Claim Missing Document
Check
Articles

Found 29 Documents
Search

EFEKTIVITAS SENAM OTAK MELALUI GERAKAN ARM ACTIVATION DAN TERAPI KOLASE TERHADAP MOTORIK HALUS PADA ANAK RETARDASI MENTAL Purwa Risma Vike Setyanti; Titik Suerni; Kandar Kandar
Jurnal Keperawatan Jiwa (JKJ): Persatuan Perawat Nasional Indonesia Vol 6, No 1 (2018): Mei 2018
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (188.957 KB) | DOI: 10.26714/jkj.6.1.2018.46-52

Abstract

Retardasi mental merupakan kondisi yang mengalami keterlambatan perkembangan dimulai pada masa anak, ditandai kemampuan kognitif di bawah normal dan terdapat kendala pada perilaku adaptif sosial. Masalah yang diakibatkan karena retardasi mental yaitu  cara  berfikirnya  terlalu  sederhana  atau  mengalami  keterlambatan  dalam  berfikir  dan menulis sehingga dalam bidang akademik sangat lemah, anak retardasi mental juga memiliki permasalahan  pada  aspek  motorik  halusnya.  Banyak metode yang dapat diberikan pada anak retardasi mental seperti senam otak melalui gerakan arm activation da terapi kolase. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas senam otak melalui gerakan arm activation dibandingkan  terapi  kolase  terhadap  motorik  halus  pada  anak  retardasi  mental. Rancangan penelitian ini menggunakan quasy experiment dengan desain penelitian two group pre-post test design. Uji statistik yang digunakan adalah uji Wilcoxon dan untuk mengetahui perbedaan efektifitas menggunakan uji Mann-Whitney. Hasil uji statistik didapatkan hasil p value 0.000 (p>0.05) hal ini dapat disimpulkan terapi kolase lebih efektif dari pada pemberian senam otak melalui gerakan arm activation terhadap motorik halus pada anak retardasi mental di SLB Negeri Ungaran. Diharapkan peneliti selanjutnya bisa memodifikasi  pada  prosedur  terapi  kolase  untuk  meningkatan  motorik  halus  anak  retardasi mental. Kata kunci : senam otak, arm activation, terapi kolase, motorik halus, anak retardasi mental THE EFFECTIVENESS OF THE BRAIN GYM THROUGH ARM ACTIVATION MOVEMENT COMPARED TO KOLASE THERAPY ON FINE MOTORIC IN CHILDREN WITH MENTAL RETARDATION ABSTRACTMental retardation is a condition when someone is experiencing a retarded development which starts from the children period that is characterized by below normal cognitive abilities and constraints on social adaptive behavior. The prevalence of mental retardation in Indonesia is 5.250.000 people suffering from mental retardation. Problems caused by mental retardation are the way of thinking that is too simple or experiencing a retardation in thinking and writing that it makes someone poor in academics. Also, a child  with mental retardation has a problem in the fine motoric aspect. Many methods can be given to children with mental retardation such as a brain gym through arm activation movement and kolase therapy. The study aims at determining the effectiveness of the brain gym through arm activation movement compared to kolase therapy on fine motoric in children with mental retardation. The study uses quasy experiment with two group pre-post test research design. The statistical test used is Wilcoxon test and Mann-Whitney test to determine the difference of the effectiveness. The statistical test result in p value 0,000 (p>0,05). It can be concluded that kolase therapy is more effective than the brain gym through arm activation movement on the fine motoric in children with mental retardation at SLB Negeri Ungaran. it is suggested to the next researcher to modify the procedure of the kolase therapy to improve the fine motoric of the children with mental retardation. Keywords : brain gym, arm activation, kolase therapy, fine motoric, children with mental retardation
HUBUNGAN ANTARA GOLONGAN DARAH DENGAN RETARDASI MENTAL PADA SISWA DI SLB Fajar Widhi Atmojo; Titik Suerni; Wigyo Susanto
Jurnal Keperawatan Jiwa (JKJ): Persatuan Perawat Nasional Indonesia Vol 4, No 2 (2016): November 2016
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (738.83 KB) | DOI: 10.26714/jkj.4.2.2016.105-113

Abstract

Golongan darah adalah sebuah ciri khusus darah berdasarkan ada atau tidaknya substansi antigen (protein, glikoprotein, glikolipid) yang menempel pada permukaan sel darah merah. Dari keempat jenis golongan darah (A, B, O dan AB) memiliki susunan glikoprotein yang berbeda yang diatur dalam sistem alel ganda. Pada retardasi mental ditemukan gen CHRNA7 yang menghambat fungsi protein penting untuk menghantarkan informasi ke otak. Penelitian ini merupakan jenis penelitian Analitik Observasi dengan menggunakan desain pendekatan Cross Sectional. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Total sampling. Data yang diperoleh diolah secara statistik dengan menggunakan uji Chi-Square. Berdasarkan hasil analisa diperoleh bahwa dari 38 responden, sebagian besar memiliki jenis golongan darah A 42,1% responden, golongan darah O 31,6% responden, golongan darah B 21,1% responden dan golongan darah AB 5,3% responden. Hasil penelitian juga menunjukkan retardasi mental berat 50,0% responden, retardasi mental sedang 31,6% responden dan retardasi mental ringan 18,4% responden. Golongan darah A sebanyak 68,75% mengalami retardasi mental berat. Hasil penelitian dengan uji Chi-Square  menunjukan nilai P Value = 0,027 (<0,05), maka ada hubungan antara golongan darah dengan retardasi mental pada siswa di SLB Negeri Batang. Kata Kunci: Golongan Darah, Komposisi Glikoprotein, Kelainan Genetik, Retardasi Mental. RELATIONSHIP BETWEEN BLOOD COLLECTION WITH MENTAL RETARDATION IN STUDENTS IN SPECIAL SCHOOL ABSTRACTBlood type is a special feature of blood based on the presence or absence of antigen substances (proteins, glycoproteins, glycolipids) that attach to the surface of red blood cells. Of the four types of blood groups (A, B, O and AB) have different arrangements of glycoproteins arranged in a double allele system. In mental retardation the CHRNA7 gene was found which inhibits the function of proteins important for delivering information to the brain. This study is a type of Observational Analytical research using the Cross Sectional approach design. The sampling technique in this study used the Total sampling technique. The data obtained was processed statistically using the Chi-Square test. Based on the results of the analysis, it was found that out of 38 respondents, most had blood type A 42.1% of respondents, blood group O 31.6% of respondents, blood group B 21.1% of respondents and blood group AB 5.3% of respondents. The results also showed severe mental retardation of 50.0% of respondents, moderate mental retardation of 31.6% of respondents and mild mental retardation of 18.4% of respondents. Blood type A as many as 68.75% have severe mental retardation. The results of the study with the Chi-Square test showed the value of P Value = 0.027 (<0.05), so there was a relationship between blood groups and mental retardation in students at Batang State Special School. Keywords: Blood Type, Glycoprotein Composition, Genetic Disorders, Mental Retardation.
HUBUNGAN LAMA RAWAT INAP DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN SEKSUAL PASIEN SKIZOFRENIA BERSTATUS MENIKAH Titik Suerni; Muhammad Safaat Agung Tubagus; Wigyo Susanto
Jurnal Keperawatan Jiwa (JKJ): Persatuan Perawat Nasional Indonesia Vol 4, No 2 (2016): November 2016
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (421.262 KB) | DOI: 10.26714/jkj.4.2.2016.126-131

Abstract

Rawat inap adalah bentuk perawatan pasien yang dirawat dan tinggal di rumah sakit dalam waktu tertentu. Pelayanan rawat inap yang berkualitas dicirikan dengan terpenuhinya kebutuhan dasar pasien. Kebutuhan fisiologi menempati peringkat pertama dalam hirarki Maslow yang di dalamnya terdapat kebutuhan akan seksual. Pemenuhan akan kebutuhan seksual harus tetap diperhatikan, karena pasien dengan skizofrenia tidak kehilangan akan keinginan atau hasrat dalam pemenuhan kebutuhan seksualnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara lama rawat inap dengan pemenuhan kebutuhan seksual pasien skizofrenia berstatus menikah. Penelitian ini merupakan jenis penelitian Analitik Observasi dengan menggunakan desain pendekatan Cross Sectional. Teknik pengambilan sampling menggunakan Probability Sampling jenis Simple Random Sampling. Data yang diperoleh diolah secara statistik dengan menggunakan uji Chi-Square. Berdasarkan hasil analisa diperoleh bahwa dari 60 responden didapatkan karakteristik lama rawat inap yang terbanyak yaitu dengan kategori perawatan singkat sebanyak 35 responden atau sebesar 58,3 %, dan karakteristik lama rawat inap terbanyak pada kategori perawatan sedang sebanyak 25 orang atau sebesar 41,7%. Secara keseluruhan mengalami gangguan pada pemenuhan kebutuhan seksualnya. Kategori perawatan singkat sebanyak 23 orang (65,7 %) kurang terpenuhi dan kategori perawatan sedang sebanyak 18 orang (72 %) tidak terpenuhi kebutuhan seksualnya. Hasil penelitian dengan uji Chi-Square  menunjukan nilai P Value = 0,004 ( <0,05), maka ada hubungan lama rawat inap dengan pemenuhan kebutuhan seksual pasien skizofrenia berstatus menikah. Kata Kunci: Rawat inap, Kebutuhan seksual, Skizofrenia RELATED RELATIONSHIP WITH FULFILLMENT OF SEXUAL SKIZOFRENIA PATIENTS WITH MARRIED STATUS ABSTRACTHospitalization is a form of care for patients who are treated and stay in the hospital for a certain period of time. Quality inpatient services are characterized by meeting the basic needs of patients. Physiological needs are ranked first in Maslow's hierarchy in which there are sexual needs. Fulfillment of sexual needs must be considered, because patients with schizophrenia do not lose the desire or desire to fulfill their sexual needs. This study aims to determine whether there is a relationship between the length of stay with the fulfillment of the sexual needs of married schizophrenic patients. This study is a type of Observational Analytical research using the Cross Sectional approach design. The sampling technique uses the Probability Sampling type of Simple Random Sampling. The data obtained was processed statistically using the Chi-Square test. Based on the results of the analysis, it was found that from the 60 respondents the characteristics of the longest hospitalization were obtained with the short care category of 35 respondents or 58.3%, and the characteristics of the highest length of stay in the moderate care category were 25 people or 41.7%. Overall experience a disruption in fulfilling sexual needs. The short care category of 23 people (65.7%) was less fulfilled and the moderate care category was 18 people (72%) whose sexual needs were not met. The results of the study with the Chi-Square test showed the value of P Value = 0.004 (<0.05), so there was a relationship between length of stay and fulfilling the sexual needs of married schizophrenic patients Keywords: Hospitalization, Sexual Needs, Schizophrenia
TINGKAT KECEMASAN KELUARGA MENGHADAPI KEPULANGAN ANGGOTA KELUARGA YANG MENGALAMI SKIZOFRENIA DI RSJD DR. AMINO GONDOHUTOMO PROVINSI JAWA TENGAH Julia Wisanti; Titik Suerni; Kandar -
Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan Vol 3, No 4 (2018): Desember 2018
Publisher : Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (162.696 KB)

Abstract

Di Indonesia, angka kejadian skizofrenia pada tahun 2013 mencapai 400.000 orang atau sebanyak 1,7 per 1000 penduduk. Peran keluarga merupakan salah satu unsur penting bagi pasien skizofrenia dalam proses kesembuhan serta pemulihan, baik saat masih berada di rumah sakit maupun ketika sudah kembali ke lingkungan masyarakat. Namun di era sekarang ini lingkungan masyarakat masih menstigma orang yang mengalami skizofrenia bahkan tidak hanya individunya saja namun keluarga juga dipandang sebelah mata sehingga ketika ada rencana kepulangan anggota keluraga setelah menjalani pengobatan di RSJ membuat keluarga khawatir apakah nantinya anggota keluarganya dapat diterima kembali dan dapat menyesuaikan diri di masyarakat. Kekhawatiran ini adalah salah satu faktor yang memicu timbulnya kecemasan pada keluarga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kecemasan keluarga menghadapi kepulangan anggota keluarga yang mengalami skizofrenia di RSJD Dr. Amino Gondohutomo Provinsi Jawa Tengah. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif non eksperimental dengan metode pendekatan deskriptif. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 58 responden dengan teknik pengambilan sampel menggunakan accidental sampling. Analisa data yang digunakan yakni analisis univariat yakni dengan menampilkan distribusi frekuensi. Hasil penelitian menunjukan bahwa keluarga mengalami kecemasan ketika menghadapi kepulangan anggota keluarganya setelah di rawat di RSJ yakni sebanyak 28 keluarga (48,3%) mengalami kecemasan ringan, 27 keluarga (46,6%) mengalami kecemasan sedang, dan 3 keluarga (5,2%) mengaalami kecemasan berat. Kata kunci : Kecemasan, Skizofrenia, Keluarga
GAMBARAN TERAPI SPIRITUAL PADA PASIEN SKIZOFRENIA : LITERATUR REVIEW Feri Agus Triyani; Meidiana Dwidiyanti; Titik Suerni
Jurnal Ilmu Keperawatan Jiwa Vol. 2 No. 1 (2019): May 2019
Publisher : Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Jawa Tengah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (86.522 KB) | DOI: 10.32584/jikj.v2i1.250

Abstract

Spiritual merupakan aspek penting pada kehidupan manusia, dimana keyakinan spiritual membantu banyak pasien dalam melakukan koping  terhadap stres dan penyakit yang dialami. Literature review ini bertujuan untuk memberikan gambaran terapi spiritual pada pasien skizofrenia yang sudah dilakukan oleh peneliti sebelumnya. Metode yang digunakan dalam penulisan studi literature review menggunakan sumber pustaka  artikel, dimana proses   pencarian melalui Goglee Scolar, Science Direct. Tema dalam artikel yang dikumpuklan yaitu terkait gambaran intervensi spiritual pasien skizofrenia. Hasil dari beberapa artikel yang sudah dilakukan penelusuran terdapat terapi spiritual yang dapat dilakukan dalam memberikan intervensi kepada pasien dengan skizofrenia seperti pemenuhan kebutuhan spiritual dengan sholat, dzikir, beristigfar dan terapi mindfulnas dengan pendekatan spiritual.Ulasan ini memberikan pengetahuan terkait terapi spiritual yang dapat diberikan kepada pasien skizofrenia dalam membantu proses penyembuhan pasien Kata kunci : Skizofrenia, Terapi Spiritual, Mindfulness DESCRIPTION OF SPIRITUAL THERAPY IN SKIZOFRENIA PATIENTS: LITERATUR REVIEW ABSTRACTSpiritual is an imporyant aspect of human life, where spiritual beliefs help many patients in coping with stress and illness.This literature review aims to provide an overview of spiritual therapy in schizophrenic patients that have been carried out by previous researhers. The method used in writing literature review studies uses article library sources, where the search proses uses googlee scolar, science direct. The themes in the articles collected were related to the description of spiritual intervention in schizophrenic patients. The results of several articles that have been traced are spiritual therapies that can be done in providing intervention to patients with schizophrenic such as fulfilling spiritual needs with prayer, dzikir, istigfar and mindfulness therapy with a spiritual approach. This review provides knowledge related to spiritual therapy that can be given to schizophrenic patients in helping the healing process. Keywords: Schizophrenic, spiritual therapy,mindfulness
Concept Analysis of Self-Care Strategies in Schizophrenia Dessy Dwi Cahyaningrum; Meidiana Dwidiyanti; Titik Suerni
Jurnal Ilmu Keperawatan Jiwa Vol. 3 No. 4 (2020): November 2020
Publisher : Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Jawa Tengah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikj.v3i4.666

Abstract

Schizophrenic patients will experience an inability to care for themselves. This has an impact on cognitive impairment. Therefore the self-care strategy of schizophrenic patients is very important and must be assessed by nurses regularly. The purpose of this paper is to analyze the concept, clarify the meaning of the concept of self-care strategies in schizophrenia. The concept analysis procedure from Walker and Avant is used in this paper. Literature reviews are conducted using online databases, such as Sciencedirect, Pubmed, Google Scoolar and the scientific journal of health, with the keywords "schizophrenia and self-care strategies". The publication year of the articles used is 2010 to 2020. The articles used was 5 articles. The concept of self-care strategies is very important for schizophrenia patients, so that patients can be confident in their self-care abilities and achieve the independence goals of ADL (Activity of Daily Living). Antecendent of the concept of self-care strategies in schizophrenia: patients experience symptoms of decreased self-care, individual reactions to symptoms, and severity of symptoms and duration of symptoms. Concept attributes: self-care behavior, self-confidence, self-study, and trial and error. The consequences of the concept: lead to the reduction of symptoms, reduction in the incidence or prevention of symptoms and in general that is an increase in health status, the ability to carry out activities of daily life.
Respons Pasien Perilaku Kekerasan Titik Suerni; Livana PH
Jurnal Penelitian Perawat Profesional Vol 1 No 1 (2019): November 2019, Jurnal Penelitian Perawat Profesional
Publisher : Global Health Science Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (53.9 KB) | DOI: 10.37287/jppp.v1i1.16

Abstract

Perilaku kekerasan yang terjadi pada pasien gangguan jiwa memiliki batasan karakteristik yang berbeda-beda. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respons pasien dengan resiko perilaku kekerasan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan rancangan penelitian deskriptif dan pendekatan survey. Sampel penelitian ini adalah pasien yang mempunyai masalah keperawatan prilaku kekerasan diruang Madrim RSJD Dr. Amino Gondhohutomo Provinsi Jawa Tengah yang berjumlah 20 orang. Data dianalisis secara univariat berupa distribusi frekuensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas responden berrespons kognitif berupa perubahan isi pikir dan menyalahkan orang lain, respons afektif berupa perasaan tidak nyaman, respons fisiolofis berupa pandangan tajam dan tangan mengepal, respons perilaku berupa memukul benda/ orang dan agresif, respons sosial berupa sering mengungkapkan keinginannya dengan nada mengancam. Perlu intervensi keperawatan yang tepat untuk mengurangi respons kognitif, afektif, fisiologi, perilaku, sosial pada pasien perilaku kekerasan. Kata kunci: respons pasien, resiko perilaku kekerasan RESPONSE OF PATIENTS WITH RISK OF VIOLENT BEHAVIOR ABSTRACT Violent behavior that occurs in patients with mental disorders have different characteristics limits. This study aims to determine responses in patients at risk of violent behavior. This research is a quantitative study with a descriptive research design and survey approach. The sample of this study were patients who had nursing problems of violent behavior in Madrim Hospital Dr. Amino Gondhohutomo, Central Java Province, amounting to 20 people. Data were analyzed univariately in the form of frequency distributions. The results showed that the majority of respondents responded cognitively in the form of changes in thought content and blaming others, affective responses in the form of uncomfortable feelings, physiological responses in the form of sharp eyes and clenched fists, behavioral responses in the form of hitting objects / people and aggressively, social responses in the form of often expressing their desires with threatening tone. Need appropriate nursing intervention to reduce cognitive, affective, physiological, behavioral, social responses in violent behavior patients. Keywords: patient response, risk of violent behavior
Respons Pasien Perilaku Kekerasan Titik Suerni; Livana PH
Jurnal Penelitian Perawat Profesional Vol 1 No 1 (2019): November 2019, Jurnal Penelitian Perawat Profesional
Publisher : Global Health Science Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37287/jppp.v1i1.16

Abstract

Perilaku kekerasan yang terjadi pada pasien gangguan jiwa memiliki batasan karakteristik yang berbeda-beda. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respons pasien dengan resiko perilaku kekerasan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan rancangan penelitian deskriptif dan pendekatan survey. Sampel penelitian ini adalah pasien yang mempunyai masalah keperawatan prilaku kekerasan diruang Madrim RSJD Dr. Amino Gondhohutomo Provinsi Jawa Tengah yang berjumlah 20 orang. Data dianalisis secara univariat berupa distribusi frekuensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas responden berrespons kognitif berupa perubahan isi pikir dan menyalahkan orang lain, respons afektif berupa perasaan tidak nyaman, respons fisiolofis berupa pandangan tajam dan tangan mengepal, respons perilaku berupa memukul benda/ orang dan agresif, respons sosial berupa sering mengungkapkan keinginannya dengan nada mengancam. Perlu intervensi keperawatan yang tepat untuk mengurangi respons kognitif, afektif, fisiologi, perilaku, sosial pada pasien perilaku kekerasan. Kata kunci: respons pasien, resiko perilaku kekerasan RESPONSE OF PATIENTS WITH RISK OF VIOLENT BEHAVIOR ABSTRACT Violent behavior that occurs in patients with mental disorders have different characteristics limits. This study aims to determine responses in patients at risk of violent behavior. This research is a quantitative study with a descriptive research design and survey approach. The sample of this study were patients who had nursing problems of violent behavior in Madrim Hospital Dr. Amino Gondhohutomo, Central Java Province, amounting to 20 people. Data were analyzed univariately in the form of frequency distributions. The results showed that the majority of respondents responded cognitively in the form of changes in thought content and blaming others, affective responses in the form of uncomfortable feelings, physiological responses in the form of sharp eyes and clenched fists, behavioral responses in the form of hitting objects / people and aggressively, social responses in the form of often expressing their desires with threatening tone. Need appropriate nursing intervention to reduce cognitive, affective, physiological, behavioral, social responses in violent behavior patients. Keywords: patient response, risk of violent behavior
The effectiveness of mindfulness application "SI-SIWATA (Sistem Informasi Sehat Jiwa dengan Cinta) to increase the spirituality of schizophrenia patients: Experimental study Agustriyani, Feri; Dwidiyanti, Meidiana; Suerni, Titik
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 5, No 1: June 2020
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (212.547 KB) | DOI: 10.30604/jika.v5i1.243

Abstract

Spirituality is an important aspect in human life and individuals with schizophrenia are no exception, where the problem of spirituality in schizophrenia patients can be handled with spiritual mindfulness psychotherapy which is currently starting to be developed based on an android application. The purpose of this study was to determine the effect of spiritual mindfulness interventions through the android application SI-SIWATA on the spirituality of schizophrenic patients. This research is a quasi-experimental study with a sampling technique using purposive sampling. The sample in this study was 46 schizophrenic patients divided into intervention and control groups. Spiritual mindfulness intervention was carried out six times and was carried out pre-test and post-test using the Daily Spiritual Experience Scale questionnaire and analyzed using paired sample t-test. Statistical test results show the p-value = 0,001 (less than 0.05) it means that there is an influence of spiritual mindfulness interventions on the spirituality of schizophrenic patients. An increase in patient spirituality was related to the emphasis on the mindfulness intervention stage, namely the muhasabah (introspection) stage and the independent healthy target stage so, the patient can consciously understand the conditions experienced, accept the treatment process and perform the independent healthy target in worship. Spirituality independence is very important in helping patients growing faith in Allah SWT when undergoing the treatment process.Peningkatan spiritualitas  pasien skizofrenia dengan mindfulness melalui aplikasi SI-SIWATA (Sistem Informasi Sehat Jiwa Dengan Cinta)AbstrakSpiritualitas merupakan aspek penting dalam kehidupan manusia, tidak terkecuali individu dengan skizofrenia dimana masalah spiritualitas pasien skizofrenia dapat ditangan dengan psikoterapi mindfulness spiritual yang saat ini mulai dikembangkan dengan berbasis aplikasi android. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh intervensi mindfulness spiritual melalui aplikasi android SI-SIWATA terhadap spiritualitas pasien skizofrenia. Penelitian ini merupakan penelitian quasi-eksperimental dengan tehnik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Sampel pada penelitian ini berjumpal 46 pasien skizofrenia yang dibagi dalam kelompok intervensi dan kelompok kontrol. Intervensi mindfulness spiritual dilakukan selama enam kali dan dilakuakn pre-test dan post-test menggunakan kuesioner Daily Spiritual Experience Scale dan dianalisis menggunakan paired sample t test. Hasil uji statistic menunjukan nilai p = 0,001 (kurang dari 0,05) artinya ada pengaruh intervensi mindfulness spiritual terhadap spiritualitas pasien skizofrenia.  Adanya peningkatan spiritualitas pasien berhubungan dengan penekanan tahapan intervensi mindfulness yaitu tahapan muhasabah dan tahap target sehat mandiri, sehingga pasien secara sadar mampu memahami kondisi yang dialami, menerima proses pengobatan dan melakukan target sehat mandiri dalam beribadah. Kemandirian spiritualitas sangat penting dalam membantu pasien menumbuhkan keyakinan kepada Allah SWT dalam menjalani proses perawatan.
Using Calming Beds to Reduce PANNS-EC Scores in Patients with Violent Behaviors Dwidiyanti, Meidiana; Kandar, Kandar; Suerni, Titik; Wimala, Dina; Wijayanti, Diyan Yuli
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No S2 (2022): Suplement 2
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (868.34 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7iS2.1635

Abstract

Background: Patients with violent behaviors have the potential to harm themselves, others, and their environment. The management of patients with violent behavior needs to consider various aspects, one of which is patients’ spiritual aspect. Combining a spiritual therapy of listening to Qur’an recitation, acupressure, and using a new innovation of a calming bed during the intervention is expected to increase the effect of relaxation and patients’ comfort to optimize the intervention outcomes, namely to reduce aggression level in patients with violent behaviors. Objective: This study aimed to determine the effect of the combined intervention of listening to Qur’an recitation (murottal), acupressure, and using a calming bed on reducing the Positive and Negative Syndrome Scale - Excited Component (PANSS-EC) scores in patients with violent behaviors. Methods: This study used a pre-post test quasi-experimental design without a control group. A total of 50 respondents who agreed to participate in the therapy entirely were randomly recruited. The therapy was given four times with a duration of 30 minutes each. The paired t-test was performed to find out the effect of the intervention. Results: The results showed a significant effect of the intervention on reducing the PANSS-EC score among patients with violent behavior (p=0.000). Conclusion: The combination intervention of listening to Qur’an recitation, acupressure, and use of calming beds can reduce symptoms of violent behaviors by decreasing the PANSS-EC scores. This study suggests using spiritual intervention to help patients with violent behaviors reduce their aggression. Abstrak: Latar Belakang: Pasien dengan perilaku kekerasan berpotensi membahayakan diri sendiri, orang lain, dan lingkungannya. Penanganan pasien dengan perilaku kekerasan harus memperhatikan berbagai aspek, salah satunya adalah aspek spiritual. Kombinasi terapi spiritual dengan mendengarkan murrotal dan acupressure, serta inovasi terbaru penggunaan calming bed selama pemberian intervensi diharapkan mampu meningkatkan efek relaksasi dan kenyamanan pasien sehingga dapat mengoptimalkan hasil intervensi yang diberikan yaitu untuk menurunkan tingkat agresi pada pasien dengan perilaku kekerasan. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas intervensi kombinasi antara mendengarkan murottal dan acupressure serta penggunaan calming bed dalam menurunkan PANSS-EC skor. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian dengan pre dan post-test intervensi tanpa kelompok kontrol. Sampling yang digunakan adalah randomized control trial dengan 50 responden yang bersedia mengikuti terapi dari awal sampai akhir. Terapi diberikan sebanyak 4 kali dengan durasi 30 menit per intervensi. Analisis yang digunakan adalah paired t-test untuk mengetahui pengaruh intervensi. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan dari pemberian intervensi spiritual kolaborasi dengan acupressure dan calming bed terhadap penurunan perilaku kekerasan dilihat dari skor PANSS-EC (p=0,000). Kesimpulan: Intervensi kolaborasi yang diberikan dapat menurunkan gejala perilaku kekerasan dengan penurunan skor PANSS-EC sesudah intervensi. Dalam pelayanan kesehatan disarankan adanya terapi spiritual dalam membantu menurunkan tingkat agresi pada pasien.