kata kunci: Badan Kepegawaian Daerah Kudus, Pembantu Bendahara Pengeluaran, Surat Pertanggung Jawaban (SPJ)