Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Almufi Jurnal Pendidikan

Pengukuran Tingkat Kepuasan Mahasiswa Tahap Akhir terhadap Materi Penulisan Karya Ilmiah El Basthoh; Reni Nastuti; Lelfita
Almufi Jurnal Pendidikan Vol 1 No 2 (2021): Vol. 1, No. 2 Agustus (2021)
Publisher : Yayasan Almubarak Fil Ilmi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (710.899 KB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi banyaknya mahasiswa yang bermasalah dalam penulisan tugas akhir serta jurnal yang merupakan salah satu syarat lulus dari perguruan tinggi. Tujuan dari penelitian ini untuk melihat tingkat kepuasan mahasiswa tingkat akhir STKIP YDB Lubuk Alung dengan pemberian materi penulisan skripsi yang dilakukan pada bulan September 2020 sampai dengan Februari 2021. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif non eksperimental. Populasi sebanyak 26 orang dengam pengambilan sampel menggunakan total sampiling.  Instrument penelitian menggunakan kuisioner bersifat tertutup menggunakan skala likert. Berdasarkan analis statistik yang dilakukan di dapatkan bahwa interval tertinggi berada pada materi “sistim jurnal” sebesar 90% dan terendah pada materi “tata cara penulisan skripsi” sebesar 78% namun semua materi masih berada pada kategori sangat puas dengan rata-rata interval sebesar 83%, sehingga dapat disimpulakan bahwa pemberian materi penulisan skripsi dan jurnal memiliki kategori sangat puas.