Claim Missing Document
Check
Articles

PERANCANGAN SIMULATOR SISTEM SIRKULASI PENDINGIN Rusuminto Syahyuniar; Muhammad Rezki Fitri Putra; Agustian Noor; Yuli Fitriyani
ELEMEN : JURNAL TEKNIK MESIN Vol. 8 No. 2 (2021)
Publisher : POLITALA PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/je.v8i2.180

Abstract

Refrigerator adalah alat listrik rumah tangga yang menggunakan refrigerasi (proses pendinginan) untuk membantu mengawetkan makanan. Kulkas bekerja menggunakan pompa kalor perubahan fasa yang beroperasi dalam siklus refrigerasi. Mesin refrigerasi merupakan suatu rangkaian yang mampu bekerja untuk menghasilkan temperatur atau temperatur yang dingin. Proses pembuatan Yang pertama kompresor dihubungkan dengan pipa tembaga (ada valve), kondensor, filter, pipa kapiler, evaporator, dan kembali ke kompresor. Keunggulan alat simulator refrigerasi lemari es adalah saklar, termometer, simbol k3, pelabelan komponen, dan portable. Dalam selang waktu 105 menit menghasilkan pengukuran suhu maksimum adalah 13oC dengan pengukuran suhu rata-rata di ruang simulator refrigerasi lemari es.
Liquidity and Solvency PT Electronic City Indonesia Tbk for the Period of 2016-2019 Radna Nurmalina; Mufrida Zein; Yuli Fitriyani; Tri Atmini Rahayu
International Journal of Research in Vocational Studies (IJRVOCAS) Vol. 2 No. 2 (2022): IJRVOCAS - August
Publisher : Yayasan Ghalih Pelopor Pendidikan (Ghalih Foundation)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53893/ijrvocas.v2i2.112

Abstract

This study aims to determine the company's financial performance in fulfilling short-term and long-term obligations of the company PT Electronic City Indonesia Tbk. The analytical technique used in this research is quantitative analysis. The data used in this study is in the form of the financial statements of the company PT Electronic City Indonesia Tbk for the period 2016-2019 which is measured using the liquidity ratio and solvency ratio. The results of the analysis on the level of liquidity in terms of the Current Ratio, the ratio is above the industry standard so the company is in good condition. Judging from Quick Ratio, the ratio has increased from below the industry standard to above the industry standard. Judging from the Cash Ratio, the ratio numbers have increased and decreased, so that at a certain period the company was in a bad condition, namely in 2018 the cash owned by the company decreased. Judging from the cash turnover ratio, the ratio is below the industry standard, so the company's financial performance is in good condition because the smaller the ratio, the better for the company. in terms of Inventory to Net Working, the ratio is above the industry standard, although it decreases every period. The results of the analysis on the level of solvency in terms of the Dept. To Equity Ratio, the ratio is below the industry standard, which indicates that the condition of the company is in good condition, because the smaller the ratio, the better for the company. Judging from the Dept. To Asset Ratio, the ratio is below the industry standard, which means the company is in good condition. Judging from Long Term to Equity Ratio, the ratio is below the industry standard, which means the company is in good condition. Judging from the Tangible Assets Debt Coverage, it shows that the company's condition is in good condition because the total long-term debt can be repaid with intangible fixed assets owned by the company, based on the results of effective solvency, the company's financial performance can be said to be good.
Zakat dalam Pemberdayaan Masyarakat Noor Amalia; Ines Saraswati Machfiroh; Yuli Fitriyani
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 4, No 1 (2020): April 2020
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (619.044 KB)

Abstract

ABSTRACTAccounting Study Program, Tanah Laut State Polytechnic carries out community service in the Tanah Laut region, namely: Sumber Makmur Village, Takisung District. This community service aims to find out and utilize the potential of zakat for community empowerment in Tanah Laut Regency, especially in Sumber Makmur Village. The method used in the implementation of community service uses two stages, the first stage is direct observation, namely: the extension team comes to the location in order to provide knowledge or insight. This is done on the eve of and at the time of the activity. The second stage is counseling, namely: the team provides material about zakat with counseling methods as well as solving problems encountered when making zakat payments. The result of this community service is that the community can carry out the payment of zakat in accordance with the income earned by the existence of this counseling method.Keywords: Zakat, Income, Tanah Laut  ABSTRAKProgram Studi Akuntansi, Politeknik Negeri Tanah Laut menjalankan pengabdian masyarakat di wilayah Tanah Laut, yaitu: Desa Sumber Makmur Kecamatan Takisung. Pengabdian masyarakat ini bertujuan  untuk mengetahui dan memanfaatkan potensi zakat untuk pemberdayaan masyarakat di Kabupaten Tanah Laut khususnya di Desa Sumber Makmur. Metode yang digunakan dalam pelaksanaan pengabdian masyarakat menggunakan dua tahap, pada tahap pertama dilakukan observasi langsung, yaitu: tim penyuluh datang ke lokasi dalam rangka memberi pengetahuan atau wawasan. Hal ini dilakukan pada saat menjelang maupun pada saat kegiatan berlangsung. Tahap kedua adalah penyuluhan, yaitu: tim memberikan materi tentang zakat dengan metode penyuluhan sekaligus memecahkan permasalahan  yang dihadapi ketika melakukan dalam pembayaran zakat. Hasil dari pengabdian masyarakat ini adalah para masyarakat dapat melaksanakan pembayaran zakat yang sesuai dengan penghasilan yang didapat dengan adanya metode penyuluhan ini.Kata Kunci: Zakat, Penghasilan, Tanah Laut
PERLAKUAN AKUNTANSI ASET TETAP TERHADAP LAPORAN KEUANGAN DESA DENGAN METODE AKRUAL PADA KANTOR DESA PANJARATAN KECAMATAN PELAIHARI KABUPATEN TANAH LAUT PERIODE 2017-2019 Yuli Fitriyani; Mufrida Zein; Jevry Jevry
Jurnal Riset Akuntansi Politala Vol 6 No 1 (2023): Jurnal Riset Akuntansi Politala
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian bagi Masyarakat Politeknik Negeri Tanah Laut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/jra.v6i1.128

Abstract

Accounting plays an important role in financial reports and one of them is fixed assets. The recording and management of fixed assets is disclosed in the government's financial reports, especially in Panjaratan Village. This research was conducted to determine whether there is conformity in the accounting treatment of the fixed assets of the Panjaratan Village office with the Government Accounting Standards (SAP) based on Government Regulation (PP) No. 71 of 2010 and find out the suitability between village fixed asset management and Minister of Home Affairs Regulation No. 01 of 2016. The method the researcher uses is a qualitative descriptive method by comparing the main accrual-based theories with the conditions that occur at the Panjaratan Village office as seen from the report financial period 2017-2019. The results obtained from this study are the recording of fixed asset transactions, the application of government accounting standards and the disclosure of fixed assets at the Panjaratan Village office in general are in accordance with Government Accounting Standards as well as the management of Panjaratan village assets which are also in accordance with Permendaggri No 01 of 2016.
Islamic Corporate Governance dan Kecurangan Laporan Keuangan pada Bank Syariah di Indonesia: Analisis Konten Astia Putriana; M. Riduan Abdillah; Gati Anjaswari; Yuli Fitriyani
Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi (JEBMA) Vol. 4 No. 1 (2024): Artikel Riset Maret 2024
Publisher : ITScience (Information Technology and Science)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/jebma.v4i1.3591

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan bukti empiris pengaruh Islamic Corporate Governance terhadap kecurangan laporan keuangan pada Bank Syariah di Indonesia. Islamic Corporate Governance diproksikan dalam analisis konten yang dijadikan sebagai 6 variabel independen antara lain dewan pengawas syariah, dewan komisaris, dewan direksi, dewan komite, pengendalian internal dan manajemen risiko. Penelitian ini menggunakan populasi pada Bank Syariah yang terdaftar pada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) periode 2010-2020 dengan menggunakan teknik purposive sampling yaitu pemilihan sampel pada Bank Syariah yang konsisten mempublikasikan laporan tahunan yang memuat laporan Corporate Governance sebanyak 99 sampel. Data penelitian menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan tahunan yang memuat laporan corporate governance. Analisis data penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda dengan pendekatan Structural Equation Model (SEM) melalui software WarpPLS 3.0. Hasil penelitian ini menemukan bahwa dewan pengawas syariah berpengaruh terhadap kecurangan laporan keuangan pada Bank Syariah, sedangkan pada variabel lain seperti dewan komisaris, dewan direksi, dewan komite, pengendalian internal dan manajemen risiko terbukti tidak mempengaruhi kecurangan laporan keuangan pada Bank Syariah. Diharapkan hasil penelitian ini mampu menjadi acuan dalam memprediksi dan mendeteksi secara dini faktor yang memicu ataupun mencegah kecurangan khususnya pada laporan keuangan.
SERVICE EXCELLENCE DALAM MENINGKATKAN KUALITAS LAYANAN DI RSUD H. BOEJASIN PELAIHARI TAHUN 2022 Fitriyani, Yuli; Astuti Alam Sur, Widiya; Tekad, Tekad
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG) Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/mediteg.v7i1.234

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan informasi seberapa besar pengaruh kualitas pelayanan atau service excellent terhadap citra perusahaan serta loyalitas pelanggan terhadap RSUD tersebut. Citra yang baik dimata pelanggan akan menimbulkan loyalitas yang tinggi dengan begitu RSUD tersebut bisa tetap bertahan dari waktu ke waktu. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan kajian teori dari penelitian – penelitain sebelumnya. Hasil kajian menjelaskan bahwa service excellent dapat meningkatkan citra perusahaan dan berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan. Berdasarkan uraian diatas, maka dalam penelitian ini penulis akan membahas bagaimana peranan service excellent guna membangun citra perusahaan dan loyalitas pelanggan.
PELATIHAN PENGELOLAAN KEUANGAN UMKM SECARA SEDERHANA DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KABUPATEN TANAH LAUT OLEH PRODI AKUNTANSI Fitriyani, Yuli; Noor Hayatie, Marliza; Tekad, Tekad; Puspita Rininda, Bella
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG) Vol. 6 No. 2 (2021): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/mediteg.v6i2.236

Abstract

Usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Indonesia merupakan salah satu penopang perekonomian Indonesia, selain koperasi. Beberapa pemangku kepentingan UMKM mengatakan, meski tanpa akuntansi, usaha tetap berjalan lancar dan selalu menghasilkan keuntungan. Pengelolaan keuangan merupakan hal yang perlu dilakukan oleh para pengusaha UMKM agar usahanya dapat berjalan dengan sukses. Jika ingin mengelola keuangan, maka memerlukan data keuangan yang akurat. Oleh karena itu, pengelolaan keuangan yang sukses memerlukan pencatatan dan pelaporan keuangan yang konsisten, sistematis, dan akurat. Pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh Program Studi Akuntansi Politeknik Negeri Tanah Laut merupakan acara rutin untuk memberikan pengetahuan mengenai Pelatihan Pengeloaan Keuangan UMKM Secara Sederhana. Metode pengabdian ini adalah melalui pelatihan, sosialisasi dan diskusi. Mitra pengabdian ini adalah Pelaku UMKM. Sosialisasi dan pendampingan telah dilaksanakan pada tanggal 11 Oktober 2021. Hasil dari pengabdian ini berupa Pelatihan Pengeloaan Keuangan UMKM.
PELATIHAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BAGI PENGELOLAAN KEUANGAN DI CV. USAHA BERKAH MULIA Fitriyani, Yuli; Astuti Alam Sur, Widiya; Tekad, Tekad
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG) Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/mediteg.v7i1.237

Abstract

Pelatihan penyusunan laporan keuangan bagi pengelola keuangan Cv. Usaha Berkah Mulia bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dan memperluas wawasan dalam penyusunan laporan keuangan perusahan. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan di CV. Usaha Berkah Mulia yang berada di Desa Kintap. Kegiatan pelatihan berjalan lancar sesuai yang telah dijadwalkan dan para peserta antusias dalam mengikuti materi. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah metode tanya jawab, dan diskusi. Hasil dari pelatihan ini yaitu peserta merasakan pentingnya pelatihan ini karena dengan melakukan penyusunan laporan keuangan sesuai dengan standar, maka akan meningkatkan akuntabilitas dan transparansi.
PENDAMPINGAN DAN PELATIHAN PUBLIC SPEAKING BAGI GENERASI MUDA SEBAGAI MEDIA PENGEMBANGAN KREATIVITAS DI DINAS PARIWISATA KABUPATEN TANAH LAUT Nurmalina, Radna; Fitriyani, Yuli; Saraswati Machfiroh, Ines; Astuti Alam Sur, Widiya
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG) Vol. 7 No. 2 (2022): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (MEDITEG)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/mediteg.v7i2.259

Abstract

Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) merupakan salah satu dari Tri Dharma Perguruan Tinggi selain pendidikan, pengajaran dan penelitian. Melalui kegiatan ini diharapkan masyarakat sasaran dapat memperoleh informasi yang bermanfaat dan Kegiatan kemudian dapat mengaplikasikan dan mengembangkan sendiri informasi yang disampaikan narasumber. Public speaking secara umum bisa diartikan sebagai komunikasi secara lisan, baik dilakukan bertatap muka di depan umum maupun di depan sekelompok orang tertentu. Berbicara di depan umum tidak harus dalam bentuk mengisi materi workshop atau seminar. Tetapi ketika kamu melakukan presentasi di di dalam pekerjaan maupun di perkuliahan juga termasuk berbicara didepan umum. Generasi muda sebagai agen perubahan tentu saja diharapkan dapat menjadi agen perubahan dalam pemikiran dan dan bertindak sehingga kepemimpinan menjadi salah satu variable yang penting untuk ditumbuhkan dalam diri orang muda. Kata Kunci: Pelatihan, Public Speaking, Generasi Muda, Kreativ, Pendampingan. Abstract
PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI PENERIMAAN KAS DARI PENJUALAN TUNAI (STUDI KASUS PADA CV RESTU IBU BANJARMASIN) Fitriyani, Yuli
Jurnal Humaniora Teknologi Vol. 2 No. 1 (2016)
Publisher : P3M Politeknik Negeri Tanah Laut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/jht.v2i1.6

Abstract

Kas memiliki peranan yang sangat penting dalam kegiatan operasional disegala bidang usaha baik itu usaha kecil, menengah maupun besar. Hampirsetiap hari kas selalu digunakan dalam berbagai transaksi penjualan maupunpengeluaran biaya. Oleh karena itu, didalam transaksi penjualan perlu adanyaprosedur dan pencatatan yang baik guna mengetahui berapa besarpenerimaan kas yang diperoleh dari hasil penjualan barang tersebut.Kerangka pemikiran penelitian ini meliputi: sistem akuntansi, sistempengendalian intern terhadap sistem penerimaan kas. Sistem pengendalianintern mempunyai tujuan menjaga kekayaan organisasi, untuk itu harus adapemisahan fungsi-fungsi agar tidak terjadi penyelewengan terhadap kasperusahaan.Harus ada sistem otorisasi dan prosedur pencatatan agarpemakaiannya dapat dipertanggungjawabkan oleh pihak yang berwenang.Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa di dalam penanganan transaksisistem akuntansi penerimaan kas dari penjualan tunai sebaiknya dilakukanpemisahan fungsi antara fungsi penjualan, fungsi kasir dengan fungsiakuntansi dengan menambah karyawan agar perusahaan tersebut dapatbejalan dengan baik begitu juga dalam rangka melindungi atau menjaga uangkas yang dimiliki CV Restu Ibu Banjarmasin, maka sebaiknya uang kas yangditerima segera disetorkan ke bank secara periodik.Kata kunci: kas, sistem akuntansi, sistem penerimaan kas, sistem pengendalian intern