Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Indonesian Journal of Electronics and Instrumentation Systems

SISTEM KENDALI LEVEL AIR SEPARATOR PADA PRODUKSI UAP DI KILANG MINYAK MENGGUNAKAN KONTROL PID Suseno, Jatmiko Endro
IJEIS (Indonesian Journal of Electronics and Instrumentation Systems) Vol 14, No 2 (2024): October
Publisher : IndoCEISS in colaboration with Universitas Gadjah Mada, Indonesia.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22146/ijeis.100662

Abstract

Minyak bumi pada proses distilasi dipisahkan sesuai fraksi menurut titik didihnya, dengan adanya kondisi vakum maka akan menghasilkan parameter fisis yang dituju, sehingga memenuhi parameter produk yang diinginkan. Sistem produksi uap merupakan pengendalian cascade atau bertingkat, terdapat dua paramater pengendalian yang dikendalikan yaitu flow dan level. Analisa kinerja sistem produksi uap dengan prinsip two phase separator ini dilakukan dengan membuat model matematis sehingga mendekati keadaan aslinya menggunakan separator geometry dan perangkat lunak Matlab R2018b, maka diperlukan pengendali untuk menganalisanya, metode pengendali yang digunakan adalah metode Ziegler-Nichols Critical Gain dan Critical Period. dan tuning untuk menentukan gain parameter pengendalinya (Kp, Ki, Kd). Berdasarkan hasil pengujian, tipe pengendali dengan hasil terbaik adalah pengendali PID untuk pengendali flow dengan parameter Kp = 0.12, Ti = 0.28, Td = 0.4, dengan performansi Rise Time = 1.97, Settling Time = 7.17, Overshoot (%) = 9.01, dan Hasil terbaik untuk pengendali level adalah pengendali P dengan parameter Kp = 0.06, dengan performansi Rise Time = 3.16, Settling Time = 7.71, Overshoot (%) = 2.45.